SlideShare a Scribd company logo
1 of 27
PROGRAM STUDI D IV BIDAN PENDIDIK
 POLTEKES BHAKTI PERTIWI HUSADA
            CIREBON
              2012
PENGANTAR: APAKAH PENELITIAN ITU?
Pengertian yang salah tentang Penelitian
1. Penelitian    bukan   hanya   mengumpulkan
   informasi (data).
2. Penelitian bukan hanya memindahkan fakta dari
   suatu tempat ke tempat lain.
3. Penelitian bukan hanya membongkar-bongkar
   mencari informasi.
4. Penelitian bukan suatu kata BESAR untuk
   menarik perhatian.
Pengertian yang benar tentang Penelitian dan
Karakteristik Proses Penelitian
1.   Penelitian dimulai dengan suatu pertanyaan atau
     permasalahan.
2.   Penelitian memerlukan pernyataan yang jelas tentang tujuan.
3.   Penelitian mengikuti rancangan prosedur yang spesifik.
4.   Penelitian biasanya membagi permasalahan utama menjadi
     sub-sub masalah yang lebih dapat dikelola.
5.   Penelitian diarahkan oleh permasalahan, pertanyaan, atau
     hipotesis penelitian yang spesifik.
6.   Penelitian menerima asumsi kritis tertentu.
7.   Penelitian memerlukan pengumpulan dan interpretasi data
     dalam upaya untuk mengatasi permasalahan yang mengawali
     penelitian.
8.   Penelitian adalah, secara alamiahnya, berputar secara siklus;
     atau lebih tepatnya.
Pengertian Metodologi Penelitian.
 Secara umum metode penelitian diartikan sebagai cara
  ilmiah untuk mendapatkan data dengan tujuan dan
  kegunaan tertentu.
 Terdapat empat kata kunci yang perlu diperhatikan
  yaitu, cara ilmiah, data, tujuan, kegunaan
  tertentu. Cara ilmiah berarti kegiatan penelitian itu
  didasarkan pada ciri-ciri keilmuan, yaitu
  rasional, empiris, dan sistematis.
 Rasional berarti kegiatan penelitian itu dilakukan
  dengan cara-cara yang masuk akal, sehingga
  terjangkau oleh penalaran manusia.
Lanjutan
 Empiris berarti cara-cara yang dilakukan itu dapat
  diamati oleh indera manusia, sehingga orang lain
  dapat mengamati dan mengetahui cara-cara yang
  digunakan. (Bedakan cara yang tidak ilmiah
  misalnya, mencari anak yang hilang saat memanjat
  gunung, atau ingin mencari mobil yang hilang datang
  ke paranormal, atau ingin menjadi Kepala Sekolah
  datang ke dukun, dan sejenisnya).
 Sistematis artinya, proses yang digunakan dalam
  penelitian itu menggunakan langkah-langkah
  tertentu yang bersifat logis.
Data yang diperoleh melalui penelitian itu adalah data
empiris (teramati) yang mempunyai kriteria tertentu yaitu
valid. Valid menunjukkan derajat ketepatan antara data yang
sesugguhnya terjadi pada obyek dengan data yang dapat
dikumpulkan oleh peneliti.
      Misalnya di Kabupaten Tegal terdapat 400 anak yang
tidak lulus Ujian Nasional, sementara penelitian melaporkan
jauh di atas dan di bawah 400. Maka data yang dilaporkan
peneliti tersebut tidak valid. Demikian juga misalnya peneliti
melihat pada obyek berwarna merah, tetapi dilaporkan warna
hijau.
      Peneliti melihat murid sedang menangis langsung
dibuat kesimpulan bahwa murid tersebut sedang
sedih, padahal sebenarnya murid tersebut menangis sedang
senang, karena mendapat ranking di kelas yang tinggi. Data
yang dilaporkan oleh peneliti bahwa warna hijau dilaporkan
warna merah, murid menangis karena senang dilaporkan
sedih, adalah data yang tidak valid.
Tujuan Penelitian
 Memperoleh pengetahuan baru (penemuan).
  Penemuan berarti data yang diperoleh dari penelitian itu
  adalah data yang betul-betul baru yang sebelumnya belum
  pernah diketahui.
 Memperoleh jawaban atas suatu pertanyaan
  (Pembuktian).
  Pembuktian berarti data yang diperoleh itu digunakan
  untuk membuktikan adanya keragu-raguan terhadap
  informasi atau pengetahuan tertentu.
 Memberikan pemecahan atas suatu masalah
  (pengembangan).
  Pengembangan berarti memperdalam dan memperluas
  pengetahuan yang telah ada.
Unsur yang Menetukan
Keberhasilan dalam Penelitian.
  Keahlian / pengalaman Peneliti.
  Bahan penelitian.
  Cara kerja penelitian.
  Sosialisasi / pemanfatan hasil penelitian.
Keahlian / Pengalaman Peneliti.
 Keahlian dasar ilmu yang sesuai.
 Keahlian dalam bidang penelitian.
 Pengalaman penelitian.
 Etika yang diyakini.
 Reputasi yang dicapai.
Bahan penelitian.
1. JENIS bahan.
   Orang.
   Bahan lain == > namanya.


