SlideShare a Scribd company logo
1 of 23
Download to read offline
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
KISI-KISI UJIAN NASIONAL
SEKOLAH MENENGAH ATAS LUAR BIASA KETUNAAN NETRA/DAKSA/LARAS, SEKOLAH
MENENGAH ATAS LUAR BIASA KETUNAAN RUNGU, SEKOLAH MENENGAH PERTAMA
LUAR BIASA KETUNAAN NETRA/DAKSA/LARAS, dan SEKOLAH MENENGAH PERTAMA
LUAR BIASA KETUNAAN RUNGU
TAHUN PELAJARAN 2016/2017
A. SMPLB ADE
1. Bahasa Indonesia
Level Kognitif
Lingkup Materi
Membaca Nonsastra Membaca Sastra Menulis Terbatas
Menyunting Kata,
Kalimat, Paragraf
Menyunting Ejaan
dan Tanda Baca
Pengetahuan dan
Pemahaman
 Mengidentifikasi
 Menentukan
 Memaknai
Siswa dapat
- menentukan makna
kata/kalimat pada teks
- menentukan informasi
tersurat teks
- menentukan bagian
teks
Siswa dapat
menentukan hal
menarik dalam novel
Siswa dapat
melengkapi teks
dengan kata atau
kalimat
Siswa dapat
menunjukkan
kesalahan
penggunaan kata,
kalimat, kepaduan
paragraf
Siswa dapat
menunjukkan
kesalahan
penggunaan ejaan
atau tanda baca
Aplikasi
 Menunjukkan bukti
 Menyimpulkan
 Menemukan ide
 Menginterpretasikan
 Menggunakan
 Menyusun
Siswa dapat
- menentukan ide
pokok teks
- menyimpulkan isi
teks
- merangkum isi teks
Siswa dapat
menyimpulkan isi
tersirat dalam novel
Siswa dapat
- menyusun urutan
kalimat berbagai
jenis teks
- melengkapi kata,
kalimat, paragraf
Siswa dapat
- menggunakan
istilah dalam
kalimat
- menggunakan kata
bentukan
Siswa dapat
- menggunakan ejaan
- menggunakan tanda
baca
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
Level Kognitif
Lingkup Materi
Membaca Nonsastra Membaca Sastra Menulis Terbatas
Menyunting Kata,
Kalimat, Paragraf
Menyunting Ejaan
dan Tanda Baca
Penalaran
 Mengevaluasi
 Membandingkan
 Menanggapi
 Merefleksi
Siswa dapat
- membandingkan topik
teks
- menanggapi isi teks
Siswa dapat
mengomentari isi
karya sastra
Siswa dapat
- mengubah teks ke
dalam bentuk lain
- menulis teks singkat
sesuai dengan
konteks
Siswa dapat
memperbaiki
kesalahan
penggunaan kata,
kalimat, dan
ketidakpaduan
paragraf
Siswa dapat
memperbaiki
kesalahan
penggunaan ejaan dan
tanda baca
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
2. Bahasa Inggris
Level Kognitif
Lingkup Materi
Fungsi Sosial Struktur Teks Unsur Kebahasaan
Pemahaman
 Mengidentifikasi
Siswa dapat mengidentifikasi aspek-aspek
fungsi sosial:
- topik/isu/masalah
- tujuan/fungsi/pesan
- konteks penggunaan (a.l. tempat,
waktu, situasi, dsb)
- peran dan fungsi
pembicara/penulis
- peran dan fungsi
pendengar/pembaca
Siswa dapat mengidentifikasi
bagian-bagian dalam teks:
- pandangan, maksud, pendapat
yang menjadi ide utama
- rincian langkah-langkah,
rincian peristiwa, rincian
deskripsi
- referensi makna
Siswa dapat mengidentifikasi unsur
kebahasaan yang terkait dengan isi
teks berikut ini:
- persamaan kata
- word order
- artikel, demonstrative, possessive
pronoun
- agreement dan number
- tense
- kata sambung
- preposisi
- modal
Aplikasi
 Menentukan
Siswa dapat menentukan aspek-aspek
fungsi sosial:
- topik/isu/masalah
- tujuan/fungsi/pesan
- konteks penggunaan (a.l. tempat,
waktu, situasi, dsb)
- peran dan fungsi
pembicara/penulis
- peran dan fungsi
pendengar/pembaca
Siswa dapat menentukan bagian-
bagian dalam teks:
- pandangan, maksud, pendapat
yang menjadi ide utama
- rincian langkah-langkah,
rincian peristiwa, rincian
deskripsi
- referensi makna
Siswa dapat menentukan unsur
kebahasaan yang terkait dengan isi
teks berikut ini:
- persamaan kata
- word order
- artikel, demonstrative, possessive
pronoun
- agreement dan number
- tense
- kata sambung
- preposisi
- modal
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
Level Kognitif
Lingkup Materi
Fungsi Sosial Struktur Teks Unsur Kebahasaan
Penalaran
 Menyimpulkan
Siswa dapat menyimpulkan aspek-aspek
fungsi sosial:
- topik/isu/masalah
- tujuan/fungsi/pesan
- konteks penggunaan (a.l. tempat,
waktu, situasi, dsb)
- peran dan fungsi
pembicara/penulis
- peran dan fungsi
pendengar/pembaca
Siswa dapat menyimpulkan
bagian-bagian dalam teks:
- pandangan, maksud, pendapat
yang menjadi ide utama
- rincian langkah-langkah,
rincian peristiwa, rincian
deskripsi
- referensi makna
Siswa dapat menyimpulkan unsur
kebahasaan yang terkait dengan isi
teks berikut ini:
- persamaan kata
- word order
- artikel, demonstrative, possessive
pronoun
- agreement dan number
- tense
- kata sambung
- preposisi
- modal
Keterangan:
Jenis teks-teks lisan dan tertulis untuk cakupan materi fungsi sosial dan struktur teks:
1) Interaksi transaksional/interpersonal tertulis
2) Fungsional pendek (a.l. Notice, daftar barang, announcement, greeting card, invitation, letter, short message)
3) Descriptive, recount, procedure.
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
3. Matematika
Level Kognitif
Lingkup Materi
Bilangan Aljabar Geometri dan Pengukuran Statistika dan Peluang
Pengetahuan dan
Pemahaman
 Mendeskripsikan
 Membuat tabulasi
 Menghitung
 Menginterpretasi
 Memprediksi
 Menentukan
Siswa dapat mengenal dan
memahami pengetahuan
tentang:
- operasi bilangan bulat dan
sifat-sifatnya
- operasi bilangan pecahan
dan sifat-sifatnya
- operasi bilangan berpangkat
dan sifat-sifatnya
- operasi bilangan bentuk
akar dan sifat-sifatnya
- pola barisan bilangan
- barisan dan deret aritmatika
- aritmatika sosial
- perbandingan
Siswa dapat mengenal dan
memahami pengetahuan
tentang:
- bentuk aljabar
- persamaan dan
pertidaksamaan linier
satu variabel
- himpunan dan diagram
venn
- relasi atau fungsi
Siswa dapat memahami
pengetahuan tentang:
- konsep segiempat dan
segitiga serta ukurannya
- teorema pythagoras
- unsur/bagian lingkaran serta
ukurannya
- unsur bangun ruang sisi
datar maupun lengkung
- luas permukaan dan volume
bangun ruang sisi datar
maupun lengkung
- kesebangunan dan
kongruen bangun datar
Siswa dapat mengenal dan
memahami pengetahuan
tentang:
- menyajikan dan
mendeskripsikan data
dalam bentuk diagram
batang, garis atau
lingkaran
- rata-rata, median, modus
- titik sampel, ruang sampel
dan peluang
Aplikasi
 Mengklasifikasi
 Mengeskperimen data
 Mengonstruk
 Menyelesaikan
masalah
Siswa dapat
mengaplikasikan
pengetahuan tentang:
- operasi bilangan bulat dan
sifat-sifatnya
- operasi bilangan pecahan
dan sifat-sifatnya
- pola barisan bilangan
- barisan dan deret
- perbandingan
- aritmatika sosial
Siswa dapat
mengaplikasikan
pengetahuan tentang:
- persamaan dan
pertidaksamaan linier
satu variabel
- operasi dua himpunan
- relasi atau fungsi
- persamaan garis lurus
Siswa dapat mengaplikasikan
pengetahuan tentang:
- teorema Pythagoras
- luas dan keliling segiempat
