SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
Download to read offline
Correlated
             curriculum




Separated
  subject
                                   dik2baehaqi@yahoo.com
curriculum


                      Integrated
                      curriculum
   Segala bahan pelajaran disajikan dalam subject atau
    mata pelajaran yang terpisah-pisah, yang satu lepas
    dari yang lain.
   Dianggap berasal dari kebudayaan Yunani Kuno –
    kesusasteraan, matematika, filsafat dan ilmu
    pengetahuan –
   Orang Romawi – 1 trivium (gramatika, retorika,
    logika), 2 quadrivium (arithmetika, geometri,
    astronomi, dan musik) – dikenal dengan “the seven
    liberal arts”
   Abad pertengahan, tujuan pendidikan menjadi
    praktis dan vokasional
   Di universitas dipelajari tiga bidang ilmu, teologi,
    kedokteran, dan hukum. bahasa latin menjadi mata
    pelajaran penting, tidak jelas nasib the seven liberal
    arts
   Abad ke-19 mulai berkembang berbagai mata
    pelajaran dengan pesat
   Subject adalah hasil pengalaman umat manusia
    sepanjang masa, atau kebudayaan dan pengetahuan
    yang dikumpulkan oleh umat manusia sejak dulu
    kala, lalu disusun secara logis dan sistematis,
    disederhanakan dan disejikan kepada anak-anak di
    sekolah sebagai mata pelajaran
   Mengharapkan timbulnya pribadi yang bulat sebagai
    hasil jumlah pengetahuan yang diperoleh
   Biasanya disusun terlebih dahulu oleh para ahli
   Mudah dijadikan uniform di seluruh negara
   Bahan pelajaran dapat disajikan secara logis dan sistematis
   Organisasi kurikulum ini sederhana, mudah direncanakan
    dan dilaksanakan – scope (penentuan jumlah dan jenis mata
    pelajaran) dan squence (penentuan urutan mata pelajaran
    yang harus diberikan dalam tiap kelas)
   Mudah dinilai
   Dipergunakan di Perguruan Tinggi
   Telah dipakai berabad-abad lamanya dan sudah menjadi
    tradisi
   Lebih memudahkan guru
   Mudah diubah
   Esensial untuk menafsirkan pengalaman –hemat waktu dan
    tenaga dalam mempelajari sesuatu yang dulu ditemukan
    susah payah oleh para sarjana masa lampau
   Kurikulum ini memberikan mata pelajaran yang lepas-lepas
    yang tidak berhubungan satu dengan yang lain
   Tidak memperhatikan masalah-masalah sosial yang dihadapi
    anak-anak dalam kehidupannya sehari-hari
   Kurikulum ini menyampaikan pengalaman umat manusia
    yang lampau dalam bentuk yang sistematis dan logis. Sesuatu
    yang logis tidak selalu psikologis ditinjau dari segi minat dan
    perkembangan anak
   Tujuan kurikulum ini terlampau terbatas –memusatkan pada
    perkembangan intelektual, kurang memperhatikan
    pertumbuhan jasmaniah, perkembangan sosial dan
    emosional
   Kurang mengembangkan kemampuan berpikir
   Cenderung statis dan ketinggalan zaman
   Lahir dari ketidakpuasan terhadap separated
    subject curriculum
   Menghubungkan mata pelajaran yang satu dengan
    yang lainnya –dengan memelihara masing-masing
    identitas mata pelajaran atau menyatupadukan dan
    menghilangkan identitas mata pelajaran—
   Insidental antara dua mata pelajaran
   Lebih erat –antara suatu pokok masalah tertentu
    diperbincangkan dalam berbagai mata pelajaran
   Beberapa mata pelajaran disatukan, difusikan
    dengan menghilangkan batas masing-masing (broad
    field) –sejarah, ekonomi, sosiologi, antropologi,
    geografi jadi IPS, ilmu alam, kimia, biologi jadi IPA,
    membaca, mengarang, ejaan, tata bahasa,
    kesusasteraan, bercakap-cakap jadi Bahasa, dst
   Korelasi memajukan integrasi pengetahuan pada siswa
   Minat murid bertambah apabila ia melihat hubungan
    antara berbagai mata pelajaran
   Pengertian siswa tentang sesuatu lebih mendalam
   memberikan pengertian yang lebih luas karena
    diperoleh pandangan dari berbagai sudut mata
    pelajaran
   Memungkinkan siswa menggunakan pengetahuannya
    lebih fungsional
   Lebih mengutamakan pengertian dan prinsip daripada
    pengetahuan dan penguasaan fakta-fakta
   Pada hakikatnya merupakan kurikulum subject
    centered dan tidak menggunakan bahan yang
    langsung berhubungan dengan kebutuhan dan
    minat siswa serta dengan masalah-masalah aktual
    yang dihadapi dalam kehidupan sehari-hari
   Broad field tidak memberi pengetahuan sistematis
    dan mendalam mengenai berbagai mata pelajaran
   Guru sering tidak menguasai pendekatan
    interdisipliner
   Perpaduan, koordinasi, harmoni, kebulatan, keseluruhan
   Meniadakan batas-batas antara berbagai mata pelajaran
    dan menyatjikan bahan pelajaran dalam bentuk unit
    atau keseluruhan
   Tujuannya membentuk anak-anak menjadi pribadi yang
    integrated, yang kehidupannya selaras dengan
    sekitarnya
   Dilaksanakan melalui pengajaran unit, anak dilatih
    memecahkan masalah menurut cara-cara ilmiah
   Pelajaran disusun sebagai keseluruhan yang luas “broad
    unit”
   Unit merupakan suatu keseluruhan yang bulat, unit adalah suatu
    keseluruhan bahan pelajaran yang disatukan oleh masalah
   Unit menerobos batas-batas mata pelajaran
   Unit didasarkan atas kebutuhan anak
   Unit didasarkan pada pendapat modern mengenai cara belajar
   Unit memerlukan waktu yang panjang
   Life centered, masyarakat jadi laboratorium
   Unit menggunakan dorongan-dorongan yang sewajarnya pada
    anak-anak
   Anak dihadapkan pada situasi-situasi yang mengandung masalah
   Dengan sengaja memajukan perkembangan sosial anak-anak
   Direncanakan bersama oleh guru dengan murid
   Guru tidak dididik untuk menjalankan kurikulum
    seperti ini
   Kurikulum ini dianggap tidak mempunyai organisasi
    yang logis sistematis
   Memberatkan tugas guru
   Tidak memungkinkan ujian umum
   Anak-anak dianggap tidak sanggup menentukan
    kurikulum
   Alat-alat sangat kurang untuk menjalankan
    kurikulum
INTEGRATED