2. BENTUK bahan.
   Orang yg bagaimana.
   Barang ( padat, bubuk, cair atau gas)


3. BANYAKNYA bahan.
   Berapa orang jumlahnya.
   Berat, volume, panjang atau jumlahnya.
Penentuan Bahan.
Untuk menentukan bahan dengan baik dibutuhkan
1. Klasifikasi / Pengelompokan.
2. Alat Ukur.
     Kuantitas
     Kualitas
3. Standarisasi.
Cara Kerja Penelitian (Dasar- dasar Ilmiah
Penelitian)
1. Berurutan / sistimatis.
2. Penalaran/ Reasoning.
3. Kemungkinan / Chance.
4. Pemeliharaan kemungkinan/
   Probabilitas.
5. Penentuan Hipotesis.
Sosialisasi/ Pemanfatan Hasil
Penelitian.
 Kapan.
 Dimana.
 Kepada siapa.
 Dengan tujuan apa.
 Bagaimana membina hubungan selanjutnya
 dalam pemanfatan hasil penelitian.
Jenis Penelitian.
  PENDEKATAN         RANCANGAN.

                              SURVEY
               DESKRIPTIF
                            CROSSECTIONAL
 PENGAMATAN.
                              KOHORT
               ANALITIK.
                            KASUS-KONTROL

                               TRIAL
  PERCOBAAN.   ANALITIK.
                            EKSPERIMEN
Survey.
 Survey adalah proses mencacah / memeriksa
 sebagian populasi dengan cara
 mengumpulkan, menyusun, mengelompokan &
 menerbitkan data- data dari populasi tsb, untuk
 tujuan tertentu.

 Sensus = Survey untuk seluruh populasi.
Cross Sectional Study.
 adalah proses mencacah / memeriksa sebagian
  populasi (sampel) dengan cara
  mengumpulkan, menyusun, mengelompokan &
  menganalisa data- data dari sampel tsb, untuk
  tujuan mencari asosiasi statistik.
Kohort Study.
Penelitian analitik yang bersifat observasi dimana
dilakukan perbandingan antara sekelompok orang
yang terkena penyebab dengan sekelompok lainnya
yang tidak terkena penyebab, kemudian dilihat akibat
yang ditimbulkannya. Prospektif study
Kasus & Kelola.
 Penelitian analitik yang bersifat observasi dimana
 dilakukan perbandingan antara sekelompok orang
 yang sakit dengan sekelompok lainnya yang tidak
 sakit, kemudian dicari kemungkinan penyebab
 penyakit yang menimbulkannya. Retrospektif study
Klinikal Trial.
Adalah Metoda penelitian obat manusia yang bersifat
prospektif, komparatif & objektif, yang harus memenuhi
kriteria;
  Pemberian obat oleh dokter.
  Ada bukti ,obat tersebut punya efek bermanfaat.
  Bertujuan menentukan seberapa jauh obat punya efek
  menguntungkan.
Experimen.
 Penelitian analitik yang bersifat intervensi / mencoba
 dimana dilakukan perbandingan antara sekelompok
 binatang yang terkena intervensi dengan sekelompok
 lainnya yang tidak terkena intervensi, kemudian
 dilihat akibat yang ditimbulkannya.
Prosedur Penyusunan Skripsi
Poltekes BPH Cirebon
 Pengajuan Out Line
 Melakukan Studi Pendahuluan
 Pengajuan Proposal Penelitian
 Seminar Proposal Penelitian sampai Persiapan
  Penelitian
 Pelaksanaan Penelitian
 Pengajuan Ujian Sidang
 Hasil Sidang Skripsi
Unsur Karya Tulis Ilmiah Polteks BPH
Cirebon
 BAGIAN AWAL
  Halaman Judul Skripsi
  Halaman Lembar Pengesahan Pembimbing
  Halaman Persembahan
  Halaman Abstrak
  Halaman Kata Pengantar
  Halaman Daftar Isi
  Halaman Daftar Tabel
  Halaman Daftar Gambar
  Halaman Daftar Grafik
  Halaman Daftar Lampiran
BAGIAN INTI