dan segitiga
- luas dan keliling segiempat
dan segitiga
- unsur-unsur/bagian
lingkaran
- unsur-unsur bangun ruang
- luas permukaan dan volume
bangun ruang sisi datar
Siswa dapat
mengaplikasikan
pengetahuan tentang:
- rata-rata, median, modus
- penyajian data dalam
bentuk diagram batang,
garis atau lingkaran
- ruang sampel dan peluang
sederhana
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
Level Kognitif
Lingkup Materi
Bilangan Aljabar Geometri dan Pengukuran Statistika dan Peluang
maupun lengkung
Penalaran
 Menjelaskan
 Membedakan
 Menafsirkan
 Menyimpulkan
Siswa dapat menggunakan
nalar yang berkaitan dengan:
- bilangan bulat
- pecahan
- barisan dan deret
- perbandingan
Siswa dapat menggunakan
nalar yang berkaitan
dengan:
- penggunaan konsep
himpunan
- penggunaan konsep
fungsi
- persamaan garis lurus
Siswa dapat menggunakan
nalar yang berkaitan dengan:
- unsur-unsur/bagian
lingkaran serta ukurannya
- luas dan keliling
segiempat dan segitiga
Siswa dapat menggunakan
nalar yang berkaitan
dengan:
- rata-rata, median, modus
- penyajian data dalam
bentuk diagram batang,
garis atau lingkaran
4. Ilmu Pengetahuan Alam
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
4.1 Biologi
Level Kognitif
Lingkup Materi
Makhluk hidup dan lingkungannya Struktur dan fungsi makhluk hidup
Pengetahuan dan
pemahaman
 Mengidentifikasi
 Mendeskripsikan
 Mengklasifikasi
 Menunjukkan
 Menjelaskan
 Menentukan
Siswa dapat memahami dan menguasai konsep:
- ciri-ciri/karakteristik makhluk hidup
- keragaman makhluk hidup
- interaksi antara makhluk hidup dan lingkunga
- pelestarian makhluk hidup
Siswa dapat memahami dan menguasai konsep:
- sistem gerak pada manusia
- sistem pencernaan manusia
- sistem peredaran darah
- sistem pernafasan
- sistem ekskresi
- sistem reproduksi manusia
- sistem koordinasi
- organ perkembangbiakan pada hewan dan tumbuhan
Aplikasi
 Memberi contoh
 Menyimpulkan
 Menerapkan
 Menghubungkan
 Memprediksi
 Membandingkan
Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan dan pemahaman
tentang:
- interaksi antara makhluk hidup dan lingkungan
- kepadatan populasi manusia
- dasar pengklasifikasian makhluk hidup
- bioteknologi sederhana
Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan dan pemahaman
tentang:
- mekanisme kerja organ
- menjaga kesehatan sistem organ
- kelainan dan penyakit pada sistem organ
- keterkaitan struktur dan fungsi organ tumbuhan
- menjaga kelangsungan hidup organisme
Penalaran dan logika
 Menganalisis
 Mensintesis
 Mengevaluasi
 Menilai
 Mempertimbangkan
 Menyelesaikan
masalah
 Memberi argumen
Siswa dapat menggunakan nalar dalam mengkaji:
- dampak aktivitas manusia pada lingkungan
- pengaruh kepadatan populasi manusia pada makhluk hidup
dan lingkungannya
Siswa dapat menggunakan nalar dalam mengkaji:
- keterkaitan antara sistem organ pada manusia
- keterkaitan antara struktur dan fungsi organ pada tumbuhan
- pola hidup sehat
- peningkatan jenis dan kualitas pangan
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
4.2 Fisika
Level Kognitif
Lingkup Materi
Pengukuran, zat dan sifatnya Meknika dan Tata Surya Gelombang, Listrik dan Magnet
Pengetahuan dan pemahaman
 Mengidentifikasi
 Menyebutkan
 Menunjukkan
 Membedakan
 Mengelompokkan
 Menjelaskan
Siswa dapat memahami tentang:
- pengukuran
- besaran dan satuan
- konsep zat dan wujudnya
- sifat dan perubahan fisika/kimia
- zat aditif, zat adiktif, dan psikotropika
Siswa dapat memahami tentang:
- hukum newton
- usaha dan energi
- suhu dan kalor
- tata surya
Siswa dapat memahami tentang:
- getaran dan gelombang
- bunyi
- cahaya
- listrik dan magnet
Aplikasi
 Mengklasifikasi
 Menginterpretasi
 Menghitung
 Mendeskripsikan
 Memprediksi
 Mengurutkan
 Membandingkan
 Menerapkan
 Memodifikasi
Siswa dapat mengaplikasikan
pengetahuan tentang:
- pengukuran
- sifat dan perubahan fisika/kimia
- zat aditif, zat adiktif, dan psikotropika
Siswa dapat mengaplikasikan
pengetahuan tentang:
- hukum newton
- usaha dan energi
- suhu dan kalor
- tata surya
Siswa dapat mengaplikasikan
pengetahuan tentang:
- getaran dan gelombang
- bunyi
- cahaya
- listrik dan magnet
Penalaran dan logika
 Menemukan
 Menyimpulkan
 Menggabungkan
 Menganalisis
 Menyelesaikan masalah
 Merumuskan
Siswa dapat bernalar tentang:
- pengukuran
- sifat dan perubahan fisika/kimia
- zat aditif, zat adiktif, dan
psikotropika
Siswa dapat bernalar tentang:
- hukum newton
- usaha dan energi
- suhu dan kalor
Siswa dapat bernalar tentang:
- getaran dan gelombang
- bunyi
- cahaya
- listrik dan magnet
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
B. SMPLB B
1. Bahasa Indonesia
Level Kognitif
Lingkup Materi
Membaca Nonsastra Membaca Sastra Menulis Terbatas
Menyunting Kata,
Kalimat, Paragraf
Menyunting Ejaan
dan Tanda Baca
Pengetahuan dan
pemahaman
 Mengidentifikasi
 Menentukan
 Memaknai
Siswa dapat:
- menentukan makna
kata/kalimat pada teks
- menentukan informasi
tersurat teks
- menentukan bagian
teks
- menentukan isi grafik,
tabel atau bagan
Siswa dapat
menentukan hal yang
menarik dalam
kutipan karya sastra
Siswa dapat
melengkapi teks
dengan kata atau
kalimat
Siswa dapat
menunjukkan
kesalahan
penggunaan kata,
kalimat, kepaduan
paragraf
Siswa dapat:
- menunjukkan
kesalahan
penggunaan ejaan
- menunjukkan
kesalahan
penggunaan tanda
baca
Aplikasi
 Menunjukkan bukti
 Menyimpulkan
 Menemukan ide
 Menginterpretasikan
 Menggunakan
 Menyusun
Siswa dapat:
- menentukan ide
pokok teks
- menyimpulkan isi
teks
- merangkum isi teks
Siswa dapat:
- menginterpretasikan
makna kata dalam
karya sastra
- menunjukkan bukti
watak tokoh dalam
karya sastra
Siswa dapat menyusun
urutan kalimat berbagai
jenis teks
Siswa dapat:
- menggunakan
istilah dalam
kalimat
- menggunakan
kata bentukan
Siswa dapat:
- menggunakan
ejaan
- menggunakan
tanda baca
Penalaran
 Mengevaluasi
 Membandingkan
 Menanggapi
 Merefleksi
Siswa dapat
menanggapi isi teks
Siswa dapat
menanggapi isi karya
sastra
Siswa dapat:
- mengubah teks ke
dalam bentuk lain
- menulis teks singkat
sesuai dengan
konteks
Siswa dapat:
memperbaiki
kesalahan
penggunaan kata,
kalimat, dan
ketidakpaduan
paragraf
Siswa dapat:
- memperbaiki
kesalahan
penggunaan ejaan
- memperbaiki
kesalahan
penggunaan tanda
baca
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
2. Bahasa Inggris
Level Kognitif
Lingkup Materi
Fungsi Sosial Struktur Teks Unsur Kebahasaan
Pemahaman
 Mengidentifikasi
Siswa dapat mengidentifikasi aspek-aspek
fungsi sosial:
- topik/isu/masalah
- tujuan/fungsi/pesan
- konteks penggunaan (a.l. tempat,
waktu, situasi, dsb)
- peran dan fungsi
