SlideShare a Scribd company logo
1 of 19
Download to read offline
PEMANFAATAN DANA DESA UNTUK PEMETAAN
SUMBERDAYA DESA BERBASIS SPASIAL
Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi
Republik Indonesia
Bito Wikantosa
Direktur Pengembangan Sosial Budaya dan Lingkungan Desa dan Perdesaan
Direktorat Jenderal Pembangunan Desa dan Perdesaan
Jakarta,15 Februari 2021
Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa
2
Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan
nama lain, selanjutnya disebut Desa, adalah kesatuan
masyarakat hukum yang memiliki batas wilayah yang
berwenang untuk mengatur dan mengurus urusan
pemerintahan, kepentingan masyarakat setempat
berdasarkan prakarsa masyarakat, hak asal-usul, dan/atau
hak tradisional yang diakui dan dihormati dalam sistem
pemerintahan Negara Kesatuan Republik Indonesia.
Peraturan Menteri Desa PDT dan Transmigrasi Nomor 13 Tahun 2020
tentang Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2021
➢ Pasal 5 Ayat (2) Peraturan Menteri Desa Nomor 13 Tahun 2020
“Prioritas penggunaan Dana Desa Tahun 2021 diarahkan untuk program dan/atau
kegiatan percepatan pencapaian SDGs Desa”
➢ Pasal 6 Ayat (2) hufuf a. Peraturan Menteri Desa Nomor 13 Tahun 2020
Penggunaan Dana Desa untuk program prioritas nasional sesuai kewenangan Desa sebagaimana
dimaksud dalam Pasal 5 ayat (2) huruf b diprioritaskan untuk pencapaian SDGs Desa:
a. pendataan Desa, pemetaan potensi dan sumber daya, dan pengembangan teknologi informasi
dan komunikasi sebagai upaya memperluas kemitraan untuk pembangunan Desa.
➢ Pedoman Umum Pelaksanaan Penggunaan Dana Desa Tahun 2021
Prioritas Penggunaan Dana Desa untuk program prioritas nasional sesuai kewenangan Desa
meliputi:
1. Pendataan Desa
a. pendataan potensi dan sumberdaya pembangunan Desa;
b. pendataan pada tingkat rukun tetangga;
c. pendataan pada tingkat keluarga;
d. pemutakhiran data Desa termasuk data kemiskinan; dan
e. kegiatan pendataan Desa lainnya yang sesuai dengan kewenangan Desa dan diputuskan
dalam Musyawarah Desa.
➢ Pedoman Umum Pelaksanaan Penggunaan Dana Desa Tahun 2021
Prioritas Penggunaan Dana Desa untuk program prioritas nasional sesuai kewenangan Desa meliputi:
2. Pemetaan potensi dan sumber daya pembangunan Desa
a. penyusunan peta potensi dan sumber daya pembangunan Desa;
b. pemutakhiran peta potensi dan sumber daya pembangunan Desa;
c. kegiatan pemetaan potensi dan sumber daya pembangunan Desa lainnya yang sesuai
kewenangan Desa dan diputuskan dalam Musyawarah Desa.
3. Pengembangan teknologi informasi dan komunikasi
a. pengembangan, pengelolaan dan pengintegrasian sistem administrasi keuangan dan aset Desa
dengan aplikasi digital yang disediakan Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal,
dan Transmigrasi;
b. pengembangan, pengelolaan dan pengintegrasian sistem informasi Desa yang berbasis aplikasi
digital yang disediakan Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi;
c. pengembangan keterbukaan informasi pembangunan Desa berbasis aplikasi digital; dan
d. pengadaan sarana/prasarana teknologi informasi dan komunikasi berbasis aplikasi digital
meliputi:
1) tower untuk jaringan internet;
2) pengadaan komputer;
3) Smartphone; dan
4) langganan internet.
e. kegiatan pengembangan, pengelolaan dan pengintegrasian teknologi informasi dan komunikasi
lainnya yang sesuai dengan kewenangan Desa yang diputuskan dalam Musyawarah Desa.
Peraturan Menteri Desa PDT dan Transmigrasi Nomor 13 Tahun 2020
tentang Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2021
PERMENDESA-PDTT NOMOR 21 TAHUN 2020 TENTANG
PEDOMAN UMUM PEMBANGUNAN DESA DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA
Peraturan Menteri ini mengatur mengenai:
1. arah kebijakan Pembangunan Desa dan Pemberdayaan Masyarakat Desa;
2. Pembangunan Desa;
Pembangunan Desa dilaksanakan dengan tahapan:
a. Pendataan Desa;
b. Perencanaan Pembangunan Desa;
c. pelaksanaan Pembangunan Desa; dan
d. pertanggungjawaban Pembangunan Desa.
3. Pemberdayaan Masyarakat Desa; dan
Program dan/atau kegiatan Pemberdayaan Masyarakat Desa meliputi:
a. pengembangan kapasitas masyarakat dan Pemerintahan Desa dalam
Pembangunan Desa;
b. penegakan hak dan kewajiban Desa serta masyarakat Desa;
c. penguatan kelembagaan Desa dinamis; dan
d. penguatan budaya Desa adaptif.
4. pemantauan, evaluasi, pengawasan, dan pembinaan.
➢ Pasal 6 Ayat (1)
SDGs Desa merupakan arah kebijakan Pembangunan Desa dan Pemberdayaan
Masyarakat Desa.
➢ Pasal 7
SDGs Desa bertujuan untuk mewujudkan:
PERMENDESA-PDTT NOMOR 21 TAHUN 2020 TENTANG
PEDOMAN UMUM PEMBANGUNAN DESA DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA
10. Desa tanpa kesenjangan;
11. kawasan permukiman Desa aman dan
nyaman;
12. konsumsi dan produksi Desa sadar
lingkungan;
13. Desa tanggap perubahan iklim;
14. Desa peduli lingkungan laut;
15. Desa peduli lingkungan darat;
16. Desa damai berkeadilan;
17. kemitraan untuk Pembangunan Desa; dan
18. kelembagaan Desa dinamis dan budaya
Desa adaptif.
1. Desa tanpa kemiskinan;
2. Desa tanpa kelaparan;
3. Desa sehat dan sejahtera;
4. pendidikan Desa berkualitas;
5. keterlibatan perempuan Desa;
6. Desa layak air bersih dan sanitasi;
7. Desa berenergi bersih dan
terbarukan;
8. pertumbuhan ekonomi Desa merata;
9. infrastruktur dan inovasi Desa sesuai
kebutuhan;
SISTEM INFORMASI DESA
1. Pencapaian tujuan SDGs Desa paling lama bulan Desember tahun 2030.
2. Penyusunan dan penyelarasan arah kebijakan Pembangunan Desa dan
Pemberdayaan Masyarakat Desa dilakukan melalui Sistem Informasi Desa.
3. Tujuan SDGs Desa diprioritaskan berdasarkan kondisi objektif Desa yang
tergambarkan pada Sistem Informasi Desa.
4. Pencapaian tujuan SDGs Desa diukur dengan melakukan evaluasi laju SDGs Desa
berdasarkan Sistem Informasi Desa.