BAB I Pendahuluan
      A. Latar Belakang Masalah
      B. Perumusan Masalah
      C. Tujuan Penelitian
      D. Manfaat Penelitian
BAB II Tinjauan Pustaka
      Landasan Teori dari setiap variabel yang diteliti
BAB III Kerangka Konsep, Definisi Operasional dan
        Hipotesia
BAB IV Metodologi Penelitian
       A. Jenis Penelitian
       B. Variabel Penelitian
       C. Populasi dan Sampel
       D. Instrumen Penelitian
       E. Tekhnik Pengumpulan Data
       F. Analisis Data
       G. Lokasi Penelitian
BAB V Hasil Penelitian dan Pembahasan
BAB VI Kesimpulan dan Saran
BAGIAN AKHIR

 Daftar Pustaka
 Lampiran
 Daftar Riwayat Hidup
Yang Akan Dibahas Pada Mata Kuliah
 Metodologi Penelitian Ganjil
 Memahami konsep dasar metodologi penelitian
 Menjelaskan pengertian masalah, rumusan
    masalah, dan tujuan penelitian
   Menjelaskan kerangka konsep, hipotesis dan definisi
    operasional
   Menjelaskan desain penelitian
   Menjelaskan epidemologi kesehatan reproduksi
   Menjelaskan pemilihan uji hipotesis
   Memahami interpretasi hasil analisis data komputer
SEKIAN DAN TERIMAKASIH

More Related Content

What's hot

Powerpoint kelompok kualitatif
Powerpoint kelompok kualitatifPowerpoint kelompok kualitatif
Powerpoint kelompok kualitatif
annisa herlida
 
Analisis Data Kualitatif
Analisis Data KualitatifAnalisis Data Kualitatif
Analisis Data Kualitatif
dkarhita
 
Bahan ajar-mata-kuliah-metodologi-penelitian
Bahan ajar-mata-kuliah-metodologi-penelitianBahan ajar-mata-kuliah-metodologi-penelitian
Bahan ajar-mata-kuliah-metodologi-penelitian
Jey Queenn
 
Teknik analisis data kuantitatif dan kualitatif
Teknik analisis data kuantitatif dan kualitatifTeknik analisis data kuantitatif dan kualitatif
Teknik analisis data kuantitatif dan kualitatif
Nastiti Rahajeng
 

What's hot (20)

Analisis data dan interpretasi
Analisis data dan interpretasiAnalisis data dan interpretasi
Analisis data dan interpretasi
 
Instrumen dan teknik pengumpulan data
Instrumen dan teknik pengumpulan dataInstrumen dan teknik pengumpulan data
Instrumen dan teknik pengumpulan data
 
Review jurnal kualitatif
Review jurnal kualitatifReview jurnal kualitatif
Review jurnal kualitatif
 
teknik pengumpulan data dan teknik analisis data
teknik pengumpulan data dan teknik analisis datateknik pengumpulan data dan teknik analisis data
teknik pengumpulan data dan teknik analisis data
 
Identifikasi Masalah-1.pptx
Identifikasi Masalah-1.pptxIdentifikasi Masalah-1.pptx
Identifikasi Masalah-1.pptx
 
(4) Jenis-Jenis Penelitian.ppt
(4) Jenis-Jenis Penelitian.ppt(4) Jenis-Jenis Penelitian.ppt
(4) Jenis-Jenis Penelitian.ppt
 
Pengolahan data
Pengolahan dataPengolahan data
Pengolahan data
 
Critical journal review (cjr) m faiz al ghifari
Critical journal review (cjr) m faiz al ghifariCritical journal review (cjr) m faiz al ghifari
Critical journal review (cjr) m faiz al ghifari
 