More Related Content

What's hot

Landasan kurikulum pendidikan indonesia tahun 2013
Landasan kurikulum pendidikan indonesia tahun 2013Landasan kurikulum pendidikan indonesia tahun 2013
Landasan kurikulum pendidikan indonesia tahun 2013Jhon Nahak
 
Perbandingan K13 dan KM.pptx
Perbandingan K13 dan KM.pptxPerbandingan K13 dan KM.pptx
Perbandingan K13 dan KM.pptxnazar69
 
Modul 3 pembelajaran p kn di sd
Modul 3 pembelajaran p kn di sdModul 3 pembelajaran p kn di sd
Modul 3 pembelajaran p kn di sdYoni Mahardhika
 
PROSES PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN SERTA HUBUNGANNYA DENGAN PROSES BELAJAR
PROSES PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN  SERTA HUBUNGANNYA DENGAN PROSES BELAJARPROSES PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN  SERTA HUBUNGANNYA DENGAN PROSES BELAJAR
PROSES PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN SERTA HUBUNGANNYA DENGAN PROSES BELAJARLutfi Koto
 
Modul prosedur pengembangan modul pembelajaran
Modul prosedur pengembangan modul pembelajaranModul prosedur pengembangan modul pembelajaran
Modul prosedur pengembangan modul pembelajarandana solit
 
Modul 2 Pembelajaran Terpadu di SD
Modul 2 Pembelajaran Terpadu di SDModul 2 Pembelajaran Terpadu di SD
Modul 2 Pembelajaran Terpadu di SDAulin Hipgalz
 
Model Pembelajaran Pkn Tematis di Kelas I, II, dan III di SD/MI
Model Pembelajaran Pkn Tematis di Kelas I, II, dan III di SD/MIModel Pembelajaran Pkn Tematis di Kelas I, II, dan III di SD/MI
Model Pembelajaran Pkn Tematis di Kelas I, II, dan III di SD/MI1231011994
 
Makalah konsep dasar strategi pembelajaran dan teori belajar
Makalah konsep dasar strategi pembelajaran dan teori belajarMakalah konsep dasar strategi pembelajaran dan teori belajar
Makalah konsep dasar strategi pembelajaran dan teori belajarUkhty Nicken
 
Pengembangan Bahan Ajar IPA Terpadu tipe Integrated dan Literasi Sains Siswa
Pengembangan Bahan Ajar IPA Terpadu  tipe Integrated dan Literasi Sains SiswaPengembangan Bahan Ajar IPA Terpadu  tipe Integrated dan Literasi Sains Siswa
Pengembangan Bahan Ajar IPA Terpadu tipe Integrated dan Literasi Sains SiswaHerfen Suryati
 
Model pengembangan kurikulum
Model pengembangan kurikulumModel pengembangan kurikulum
Model pengembangan kurikulumMitha Ye Es
 