pembicara/penulis
- peran dan fungsi
pendengar/pembaca
Siswa dapat mengidentifikasi bagian-
bagian dalam teks:
- pandangan, maksud, pendapat yang
menjadi ide utama
- rincian langkah-langkah, rincian
peristiwa, rincian deskripsi
- referensi makna
Siswa dapat mengidentifikasi
unsur kebahasaan yang terkait
dengan isi teks berikut ini:
- persamaan kata
- word order
- artikel, demonstrative,
possessive pronoun
- agreement dan number
- tense
- kata sambung
- preposisi
- modal
Aplikasi
 Menentukan
Siswa dapat menentukan aspek-aspek
fungsi sosial:
- topik/isu/masalah
- tujuan/fungsi/pesan
- konteks penggunaan (a.l. tempat,
waktu, situasi, dsb)
- peran dan fungsi
pembicara/penulis
- peran dan fungsi
pendengar/pembaca
Siswa dapat menentukan bagian-bagian
dalam teks:
- pandangan, maksud, pendapat yang
menjadi ide utama
- rincian langkah-langkah, rincian
peristiwa, rincian deskripsi
- referensi makna
Siswa dapat menentukan unsur
kebahasaan yang terkait
dengan isi teks berikut ini:
- persamaan kata
- word order
- artikel, demonstrative,
possessive pronoun
- agreement dan number
- tense
- kata sambung
- preposisi
- modal
Penalaran Siswa dapat menyimpulkan aspek-aspek Siswa dapat menyimpulkan bagian- Siswa dapat menyimpulkan
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
Level Kognitif
Lingkup Materi
Fungsi Sosial Struktur Teks Unsur Kebahasaan
 Menyimpulkan fungsi sosial:
- topik/isu/masalah
- tujuan/fungsi/pesan
- konteks penggunaan (a.l. tempat,
waktu, situasi, dsb)
- peran dan fungsi
pembicara/penulis
- peran dan fungsi
pendengar/pembaca
bagian dalam teks:
- pandangan, maksud, pendapat yang
menjadi ide utama
- rincian langkah-langkah, rincian
peristiwa, rincian deskripsi
- referensi makna
unsur kebahasaan yang terkait
dengan isi teks berikut ini:
- persamaan kata
- word order
- artikel, demonstrative,
possessive pronoun
- agreement dan number
- tense
- kata sambung
- preposisi
- modal
Keterangan:
Jenis teks-teks lisan dan tertulis untuk cakupan materi fungsi sosial dan struktur teks:
1) Interaksi transaksional/interpersonal tertulis
2) Fungsional pendek (a.l. notice, warning, shopping list, daftar barang, kartu ucapan, announcement, pesan singkat, undangan)
3) Descriptive, recount, procedure.
3. Matematika
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
Level Kognitif
Lingkup Materi
Bilangan Aljabar Geometri dan Pengukuran Statistika dan Peluang
Pengetahuan dan
Pemahaman
 Mendeskripsikan
 Membuat tabulasi
 Menghitung
 Menginterpretasi
 Memprediksi
 Menentukan
Siswa dapat mengenal dan
memahami pengetahuan
tentang:
- operasi bilangan bulat
dan sifat-sifatnya
- operasi bilangan pecahan
dan sifat-sifatnya
- bilangan bentuk pangkat
dan bentuk akar
- pola barisan bilangan
- barisan dan deret
- aritmatika sosial
- perbandingan
Siswa dapat mengenal
dan memahami
pengetahuan tentang:
- bentuk aljabar
- persamaan dan
pertidaksamaan linier
satu variabel
- sistem persamaan linier
dua variabel
- himpunan dan diagram
venn
- relasi atau fungsi
- persamaan garis lurus
Siswa dapat mengenal dan
memahami pengetahuan
tentang:
- hubungan garis dan sudut
serta ukurannya
- konsep segiempat dan
segitiga serta ukurannya
- keliling dan luas segi
empat dan segi tiga
- teorema pythagoras
- unsur/bagian lingkaran
serta ukurannya
- unsur bangun ruang sisi
datar maupun lengkung
- luas permukaan dan
volume bangun ruang sisi
datar maupun lengkung
- kesebangunan dan
kongruen bangun datar
Siswa dapat mengenal dan
memahami pengetahuan
tentang:
- menyajikan dan
mendeskripsikan data
dalam bentuk diagram
batang, garis atau
lingkaran
- rata-rata, median, modus
- titik sampel, ruang
sampel dan peluang
sederhana
Aplikasi
 Mengklasifikasi
 Mengeskperimen data
 Mengonstruk
 Menyelesaikan
masalah
Siswa dapat
mengaplikasikan
pengetahuan tentang:
- operasi bilangan bulat
dan sifat-sifatnya
- operasi bilangan pecahan
dan sifat-sifatnya
- pola barisan bilangan
Siswa dapat
mengaplikasikan
pengetahuan tentang:
- persamaan dan
pertidaksamaan linier
satu variabel
- operasi dua himpunan
- relasi atau fungsi
Siswa dapat mengaplikasikan
pengetahuan tentang:
- teorema Pythagoras
- unsur-unsur/bagian
lingkaran
- luas dan keliling
segiempat dan segitiga
- unsur-unsur bangun ruang
Siswa dapat
mengaplikasikan
pengetahuan tentang:
- rata-rata, median, modus
- penyajian data dalam
bentuk diagram batang,
garis atau lingkaran
- titik sampel, ruang
sampel dan peluang
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
Level Kognitif
Lingkup Materi
Bilangan Aljabar Geometri dan Pengukuran Statistika dan Peluang
- perbandingan
- aritmatika sosial
- persamaan garis lurus
- sistem persamaan linier
dua variabel
- kekongruenan
- luas permukaan dan
volume bangun ruang sisi
datar maupun lengkung
sederhana
Penalaran
 Menjelaskan
 Membedakan
 Menafsirkan
 Menyimpulkan
Siswa dapat menggunakan
nalar yang berkaitan
dengan:
- bilangan bulat
- pecahan
- barisan dan deret
- perbandingan
Siswa dapat
menggunakan nalar yang
berkaitan dengan:
- penggunaan konsep
himpunan
- penggunaan konsep
fungsi
- persamaan garis lurus
Siswa dapat menggunakan
nalar yang berkaitan dengan:
- unsur-unsur/bagian
lingkaran
- luas dan keliling segiempat
dan segitiga
Siswa dapat menggunakan
nalar yang berkaitan
dengan:
- rata-rata, median, modus
- penyajian data dalam
bentuk diagram batang,
garis atau lingkaran
4. Ilmu Pengetahuan Alam
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
4.1 Biologi
Level Kognitif
Lingkup Materi
Makhluk hidup dan lingkungannya Struktur dan fungsi makhluk hidup
Pengetahuan dan
pemahaman
 Mengidentifikasi
 Mendeskripsikan
 Mengklasifikasi
 Menunjukkan
 Menjelaskan
 Menentukan
Siswa dapat memahami dan menguasai konsep:
- ciri-ciri/karakteristik makhluk hidup
- keragaman pada sistem-sistem organisasi kehidupan
- interaksi antara makhluk hidup dan lingkunga
- pelestarian makhluk hidup
Siswa dapat memahami dan menguasai konsep:
- sistem gerak pada manusia
- sistem pencernaan manusia
- sistem peredaran darah
- sistem pernafasan
- sistem ekskresi
- sistem reproduksi manusia
- sistem koordinasi
- organ perkembangbiakan pada hewan dan tumbuhan
Aplikasi
 Memberi contoh
 Menyimpulkan
 Menerapkan
 Menghubungkan
 Memprediksi
 Membandingkan
Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan dan
pemahaman tentang:
- interaksi antara makhluk hidup dan lingkungan
- kepadatan populasi manusia
- dasar pengklasifikasian makhluk hidup
- bioteknologi sederhana
Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan dan
pemahaman tentang:
- mekanisme kerja organ
- menjaga kesehatan sistem organ