Ppt Eksperimen
Ppt EksperimenPpt Eksperimen
Ppt Eksperimen
 
Etika penelitian
Etika penelitianEtika penelitian
Etika penelitian
 
Ppt analisa data
Ppt analisa dataPpt analisa data
Ppt analisa data
 
PPT Rancangan penelitian kuantitatif
PPT Rancangan penelitian kuantitatifPPT Rancangan penelitian kuantitatif
PPT Rancangan penelitian kuantitatif
 
Skala pengukuran dalam penelitian
Skala pengukuran dalam penelitianSkala pengukuran dalam penelitian
Skala pengukuran dalam penelitian
 
Powerpoint kelompok kualitatif
Powerpoint kelompok kualitatifPowerpoint kelompok kualitatif
Powerpoint kelompok kualitatif
 
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
 
Analisis Data Kualitatif
Analisis Data KualitatifAnalisis Data Kualitatif
Analisis Data Kualitatif
 
Penelitian eksperimen
Penelitian eksperimenPenelitian eksperimen
Penelitian eksperimen
 
Menerapkan proses kerja pembuatan prototype produk barang/jasa
Menerapkan proses kerja pembuatan prototype produk barang/jasaMenerapkan proses kerja pembuatan prototype produk barang/jasa
Menerapkan proses kerja pembuatan prototype produk barang/jasa
 
Bahan ajar-mata-kuliah-metodologi-penelitian
Bahan ajar-mata-kuliah-metodologi-penelitianBahan ajar-mata-kuliah-metodologi-penelitian
Bahan ajar-mata-kuliah-metodologi-penelitian
 
Teknik analisis data kuantitatif dan kualitatif
Teknik analisis data kuantitatif dan kualitatifTeknik analisis data kuantitatif dan kualitatif
Teknik analisis data kuantitatif dan kualitatif
 

Viewers also liked

Metode penelitian
Metode penelitianMetode penelitian
Metode penelitian
Lucy Wong
 
Pengertian metode dan metodologi penelitian
Pengertian metode dan metodologi penelitianPengertian metode dan metodologi penelitian
Pengertian metode dan metodologi penelitian
Tri Ramdani
 
Metodologi Penelitian
Metodologi PenelitianMetodologi Penelitian
Metodologi Penelitian
Irma Retna
 
Konsep metodologi penelitian
Konsep metodologi penelitianKonsep metodologi penelitian
Konsep metodologi penelitian
Aldry Azharry
 

Viewers also liked (20)

Metode penelitian
Metode penelitianMetode penelitian
Metode penelitian
 
Pengertian metode dan metodologi penelitian
Pengertian metode dan metodologi penelitianPengertian metode dan metodologi penelitian
Pengertian metode dan metodologi penelitian
 
Penelitian eksperimental 4
Penelitian eksperimental   4Penelitian eksperimental   4
Penelitian eksperimental 4
 
Metodologi Penelitian
Metodologi PenelitianMetodologi Penelitian
Metodologi Penelitian
 
Slide Presentasi Proposal Kelompok 7 Metodologi Penelitian
Slide Presentasi Proposal Kelompok 7 Metodologi PenelitianSlide Presentasi Proposal Kelompok 7 Metodologi Penelitian
Slide Presentasi Proposal Kelompok 7 Metodologi Penelitian
 
Metode penelitian
Metode penelitianMetode penelitian
Metode penelitian
 
Presentasi metode penelitian
Presentasi metode penelitianPresentasi metode penelitian
Presentasi metode penelitian
 
Konsep metodologi penelitian
Konsep metodologi penelitianKonsep metodologi penelitian
Konsep metodologi penelitian
 
Metodologi Penelitian Bisnis
Metodologi Penelitian BisnisMetodologi Penelitian Bisnis
Metodologi Penelitian Bisnis
 
Materi Kuliah Metodologi Penelitian 2
Materi Kuliah Metodologi Penelitian 2 Materi Kuliah Metodologi Penelitian 2
Materi Kuliah Metodologi Penelitian 2
 
Metode penelitian sosial
Metode penelitian sosialMetode penelitian sosial
Metode penelitian sosial
 
Materi 1 - konsep dasar penelitian
Materi 1 - konsep dasar penelitianMateri 1 - konsep dasar penelitian
Materi 1 - konsep dasar penelitian
 