5. Sistem Informasi Desa sebagaimana dimaksud dalam Pasal 6 ayat (2) digunakan
untuk menyusun:
a. arah kebijakan Perencanaan Pembangunan Desa; dan
b. program dan/atau kegiatan prioritas Pembangunan Desa untuk pencapaian
tujuan SDGs Desa.
6. Masyarakat Desa, Pemerintah Daerah Kab/Kota, Pemerintah Daerah Provinsi,
Pemerintah Pusat, Pihak Ketiha (Perguruan Tinggi, LSM, Ormas, Swasta/CSR) dapat
memproleh data dan informasi tentang SDGS Desa melalui Sistem Informasi Desa.
PELAKSANAAN PEMBANGUNAN DESA
1. Pembangunan Desa dilaksanakan dengan tahapan:
a. Pendataan Desa;
b. Perencanaan Pembangunan Desa;
c. pelaksanaan Pembangunan Desa; dan
d. pertanggungjawaban Pembangunan Desa.
2. Pendataan Desa (Dari Oleh dan Untuk Desa)
a. Pendataan Desa dilaksanakan oleh Pemerintah Desa melalui 2 (dua) tahapan, yaitu: Pendataan Desa
tahap awal; dan Pendataan Desa tahap pemutakhiran.
b. Pemerintah Desa dalam melaksanakan Pendataan Desa tahap awal dibantu oleh kelompok kerja
Pendataan Desa yang terdiri dari unsur masyarakat Desa dan perangkat Desa.
c. Pendataan Desa tahap awal merupakan sensus partisipatoris yang dilaksanakan dengan melibatkan
seluruh warga Desa secara inklusif.
d. Hasil Pendataan Desa tahap awal merupakan data dasar SDGs Desa.
e. Sasaran Pendataan Desa merupakan data SDGs Desa yang memuat data kewilayahan dan data kewargaan
untuk menggambarkan kondisi objektif Desa.
f. Data SDGs Desa dimasukkan ke dalam aplikasi Sistem Informasi Desa yang disiapkan Kementerian untuk
diubah menjadi data digital.
g. Pendataan Desa tahap awal dibiayai dengan Keuangan Desa yang bersumber dari Dana Desa.
h. Pemerintah Desa berkewajiban memperbaharui data SDGs Desa setiap 6 (enam) bulan sekali.
PENDATAAN DESA
DATA DASAR
CAPAIAN 18 TUJUAN
SDGs DESA PADA
TAHUN PERTAMA
PENDATAAN
BY NAME BY ADDRESS
DATA KEWARGAAN
BERSKALA MIKRO
DATA KEWILAYAHAN
BERSKALA MIKRO
POKJA
PENDATAAN DESA
SISTEM INFORMASI DESA
➢ BASELINE DATA
➢ DATA DIGITAL
➢ DIAGNOSIS
PENYUSUNAN RPJMDESA
PEMUTAKHIRAN
DATA SDGs DESA
✓ PENYUSUNAN RKP DESA
✓ EVALUASI TINGKAT
PENCAPAIAN SGDs DESA
✓ PERUMUSAN
PROGRAM/PROYEK
MASUK DESA
✓ PENYUSUNAN RPJMDESA
PENDATAAN DESA YANG PARTISIPATIF:
1. Warga Desa ikut serta menjadi bagian dari
Pokja Pendataan Desa
2. Warga Desa aktif memberikan data
informasi ttg kondisi objektif Desa kepada
Pokja Pendataan Desa
3. Warga aktif memastikan data digital di SID
sesuai dengan kondisi senyatanya yang ada
di keluarga dan/atau RT
➢ JIKA ADA KETIDAKSESUAIAN ANTARA DATA SDGs DESA DENGAN
REALITAS, WARGA DESA MENYAMPAIKAN ASPIRASI KEPADA BPD.
➢ BPD MENAMPUNG DAN MENYALURKAN ASPIRASI WARGA DESA
SECARA RESMI KEPADA KEPALA DESA
POKJA
PENDATAAN DESA
PELAKSANAAN PEMBANGUNAN DESA (lanjutan)
4. Perencanaan Pembangunan Desa
a. Perencanaan Pembangunan Desa disusun oleh Pemerintah Desa sesuai dengan
kewenangan berdasarkan hak asal usul dan kewenangan lokal berskala Desa dengan
mengacu pada perencanaan pembangunan kabupaten/kota.
b. Perencanaan Pembangunan Desa diarahkan pada upaya pencapaian SDGs Desa.
c. Perencanaan Pembangunan Desa dikelola oleh Pemerintah Desa secara partisipatif dan
inklusif dengan melibatkan seluruh warga Desa.
d. Perencanaan Pembangunan Desa berupa terdiri atas:
1) penyusunan RPJM Desa untuk jangka waktu 6 (enam) tahun; dan
2) penyusunan RKP Desa untuk jangka waktu 1 (satu) tahun.
e. Penyusunan dokumen perencanaan pembangunan Desa berdasarkan data SDGs Desa
dalam Sistem Informasi Desa.
f. RPJM Desa memuat antara lain arah kebijakan perencanaan pembangunan Desa yang
terfokus pada pencapaian tujuan SDGs Desa, dan program dan/atau kegiatan untuk
mewujudkan pencapaian SDGs Desa.
g. RKP Desa menjadi pedoman penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa
(APBDesa)
PENYUSUNAN RPJMDESA
SISTEM INFORMASI DESA
➢ BASELINE DATA
➢ DATA TERMUTAKHIR
➢ DIAGNOSIS
REMBUK WARGA/FGD
✓ VISI KOLEKTIF/MMDD
✓ ARAH KEBIJAKAN PERENCANAAN
PEMBANGUNAN DESA : SDGs DESA
✓ PRIORITAS PROGRAM/KEGIATAN
UNTUK PENCAPAIAN SDGs DESA
KELOMPOK KEPENTINGAN
KELUARGA
PERSEORANGAN
PENYUSUNAN RPJMDESA
1. TIM PENYUSUN RPJM DESA MENYUSUN RANCANGAN
RPJMDESA:
a. Visi Misi Kades Terpilih
b. Arah Kebijakan Perencanaan Pembangunan Desa :
Prioritas Tujuan SDGs Desa
c. Prioritas Program/Kegiatan untuk Pencapaian
SDGs Desa
2. MUSRENBANG DESA PEMBAHASAN RANCANGAN
RPJMDESA
3. MUSDES PEMBAHASAN DAN PENETAPAN RPJMDESA
4. PERDES RPJMDESA
BPD:
KANAL ASPIRASI WARGA DESA
PERENCANAAN PARTISIPATIF
➢ SID sebagai Pusat Data dan Informasi
Desa yang terbuka untuk semua
➢ Mendayagunakan SID Desa sebagai
akses data dan informasi
➢ Perumusan usulan berbasis data
➢ Penguatan Rembuk Warga untuk
merumuskan Visi Kolektif
➢ Kanalisasi Aspirasi Warga
➢ Penyampaian Aspirasi Langsung dalam
MusrenbangDesa dan Musdes
➢ Hadir di MusrenbangDesa dan Musdes
PENYELARASAN ARAH KEBIJAKAN
PEMBANGUNAN DESA DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA
1. Penyelarasan arah kebijakan Pembangunan Desa dan Pemberdayaan Masyarakat Desa
dilakukan melalui penyusunan Peta Jalan SDGs Desa oleh kepala Desa.
2. Peta Jalan SDGs Desa paling sedikit memuat:
a. sasaran SDGs Desa;
b. kondisi objektif pencapaian SDGs Desa;
c. permasalahan dan solusi dalam upaya pencapaian SDGs Desa;
d. potensi dan sumber daya untuk pencapaian SGDs Desa; dan
e. rancangan program dan/atau kegiatan Pembangunan Desa.
3. Kepala Desa memasukan data dan informasi tentang Peta Jalan SDGs Desa ke dalam Sistem
Informasi Desa.
4. Berdasarkan Peta Jalan SDGs Desa, Pemerintah Daerah Kab/Kota, Pemerintah Daerah
Provinsi, Kementerian, dan kementerian/lembaga pemerintah nonkementerian menyusun
program dan/atau kegiatan pembangunan masuk Desa untuk percepatan pencapaian SDGs
Desa.
5. Program dan/atau kegiatan pembangunan masuk Desa untuk percepatan pencapaian SDGs
Desa diinformasikan kepada Pemerintah Desa melalui Sistem Informasi Desa.