Manajemen supervisi pendidikan
Manajemen supervisi pendidikanManajemen supervisi pendidikan
Manajemen supervisi pendidikandpyulianti
 
Makalah Model Pengembangan Kurikulum “DEMONSTRATION”
Makalah Model Pengembangan Kurikulum “DEMONSTRATION”Makalah Model Pengembangan Kurikulum “DEMONSTRATION”
Makalah Model Pengembangan Kurikulum “DEMONSTRATION”Dedy Wiranto
 
Pengaruh detergen thdp prkcmbhan
Pengaruh detergen thdp prkcmbhanPengaruh detergen thdp prkcmbhan
Pengaruh detergen thdp prkcmbhanRizal Fahmi
 
Mindmap : Pendidikan sebagai suatu sistem
Mindmap : Pendidikan sebagai suatu sistemMindmap : Pendidikan sebagai suatu sistem
Mindmap : Pendidikan sebagai suatu sistemPutri Lestari
 
Perkembangan Kurikulum di Indonesia
Perkembangan Kurikulum di IndonesiaPerkembangan Kurikulum di Indonesia
Perkembangan Kurikulum di Indonesiakarindilla
 
Ppt praktikum ipa modul 1 ciri ciri mh
Ppt praktikum ipa modul 1 ciri ciri mhPpt praktikum ipa modul 1 ciri ciri mh
Ppt praktikum ipa modul 1 ciri ciri mhUNIQ4
 
Makalah metode pengajaran
Makalah metode pengajaranMakalah metode pengajaran
Makalah metode pengajaranPENJAGA HATI
 

What's hot (20)

Landasan kurikulum pendidikan indonesia tahun 2013
Landasan kurikulum pendidikan indonesia tahun 2013Landasan kurikulum pendidikan indonesia tahun 2013
Landasan kurikulum pendidikan indonesia tahun 2013
 
Perbandingan K13 dan KM.pptx
Perbandingan K13 dan KM.pptxPerbandingan K13 dan KM.pptx
Perbandingan K13 dan KM.pptx
 
Modul 3 pembelajaran p kn di sd
Modul 3 pembelajaran p kn di sdModul 3 pembelajaran p kn di sd
Modul 3 pembelajaran p kn di sd
 
PROSES PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN SERTA HUBUNGANNYA DENGAN PROSES BELAJAR
PROSES PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN  SERTA HUBUNGANNYA DENGAN PROSES BELAJARPROSES PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN  SERTA HUBUNGANNYA DENGAN PROSES BELAJAR
PROSES PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN SERTA HUBUNGANNYA DENGAN PROSES BELAJAR
 
Modul prosedur pengembangan modul pembelajaran
Modul prosedur pengembangan modul pembelajaranModul prosedur pengembangan modul pembelajaran
Modul prosedur pengembangan modul pembelajaran
 
Modul 2 Pembelajaran Terpadu di SD
Modul 2 Pembelajaran Terpadu di SDModul 2 Pembelajaran Terpadu di SD
Modul 2 Pembelajaran Terpadu di SD
 
Model Pembelajaran Pkn Tematis di Kelas I, II, dan III di SD/MI
Model Pembelajaran Pkn Tematis di Kelas I, II, dan III di SD/MIModel Pembelajaran Pkn Tematis di Kelas I, II, dan III di SD/MI
Model Pembelajaran Pkn Tematis di Kelas I, II, dan III di SD/MI
 
Makalah konsep dasar strategi pembelajaran dan teori belajar
Makalah konsep dasar strategi pembelajaran dan teori belajarMakalah konsep dasar strategi pembelajaran dan teori belajar
Makalah konsep dasar strategi pembelajaran dan teori belajar
 
Pengembangan Bahan Ajar IPA Terpadu tipe Integrated dan Literasi Sains Siswa
Pengembangan Bahan Ajar IPA Terpadu  tipe Integrated dan Literasi Sains SiswaPengembangan Bahan Ajar IPA Terpadu  tipe Integrated dan Literasi Sains Siswa
Pengembangan Bahan Ajar IPA Terpadu tipe Integrated dan Literasi Sains Siswa
 
Model pengembangan kurikulum
Model pengembangan kurikulumModel pengembangan kurikulum
Model pengembangan kurikulum
 
Manajemen supervisi pendidikan
Manajemen supervisi pendidikanManajemen supervisi pendidikan
Manajemen supervisi pendidikan
 
Makalah Model Pengembangan Kurikulum “DEMONSTRATION”
Makalah Model Pengembangan Kurikulum “DEMONSTRATION”Makalah Model Pengembangan Kurikulum “DEMONSTRATION”
Makalah Model Pengembangan Kurikulum “DEMONSTRATION”
 