Teknik Pengambilan Sampel
Teknik Pengambilan SampelTeknik Pengambilan Sampel
Teknik Pengambilan Sampel
 
Metodologi penelitian multimedia
Metodologi penelitian multimediaMetodologi penelitian multimedia
Metodologi penelitian multimedia
 
Materi Kuliah Metodologi Penelitian - Metode Pengumpulan Data
Materi Kuliah Metodologi Penelitian - Metode Pengumpulan DataMateri Kuliah Metodologi Penelitian - Metode Pengumpulan Data
Materi Kuliah Metodologi Penelitian - Metode Pengumpulan Data
 
Materi Kuliah Metodologi Penelitian 3 - Langkah-langkah Penelitian
Materi Kuliah Metodologi Penelitian 3 - Langkah-langkah PenelitianMateri Kuliah Metodologi Penelitian 3 - Langkah-langkah Penelitian
Materi Kuliah Metodologi Penelitian 3 - Langkah-langkah Penelitian
 
Membaca intensif grafik, tabel, dan bagan
Membaca intensif grafik, tabel, dan baganMembaca intensif grafik, tabel, dan bagan
Membaca intensif grafik, tabel, dan bagan
 
BAB 1 METODE PENELITIAN
BAB 1 METODE PENELITIANBAB 1 METODE PENELITIAN
BAB 1 METODE PENELITIAN
 
Penelitian sosial
Penelitian sosialPenelitian sosial
Penelitian sosial
 
Metodologi Penelitian - Cara Membuat Kuisioner
Metodologi Penelitian - Cara Membuat KuisionerMetodologi Penelitian - Cara Membuat Kuisioner
Metodologi Penelitian - Cara Membuat Kuisioner
 

Similar to Pengantar metodologi penelitian

8991 01 metodologi
8991 01 metodologi8991 01 metodologi
8991 01 metodologi
fdsriwahyuni
 
Metode dan penelitian
Metode dan penelitianMetode dan penelitian
Metode dan penelitian
45454567
 
Makalah Rancangan penelitian (research design)
Makalah Rancangan penelitian (research design)Makalah Rancangan penelitian (research design)
Makalah Rancangan penelitian (research design)
Krisna Indah Puspitasari
 
1 metpen pendahuluan 2020 2021
1 metpen pendahuluan 2020 20211 metpen pendahuluan 2020 2021
1 metpen pendahuluan 2020 2021
RIDHOBARU
 
SAP 2Metode penelitian
SAP 2Metode penelitianSAP 2Metode penelitian
SAP 2Metode penelitian
As As
 
49619147 bab-iii-metodologi-penelitian
49619147 bab-iii-metodologi-penelitian49619147 bab-iii-metodologi-penelitian
49619147 bab-iii-metodologi-penelitian
Dorado Sb
 
METODOLOGI PENELITIAN PENDIDIKAN PERGURUAN TINGGI.ppt
METODOLOGI PENELITIAN PENDIDIKAN PERGURUAN TINGGI.pptMETODOLOGI PENELITIAN PENDIDIKAN PERGURUAN TINGGI.ppt
METODOLOGI PENELITIAN PENDIDIKAN PERGURUAN TINGGI.ppt
anqitamyizah
 

Similar to Pengantar metodologi penelitian (20)

Metodologi Penelitian
Metodologi PenelitianMetodologi Penelitian
Metodologi Penelitian
 
8991 01 metodologi
8991 01 metodologi8991 01 metodologi
8991 01 metodologi
 
jenis-jenis dan desain penelitian. .pptx
jenis-jenis dan desain penelitian. .pptxjenis-jenis dan desain penelitian. .pptx
jenis-jenis dan desain penelitian. .pptx
 
1 - Apa Itu Penelitian
1 - Apa Itu Penelitian1 - Apa Itu Penelitian
1 - Apa Itu Penelitian
 
Metode dan penelitian
Metode dan penelitianMetode dan penelitian
Metode dan penelitian
 
Penel kualitatif bbptpt (yuti)
Penel kualitatif   bbptpt (yuti)Penel kualitatif   bbptpt (yuti)
Penel kualitatif bbptpt (yuti)
 
Makalah Rancangan penelitian (research design)
Makalah Rancangan penelitian (research design)Makalah Rancangan penelitian (research design)
Makalah Rancangan penelitian (research design)
 