- kelainan dan penyakit pada sistem organ
- keterkaitan struktur dan fungsi organ tumbuhan
- menjaga kelangsungan hidup organisme
Penalaran dan logika
 Menganalisis
 Mensintesis
 Mengevaluasi
 Menilai
 Mempertimbangkan
 Menyelesaikan
masalah
 Memberi argumen
Siswa dapat menggunakan nalar dalam mengkaji:
- dampak aktivitas manusia pada lingkungan
- pengaruh kepadatan populasi manusia pada makhluk
hidup dan lingkungannya
Siswa dapat menggunakan nalar dalam mengkaji:
- keterkaitan antara sistem organ pada manusia
- keterkaitan antara struktur dan fungsi organ pada
tumbuhan
- pola hidup sehat
- peningkatan jenis dan kualitas pangan
4.2 Fisika
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
Level Kognitif
Lingkup Materi
Pengukuran, zat dan sifatnya Meknika dan Tata Surya Gelombang, Listrik dan Magnet
Pengetahuan dan
pemahaman
 Mengidentifikasi
 Menyebutkan
 Menunjukkan
 Membedakan
 Mengelompokkan
 Menjelaskan
Siswa dapat memahami tentang:
- pengukuran
- besaran dan satuan
- konsep zat dan wujudnya
- sifat dan perubahan fisika/kimia
- zat aditif, zat adiktif, dan psikotropika
Siswa dapat memahami tentang:
- hukum newton
- usaha dan energi
- suhu dan kalor
- tata surya
Siswa dapat memahami tentang:
- getaran dan gelombang
- bunyi
- cahaya
- listrik dan magnet
Aplikasi
 Mengklasifikasi
 Menginterpretasi
 Menghitung
 Mendeskripsikan
 Memprediksi
 Mengurutkan
 Membandingkan
 Menerapkan
 Memodifikasi
Siswa dapat mengaplikasikan
pengetahuan tentang:
- pengukuran
- konsep zat dan wujudnya
- sifat dan perubahan fisika/kimia
- zat aditif, zat adiktif, dan psikotropika
Siswa dapat mengaplikasikan
pengetahuan tentang:
- hukum newton
- usaha dan energi
- tata surya
- suhu dan kalor
Siswa dapat mengaplikasikan
pengetahuan tentang:
- getaran dan gelombang
- bunyi
- cahaya
- listrik dan magnet
Penalaran dan logika
 Menemukan
 Menyimpulkan
 Menggabungkan
 Menganalisis
 Menyelesaikan
masalah
 Merumuskan
Siswa dapat bernalar tentang:
- pengukuran
- konsep zat dan wujudnya
- sifat dan perubahan fisika/kimia
- zat aditif, zat adiktif, dan psikotropika
Siswa dapat bernalar tentang:
- hukum newton
- usaha dan energi
Siswa dapat bernalar tentang:
- getaran dan gelombang
- bunyi
- cahaya
- listrik dan magnet
C. SMALB ADE
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
1. Bahasa Indonesia
Level Kognitif
Lingkup Materi
Membaca Nonsastra Membaca Sastra Menulis Terbatas
Menyunting Ejaan dan
Tanda Baca
Pemahaman dan
Pengetahuan
 Mengidentifikasi
 Memaknai
Siswa dapat mengidentifikasi
informasi tersurat pada teks
Siswa dapat
mengidentifikasi unsur-
unsur intrinsik/ekstrinsik
pada teks karya sastra
Siswa dapat mengidentifikasi
berbagai makna kata
(antonim/sinonim/
umum/khusus/konotasi)
Siswa dapat
mengidentifikasi
kesalahan ejaan:
- akronim
- singkatan
- gabungan kata
- kata ganti
Aplikasi
 Menginterpretasi
 Menangkap
 Menggunakan
Siswa dapat
- Menginterpretasikan
informasikan informasi
tersirat pada teks
- menemukan unsur-unsur
paragraf
Siswa dapat memaknai kata
konotasi/simbolik/
ungkapan/peribahasa/
istilah/majas/kias pada teks.
Siswa dapat
- menggunkan kata
bentukan/konjungsi/sesuai
kaidah
- melengkapi berbagai jenis
paragraf
Siswa dapat
- menggunakan huruf
kapital
- menggunakan tanda baca
Penalaran
 Membandingkan
 Menunjukkan
Bukti
 Menganalisis
 Menanggapi/
Mengomentari
 Merefleksi
 Mengevaluasi
Siswa dapat membandingkan
jenis paragraf berdasarkan
polanya
Siswa dapat
- menyusun berbagai jenis
paragraf
- menyusun surat
- menyusun petunjuk
- memperbaiki kalimat sesuai
kaidah/EYD
Siswa dapat memperbaiki
kesalahan ejaan/ tanda
baca
2. Bahasa Inggris
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
Level Kognitif
Lingkup Materi
Fungsi Sosial Struktur Teks Unsur Kebahasaan
Pemahaman
 Mengidentifikasi
Siswa dapat mengidentifikasi aspek-
aspek fungsi sosial:
- Topik/isu/masalah
- Tujuan/fungsi/pesan
- Konteks penggunaan (a.l.
tempat, waktu, situasi, dsb)
- Peran dan fungsi
pembicara/penulis
- Peran dan fungsi
pendengar/pembaca
Siswa dapat mengidentifikasi bagian-
bagian dalam teks:
- pandangan, maksud, pendapat yang
menjadi ide utama
- rincian langkah-langkah, rincian
peristiwa, rincian deskripsi
- referensi makna
Siswa dapat mengidentifikasi
unsur kebahasaan yang terkait
dengan isi teks berikut ini:
- persamaan kata
- word order
- artikel, demonstrative,
possessive pronoun
- agreement dan number
- tense
- kata sambung
- preposisi
- modal
Aplikasi
 Menentukan
Siswa dapat menentukan aspek-
aspek fungsi sosial:
- Topik/isu/masalah
- Tujuan/fungsi/pesan
- Konteks penggunaan (a.l.
tempat, waktu, situasi, dsb)
- Peran dan fungsi
pembicara/penulis
- Peran dan fungsi
pendengar/pembaca
Siswa dapat menentukan bagian-
bagian dalam teks:
- pandangan, maksud, pendapat yang
menjadi ide utama
- rincian langkah-langkah, rincian
peristiwa, rincian deskripsi
- referensi makna
Siswa dapat menentukan unsur
kebahasaan yang terkait dengan
isi teks berikut ini:
- persamaan kata
- word order
- artikel, demonstrative,
possessive pronoun
- agreement dan number
- tense
- kata sambung
- preposisi
- modal
Penalaran
 Menyimpulkan
Siswa dapat menyimpulkan aspek-
aspek fungsi sosial:
Siswa dapat menyimpulkan bagian-
bagian dalam teks:
Siswa dapat menyimpulkan
unsur kebahasaan yang terkait
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
Level Kognitif
Lingkup Materi
Fungsi Sosial Struktur Teks Unsur Kebahasaan
- Topik/isu/masalah
- Tujuan/fungsi/pesan
- Konteks penggunaan (a.l. tempat,
waktu, situasi, dsb)
- Peran dan fungsi pembicara/penulis
- Peran dan fungsi
pendengar/pembaca
- pandangan, maksud, pendapat yang
menjadi ide utama
- rincian langkah-langkah, rincian
peristiwa, rincian deskripsi
- referensi makna
dengan isi teks berikut ini:
- persamaan kata
- word order
- artikel, demonstrative,
possessive pronoun
- agreement dan number
- tense
- kata sambung
- preposisi
- modal
Keterangan:
Jenis teks-teks lisan dan tertulis untuk cakupan materi fungsi sosial dan struktur teks:
1) Interaksi transaksional/interpersonal tertulis
2) Fungsional pendek (a.l. Notice, daftar barang, announcement, greeting card, invitation, letter, short message)
3) Narrative, report, recount, procedure.
3. Matematika
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
Level Kognitif
Lingkup Materi
Bilangan Aljabar Geometri dan Pengukuran Statistika dan Peluang
Pengetahuan dan
Pemahaman
 Mendeskripsikan
 Membuat tabulasi
 Menghitung
 Menginterpretasi
 Memprediksi
 Menentukan
Siswa dapat memahami
pengetahuan tentang:
- operasi bilangan
berpangkat dan sifat-
sifatnya