KEDARURATAN SDGs DESA
PermenDesa-PDTT Nomor 21/2020 Pasal 91
1) Evaluasi Pembangunan Desa sebagaimana dimaksud dalam Pasal 90 ayat (1) huruf a
dilaksanakan oleh Pemerintah, pemerintah daerah provinsi dan pemerintah daerah
kabupaten/kota.
2) Evaluasi Pembangunan Desa sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dikelola dengan sistem
peringatan dini secara digital dalam Sistem Informasi Desa.
3) Dalam hal terjadi peringatan dini sebagaimana dimaksud pada ayat (2) dikarenakan terjadi
pelambatan laju pencapaian SDGs Desa, pemerintah daerah kabupaten/kota, dengan
dibantu pendamping profesional, memfasilitasi Pemerintah Desa dan tim Pelaksana Kegiatan
untuk mempercepat laju pencapaian SDGs Desa sesuai kemampuan Desa.
4) Dalam hal Pemerintah Desa tidak sanggup mempercepat laju pencapaian Desa dikarenakan
keterbatasan sumber daya yang dimiliki Desa, Kementerian menetapkan status kedaruratan
SDGs Desa.
5) Upaya menangani kedaruratan SDGs Desa sebagaimana dimaksud pada ayat (4) dilakukan
dengan memprioritaskan program dan/atau kegiatan Pembangunan Desa yang masuk Desa
bagi Desa-Desa yang mendapat status kedaruratan SDGs Desa.
6) Status kedaruratan SDGs Desa sebagaimana dimaksud pada ayat (4) ditetapkan dengan
keputusan Menteri.
PROGRAM/PROYEK MASUK DESA
SISTEM INFORMASI DESA
➢ BASELINE DATA
➢ DATA TERMUTAKHIR
➢ DIAGNOSIS
➢ PETA JALAN SDGs DESA
SUPRA DESA:
PUSAT, PROV, KAB/KOTA
DATA DESA
PROGRAM/
PROYEK
RKP DESA
✓ KETERPADUAN PEMBANGUNAN DESA
✓ PERCEPATAN PENCAPAIAN SDGs DESA
KONDISI OBYEKTIF DESA : DATA KEWILAYAHAN DAN DATA KEWARGAAN (BY NAME – BY ADDRESS)
PERENCANAAN PARTISIPATIF
➢ Program/Proyek Masuk Desa menjadi
transparan karena masuk di dalam
Sistem Informasi Desa yang bersifat
terbuka untuk diakses oleh publik.
➢ Mendayagunakan SID Desa sebagai
akses data dan informasi
➢ Pemantauan dan pengawasan
pelaksanaan program/proyek masuk
Desa
PENYUSUNAN RKP DESA
SISTEM INFORMASI DESA
➢ BASELINE DATA
➢ DATA TERMUTAKHIR
➢ DIAGNOSIS
➢ PETA JALAN SDGs DESA
REMBUK WARGA/FGD
✓ DOKUMEN RPJMDESA
✓ HASIL EVALUASI LAJU
PERKEMBANGAN SDGs DESA
✓ PROGRAM/PROYEK MASUK DESA
✓ PAGU INDIKATIF DESA
KELOMPOK KEPENTINGAN
KELUARGA
PERSEORANGAN
PENYUSUNAN RKP DESA
1. TIM PENYUSUN RKP DESA MENYUSUN RANCANGAN
RKP DDESA:
Prioritas Program/Kegiatan Pembangunan Desa untuk
Pencapaian SDGs Desa
2. MUSRENBANG DESA PEMBAHASAN RANCANGAN RKP
DESA
3. MUSDES PEMBAHASAN DAN PENETAPAN RKP DESA
4. PERDES RKP DESA
BPD:
KANAL ASPIRASI WARGA DESA
PERENCANAAN PARTISIPATIF
➢ SID sebagai Pusat Data dan Informasi
Desa yang terbuka untuk semua
➢ Mendayagunakan SID Desa sebagai
akses data dan informasi
➢ Perumusan usulan berbasis data
➢ Penguatan Rembuk Warga untuk
usulan Prioritas Program/Kegiatan
➢ Kanalisasi Aspirasi Warga
➢ Penyampaian Aspirasi Langsung dalam
MusrenbangDesa dan Musdes
➢ Hadir di MusrenbangDesa dan Musdes
BEBERAPA CATATAN YANG HARUS DIPERHATIKAN DALAM
PEMBAHARUAN PEMBANGUNAN DESA:
1. Perencanaan pembangunan Desa berbasis Data mensyaratkan adanya perangkat Desa dan/atau warga
Desa yang terlatih/ terdidik sebagai Perencana Pembangunan Desa.
2. Diagnosis/Analisa Data Kewargaan dan Data Kewilayahan Berskala Mikro menjadi prioritas
program/kegiatan pembangunan Desa mensyaratkan adanya kecerdasan buatan di dalam aplikasi
Sistem Infomasi Desa (SID) yang mampu membaca dan menerjemahkan data menjadi rumusan
prioritas program dan kegiatan pembangunan Desa yang terfokus pada tujuan SDGs Desa tertentu.
3. Data Kewargaan dan Data Kewilayahan Berskala Mikro dimanfaatkan secara optimal dalam
perencanaan Desa sebagai perencanaan wilayah Desa dan Perdesaan (Antar Desa)
4. Perubahan secara mendasar dari semula perencanaan Desa bersifat sektoral menjadi perencanaan
Desa bersifat kewilayahan yang berbasis aset dan potensi sumberdaya Desa.
5. Pendekatan Pembangunan Desa adalah Penghidupan Berkelanjutan mulai dari tingkat Keluarga,
Komunitas dan Desa
TATA KELOLA PEMBANGUNAN DESA dan PERDESAAN
PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH KAB/KOTA
INTEGRASI
VISI MISI KADES
TERPILIH
RPJMDESA
✓ Keuangan dan Aset Desa (termasuk Dana Desa)
✓ Sumberdaya Manusia di Desa
✓ Sumberdaya Alam di Desa
✓ Masalah-Masalah Fundamental di Desa
✓ Peluang dan Potensi Pertumbuhan Ekonomi
Arah Kebijakan
Perencanaan
Pembangunan Desa
RKP DESA &
APBDESA PER TAHUN
Contoh:
TERWUJUDNYA
DESA PANCASILA
TAHUN 2024
18 AGENDA SDGs DESA
ASPIRASI MASYARAKAT DESA
Menggagas Masa Depan Desa
(MMDD)/Visi Kolektif/Big
Picture Fokus SDGs DESA
Mufakat
secara Damai
SID :
BIG DATA
DESA
PENDATAAN DESA PARTISIPATIF
POKJA PENDATAAN DESA
(Data Mikro: Kewargaan dan
Kewilayahan)
PEMBANGUNAN PERDESAAN
(Pembangunan yang dilaksanakan Antar Desa)
KECAMATAN
KELUARGA
PENGHIDUPAN BERKELANJUTAN KELUARGA KELUARGA KELUARGA KELUARGA
PERENCANAAN PEMBANGUNAN NASIONAL
PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH PROVINSI
SISTEM INFORMASI
DESA (SID)
SID-SDG’s
Data Base SDG’s:
1.Sosial
2.Spasial
Arah dan kebijakan
pembangunandesa
berbasis SDG’s
Pendampingan Desa
Perencaanaan
pembangunan
desa
Pelaksanaan
pembangunan
desa
Pengawasan
pembangunan
desa
Pertanggung- jawaban
pembangunandesa
data
E
W
S
E
W
S
E
W
S
EWS EWS EWS EWS
PEMBAHARUAN PEMBANGUNAN DESA : DIGITALISASI DESA
1. Penerapan Kebijakan Satu Desa – Satu Data – Satu Peta
2. Keterpaduan Pembangunan Desa Berbasis Aset
3. Digitalisasi Pembangunan Desa
DASHBOARD
KAB/KOTA
DASHBOARD KEMENDESA PDTT
PENGENDALIAN IMPLEMENTASI
SDGs DESA
➢ BIG DATA DESA (DATA DESA – DARI, OLEH DAN UNTUK DESA)
➢ KONSOLIDASI PROGRAM NASIONAL BERBASIS DATA EMPIRIS
➢ BIG DATA DESA
➢ KONSOLIDASI
PROGRAM DAERAH
DASHBOARD
PROVINSI
Sumber foto : www.wwf.or.id
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTANTATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
Siti Sahati
 