Metode Ilmiah
Metode IlmiahMetode Ilmiah
Metode Ilmiah
 
Metodologi Penelitian
Metodologi PenelitianMetodologi Penelitian
Metodologi Penelitian
 
PENELITIAN ILMIAH
PENELITIAN ILMIAHPENELITIAN ILMIAH
PENELITIAN ILMIAH
 
Ppt Metodologi Penelitian: 1. Pengantar Metodologi Penelitian | Kelas: 6A | D...
Ppt Metodologi Penelitian: 1. Pengantar Metodologi Penelitian | Kelas: 6A | D...Ppt Metodologi Penelitian: 1. Pengantar Metodologi Penelitian | Kelas: 6A | D...
Ppt Metodologi Penelitian: 1. Pengantar Metodologi Penelitian | Kelas: 6A | D...
 
Pendahuluan Metotologi Penelitian
Pendahuluan Metotologi PenelitianPendahuluan Metotologi Penelitian
Pendahuluan Metotologi Penelitian
 
1 metpen pendahuluan 2020 2021
1 metpen pendahuluan 2020 20211 metpen pendahuluan 2020 2021
1 metpen pendahuluan 2020 2021
 
Pert 2 jenis jenis penelitian
Pert 2 jenis jenis penelitianPert 2 jenis jenis penelitian
Pert 2 jenis jenis penelitian
 
SAP 2Metode penelitian
SAP 2Metode penelitianSAP 2Metode penelitian
SAP 2Metode penelitian
 
49619147 bab-iii-metodologi-penelitian
49619147 bab-iii-metodologi-penelitian49619147 bab-iii-metodologi-penelitian
49619147 bab-iii-metodologi-penelitian
 
Metodologi Penelitian Kesehatan Dasar Untuk Pertemuan 1
Metodologi Penelitian Kesehatan Dasar Untuk Pertemuan 1Metodologi Penelitian Kesehatan Dasar Untuk Pertemuan 1
Metodologi Penelitian Kesehatan Dasar Untuk Pertemuan 1
 
METLIT 1.pptx
METLIT 1.pptxMETLIT 1.pptx
METLIT 1.pptx
 
Penelitian Sosial
Penelitian SosialPenelitian Sosial
Penelitian Sosial
 
METODOLOGI PENELITIAN PENDIDIKAN PERGURUAN TINGGI.ppt
METODOLOGI PENELITIAN PENDIDIKAN PERGURUAN TINGGI.pptMETODOLOGI PENELITIAN PENDIDIKAN PERGURUAN TINGGI.ppt
METODOLOGI PENELITIAN PENDIDIKAN PERGURUAN TINGGI.ppt
 

Recently uploaded

KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
DewiUmbar
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
furqanridha
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
FitriaSarmida1
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMMPenyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
 