Standar Isi KK 2013
Standar Isi  KK 2013Standar Isi  KK 2013
Standar Isi KK 2013
 
Presentasi modul 5 ips kb 2
Presentasi modul 5 ips kb 2Presentasi modul 5 ips kb 2
Presentasi modul 5 ips kb 2
 
Pengaruh detergen thdp prkcmbhan
Pengaruh detergen thdp prkcmbhanPengaruh detergen thdp prkcmbhan
Pengaruh detergen thdp prkcmbhan
 
Kurikulum di Australia
Kurikulum di AustraliaKurikulum di Australia
Kurikulum di Australia
 
Mindmap : Pendidikan sebagai suatu sistem
Mindmap : Pendidikan sebagai suatu sistemMindmap : Pendidikan sebagai suatu sistem
Mindmap : Pendidikan sebagai suatu sistem
 
Perkembangan Kurikulum di Indonesia
Perkembangan Kurikulum di IndonesiaPerkembangan Kurikulum di Indonesia
Perkembangan Kurikulum di Indonesia
 
Ppt praktikum ipa modul 1 ciri ciri mh
Ppt praktikum ipa modul 1 ciri ciri mhPpt praktikum ipa modul 1 ciri ciri mh
Ppt praktikum ipa modul 1 ciri ciri mh
 
Makalah metode pengajaran
Makalah metode pengajaranMakalah metode pengajaran
Makalah metode pengajaran
 

Viewers also liked

Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]
Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]
Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]Liston Siburian
 
ppt pembelajaran terpadu model Webbed
ppt pembelajaran terpadu model Webbedppt pembelajaran terpadu model Webbed
ppt pembelajaran terpadu model WebbedCha-cha Taulanys
 
Integrated curriculum Design
Integrated curriculum DesignIntegrated curriculum Design
Integrated curriculum DesignPflugerville ISD
 
integrated curriculum
integrated curriculum integrated curriculum
integrated curriculum Iqra Shah
 
Curriculum As A Subject Matter
Curriculum As A Subject MatterCurriculum As A Subject Matter
Curriculum As A Subject MatterAnna Lyn Andres
 
Components of Curriculum and Curriculum Approaches
Components of Curriculum and Curriculum ApproachesComponents of Curriculum and Curriculum Approaches
Components of Curriculum and Curriculum ApproachesJovs Azuelo
 
ppt Pembelajaran terpadu model integreted
ppt Pembelajaran terpadu model integretedppt Pembelajaran terpadu model integreted
ppt Pembelajaran terpadu model integretedrizka_pratiwi
 

Viewers also liked (10)

Komponen Kurikulum PPT
Komponen Kurikulum PPTKomponen Kurikulum PPT
Komponen Kurikulum PPT
 
Masa Remaja
Masa RemajaMasa Remaja
Masa Remaja
 
Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]
Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]
Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]
 
ppt pembelajaran terpadu model Webbed
ppt pembelajaran terpadu model Webbedppt pembelajaran terpadu model Webbed
ppt pembelajaran terpadu model Webbed
 
Integrated curriculum Design
Integrated curriculum DesignIntegrated curriculum Design
Integrated curriculum Design
 
integrated curriculum
integrated curriculum integrated curriculum
integrated curriculum
 
Curriculum As A Subject Matter
Curriculum As A Subject MatterCurriculum As A Subject Matter
Curriculum As A Subject Matter
 
Integrated Curriculum
Integrated CurriculumIntegrated Curriculum
Integrated Curriculum
 
Components of Curriculum and Curriculum Approaches
Components of Curriculum and Curriculum ApproachesComponents of Curriculum and Curriculum Approaches
Components of Curriculum and Curriculum Approaches
 
ppt Pembelajaran terpadu model integreted
ppt Pembelajaran terpadu model integretedppt Pembelajaran terpadu model integreted
ppt Pembelajaran terpadu model integreted
 

Similar to INTEGRATED

Organisasi kurikulum tertentu sangat mempengaruhi bentuk
Organisasi kurikulum tertentu sangat mempengaruhi bentukOrganisasi kurikulum tertentu sangat mempengaruhi bentuk
Organisasi kurikulum tertentu sangat mempengaruhi bentukAnnisaHanifah5
 
SILABUS SD KELAS 1.doc
SILABUS SD KELAS 1.docSILABUS SD KELAS 1.doc
SILABUS SD KELAS 1.docsmpn1pamut
 
11a. berbagai pendekatan pengembangan kurikulum pai
11a. berbagai pendekatan pengembangan kurikulum pai11a. berbagai pendekatan pengembangan kurikulum pai
11a. berbagai pendekatan pengembangan kurikulum paiShahib Abdullah
 
03. penyesuaian pola pikir
03. penyesuaian pola pikir03. penyesuaian pola pikir
03. penyesuaian pola pikirJati Mulyahadi
 