Arah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptx
Arah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptxArah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptx
Arah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptx
deivie rondonuwu
 

What's hot (20)

Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan Desa
Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan DesaPengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan Desa
Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan Desa
 
1. MENYUSUN RKPDES 2023 YG BERKUALITAS.pptx
1. MENYUSUN RKPDES 2023 YG BERKUALITAS.pptx1. MENYUSUN RKPDES 2023 YG BERKUALITAS.pptx
1. MENYUSUN RKPDES 2023 YG BERKUALITAS.pptx
 
TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTANTATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
 
Penyusunan RPJMDes dan RKPDes
Penyusunan RPJMDes dan RKPDesPenyusunan RPJMDes dan RKPDes
Penyusunan RPJMDes dan RKPDes
 
Arah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptx
Arah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptxArah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptx
Arah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptx
 
BIMTEK APBDES 2023 DKB.ppt
BIMTEK APBDES  2023 DKB.pptBIMTEK APBDES  2023 DKB.ppt
BIMTEK APBDES 2023 DKB.ppt
 
PENYUSUNAN PETA JALAN SDGs DESA-powerpoint.pptx
PENYUSUNAN PETA JALAN SDGs DESA-powerpoint.pptxPENYUSUNAN PETA JALAN SDGs DESA-powerpoint.pptx
PENYUSUNAN PETA JALAN SDGs DESA-powerpoint.pptx
 
Buku panduan si prodeskel pmd
Buku panduan si prodeskel pmdBuku panduan si prodeskel pmd
Buku panduan si prodeskel pmd
 
Pengawasan kinerja kades oleh bpd inspektorat
Pengawasan kinerja kades oleh bpd   inspektoratPengawasan kinerja kades oleh bpd   inspektorat
Pengawasan kinerja kades oleh bpd inspektorat
 
Pengembangan kerjasama antar desa dalam mendukung pengembangan ekonomi unggul...
Pengembangan kerjasama antar desa dalam mendukung pengembangan ekonomi unggul...Pengembangan kerjasama antar desa dalam mendukung pengembangan ekonomi unggul...
Pengembangan kerjasama antar desa dalam mendukung pengembangan ekonomi unggul...
 
Tupoksi Kepala Desa, Perangkat Desa dan BPD
Tupoksi Kepala Desa, Perangkat Desa dan BPDTupoksi Kepala Desa, Perangkat Desa dan BPD
Tupoksi Kepala Desa, Perangkat Desa dan BPD
 
Pengelolaan Keuangan Desa
Pengelolaan Keuangan DesaPengelolaan Keuangan Desa
Pengelolaan Keuangan Desa
 
Dasar adm desa
Dasar adm desaDasar adm desa
Dasar adm desa
 
Kebutuhan Anggaran Biaya Pembuatan Peta Batas Desa
Kebutuhan Anggaran Biaya Pembuatan Peta Batas DesaKebutuhan Anggaran Biaya Pembuatan Peta Batas Desa
Kebutuhan Anggaran Biaya Pembuatan Peta Batas Desa
 
Arah kebijakan perencanaan pembangunan desa
Arah kebijakan perencanaan pembangunan desa Arah kebijakan perencanaan pembangunan desa
Arah kebijakan perencanaan pembangunan desa
 
Matrik program dan kegiatan RPJMD Desa Dermaji
Matrik program dan kegiatan RPJMD Desa DermajiMatrik program dan kegiatan RPJMD Desa Dermaji
Matrik program dan kegiatan RPJMD Desa Dermaji
 
SOTK Pemerintah Desa
SOTK Pemerintah DesaSOTK Pemerintah Desa
SOTK Pemerintah Desa
 
Pemulihan ekonomi di masa pandemi oleh ekjen Kemendes
Pemulihan ekonomi di masa pandemi oleh ekjen KemendesPemulihan ekonomi di masa pandemi oleh ekjen Kemendes
Pemulihan ekonomi di masa pandemi oleh ekjen Kemendes
 
Penyusunan RPJMDesa
Penyusunan RPJMDesa Penyusunan RPJMDesa
Penyusunan RPJMDesa
 
Rencana Pembangunan dan Pengembangan Perumahan dan Kawasan Permukiman (RP3KP)...
Rencana Pembangunan dan Pengembangan Perumahan dan Kawasan Permukiman (RP3KP)...Rencana Pembangunan dan Pengembangan Perumahan dan Kawasan Permukiman (RP3KP)...
Rencana Pembangunan dan Pengembangan Perumahan dan Kawasan Permukiman (RP3KP)...
 

Similar to Pemanfaatan Dana Desa untuk Pemetaan Sumberdaya Desa Berbasis Spasial

narsum sekda grand dian.ppt
narsum sekda grand dian.pptnarsum sekda grand dian.ppt
narsum sekda grand dian.ppt
BramaHabibi
 
Permendesa no. 5_th_2015 - penetapan prioritas dana desa
Permendesa no. 5_th_2015 - penetapan prioritas dana desaPermendesa no. 5_th_2015 - penetapan prioritas dana desa
Permendesa no. 5_th_2015 - penetapan prioritas dana desa
Angling Darma
 

Similar to Pemanfaatan Dana Desa untuk Pemetaan Sumberdaya Desa Berbasis Spasial (20)

KEBIJAKAN DAN STRATEGI PEMBANGUNAN DESA & PERDESAAN BERBASIS.pptx
KEBIJAKAN DAN STRATEGI PEMBANGUNAN DESA & PERDESAAN BERBASIS.pptxKEBIJAKAN DAN STRATEGI PEMBANGUNAN DESA & PERDESAAN BERBASIS.pptx
KEBIJAKAN DAN STRATEGI PEMBANGUNAN DESA & PERDESAAN BERBASIS.pptx
 
permendesa21tahun2020tentangpup3md-220812035718-d97bd8ae (1).pdf
permendesa21tahun2020tentangpup3md-220812035718-d97bd8ae (1).pdfpermendesa21tahun2020tentangpup3md-220812035718-d97bd8ae (1).pdf
permendesa21tahun2020tentangpup3md-220812035718-d97bd8ae (1).pdf
 
Peraturan Menteri Desa, PDT, dan Transmi
Peraturan Menteri Desa, PDT, dan TransmiPeraturan Menteri Desa, PDT, dan Transmi
Peraturan Menteri Desa, PDT, dan Transmi
 
PEDOMAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA.pptx
PEDOMAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA.pptxPEDOMAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA.pptx
PEDOMAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA.pptx
 
Permendesa Prioritas Penggunaan Dana Desa 2021.pptx
Permendesa Prioritas Penggunaan Dana Desa 2021.pptxPermendesa Prioritas Penggunaan Dana Desa 2021.pptx
Permendesa Prioritas Penggunaan Dana Desa 2021.pptx
 
Standar Operasional Prosedur SDGs Desa 2021.pptx
Standar Operasional Prosedur SDGs Desa 2021.pptxStandar Operasional Prosedur SDGs Desa 2021.pptx
Standar Operasional Prosedur SDGs Desa 2021.pptx
 
ALUR PENYUSUNAN DAN PENETAPAN RPJMDesA1.pptx
ALUR PENYUSUNAN DAN PENETAPAN RPJMDesA1.pptxALUR PENYUSUNAN DAN PENETAPAN RPJMDesA1.pptx
ALUR PENYUSUNAN DAN PENETAPAN RPJMDesA1.pptx
 
Permendesa prioritas penggunaan dana desa 2021
Permendesa   prioritas penggunaan dana desa 2021Permendesa   prioritas penggunaan dana desa 2021
Permendesa prioritas penggunaan dana desa 2021
 
Permen desapdt trans no. 21 tahun 2015 ttg penetapan prioritas dana desa tahu...
Permen desapdt trans no. 21 tahun 2015 ttg penetapan prioritas dana desa tahu...Permen desapdt trans no. 21 tahun 2015 ttg penetapan prioritas dana desa tahu...
Permen desapdt trans no. 21 tahun 2015 ttg penetapan prioritas dana desa tahu...
 