- operasi bilangan bentuk
akar dan sifat-sifatnya
- logaritma sederhana
- pola barisan bilangan
- barisan dan deret
aritmatika dan geometri
Siswa dapat memahami
pengetahuan tentang:
- faktor-faktor bentuk
kuadrat
- himpunan penyelesaian
persamaan kuadrat
- sistem persamaan linier
satu variabel
- relasi, fungsi, dan
komposisi fungsi
- kalimat terbuka dan
pernyataan
Siswa dapat memahami
pengetahuan tentang unsur
bangun ruang sisi datar dan
sifat-sifatnya (sisi, rusuk,
diagonal)
Siswa dapat memahami
pengetahuan tentang:
- ruang sampel dan populasi
- data: rata-rata, median,
modus
Aplikasi
 Mengklasifikasi
 Mengeskperimen data
 Mengonstruk
 Menyelesaikan
masalah
Siswa dapat
mengaplikasikan
pengetahuan tentang:
- pola barisan bilangan
- barisan dan deret
aritmatika
Siswa dapat
mengaplikasikan
pengetahuan tentang:
- persamaan dan
pertidaksamaan linier
satu variabel
- relasi, fungsi, dan
komposisi fungsi
- sistem persamaan linier
dua variabel
- ingkaran pernyataan
- nilai kebenaran
Siswa dapat
mengaplikasikan
pengetahuan tentang
menentukan ukuran pada
unsur-unsur bangun ruang
sisi datar
Siswa dapat
mengaplikasikan
pengetahuan tentang:
- rata-rata, median, modus
- ruang sampel dan
peluang sederhana
- frekuensi harapan
- rata-rata, data dalam
masalah sehari-hari
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
D. SMA LB B
1. Bahasa Indonesia
Level Kognitif
Lingkup Materi
Membaca Nonsastra Membaca Sastra Menulis Terbatas
Menyunting Ejaan dan
Tanda Baca
Pemahaman dan
Pengetahuan
 Mengidentifikasi
 Memaknai
Siswa dapat
mengidentifikasi informasi
tersurat pada teks
Siswa dapat
mengidentifikasi unsur-
unsur intrinsik/ekstrinsik
pada teks karya sastra
Siswa dapat
mengidentifikasi berbagai
makna kata
(antonim/sinonim/
umum/khusus/konotasi)
Siswa dapat mengidentifikasi
kesalahan ejaan:
- akronim
- singkatan
- gabungan kata
- kata ganti
Aplikasi
 Menginterpretasi
 Menangkap
 Menggunakan
Siswa dapat
- menginterpretasikan
informasi tersirat pada
teks
- menemukan unsur-unsur
paragraf
Siswa dapat memaknai
kata/simbolik/ungkapan/peri
bahasa/majas pada teks.
Siswa dapat menggunkan
kata bentukan sesuai kaidah
- menyusun berbagai jenis
kalimat
- melengkapi berbagai teks
Siswa dapat
- menggunakan huruf kapital
- menggunakan tanda baca
Penalaran
 Membandingkan
 Menunjukkan bukti
 Menganalisis
 Menanggapi/
mengomentari
 Merefleksi
 Mengevaluasi
Siswa dapat
memvariasikan kalimat
berdasarkan data
Siswa dapat
- menyusun paragraf
- menyusun surat
- memperbaiki kalimat
sesuai kaidah/EYD
Siswa dapat memperbaiki
kesalahan ejaan/ tanda baca
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
2. Bahasa Inggris
Level Kognitif
Lingkup Materi
Fungsi Sosial Struktur Teks Unsur Kebahasaan
Pemahaman
 Mengidentifikasi
Siswa dapat mengidentifikasi aspek-
aspek fungsi sosial:
- topik/isu/masalah
- tujuan/fungsi/pesan
- konteks penggunaan (a.l.
tempat, waktu, situasi, dsb)
- peran dan fungsi
pembicara/penulis
- peran dan fungsi
pendengar/pembaca
Siswa dapat mengidentifikasi
bagian-bagian dalam teks:
- pandangan, maksud, pendapat
yang menjadi ide utama
rincian langkah-langkah, rincian
peristiwa, rincian deskripsi
- referensi makna
Siswa dapat mengidentifikasi
unsur kebahasaan yang terkait
dengan isi teks berikut ini:
- Persamaan kata
- Word order
- Artikel, demonstrative, possessive
pronoun
- Agreement dan Number
- Tense
- Kata sambung
- Preposisi
- Modal
Aplikasi
 Menentukan
Siswa dapat menentukan aspek-
aspek fungsi sosial:
- topik/isu/masalah
- tujuan/fungsi/pesan
- konteks penggunaan (a.l.
tempat, waktu, situasi, dsb)
- peran dan fungsi
pembicara/penulis
- peran dan fungsi
pendengar/pembaca
Siswa dapat menentukan bagian-
bagian dalam teks:
- pandangan, maksud, pendapat
yang menjadi ide utama
rincian langkah-langkah, rincian
peristiwa, rincian deskripsi
- referensi makna
Siswa dapat menentukan unsur
kebahasaan yang terkait dengan isi
teks berikut ini:
- Persamaan kata
- Word order
- Artikel, demonstrative, possessive
pronoun
- Agreement dan Number
- Tense
- Kata sambung
- Preposisi
- Modal
Penalaran
 Menyimpulkan
Siswa dapat menyimpulkan aspek-
aspek fungsi sosial:
Siswa dapat menyimpulkan
bagian-bagian dalam teks:
Siswa dapat menyimpulkan unsur
kebahasaan yang terkait dengan isi
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
Level Kognitif
Lingkup Materi
Fungsi Sosial Struktur Teks Unsur Kebahasaan
- topik/isu/masalah
- tujuan/fungsi/pesan
- konteks penggunaan (a.l.
tempat, waktu, situasi, dsb)
- peran dan fungsi
pembicara/penulis
- peran dan fungsi
pendengar/pembaca
- pandangan, maksud, pendapat
yang menjadi ide utama
rincian langkah-langkah, rincian
peristiwa, rincian deskripsi
- referensi makna
teks berikut ini:
- Persamaan kata
- Word order
- Artikel, demonstrative, possessive
pronoun
- Agreement dan Number
- Tense
- Kata sambung
- Preposisi
- Modal
Keterangan:
Jenis teks-teks lisan dan tertulis untuk cakupan materi fungsi sosial dan struktur teks:
1) Interaksi transaksional/interpersonal tertulis
2) Fungsional pendek (a.l. Notice, daftar barang, announcement, greeting card, invitation, letter, short message)
3) Narrative, report, recount, procedure.
3. Matematika
Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017
Level Kognitif
Lingkup Materis
Bilangan Aljabar Geometri dan Pengukuran Statistika dan Peluang
Pengetahuan dan
Pemahaman
 Mendeskripsikan
 Membuat tabulasi
 Menghitung
 Menginterpretasi
 Memprediksi
 Menentukan
Siswa dapat memahami
pengetahuan tentang:
- operasi bilangan
berpangkat dan sifat-
sifatnya
- operasi bilangan bentuk
akar dan sifat-sifatnya
- pola barisan bilangan
- barisan dan deret
Siswa dapat memahami
pengetahuan tentang:
- kalimat terbuka dan
pernyataan
- implikasi, invers, konvers,
kontraposisi
- fungsi komposisi dan
invers fungsi
Siswa dapat memahami
pengetahuan tentang:
- gambar bangun ruang
unsur-unsur dan sifat-
sifatnya (sisi, rusuk,
diagonal)
- nilai perbandingan
trigonometri
Siswa dapat memahami
pengetahuan tentang:
- rata-rata, median, modus
- ruang sampel dan
peluang sederhana
Aplikasi
 Mengklasifikasi
 Mengeskperimen data
 Mengonstruk
 Menyelesaikan
masalah
Siswa dapat
mengaplikasikan
pengetahuan tentang:
- pola barisan bilangan
- barisan dan deret
aritmatika dan geometri
Siswa dapat
mengaplikasikan
pengetahuan tentang
menarik kesimpulan dari
implikasi
Siswa dapat
mengaplikasikan
pengetahuan tentang
menentukan ukuran pada
unsur-unsur bangun ruang
sisi datar
Siswa dapat
mengaplikasikan
pengetahuan tentang:
- penyajian data dalam
tabel dan diagram
- frekuensi harapan
- peluang kejadian