PENGERTIAN KURIKULUM PEMBELAJARAN 01.ppt
PENGERTIAN KURIKULUM PEMBELAJARAN 01.pptPENGERTIAN KURIKULUM PEMBELAJARAN 01.ppt
PENGERTIAN KURIKULUM PEMBELAJARAN 01.pptAchmadHidayaht
 
MATERI TELAAH DAN PENGEMBANGAN KURIKULUM
MATERI TELAAH DAN PENGEMBANGAN KURIKULUMMATERI TELAAH DAN PENGEMBANGAN KURIKULUM
MATERI TELAAH DAN PENGEMBANGAN KURIKULUMDedy Febry Awan
 
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 21. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2IAIN Pekalongan
 
1. silabus-tematik-terpadu-kelas-1-semester-1-2
1. silabus-tematik-terpadu-kelas-1-semester-1-21. silabus-tematik-terpadu-kelas-1-semester-1-2
1. silabus-tematik-terpadu-kelas-1-semester-1-2Evi Sofia
 
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 21. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2IAIN Pekalongan
 
Ppt kurikulum 2013 komputer
Ppt kurikulum 2013 komputerPpt kurikulum 2013 komputer
Ppt kurikulum 2013 komputer12192012
 
Ppt kurikulum 2013 komputer
Ppt kurikulum 2013 komputerPpt kurikulum 2013 komputer
Ppt kurikulum 2013 komputer1122113004
 
Silabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjja
Silabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjjaSilabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjja
Silabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjja1TAdisuryaPratama
 
tugas individu paket 2 (tematik)
tugas individu paket 2 (tematik)tugas individu paket 2 (tematik)
tugas individu paket 2 (tematik)Nastiti Rahajeng
 
Bab 1 kurikulum terpadu
Bab 1 kurikulum terpaduBab 1 kurikulum terpadu
Bab 1 kurikulum terpaduRizkizuliani
 
Pola Pikir Guru (dan siswa) kurikulum 2013
Pola Pikir Guru (dan siswa) kurikulum 2013Pola Pikir Guru (dan siswa) kurikulum 2013
Pola Pikir Guru (dan siswa) kurikulum 2013Ifik Firdaus
 
Maksud kurikulum
Maksud kurikulumMaksud kurikulum
Maksud kurikulumshahrul93
 
MAPEL PROJECT IPAS (PENDAHULUAN).pptx
MAPEL PROJECT IPAS (PENDAHULUAN).pptxMAPEL PROJECT IPAS (PENDAHULUAN).pptx
MAPEL PROJECT IPAS (PENDAHULUAN).pptxlastri9
 

Similar to INTEGRATED (20)

Organisasi kurikulum tertentu sangat mempengaruhi bentuk
Organisasi kurikulum tertentu sangat mempengaruhi bentukOrganisasi kurikulum tertentu sangat mempengaruhi bentuk
Organisasi kurikulum tertentu sangat mempengaruhi bentuk
 
SILABUS SD KELAS 1.doc
SILABUS SD KELAS 1.docSILABUS SD KELAS 1.doc
SILABUS SD KELAS 1.doc
 
11a. berbagai pendekatan pengembangan kurikulum pai
11a. berbagai pendekatan pengembangan kurikulum pai11a. berbagai pendekatan pengembangan kurikulum pai
11a. berbagai pendekatan pengembangan kurikulum pai
 
03. penyesuaian pola pikir
03. penyesuaian pola pikir03. penyesuaian pola pikir
03. penyesuaian pola pikir
 
PENGERTIAN KURIKULUM PEMBELAJARAN 01.ppt
PENGERTIAN KURIKULUM PEMBELAJARAN 01.pptPENGERTIAN KURIKULUM PEMBELAJARAN 01.ppt
PENGERTIAN KURIKULUM PEMBELAJARAN 01.ppt
 
MATERI TELAAH DAN PENGEMBANGAN KURIKULUM
MATERI TELAAH DAN PENGEMBANGAN KURIKULUMMATERI TELAAH DAN PENGEMBANGAN KURIKULUM
MATERI TELAAH DAN PENGEMBANGAN KURIKULUM
 
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 21. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
 
1. silabus-tematik-terpadu-kelas-1-semester-1-2
1. silabus-tematik-terpadu-kelas-1-semester-1-21. silabus-tematik-terpadu-kelas-1-semester-1-2
1. silabus-tematik-terpadu-kelas-1-semester-1-2
 
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 21. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
 
Ppt kurikulum 2013 komputer
Ppt kurikulum 2013 komputerPpt kurikulum 2013 komputer
Ppt kurikulum 2013 komputer
 
Ppt kurikulum 2013 komputer
Ppt kurikulum 2013 komputerPpt kurikulum 2013 komputer
Ppt kurikulum 2013 komputer
 
Silabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjja
Silabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjjaSilabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjja
Silabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjja
 
Pembelajaran ipa-terpadu
Pembelajaran ipa-terpaduPembelajaran ipa-terpadu
Pembelajaran ipa-terpadu
 
tugas individu paket 2 (tematik)
tugas individu paket 2 (tematik)tugas individu paket 2 (tematik)
tugas individu paket 2 (tematik)
 
Bab 1 kurikulum terpadu
Bab 1 kurikulum terpaduBab 1 kurikulum terpadu
Bab 1 kurikulum terpadu
 
Pola Pikir Guru (dan siswa) kurikulum 2013
Pola Pikir Guru (dan siswa) kurikulum 2013Pola Pikir Guru (dan siswa) kurikulum 2013
Pola Pikir Guru (dan siswa) kurikulum 2013
 
Maksud kurikulum
Maksud kurikulumMaksud kurikulum
Maksud kurikulum
 
As5
As5As5
As5
 
Desain kurikulum
Desain kurikulumDesain kurikulum
Desain kurikulum
 
MAPEL PROJECT IPAS (PENDAHULUAN).pptx
MAPEL PROJECT IPAS (PENDAHULUAN).pptxMAPEL PROJECT IPAS (PENDAHULUAN).pptx
MAPEL PROJECT IPAS (PENDAHULUAN).pptx
 

More from Andhika Pratama

More from Andhika Pratama (20)

Liga Bangsa-Bangsa
Liga Bangsa-BangsaLiga Bangsa-Bangsa
Liga Bangsa-Bangsa
 
Majelis Umum PBB PPT
Majelis Umum PBB PPTMajelis Umum PBB PPT
Majelis Umum PBB PPT
 
Hubungaan Internasional
Hubungaan InternasionalHubungaan Internasional
Hubungaan Internasional
 
Pengembangan Kurikulum
Pengembangan KurikulumPengembangan Kurikulum
Pengembangan Kurikulum
 
KTSP PPT
KTSP PPTKTSP PPT
KTSP PPT
 
Konsep kurikulum
Konsep kurikulumKonsep kurikulum
Konsep kurikulum
 
Hukum Acara Perdata
Hukum Acara PerdataHukum Acara Perdata
Hukum Acara Perdata
 
Pubertas Remaja PPT
Pubertas Remaja PPTPubertas Remaja PPT
Pubertas Remaja PPT
 
Masa Usia Lanjut
Masa Usia LanjutMasa Usia Lanjut
Masa Usia Lanjut
 
Kemandirian pada Remaja
Kemandirian pada RemajaKemandirian pada Remaja
Kemandirian pada Remaja
 
Proses Belajar Anak PPT
Proses Belajar Anak PPTProses Belajar Anak PPT
Proses Belajar Anak PPT
 
Perkembangan Masa Anak-anak Awal
Perkembangan Masa Anak-anak AwalPerkembangan Masa Anak-anak Awal
Perkembangan Masa Anak-anak Awal
 
PERKEMBANGAN MASA BAYI PPT
PERKEMBANGAN MASA BAYI PPTPERKEMBANGAN MASA BAYI PPT
PERKEMBANGAN MASA BAYI PPT
 
Permulaan Kehidupan Manusia
Permulaan Kehidupan ManusiaPermulaan Kehidupan Manusia
Permulaan Kehidupan Manusia
 
Pengantar Perkembangan Peserta Didik PPT
Pengantar Perkembangan Peserta Didik PPTPengantar Perkembangan Peserta Didik PPT
Pengantar Perkembangan Peserta Didik PPT
 
Komponen Kurikulum
Komponen KurikulumKomponen Kurikulum
Komponen Kurikulum
 
PKn di Indonesia
PKn di IndonesiaPKn di Indonesia
PKn di Indonesia
 
Perkembangan Isu global kajian kewarganegaraan dan PKn
Perkembangan Isu global kajian kewarganegaraan dan PKnPerkembangan Isu global kajian kewarganegaraan dan PKn
Perkembangan Isu global kajian kewarganegaraan dan PKn
 
Civics,CC, dan Ce
Civics,CC, dan CeCivics,CC, dan Ce
Civics,CC, dan Ce
 
Pendekatan dan Metode Pengembangan PKn
Pendekatan dan Metode Pengembangan PKnPendekatan dan Metode Pengembangan PKn
Pendekatan dan Metode Pengembangan PKn
 

Recently uploaded

slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfslide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfNURAFIFAHBINTIJAMALU
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfGugunGunawan93
 
Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...
Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...
Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...YulfiaFia
 
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptxElemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptxGyaCahyaPratiwi
 