Pengantar metodologi penelitian

  • 1. PROGRAM STUDI D IV BIDAN PENDIDIK POLTEKES BHAKTI PERTIWI HUSADA CIREBON 2012
  • 2. PENGANTAR: APAKAH PENELITIAN ITU? Pengertian yang salah tentang Penelitian 1. Penelitian bukan hanya mengumpulkan informasi (data). 2. Penelitian bukan hanya memindahkan fakta dari suatu tempat ke tempat lain. 3. Penelitian bukan hanya membongkar-bongkar mencari informasi. 4. Penelitian bukan suatu kata BESAR untuk menarik perhatian.
  • 3. Pengertian yang benar tentang Penelitian dan Karakteristik Proses Penelitian 1. Penelitian dimulai dengan suatu pertanyaan atau permasalahan. 2. Penelitian memerlukan pernyataan yang jelas tentang tujuan. 3. Penelitian mengikuti rancangan prosedur yang spesifik. 4. Penelitian biasanya membagi permasalahan utama menjadi sub-sub masalah yang lebih dapat dikelola. 5. Penelitian diarahkan oleh permasalahan, pertanyaan, atau hipotesis penelitian yang spesifik. 6. Penelitian menerima asumsi kritis tertentu. 7. Penelitian memerlukan pengumpulan dan interpretasi data dalam upaya untuk mengatasi permasalahan yang mengawali penelitian. 8. Penelitian adalah, secara alamiahnya, berputar secara siklus; atau lebih tepatnya.
  • 4. Pengertian Metodologi Penelitian.  Secara umum metode penelitian diartikan sebagai cara ilmiah untuk mendapatkan data dengan tujuan dan kegunaan tertentu.  Terdapat empat kata kunci yang perlu diperhatikan yaitu, cara ilmiah, data, tujuan, kegunaan tertentu. Cara ilmiah berarti kegiatan penelitian itu didasarkan pada ciri-ciri keilmuan, yaitu rasional, empiris, dan sistematis.  Rasional berarti kegiatan penelitian itu dilakukan dengan cara-cara yang masuk akal, sehingga terjangkau oleh penalaran manusia.
  • 5. Lanjutan  Empiris berarti cara-cara yang dilakukan itu dapat diamati oleh indera manusia, sehingga orang lain dapat mengamati dan mengetahui cara-cara yang digunakan. (Bedakan cara yang tidak ilmiah misalnya, mencari anak yang hilang saat memanjat gunung, atau ingin mencari mobil yang hilang datang ke paranormal, atau ingin menjadi Kepala Sekolah datang ke dukun, dan sejenisnya).  Sistematis artinya, proses yang digunakan dalam penelitian itu menggunakan langkah-langkah tertentu yang bersifat logis.
  • 6. Data yang diperoleh melalui penelitian itu adalah data empiris (teramati) yang mempunyai kriteria tertentu yaitu valid. Valid menunjukkan derajat ketepatan antara data yang sesugguhnya terjadi pada obyek dengan data yang dapat dikumpulkan oleh peneliti. Misalnya di Kabupaten Tegal terdapat 400 anak yang tidak lulus Ujian Nasional, sementara penelitian melaporkan jauh di atas dan di bawah 400. Maka data yang dilaporkan peneliti tersebut tidak valid. Demikian juga misalnya peneliti melihat pada obyek berwarna merah, tetapi dilaporkan warna hijau. Peneliti melihat murid sedang menangis langsung dibuat kesimpulan bahwa murid tersebut sedang sedih, padahal sebenarnya murid tersebut menangis sedang senang, karena mendapat ranking di kelas yang tinggi. Data yang dilaporkan oleh peneliti bahwa warna hijau dilaporkan warna merah, murid menangis karena senang dilaporkan sedih, adalah data yang tidak valid.
  • 7. Tujuan Penelitian  Memperoleh pengetahuan baru (penemuan). Penemuan berarti data yang diperoleh dari penelitian itu adalah data yang betul-betul baru yang sebelumnya belum pernah diketahui.  Memperoleh jawaban atas suatu pertanyaan (Pembuktian). Pembuktian berarti data yang diperoleh itu digunakan untuk membuktikan adanya keragu-raguan terhadap informasi atau pengetahuan tertentu.  Memberikan pemecahan atas suatu masalah (pengembangan). Pengembangan berarti memperdalam dan memperluas pengetahuan yang telah ada.
  • 8. Unsur yang Menetukan Keberhasilan dalam Penelitian.  Keahlian / pengalaman Peneliti.  Bahan penelitian.  Cara kerja penelitian.  Sosialisasi / pemanfatan hasil penelitian.
  • 9. Keahlian / Pengalaman Peneliti.  Keahlian dasar ilmu yang sesuai.  Keahlian dalam bidang penelitian.  Pengalaman penelitian.  Etika yang diyakini.  Reputasi yang dicapai.