More Related Content

What's hot

Kisi-kisi UN SMK tahun 2017
Kisi-kisi UN SMK tahun 2017Kisi-kisi UN SMK tahun 2017
Kisi-kisi UN SMK tahun 2017Sulistiyo Wibowo
 
Kisi kisi-un-sma-ma-sederajat-2017
Kisi kisi-un-sma-ma-sederajat-2017Kisi kisi-un-sma-ma-sederajat-2017
Kisi kisi-un-sma-ma-sederajat-2017Herfen Suryati
 
Kisi-Kisi UN SMP MTs 2019
Kisi-Kisi UN SMP MTs 2019Kisi-Kisi UN SMP MTs 2019
Kisi-Kisi UN SMP MTs 2019Badril Huda
 
Kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020
Kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020 Kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020
Kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020 atep firmansyah
 
Kisi kisi ujian nasional 2016 smp (1)
Kisi kisi ujian nasional 2016 smp (1)Kisi kisi ujian nasional 2016 smp (1)
Kisi kisi ujian nasional 2016 smp (1)ati spd
 
Kisi kisi un gabung smk 2018
Kisi kisi un gabung smk 2018Kisi kisi un gabung smk 2018
Kisi kisi un gabung smk 2018belajar
 
01 kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020
01 kisi kisi un gabung smp tp 2019 202001 kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020
01 kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020Sudiatmoko Mokher
 
Kisi kisi un smplb tp 2019 2020 (1)
Kisi kisi un smplb tp 2019 2020 (1)Kisi kisi un smplb tp 2019 2020 (1)
Kisi kisi un smplb tp 2019 2020 (1)winarsihwinarsih4
 
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smk 2
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smk 2Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smk 2
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smk 2heri baskoro
 
Kisi kisi un smp 2019
Kisi kisi un smp 2019Kisi kisi un smp 2019
Kisi kisi un smp 2019Togi Pasaribu
 

What's hot (12)

Kisi-kisi UN SMK tahun 2017
Kisi-kisi UN SMK tahun 2017Kisi-kisi UN SMK tahun 2017
Kisi-kisi UN SMK tahun 2017
 
Kisi kisi-un-sma-ma-sederajat-2017
Kisi kisi-un-sma-ma-sederajat-2017Kisi kisi-un-sma-ma-sederajat-2017
Kisi kisi-un-sma-ma-sederajat-2017
 
Kisi-kisi UNBK 2020 (SMK)
Kisi-kisi UNBK 2020 (SMK)Kisi-kisi UNBK 2020 (SMK)
Kisi-kisi UNBK 2020 (SMK)
 
Kisi-Kisi UN SMP MTs 2019
Kisi-Kisi UN SMP MTs 2019Kisi-Kisi UN SMP MTs 2019
Kisi-Kisi UN SMP MTs 2019
 
Kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020
Kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020 Kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020
Kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020
 
Kisi kisi ujian nasional 2016 smp (1)
Kisi kisi ujian nasional 2016 smp (1)Kisi kisi ujian nasional 2016 smp (1)
Kisi kisi ujian nasional 2016 smp (1)
 
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smp
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smpKisi kisi-ujian-nasional-2016-smp
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smp
 
Kisi kisi un gabung smk 2018
Kisi kisi un gabung smk 2018Kisi kisi un gabung smk 2018
Kisi kisi un gabung smk 2018
 
01 kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020
01 kisi kisi un gabung smp tp 2019 202001 kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020
01 kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020
 
Kisi kisi un smplb tp 2019 2020 (1)
Kisi kisi un smplb tp 2019 2020 (1)Kisi kisi un smplb tp 2019 2020 (1)
Kisi kisi un smplb tp 2019 2020 (1)
 
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smk 2
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smk 2Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smk 2
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smk 2
 
Kisi kisi un smp 2019
Kisi kisi un smp 2019Kisi kisi un smp 2019
Kisi kisi un smp 2019
 

Viewers also liked

Kunci dan Perangkat PKN SMP kelas 9
Kunci dan Perangkat PKN SMP kelas 9Kunci dan Perangkat PKN SMP kelas 9
Kunci dan Perangkat PKN SMP kelas 9Sulistiyo Wibowo
 
SK-KD Bahasa Inggris SMPLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD Bahasa Inggris SMPLB – B(Tuna Rungu)SK-KD Bahasa Inggris SMPLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD Bahasa Inggris SMPLB – B(Tuna Rungu)SMA Negeri 9 KERINCI
 
Kunci jawaban ujian nasional pkn
Kunci jawaban ujian nasional pknKunci jawaban ujian nasional pkn
Kunci jawaban ujian nasional pknBayu Adinata
 