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaAbdiera
 
materi pembelajaran tentang INTERNET.ppt
materi pembelajaran tentang INTERNET.pptmateri pembelajaran tentang INTERNET.ppt
materi pembelajaran tentang INTERNET.pptTaufikFadhilah
 
Mata Kuliah Etika dalam pembelajaran Kristen.pptx
Mata Kuliah Etika dalam pembelajaran Kristen.pptxMata Kuliah Etika dalam pembelajaran Kristen.pptx
Mata Kuliah Etika dalam pembelajaran Kristen.pptxoperatorsttmamasa
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdfAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdfHeriyantoHeriyanto44
 
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptxSKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptxg66527130
 
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfPanduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfandriasyulianto57
 
Silabus Mata Pelajaran Biologi SMA Kelas X.doc
Silabus Mata Pelajaran Biologi SMA Kelas X.docSilabus Mata Pelajaran Biologi SMA Kelas X.doc
Silabus Mata Pelajaran Biologi SMA Kelas X.docNurulAiniFirdasari1
 
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaruSilvanaAyu
 
SANG BUAYA DI TIMPA POKOK CERITA KANAK-KANAK
SANG BUAYA DI TIMPA POKOK CERITA KANAK-KANAKSANG BUAYA DI TIMPA POKOK CERITA KANAK-KANAK
SANG BUAYA DI TIMPA POKOK CERITA KANAK-KANAKArifinAmin1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]Abdiera
 
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN  MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdfPelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN  MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdfEmeldaSpd
 
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptxUNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptxFranxisca Kurniawati
 
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxAksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxdonny761155
 
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamu
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamuAdab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamu
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamuKarticha
 
Modul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaunModul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaunnhsani2006
 
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdfEstetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdfHendroGunawan8
 

Recently uploaded (20)

slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfslide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
 
Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...
Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...
Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...
 
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptxElemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
materi pembelajaran tentang INTERNET.ppt
materi pembelajaran tentang INTERNET.pptmateri pembelajaran tentang INTERNET.ppt
materi pembelajaran tentang INTERNET.ppt
 
Mata Kuliah Etika dalam pembelajaran Kristen.pptx
Mata Kuliah Etika dalam pembelajaran Kristen.pptxMata Kuliah Etika dalam pembelajaran Kristen.pptx
Mata Kuliah Etika dalam pembelajaran Kristen.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdfAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
 
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptxSKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
 
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfPanduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
 
Silabus Mata Pelajaran Biologi SMA Kelas X.doc
Silabus Mata Pelajaran Biologi SMA Kelas X.docSilabus Mata Pelajaran Biologi SMA Kelas X.doc
Silabus Mata Pelajaran Biologi SMA Kelas X.doc
 
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
 
SANG BUAYA DI TIMPA POKOK CERITA KANAK-KANAK
SANG BUAYA DI TIMPA POKOK CERITA KANAK-KANAKSANG BUAYA DI TIMPA POKOK CERITA KANAK-KANAK
SANG BUAYA DI TIMPA POKOK CERITA KANAK-KANAK
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
 
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN  MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdfPelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN  MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
 
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptxUNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
 
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxAksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
 
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamu
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamuAdab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamu
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamu
 
Modul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaunModul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaun
 
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdfEstetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdf
 