  • 10. Bahan penelitian. 1. JENIS bahan.  Orang.  Bahan lain == > namanya. 2. BENTUK bahan.  Orang yg bagaimana.  Barang ( padat, bubuk, cair atau gas) 3. BANYAKNYA bahan.  Berapa orang jumlahnya.  Berat, volume, panjang atau jumlahnya.
  • 11. Penentuan Bahan. Untuk menentukan bahan dengan baik dibutuhkan 1. Klasifikasi / Pengelompokan. 2. Alat Ukur.  Kuantitas  Kualitas 3. Standarisasi.
  • 12. Cara Kerja Penelitian (Dasar- dasar Ilmiah Penelitian) 1. Berurutan / sistimatis. 2. Penalaran/ Reasoning. 3. Kemungkinan / Chance. 4. Pemeliharaan kemungkinan/ Probabilitas. 5. Penentuan Hipotesis.
  • 13. Sosialisasi/ Pemanfatan Hasil Penelitian.  Kapan.  Dimana.  Kepada siapa.  Dengan tujuan apa.  Bagaimana membina hubungan selanjutnya dalam pemanfatan hasil penelitian.
  • 14. Jenis Penelitian. PENDEKATAN RANCANGAN. SURVEY DESKRIPTIF CROSSECTIONAL PENGAMATAN. KOHORT ANALITIK. KASUS-KONTROL TRIAL PERCOBAAN. ANALITIK. EKSPERIMEN
  • 15. Survey.  Survey adalah proses mencacah / memeriksa sebagian populasi dengan cara mengumpulkan, menyusun, mengelompokan & menerbitkan data- data dari populasi tsb, untuk tujuan tertentu.  Sensus = Survey untuk seluruh populasi.
  • 16. Cross Sectional Study.  adalah proses mencacah / memeriksa sebagian populasi (sampel) dengan cara mengumpulkan, menyusun, mengelompokan & menganalisa data- data dari sampel tsb, untuk tujuan mencari asosiasi statistik.
  • 17. Kohort Study. Penelitian analitik yang bersifat observasi dimana dilakukan perbandingan antara sekelompok orang yang terkena penyebab dengan sekelompok lainnya yang tidak terkena penyebab, kemudian dilihat akibat yang ditimbulkannya. Prospektif study
  • 18. Kasus & Kelola. Penelitian analitik yang bersifat observasi dimana dilakukan perbandingan antara sekelompok orang yang sakit dengan sekelompok lainnya yang tidak sakit, kemudian dicari kemungkinan penyebab penyakit yang menimbulkannya. Retrospektif study
  • 19. Klinikal Trial. Adalah Metoda penelitian obat manusia yang bersifat prospektif, komparatif & objektif, yang harus memenuhi kriteria;  Pemberian obat oleh dokter.  Ada bukti ,obat tersebut punya efek bermanfaat.  Bertujuan menentukan seberapa jauh obat punya efek menguntungkan.
  • 20. Experimen.  Penelitian analitik yang bersifat intervensi / mencoba dimana dilakukan perbandingan antara sekelompok binatang yang terkena intervensi dengan sekelompok lainnya yang tidak terkena intervensi, kemudian dilihat akibat yang ditimbulkannya.
  • 21. Prosedur Penyusunan Skripsi Poltekes BPH Cirebon  Pengajuan Out Line  Melakukan Studi Pendahuluan  Pengajuan Proposal Penelitian  Seminar Proposal Penelitian sampai Persiapan Penelitian  Pelaksanaan Penelitian  Pengajuan Ujian Sidang  Hasil Sidang Skripsi
  • 22. Unsur Karya Tulis Ilmiah Polteks BPH Cirebon BAGIAN AWAL  Halaman Judul Skripsi  Halaman Lembar Pengesahan Pembimbing  Halaman Persembahan  Halaman Abstrak  Halaman Kata Pengantar  Halaman Daftar Isi  Halaman Daftar Tabel  Halaman Daftar Gambar  Halaman Daftar Grafik  Halaman Daftar Lampiran
  • 23. BAGIAN INTI BAB I Pendahuluan A. Latar Belakang Masalah B. Perumusan Masalah C. Tujuan Penelitian D. Manfaat Penelitian BAB II Tinjauan Pustaka Landasan Teori dari setiap variabel yang diteliti BAB III Kerangka Konsep, Definisi Operasional dan Hipotesia
  • 24. BAB IV Metodologi Penelitian A. Jenis Penelitian B. Variabel Penelitian C. Populasi dan Sampel D. Instrumen Penelitian E. Tekhnik Pengumpulan Data F. Analisis Data G. Lokasi Penelitian BAB V Hasil Penelitian dan Pembahasan BAB VI Kesimpulan dan Saran
  • 25. BAGIAN AKHIR  Daftar Pustaka  Lampiran  Daftar Riwayat Hidup
  • 26. Yang Akan Dibahas Pada Mata Kuliah Metodologi Penelitian Ganjil  Memahami konsep dasar metodologi penelitian  Menjelaskan pengertian masalah, rumusan masalah, dan tujuan penelitian  Menjelaskan kerangka konsep, hipotesis dan definisi operasional  Menjelaskan desain penelitian  Menjelaskan epidemologi kesehatan reproduksi  Menjelaskan pemilihan uji hipotesis  Memahami interpretasi hasil analisis data komputer