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)SMA Negeri 9 KERINCI
 
0271 sk-kisi2-usbn-tahun-2017
0271 sk-kisi2-usbn-tahun-20170271 sk-kisi2-usbn-tahun-2017
0271 sk-kisi2-usbn-tahun-2017Sulistiyo Wibowo
 
Latihan soal ujian sekolah 2013 pkn smp kelas ix
Latihan soal ujian sekolah 2013 pkn smp kelas ix Latihan soal ujian sekolah 2013 pkn smp kelas ix
Latihan soal ujian sekolah 2013 pkn smp kelas ix IWAN SUKMA NURICHT
 
Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran 20132014
Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran  20132014Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran  20132014
Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran 20132014IWAN SUKMA NURICHT
 
Latihan Soal Ujian Sekolah PKn Kelas IX Tahun 2014
Latihan Soal Ujian Sekolah PKn Kelas IX Tahun 2014 Latihan Soal Ujian Sekolah PKn Kelas IX Tahun 2014
Latihan Soal Ujian Sekolah PKn Kelas IX Tahun 2014 IWAN SUKMA NURICHT
 
Buku pegangan siswa pp kn smp kelas 9 kurikulum 2013 wiendasblog4everyone.blo...
Buku pegangan siswa pp kn smp kelas 9 kurikulum 2013 wiendasblog4everyone.blo...Buku pegangan siswa pp kn smp kelas 9 kurikulum 2013 wiendasblog4everyone.blo...
Buku pegangan siswa pp kn smp kelas 9 kurikulum 2013 wiendasblog4everyone.blo...Wienda Hapsari
 
40 soal tentang teks negosiasi dan teks prosedur kompleks
40 soal tentang teks negosiasi dan teks prosedur kompleks40 soal tentang teks negosiasi dan teks prosedur kompleks
40 soal tentang teks negosiasi dan teks prosedur kompleksdhepar
 
Bahasa Indonesia Kelas X Kurikulum 2013 Revisi 2016
Bahasa Indonesia Kelas X Kurikulum 2013 Revisi 2016Bahasa Indonesia Kelas X Kurikulum 2013 Revisi 2016
Bahasa Indonesia Kelas X Kurikulum 2013 Revisi 2016Zufar Asyraf Al
 
Sma xi c SMALB
Sma xi c SMALBSma xi c SMALB
Sma xi c SMALBJoe Pete
 
Soal bahasa indonesia kelas x kurikulum 2013
Soal bahasa indonesia kelas x kurikulum 2013Soal bahasa indonesia kelas x kurikulum 2013
Soal bahasa indonesia kelas x kurikulum 2013Khoirun Nif'an
 

Viewers also liked (14)

Kunci dan Perangkat PKN SMP kelas 9
Kunci dan Perangkat PKN SMP kelas 9Kunci dan Perangkat PKN SMP kelas 9
Kunci dan Perangkat PKN SMP kelas 9
 
SK-KD Bahasa Inggris SMPLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD Bahasa Inggris SMPLB – B(Tuna Rungu)SK-KD Bahasa Inggris SMPLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD Bahasa Inggris SMPLB – B(Tuna Rungu)
 
Kunci jawaban ujian nasional pkn
Kunci jawaban ujian nasional pknKunci jawaban ujian nasional pkn
Kunci jawaban ujian nasional pkn
 
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)
 
0271 sk-kisi2-usbn-tahun-2017
0271 sk-kisi2-usbn-tahun-20170271 sk-kisi2-usbn-tahun-2017
0271 sk-kisi2-usbn-tahun-2017
 
Kisi kisi 2016 uas
Kisi  kisi 2016 uasKisi  kisi 2016 uas
Kisi kisi 2016 uas
 
Latihan soal ujian sekolah 2013 pkn smp kelas ix
Latihan soal ujian sekolah 2013 pkn smp kelas ix Latihan soal ujian sekolah 2013 pkn smp kelas ix
Latihan soal ujian sekolah 2013 pkn smp kelas ix
 
Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran 20132014
Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran  20132014Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran  20132014
Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran 20132014
 
Latihan Soal Ujian Sekolah PKn Kelas IX Tahun 2014
Latihan Soal Ujian Sekolah PKn Kelas IX Tahun 2014 Latihan Soal Ujian Sekolah PKn Kelas IX Tahun 2014
Latihan Soal Ujian Sekolah PKn Kelas IX Tahun 2014
 
Buku pegangan siswa pp kn smp kelas 9 kurikulum 2013 wiendasblog4everyone.blo...
Buku pegangan siswa pp kn smp kelas 9 kurikulum 2013 wiendasblog4everyone.blo...Buku pegangan siswa pp kn smp kelas 9 kurikulum 2013 wiendasblog4everyone.blo...
Buku pegangan siswa pp kn smp kelas 9 kurikulum 2013 wiendasblog4everyone.blo...
 
40 soal tentang teks negosiasi dan teks prosedur kompleks
40 soal tentang teks negosiasi dan teks prosedur kompleks40 soal tentang teks negosiasi dan teks prosedur kompleks
40 soal tentang teks negosiasi dan teks prosedur kompleks
 
Bahasa Indonesia Kelas X Kurikulum 2013 Revisi 2016
Bahasa Indonesia Kelas X Kurikulum 2013 Revisi 2016Bahasa Indonesia Kelas X Kurikulum 2013 Revisi 2016
Bahasa Indonesia Kelas X Kurikulum 2013 Revisi 2016
 
Sma xi c SMALB
Sma xi c SMALBSma xi c SMALB
Sma xi c SMALB
 
Soal bahasa indonesia kelas x kurikulum 2013
Soal bahasa indonesia kelas x kurikulum 2013Soal bahasa indonesia kelas x kurikulum 2013
Soal bahasa indonesia kelas x kurikulum 2013
 

Similar to Kisi-kisi UN SMALB dan SMPLB 2017

Kisi kisi un-smp-mts_2017
Kisi kisi un-smp-mts_2017Kisi kisi un-smp-mts_2017
Kisi kisi un-smp-mts_2017Azri Van Houten
 
Kisi kisi-un-smp-m ts-2017.pdf
Kisi kisi-un-smp-m ts-2017.pdfKisi kisi-un-smp-m ts-2017.pdf
Kisi kisi-un-smp-m ts-2017.pdfSMPN 1 Cikidang
 
Kisi kisi un gabung smp 2018
Kisi kisi un gabung smp 2018Kisi kisi un gabung smp 2018
Kisi kisi un gabung smp 2018Ahmad Toriq
 
KISI-KISI UN GABUNG SMP 2018 (hanya untuk contoh)
KISI-KISI UN GABUNG SMP 2018 (hanya untuk contoh)KISI-KISI UN GABUNG SMP 2018 (hanya untuk contoh)
KISI-KISI UN GABUNG SMP 2018 (hanya untuk contoh)ZahraFakhiraPutri
 
Kisi kisi un smp 2019
Kisi kisi un smp 2019Kisi kisi un smp 2019
Kisi kisi un smp 2019mir_din
 
Kisi kisi-ujian-nasional-smp-2016
Kisi kisi-ujian-nasional-smp-2016Kisi kisi-ujian-nasional-smp-2016
Kisi kisi-ujian-nasional-smp-2016eli priyatna laidan
 
KISI-KISI UN GABUNG SMP TP 2019_2020.pdf
KISI-KISI UN GABUNG SMP TP 2019_2020.pdfKISI-KISI UN GABUNG SMP TP 2019_2020.pdf
KISI-KISI UN GABUNG SMP TP 2019_2020.pdfssuser0f594b
 