INTEGRATED

  • 1. Correlated curriculum Separated subject dik2baehaqi@yahoo.com curriculum Integrated curriculum
  • 2. Segala bahan pelajaran disajikan dalam subject atau mata pelajaran yang terpisah-pisah, yang satu lepas dari yang lain.  Dianggap berasal dari kebudayaan Yunani Kuno – kesusasteraan, matematika, filsafat dan ilmu pengetahuan –  Orang Romawi – 1 trivium (gramatika, retorika, logika), 2 quadrivium (arithmetika, geometri, astronomi, dan musik) – dikenal dengan “the seven liberal arts”
  • 3. Abad pertengahan, tujuan pendidikan menjadi praktis dan vokasional  Di universitas dipelajari tiga bidang ilmu, teologi, kedokteran, dan hukum. bahasa latin menjadi mata pelajaran penting, tidak jelas nasib the seven liberal arts  Abad ke-19 mulai berkembang berbagai mata pelajaran dengan pesat
  • 4. Subject adalah hasil pengalaman umat manusia sepanjang masa, atau kebudayaan dan pengetahuan yang dikumpulkan oleh umat manusia sejak dulu kala, lalu disusun secara logis dan sistematis, disederhanakan dan disejikan kepada anak-anak di sekolah sebagai mata pelajaran  Mengharapkan timbulnya pribadi yang bulat sebagai hasil jumlah pengetahuan yang diperoleh  Biasanya disusun terlebih dahulu oleh para ahli  Mudah dijadikan uniform di seluruh negara
  • 5. Bahan pelajaran dapat disajikan secara logis dan sistematis  Organisasi kurikulum ini sederhana, mudah direncanakan dan dilaksanakan – scope (penentuan jumlah dan jenis mata pelajaran) dan squence (penentuan urutan mata pelajaran yang harus diberikan dalam tiap kelas)  Mudah dinilai  Dipergunakan di Perguruan Tinggi  Telah dipakai berabad-abad lamanya dan sudah menjadi tradisi  Lebih memudahkan guru  Mudah diubah  Esensial untuk menafsirkan pengalaman –hemat waktu dan tenaga dalam mempelajari sesuatu yang dulu ditemukan susah payah oleh para sarjana masa lampau
  • 6. Kurikulum ini memberikan mata pelajaran yang lepas-lepas yang tidak berhubungan satu dengan yang lain  Tidak memperhatikan masalah-masalah sosial yang dihadapi anak-anak dalam kehidupannya sehari-hari  Kurikulum ini menyampaikan pengalaman umat manusia yang lampau dalam bentuk yang sistematis dan logis. Sesuatu yang logis tidak selalu psikologis ditinjau dari segi minat dan perkembangan anak  Tujuan kurikulum ini terlampau terbatas –memusatkan pada perkembangan intelektual, kurang memperhatikan pertumbuhan jasmaniah, perkembangan sosial dan emosional  Kurang mengembangkan kemampuan berpikir  Cenderung statis dan ketinggalan zaman
  • 7. Lahir dari ketidakpuasan terhadap separated subject curriculum  Menghubungkan mata pelajaran yang satu dengan yang lainnya –dengan memelihara masing-masing identitas mata pelajaran atau menyatupadukan dan menghilangkan identitas mata pelajaran—
  • 8. Insidental antara dua mata pelajaran  Lebih erat –antara suatu pokok masalah tertentu diperbincangkan dalam berbagai mata pelajaran  Beberapa mata pelajaran disatukan, difusikan dengan menghilangkan batas masing-masing (broad field) –sejarah, ekonomi, sosiologi, antropologi, geografi jadi IPS, ilmu alam, kimia, biologi jadi IPA, membaca, mengarang, ejaan, tata bahasa, kesusasteraan, bercakap-cakap jadi Bahasa, dst
  • 9. Korelasi memajukan integrasi pengetahuan pada siswa  Minat murid bertambah apabila ia melihat hubungan antara berbagai mata pelajaran  Pengertian siswa tentang sesuatu lebih mendalam  memberikan pengertian yang lebih luas karena diperoleh pandangan dari berbagai sudut mata pelajaran  Memungkinkan siswa menggunakan pengetahuannya lebih fungsional  Lebih mengutamakan pengertian dan prinsip daripada pengetahuan dan penguasaan fakta-fakta
  • 10. Pada hakikatnya merupakan kurikulum subject centered dan tidak menggunakan bahan yang langsung berhubungan dengan kebutuhan dan minat siswa serta dengan masalah-masalah aktual yang dihadapi dalam kehidupan sehari-hari  Broad field tidak memberi pengetahuan sistematis dan mendalam mengenai berbagai mata pelajaran  Guru sering tidak menguasai pendekatan interdisipliner
  • 11. Perpaduan, koordinasi, harmoni, kebulatan, keseluruhan  Meniadakan batas-batas antara berbagai mata pelajaran dan menyatjikan bahan pelajaran dalam bentuk unit atau keseluruhan  Tujuannya membentuk anak-anak menjadi pribadi yang integrated, yang kehidupannya selaras dengan sekitarnya  Dilaksanakan melalui pengajaran unit, anak dilatih memecahkan masalah menurut cara-cara ilmiah  Pelajaran disusun sebagai keseluruhan yang luas “broad unit”
  • 12. Unit merupakan suatu keseluruhan yang bulat, unit adalah suatu keseluruhan bahan pelajaran yang disatukan oleh masalah  Unit menerobos batas-batas mata pelajaran  Unit didasarkan atas kebutuhan anak  Unit didasarkan pada pendapat modern mengenai cara belajar  Unit memerlukan waktu yang panjang  Life centered, masyarakat jadi laboratorium  Unit menggunakan dorongan-dorongan yang sewajarnya pada anak-anak  Anak dihadapkan pada situasi-situasi yang mengandung masalah  Dengan sengaja memajukan perkembangan sosial anak-anak  Direncanakan bersama oleh guru dengan murid
  • 13. Guru tidak dididik untuk menjalankan kurikulum seperti ini  Kurikulum ini dianggap tidak mempunyai organisasi yang logis sistematis  Memberatkan tugas guru  Tidak memungkinkan ujian umum  Anak-anak dianggap tidak sanggup menentukan kurikulum  Alat-alat sangat kurang untuk menjalankan kurikulum