7. baru-permen desa-pdt-transmigrasi-no.-21-tahun-2015-ttg-penetapan-priorita...
7. baru-permen desa-pdt-transmigrasi-no.-21-tahun-2015-ttg-penetapan-priorita...7. baru-permen desa-pdt-transmigrasi-no.-21-tahun-2015-ttg-penetapan-priorita...
7. baru-permen desa-pdt-transmigrasi-no.-21-tahun-2015-ttg-penetapan-priorita...
 
Permendesa no 21.2015
Permendesa no 21.2015Permendesa no 21.2015
Permendesa no 21.2015
 
narsum sekda grand dian.ppt
narsum sekda grand dian.pptnarsum sekda grand dian.ppt
narsum sekda grand dian.ppt
 
SK Daya Warga Desa Dasun
SK Daya Warga Desa DasunSK Daya Warga Desa Dasun
SK Daya Warga Desa Dasun
 
Permendesa no. 5_th_2015 - penetapan prioritas dana desa
Permendesa no. 5_th_2015 - penetapan prioritas dana desaPermendesa no. 5_th_2015 - penetapan prioritas dana desa
Permendesa no. 5_th_2015 - penetapan prioritas dana desa
 
Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan transmigrasi Nomor...
Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan transmigrasi Nomor...Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan transmigrasi Nomor...
Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan transmigrasi Nomor...
 
Permendesa pdtt no.5 th 2015
Permendesa pdtt no.5  th 2015Permendesa pdtt no.5  th 2015
Permendesa pdtt no.5 th 2015
 
Permen no 5_2015
Permen no 5_2015Permen no 5_2015
Permen no 5_2015
 
Peraturan menteri desa no 5 tentang penetapan prioritas pembangunan desa
Peraturan menteri desa no 5  tentang penetapan prioritas pembangunan desaPeraturan menteri desa no 5  tentang penetapan prioritas pembangunan desa
Peraturan menteri desa no 5 tentang penetapan prioritas pembangunan desa
 
Peraturan menteri desa no 5 tentang penetapan prioritas pembangunan desa
Peraturan menteri desa no 5  tentang penetapan prioritas pembangunan desaPeraturan menteri desa no 5  tentang penetapan prioritas pembangunan desa
Peraturan menteri desa no 5 tentang penetapan prioritas pembangunan desa
 
Permen Desa, Pemb Daerah Tertinggal & Transmigrasi No. 5 Th 2015
Permen Desa, Pemb Daerah Tertinggal & Transmigrasi No. 5 Th 2015Permen Desa, Pemb Daerah Tertinggal & Transmigrasi No. 5 Th 2015
Permen Desa, Pemb Daerah Tertinggal & Transmigrasi No. 5 Th 2015
 

More from Jaringan Kerja Pemetaan Partisipatif

More from Jaringan Kerja Pemetaan Partisipatif (20)

Potret Krisis Ruang Sulawesi
Potret Krisis Ruang SulawesiPotret Krisis Ruang Sulawesi
Potret Krisis Ruang Sulawesi
 
Potret Ketimpangan Ruang Kalimantan
Potret Ketimpangan Ruang KalimantanPotret Ketimpangan Ruang Kalimantan
Potret Ketimpangan Ruang Kalimantan
 
Sustainable Land Use Planning (SLUP) Working Paper 2015
Sustainable Land Use Planning (SLUP) Working Paper 2015Sustainable Land Use Planning (SLUP) Working Paper 2015
Sustainable Land Use Planning (SLUP) Working Paper 2015
 
Panduan Pemetaan Berbasis Masyarakat Oleh Alix Flavelle
Panduan Pemetaan Berbasis Masyarakat Oleh Alix FlavellePanduan Pemetaan Berbasis Masyarakat Oleh Alix Flavelle
Panduan Pemetaan Berbasis Masyarakat Oleh Alix Flavelle
 
24.2 Manifesto Forestry Land Reform oleh Dianto Bachriadi
24.2 Manifesto Forestry Land Reform oleh Dianto Bachriadi24.2 Manifesto Forestry Land Reform oleh Dianto Bachriadi
24.2 Manifesto Forestry Land Reform oleh Dianto Bachriadi
 
Kertas posisi bersama MPMK (RMI, JKPP dan Huma)
Kertas posisi bersama MPMK (RMI, JKPP dan Huma)Kertas posisi bersama MPMK (RMI, JKPP dan Huma)
Kertas posisi bersama MPMK (RMI, JKPP dan Huma)
 
Reforma Agraria Untuk Pemula
Reforma Agraria Untuk PemulaReforma Agraria Untuk Pemula
Reforma Agraria Untuk Pemula
 
Konsesi Mencaplok Sawah Food Estate Mematikan Petani
Konsesi Mencaplok Sawah Food Estate Mematikan PetaniKonsesi Mencaplok Sawah Food Estate Mematikan Petani
Konsesi Mencaplok Sawah Food Estate Mematikan Petani
 
Anggota Individu JKPP Periode 2017 2021
Anggota Individu JKPP Periode 2017 2021Anggota Individu JKPP Periode 2017 2021
Anggota Individu JKPP Periode 2017 2021
 
Kabar JKPP Edisi 22
Kabar JKPP Edisi 22Kabar JKPP Edisi 22
Kabar JKPP Edisi 22
 
Laporan BRWA 2018 2019
Laporan BRWA 2018 2019Laporan BRWA 2018 2019
Laporan BRWA 2018 2019
 
Memahami Dimensi-dimensi Kemiskinan Masyarakat Adat
Memahami Dimensi-dimensi Kemiskinan Masyarakat AdatMemahami Dimensi-dimensi Kemiskinan Masyarakat Adat
Memahami Dimensi-dimensi Kemiskinan Masyarakat Adat
 
Kebijakan Satu Peta Untuk Pembangunan Indonesia
Kebijakan Satu Peta Untuk Pembangunan IndonesiaKebijakan Satu Peta Untuk Pembangunan Indonesia
Kebijakan Satu Peta Untuk Pembangunan Indonesia
 
Keputusan Kepala BIG No. 27 tahun 2019 tentang Walidata Informasi Geospasial ...
Keputusan Kepala BIG No. 27 tahun 2019 tentang Walidata Informasi Geospasial ...Keputusan Kepala BIG No. 27 tahun 2019 tentang Walidata Informasi Geospasial ...
Keputusan Kepala BIG No. 27 tahun 2019 tentang Walidata Informasi Geospasial ...
 
Panduan Pemetaan dan Perencanaan Tata Guna Lahan Secara Partisipatif Berbasis...
Panduan Pemetaan dan Perencanaan Tata Guna Lahan Secara Partisipatif Berbasis...Panduan Pemetaan dan Perencanaan Tata Guna Lahan Secara Partisipatif Berbasis...
Panduan Pemetaan dan Perencanaan Tata Guna Lahan Secara Partisipatif Berbasis...
 
Panduan Teknis Penetapan dan Penegasan Batas Desa_ MCA Indonesia
Panduan Teknis Penetapan dan Penegasan Batas Desa_ MCA IndonesiaPanduan Teknis Penetapan dan Penegasan Batas Desa_ MCA Indonesia
Panduan Teknis Penetapan dan Penegasan Batas Desa_ MCA Indonesia
 
Permen LHK P.37/2019 tentang Perhutanan Sosial Pada Ekosistem Gambut
Permen LHK P.37/2019 tentang Perhutanan Sosial Pada Ekosistem GambutPermen LHK P.37/2019 tentang Perhutanan Sosial Pada Ekosistem Gambut
Permen LHK P.37/2019 tentang Perhutanan Sosial Pada Ekosistem Gambut
 
Perpres Nomor 39 tahun 2019 tentang Satu Data Indonesia
Perpres Nomor 39 tahun 2019   tentang Satu Data IndonesiaPerpres Nomor 39 tahun 2019   tentang Satu Data Indonesia
Perpres Nomor 39 tahun 2019 tentang Satu Data Indonesia
 
Kabar jkpp edisi 21
Kabar jkpp edisi 21Kabar jkpp edisi 21
Kabar jkpp edisi 21
 
Kabar jkpp 20
Kabar jkpp 20Kabar jkpp 20
Kabar jkpp 20
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
DessyArliani
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 

Recently uploaded (20)

Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 

Pemanfaatan Dana Desa untuk Pemetaan Sumberdaya Desa Berbasis Spasial

  • 1. PEMANFAATAN DANA DESA UNTUK PEMETAAN SUMBERDAYA DESA BERBASIS SPASIAL Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Republik Indonesia Bito Wikantosa Direktur Pengembangan Sosial Budaya dan Lingkungan Desa dan Perdesaan Direktorat Jenderal Pembangunan Desa dan Perdesaan Jakarta,15 Februari 2021
  • 2. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa 2 Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan nama lain, selanjutnya disebut Desa, adalah kesatuan masyarakat hukum yang memiliki batas wilayah yang berwenang untuk mengatur dan mengurus urusan pemerintahan, kepentingan masyarakat setempat berdasarkan prakarsa masyarakat, hak asal-usul, dan/atau hak tradisional yang diakui dan dihormati dalam sistem pemerintahan Negara Kesatuan Republik Indonesia.
  • 3. Peraturan Menteri Desa PDT dan Transmigrasi Nomor 13 Tahun 2020 tentang Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2021 ➢ Pasal 5 Ayat (2) Peraturan Menteri Desa Nomor 13 Tahun 2020 “Prioritas penggunaan Dana Desa Tahun 2021 diarahkan untuk program dan/atau kegiatan percepatan pencapaian SDGs Desa” ➢ Pasal 6 Ayat (2) hufuf a. Peraturan Menteri Desa Nomor 13 Tahun 2020 Penggunaan Dana Desa untuk program prioritas nasional sesuai kewenangan Desa sebagaimana dimaksud dalam Pasal 5 ayat (2) huruf b diprioritaskan untuk pencapaian SDGs Desa: a. pendataan Desa, pemetaan potensi dan sumber daya, dan pengembangan teknologi informasi dan komunikasi sebagai upaya memperluas kemitraan untuk pembangunan Desa. ➢ Pedoman Umum Pelaksanaan Penggunaan Dana Desa Tahun 2021 Prioritas Penggunaan Dana Desa untuk program prioritas nasional sesuai kewenangan Desa meliputi: 1. Pendataan Desa a. pendataan potensi dan sumberdaya pembangunan Desa; b. pendataan pada tingkat rukun tetangga; c. pendataan pada tingkat keluarga; d. pemutakhiran data Desa termasuk data kemiskinan; dan e. kegiatan pendataan Desa lainnya yang sesuai dengan kewenangan Desa dan diputuskan dalam Musyawarah Desa.
  • 4. ➢ Pedoman Umum Pelaksanaan Penggunaan Dana Desa Tahun 2021 Prioritas Penggunaan Dana Desa untuk program prioritas nasional sesuai kewenangan Desa meliputi: 2. Pemetaan potensi dan sumber daya pembangunan Desa a. penyusunan peta potensi dan sumber daya pembangunan Desa; b. pemutakhiran peta potensi dan sumber daya pembangunan Desa; c. kegiatan pemetaan potensi dan sumber daya pembangunan Desa lainnya yang sesuai kewenangan Desa dan diputuskan dalam Musyawarah Desa. 3. Pengembangan teknologi informasi dan komunikasi a. pengembangan, pengelolaan dan pengintegrasian sistem administrasi keuangan dan aset Desa dengan aplikasi digital yang disediakan Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi; b. pengembangan, pengelolaan dan pengintegrasian sistem informasi Desa yang berbasis aplikasi digital yang disediakan Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi; c. pengembangan keterbukaan informasi pembangunan Desa berbasis aplikasi digital; dan d. pengadaan sarana/prasarana teknologi informasi dan komunikasi berbasis aplikasi digital meliputi: 1) tower untuk jaringan internet; 2) pengadaan komputer; 3) Smartphone; dan 4) langganan internet. e. kegiatan pengembangan, pengelolaan dan pengintegrasian teknologi informasi dan komunikasi lainnya yang sesuai dengan kewenangan Desa yang diputuskan dalam Musyawarah Desa. Peraturan Menteri Desa PDT dan Transmigrasi Nomor 13 Tahun 2020 tentang Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2021
  • 5. PERMENDESA-PDTT NOMOR 21 TAHUN 2020 TENTANG PEDOMAN UMUM PEMBANGUNAN DESA DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA Peraturan Menteri ini mengatur mengenai: 1. arah kebijakan Pembangunan Desa dan Pemberdayaan Masyarakat Desa; 2. Pembangunan Desa; Pembangunan Desa dilaksanakan dengan tahapan: a. Pendataan Desa; b. Perencanaan Pembangunan Desa; c. pelaksanaan Pembangunan Desa; dan d. pertanggungjawaban Pembangunan Desa. 3. Pemberdayaan Masyarakat Desa; dan Program dan/atau kegiatan Pemberdayaan Masyarakat Desa meliputi: a. pengembangan kapasitas masyarakat dan Pemerintahan Desa dalam Pembangunan Desa; b. penegakan hak dan kewajiban Desa serta masyarakat Desa; c. penguatan kelembagaan Desa dinamis; dan d. penguatan budaya Desa adaptif. 4. pemantauan, evaluasi, pengawasan, dan pembinaan.
  • 6. ➢ Pasal 6 Ayat (1) SDGs Desa merupakan arah kebijakan Pembangunan Desa dan Pemberdayaan Masyarakat Desa. ➢ Pasal 7 SDGs Desa bertujuan untuk mewujudkan: PERMENDESA-PDTT NOMOR 21 TAHUN 2020 TENTANG PEDOMAN UMUM PEMBANGUNAN DESA DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA 10. Desa tanpa kesenjangan; 11. kawasan permukiman Desa aman dan nyaman; 12. konsumsi dan produksi Desa sadar lingkungan; 13. Desa tanggap perubahan iklim; 14. Desa peduli lingkungan laut; 15. Desa peduli lingkungan darat; 16. Desa damai berkeadilan; 17. kemitraan untuk Pembangunan Desa; dan 18. kelembagaan Desa dinamis dan budaya Desa adaptif. 1. Desa tanpa kemiskinan; 2. Desa tanpa kelaparan; 3. Desa sehat dan sejahtera; 4. pendidikan Desa berkualitas; 5. keterlibatan perempuan Desa; 6. Desa layak air bersih dan sanitasi; 7. Desa berenergi bersih dan terbarukan; 8. pertumbuhan ekonomi Desa merata; 9. infrastruktur dan inovasi Desa sesuai kebutuhan;
  • 7. SISTEM INFORMASI DESA 1. Pencapaian tujuan SDGs Desa paling lama bulan Desember tahun 2030. 2. Penyusunan dan penyelarasan arah kebijakan Pembangunan Desa dan Pemberdayaan Masyarakat Desa dilakukan melalui Sistem Informasi Desa. 3. Tujuan SDGs Desa diprioritaskan berdasarkan kondisi objektif Desa yang tergambarkan pada Sistem Informasi Desa. 4. Pencapaian tujuan SDGs Desa diukur dengan melakukan evaluasi laju SDGs Desa berdasarkan Sistem Informasi Desa. 5. Sistem Informasi Desa sebagaimana dimaksud dalam Pasal 6 ayat (2) digunakan untuk menyusun: a. arah kebijakan Perencanaan Pembangunan Desa; dan b. program dan/atau kegiatan prioritas Pembangunan Desa untuk pencapaian tujuan SDGs Desa. 6. Masyarakat Desa, Pemerintah Daerah Kab/Kota, Pemerintah Daerah Provinsi, Pemerintah Pusat, Pihak Ketiha (Perguruan Tinggi, LSM, Ormas, Swasta/CSR) dapat memproleh data dan informasi tentang SDGS Desa melalui Sistem Informasi Desa.
  • 8. PELAKSANAAN PEMBANGUNAN DESA 1. Pembangunan Desa dilaksanakan dengan tahapan: a. Pendataan Desa; b. Perencanaan Pembangunan Desa; c. pelaksanaan Pembangunan Desa; dan d. pertanggungjawaban Pembangunan Desa. 2. Pendataan Desa (Dari Oleh dan Untuk Desa) a. Pendataan Desa dilaksanakan oleh Pemerintah Desa melalui 2 (dua) tahapan, yaitu: Pendataan Desa tahap awal; dan Pendataan Desa tahap pemutakhiran. b. Pemerintah Desa dalam melaksanakan Pendataan Desa tahap awal dibantu oleh kelompok kerja Pendataan Desa yang terdiri dari unsur masyarakat Desa dan perangkat Desa. c. Pendataan Desa tahap awal merupakan sensus partisipatoris yang dilaksanakan dengan melibatkan seluruh warga Desa secara inklusif. d. Hasil Pendataan Desa tahap awal merupakan data dasar SDGs Desa. e. Sasaran Pendataan Desa merupakan data SDGs Desa yang memuat data kewilayahan dan data kewargaan untuk menggambarkan kondisi objektif Desa. f. Data SDGs Desa dimasukkan ke dalam aplikasi Sistem Informasi Desa yang disiapkan Kementerian untuk diubah menjadi data digital. g. Pendataan Desa tahap awal dibiayai dengan Keuangan Desa yang bersumber dari Dana Desa. h. Pemerintah Desa berkewajiban memperbaharui data SDGs Desa setiap 6 (enam) bulan sekali.
  • 9. PENDATAAN DESA DATA DASAR CAPAIAN 18 TUJUAN SDGs DESA PADA TAHUN PERTAMA PENDATAAN BY NAME BY ADDRESS DATA KEWARGAAN BERSKALA MIKRO DATA KEWILAYAHAN BERSKALA MIKRO POKJA PENDATAAN DESA SISTEM INFORMASI DESA ➢ BASELINE DATA ➢ DATA DIGITAL ➢ DIAGNOSIS PENYUSUNAN RPJMDESA PEMUTAKHIRAN DATA SDGs DESA ✓ PENYUSUNAN RKP DESA ✓ EVALUASI TINGKAT PENCAPAIAN SGDs DESA ✓ PERUMUSAN PROGRAM/PROYEK MASUK DESA ✓ PENYUSUNAN RPJMDESA PENDATAAN DESA YANG PARTISIPATIF: 1. Warga Desa ikut serta menjadi bagian dari Pokja Pendataan Desa 2. Warga Desa aktif memberikan data informasi ttg kondisi objektif Desa kepada Pokja Pendataan Desa 3. Warga aktif memastikan data digital di SID sesuai dengan kondisi senyatanya yang ada di keluarga dan/atau RT ➢ JIKA ADA KETIDAKSESUAIAN ANTARA DATA SDGs DESA DENGAN REALITAS, WARGA DESA MENYAMPAIKAN ASPIRASI KEPADA BPD. ➢ BPD MENAMPUNG DAN MENYALURKAN ASPIRASI WARGA DESA SECARA RESMI KEPADA KEPALA DESA POKJA PENDATAAN DESA
  • 10. PELAKSANAAN PEMBANGUNAN DESA (lanjutan) 4. Perencanaan Pembangunan Desa a. Perencanaan Pembangunan Desa disusun oleh Pemerintah Desa sesuai dengan kewenangan berdasarkan hak asal usul dan kewenangan lokal berskala Desa dengan mengacu pada perencanaan pembangunan kabupaten/kota. b. Perencanaan Pembangunan Desa diarahkan pada upaya pencapaian SDGs Desa. c. Perencanaan Pembangunan Desa dikelola oleh Pemerintah Desa secara partisipatif dan inklusif dengan melibatkan seluruh warga Desa. d. Perencanaan Pembangunan Desa berupa terdiri atas: 1) penyusunan RPJM Desa untuk jangka waktu 6 (enam) tahun; dan 2) penyusunan RKP Desa untuk jangka waktu 1 (satu) tahun. e. Penyusunan dokumen perencanaan pembangunan Desa berdasarkan data SDGs Desa dalam Sistem Informasi Desa. f. RPJM Desa memuat antara lain arah kebijakan perencanaan pembangunan Desa yang terfokus pada pencapaian tujuan SDGs Desa, dan program dan/atau kegiatan untuk mewujudkan pencapaian SDGs Desa. g. RKP Desa menjadi pedoman penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDesa)
  • 11. PENYUSUNAN RPJMDESA SISTEM INFORMASI DESA ➢ BASELINE DATA ➢ DATA TERMUTAKHIR ➢ DIAGNOSIS REMBUK WARGA/FGD ✓ VISI KOLEKTIF/MMDD ✓ ARAH KEBIJAKAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA : SDGs DESA ✓ PRIORITAS PROGRAM/KEGIATAN UNTUK PENCAPAIAN SDGs DESA KELOMPOK KEPENTINGAN KELUARGA PERSEORANGAN PENYUSUNAN RPJMDESA 1. TIM PENYUSUN RPJM DESA MENYUSUN RANCANGAN RPJMDESA: a. Visi Misi Kades Terpilih b. Arah Kebijakan Perencanaan Pembangunan Desa : Prioritas Tujuan SDGs Desa c. Prioritas Program/Kegiatan untuk Pencapaian SDGs Desa 2. MUSRENBANG DESA PEMBAHASAN RANCANGAN RPJMDESA 3. MUSDES PEMBAHASAN DAN PENETAPAN RPJMDESA 4. PERDES RPJMDESA BPD: KANAL ASPIRASI WARGA DESA PERENCANAAN PARTISIPATIF ➢ SID sebagai Pusat Data dan Informasi Desa yang terbuka untuk semua ➢ Mendayagunakan SID Desa sebagai akses data dan informasi ➢ Perumusan usulan berbasis data ➢ Penguatan Rembuk Warga untuk merumuskan Visi Kolektif ➢ Kanalisasi Aspirasi Warga ➢ Penyampaian Aspirasi Langsung dalam MusrenbangDesa dan Musdes ➢ Hadir di MusrenbangDesa dan Musdes
  • 12. PENYELARASAN ARAH KEBIJAKAN PEMBANGUNAN DESA DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA 1. Penyelarasan arah kebijakan Pembangunan Desa dan Pemberdayaan Masyarakat Desa dilakukan melalui penyusunan Peta Jalan SDGs Desa oleh kepala Desa. 2. Peta Jalan SDGs Desa paling sedikit memuat: a. sasaran SDGs Desa; b. kondisi objektif pencapaian SDGs Desa; c. permasalahan dan solusi dalam upaya pencapaian SDGs Desa; d. potensi dan sumber daya untuk pencapaian SGDs Desa; dan e. rancangan program dan/atau kegiatan Pembangunan Desa. 3. Kepala Desa memasukan data dan informasi tentang Peta Jalan SDGs Desa ke dalam Sistem Informasi Desa. 4. Berdasarkan Peta Jalan SDGs Desa, Pemerintah Daerah Kab/Kota, Pemerintah Daerah Provinsi, Kementerian, dan kementerian/lembaga pemerintah nonkementerian menyusun program dan/atau kegiatan pembangunan masuk Desa untuk percepatan pencapaian SDGs Desa. 5. Program dan/atau kegiatan pembangunan masuk Desa untuk percepatan pencapaian SDGs Desa diinformasikan kepada Pemerintah Desa melalui Sistem Informasi Desa.
  • 13. KEDARURATAN SDGs DESA PermenDesa-PDTT Nomor 21/2020 Pasal 91 1) Evaluasi Pembangunan Desa sebagaimana dimaksud dalam Pasal 90 ayat (1) huruf a dilaksanakan oleh Pemerintah, pemerintah daerah provinsi dan pemerintah daerah kabupaten/kota. 2) Evaluasi Pembangunan Desa sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dikelola dengan sistem peringatan dini secara digital dalam Sistem Informasi Desa. 3) Dalam hal terjadi peringatan dini sebagaimana dimaksud pada ayat (2) dikarenakan terjadi pelambatan laju pencapaian SDGs Desa, pemerintah daerah kabupaten/kota, dengan dibantu pendamping profesional, memfasilitasi Pemerintah Desa dan tim Pelaksana Kegiatan untuk mempercepat laju pencapaian SDGs Desa sesuai kemampuan Desa. 4) Dalam hal Pemerintah Desa tidak sanggup mempercepat laju pencapaian Desa dikarenakan keterbatasan sumber daya yang dimiliki Desa, Kementerian menetapkan status kedaruratan SDGs Desa. 5) Upaya menangani kedaruratan SDGs Desa sebagaimana dimaksud pada ayat (4) dilakukan dengan memprioritaskan program dan/atau kegiatan Pembangunan Desa yang masuk Desa bagi Desa-Desa yang mendapat status kedaruratan SDGs Desa. 6) Status kedaruratan SDGs Desa sebagaimana dimaksud pada ayat (4) ditetapkan dengan keputusan Menteri.
  • 14. PROGRAM/PROYEK MASUK DESA SISTEM INFORMASI DESA ➢ BASELINE DATA ➢ DATA TERMUTAKHIR ➢ DIAGNOSIS ➢ PETA JALAN SDGs DESA SUPRA DESA: PUSAT, PROV, KAB/KOTA DATA DESA PROGRAM/ PROYEK RKP DESA ✓ KETERPADUAN PEMBANGUNAN DESA ✓ PERCEPATAN PENCAPAIAN SDGs DESA KONDISI OBYEKTIF DESA : DATA KEWILAYAHAN DAN DATA KEWARGAAN (BY NAME – BY ADDRESS) PERENCANAAN PARTISIPATIF ➢ Program/Proyek Masuk Desa menjadi transparan karena masuk di dalam Sistem Informasi Desa yang bersifat terbuka untuk diakses oleh publik. ➢ Mendayagunakan SID Desa sebagai akses data dan informasi ➢ Pemantauan dan pengawasan pelaksanaan program/proyek masuk Desa
  • 15. PENYUSUNAN RKP DESA SISTEM INFORMASI DESA ➢ BASELINE DATA ➢ DATA TERMUTAKHIR ➢ DIAGNOSIS ➢ PETA JALAN SDGs DESA REMBUK WARGA/FGD ✓ DOKUMEN RPJMDESA ✓ HASIL EVALUASI LAJU PERKEMBANGAN SDGs DESA ✓ PROGRAM/PROYEK MASUK DESA ✓ PAGU INDIKATIF DESA KELOMPOK KEPENTINGAN KELUARGA PERSEORANGAN PENYUSUNAN RKP DESA 1. TIM PENYUSUN RKP DESA MENYUSUN RANCANGAN RKP DDESA: Prioritas Program/Kegiatan Pembangunan Desa untuk Pencapaian SDGs Desa 2. MUSRENBANG DESA PEMBAHASAN RANCANGAN RKP DESA 3. MUSDES PEMBAHASAN DAN PENETAPAN RKP DESA 4. PERDES RKP DESA BPD: KANAL ASPIRASI WARGA DESA PERENCANAAN PARTISIPATIF ➢ SID sebagai Pusat Data dan Informasi Desa yang terbuka untuk semua ➢ Mendayagunakan SID Desa sebagai akses data dan informasi ➢ Perumusan usulan berbasis data ➢ Penguatan Rembuk Warga untuk usulan Prioritas Program/Kegiatan ➢ Kanalisasi Aspirasi Warga ➢ Penyampaian Aspirasi Langsung dalam MusrenbangDesa dan Musdes ➢ Hadir di MusrenbangDesa dan Musdes
  • 16. BEBERAPA CATATAN YANG HARUS DIPERHATIKAN DALAM PEMBAHARUAN PEMBANGUNAN DESA: 1. Perencanaan pembangunan Desa berbasis Data mensyaratkan adanya perangkat Desa dan/atau warga Desa yang terlatih/ terdidik sebagai Perencana Pembangunan Desa. 2. Diagnosis/Analisa Data Kewargaan dan Data Kewilayahan Berskala Mikro menjadi prioritas program/kegiatan pembangunan Desa mensyaratkan adanya kecerdasan buatan di dalam aplikasi Sistem Infomasi Desa (SID) yang mampu membaca dan menerjemahkan data menjadi rumusan prioritas program dan kegiatan pembangunan Desa yang terfokus pada tujuan SDGs Desa tertentu. 3. Data Kewargaan dan Data Kewilayahan Berskala Mikro dimanfaatkan secara optimal dalam perencanaan Desa sebagai perencanaan wilayah Desa dan Perdesaan (Antar Desa) 4. Perubahan secara mendasar dari semula perencanaan Desa bersifat sektoral menjadi perencanaan Desa bersifat kewilayahan yang berbasis aset dan potensi sumberdaya Desa. 5. Pendekatan Pembangunan Desa adalah Penghidupan Berkelanjutan mulai dari tingkat Keluarga, Komunitas dan Desa
  • 17. TATA KELOLA PEMBANGUNAN DESA dan PERDESAAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH KAB/KOTA INTEGRASI VISI MISI KADES TERPILIH RPJMDESA ✓ Keuangan dan Aset Desa (termasuk Dana Desa) ✓ Sumberdaya Manusia di Desa ✓ Sumberdaya Alam di Desa ✓ Masalah-Masalah Fundamental di Desa ✓ Peluang dan Potensi Pertumbuhan Ekonomi Arah Kebijakan Perencanaan Pembangunan Desa RKP DESA & APBDESA PER TAHUN Contoh: TERWUJUDNYA DESA PANCASILA TAHUN 2024 18 AGENDA SDGs DESA ASPIRASI MASYARAKAT DESA Menggagas Masa Depan Desa (MMDD)/Visi Kolektif/Big Picture Fokus SDGs DESA Mufakat secara Damai SID : BIG DATA DESA PENDATAAN DESA PARTISIPATIF POKJA PENDATAAN DESA (Data Mikro: Kewargaan dan Kewilayahan) PEMBANGUNAN PERDESAAN (Pembangunan yang dilaksanakan Antar Desa) KECAMATAN KELUARGA PENGHIDUPAN BERKELANJUTAN KELUARGA KELUARGA KELUARGA KELUARGA PERENCANAAN PEMBANGUNAN NASIONAL PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH PROVINSI
  • 18. SISTEM INFORMASI DESA (SID) SID-SDG’s Data Base SDG’s: 1.Sosial 2.Spasial Arah dan kebijakan pembangunandesa berbasis SDG’s Pendampingan Desa Perencaanaan pembangunan desa Pelaksanaan pembangunan desa Pengawasan pembangunan desa Pertanggung- jawaban pembangunandesa data E W S E W S E W S EWS EWS EWS EWS PEMBAHARUAN PEMBANGUNAN DESA : DIGITALISASI DESA 1. Penerapan Kebijakan Satu Desa – Satu Data – Satu Peta 2. Keterpaduan Pembangunan Desa Berbasis Aset 3. Digitalisasi Pembangunan Desa DASHBOARD KAB/KOTA DASHBOARD KEMENDESA PDTT PENGENDALIAN IMPLEMENTASI SDGs DESA ➢ BIG DATA DESA (DATA DESA – DARI, OLEH DAN UNTUK DESA) ➢ KONSOLIDASI PROGRAM NASIONAL BERBASIS DATA EMPIRIS ➢ BIG DATA DESA ➢ KONSOLIDASI PROGRAM DAERAH DASHBOARD PROVINSI
  • 19. Sumber foto : www.wwf.or.id TERIMA KASIH