Peraturan Badan Standar Nasional Pendidikan No. 0035/P/BSNP/IX/2015 beserta K...
Peraturan Badan Standar Nasional Pendidikan No. 0035/P/BSNP/IX/2015 beserta K...Peraturan Badan Standar Nasional Pendidikan No. 0035/P/BSNP/IX/2015 beserta K...
Peraturan Badan Standar Nasional Pendidikan No. 0035/P/BSNP/IX/2015 beserta K...renditondi98
 
Kisi kisi un 2016 smp-m ts, sma-ma, smk-mak
Kisi kisi un 2016 smp-m ts, sma-ma, smk-makKisi kisi un 2016 smp-m ts, sma-ma, smk-mak
Kisi kisi un 2016 smp-m ts, sma-ma, smk-makRohadatul Aisy
 
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smk
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smkKisi kisi-ujian-nasional-2016-smk
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smkSri Ratna Lestari
 
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-sm kr
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-sm krKisi kisi-ujian-nasional-2016-sm kr
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-sm krMuslih Kamal
 
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smk
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smkKisi kisi-ujian-nasional-2016-smk
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smkyoza fitriadi
 
Kisi kisi ujian nasional 2016 smp
Kisi kisi ujian nasional 2016 smpKisi kisi ujian nasional 2016 smp
Kisi kisi ujian nasional 2016 smpridwan hakim
 
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smp
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smpKisi kisi-ujian-nasional-2016-smp
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smpMahrus Ahmad
 
Kisi kisi ujian nasional 2016 smp
Kisi kisi ujian nasional 2016 smpKisi kisi ujian nasional 2016 smp
Kisi kisi ujian nasional 2016 smpTri Wahyuni
 
Kisi-Kisi Ujian Nasional Tahun 2016 untuk SMP & MTS
Kisi-Kisi Ujian Nasional Tahun 2016 untuk SMP & MTSKisi-Kisi Ujian Nasional Tahun 2016 untuk SMP & MTS
Kisi-Kisi Ujian Nasional Tahun 2016 untuk SMP & MTSIWAN SUKMA NURICHT
 
Kisi kisi un sma 2019
Kisi kisi un sma 2019Kisi kisi un sma 2019
Kisi kisi un sma 2019Latif Mutohar
 

Similar to Kisi-kisi UN SMALB dan SMPLB 2017 (20)

Kisi kisi un-smp-mts_2017
Kisi kisi un-smp-mts_2017Kisi kisi un-smp-mts_2017
Kisi kisi un-smp-mts_2017
 
Kisi kisi-un-smp-m ts-2017.pdf
Kisi kisi-un-smp-m ts-2017.pdfKisi kisi-un-smp-m ts-2017.pdf
Kisi kisi-un-smp-m ts-2017.pdf
 
Kisi kisi un gabung smp 2018
Kisi kisi un gabung smp 2018Kisi kisi un gabung smp 2018
Kisi kisi un gabung smp 2018
 
KISI-KISI UN GABUNG SMP 2018 (hanya untuk contoh)
KISI-KISI UN GABUNG SMP 2018 (hanya untuk contoh)KISI-KISI UN GABUNG SMP 2018 (hanya untuk contoh)
KISI-KISI UN GABUNG SMP 2018 (hanya untuk contoh)
 
Kisi-Kisi UN SMP/MTs Tahun 2019
Kisi-Kisi UN SMP/MTs Tahun 2019Kisi-Kisi UN SMP/MTs Tahun 2019
Kisi-Kisi UN SMP/MTs Tahun 2019
 
Kisi kisi un smp 2019
Kisi kisi un smp 2019Kisi kisi un smp 2019
Kisi kisi un smp 2019
 
Kisi kisi un smp 2019
Kisi kisi un smp 2019Kisi kisi un smp 2019
Kisi kisi un smp 2019
 
Kisi kisi-ujian-nasional-smp-2016
Kisi kisi-ujian-nasional-smp-2016Kisi kisi-ujian-nasional-smp-2016
Kisi kisi-ujian-nasional-smp-2016
 
KISI-KISI UN GABUNG SMP TP 2019_2020.pdf
KISI-KISI UN GABUNG SMP TP 2019_2020.pdfKISI-KISI UN GABUNG SMP TP 2019_2020.pdf
KISI-KISI UN GABUNG SMP TP 2019_2020.pdf
 
Peraturan Badan Standar Nasional Pendidikan No. 0035/P/BSNP/IX/2015 beserta K...
Peraturan Badan Standar Nasional Pendidikan No. 0035/P/BSNP/IX/2015 beserta K...Peraturan Badan Standar Nasional Pendidikan No. 0035/P/BSNP/IX/2015 beserta K...
Peraturan Badan Standar Nasional Pendidikan No. 0035/P/BSNP/IX/2015 beserta K...
 
Kisi kisi un 2016 smp-m ts, sma-ma, smk-mak
Kisi kisi un 2016 smp-m ts, sma-ma, smk-makKisi kisi un 2016 smp-m ts, sma-ma, smk-mak
Kisi kisi un 2016 smp-m ts, sma-ma, smk-mak
 
Kisi un
Kisi unKisi un
Kisi un
 
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smk
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smkKisi kisi-ujian-nasional-2016-smk
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smk
 
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-sm kr
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-sm krKisi kisi-ujian-nasional-2016-sm kr
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-sm kr
 
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smk
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smkKisi kisi-ujian-nasional-2016-smk
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smk
 
Kisi kisi ujian nasional 2016 smp
Kisi kisi ujian nasional 2016 smpKisi kisi ujian nasional 2016 smp
Kisi kisi ujian nasional 2016 smp
 
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smp
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smpKisi kisi-ujian-nasional-2016-smp
Kisi kisi-ujian-nasional-2016-smp
 
Kisi kisi ujian nasional 2016 smp
Kisi kisi ujian nasional 2016 smpKisi kisi ujian nasional 2016 smp
Kisi kisi ujian nasional 2016 smp
 
Kisi-Kisi Ujian Nasional Tahun 2016 untuk SMP & MTS
Kisi-Kisi Ujian Nasional Tahun 2016 untuk SMP & MTSKisi-Kisi Ujian Nasional Tahun 2016 untuk SMP & MTS
Kisi-Kisi Ujian Nasional Tahun 2016 untuk SMP & MTS
 
Kisi kisi un sma 2019
Kisi kisi un sma 2019Kisi kisi un sma 2019
Kisi kisi un sma 2019
 

More from Sulistiyo Wibowo

Seminar Fisika Tinjauan Fisis Sistem Pengangkutan Air dalam Pohon dan Paradok...
Seminar Fisika Tinjauan Fisis Sistem Pengangkutan Air dalam Pohon dan Paradok...Seminar Fisika Tinjauan Fisis Sistem Pengangkutan Air dalam Pohon dan Paradok...
Seminar Fisika Tinjauan Fisis Sistem Pengangkutan Air dalam Pohon dan Paradok...Sulistiyo Wibowo
 
Pembahasan prediksi un ipa smp 2019 paket 1
Pembahasan prediksi un ipa smp 2019 paket 1Pembahasan prediksi un ipa smp 2019 paket 1
Pembahasan prediksi un ipa smp 2019 paket 1Sulistiyo Wibowo
 
Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 4
Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 4Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 4
Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 4Sulistiyo Wibowo
 
Prediksi un matematika smp 2019 paket 4
Prediksi un matematika smp 2019 paket 4Prediksi un matematika smp 2019 paket 4
Prediksi un matematika smp 2019 paket 4Sulistiyo Wibowo
 
Prediksi un matematika smp 2019 paket 3
Prediksi un matematika smp 2019 paket 3Prediksi un matematika smp 2019 paket 3
Prediksi un matematika smp 2019 paket 3Sulistiyo Wibowo
 
Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 3
Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 3Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 3
Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 3Sulistiyo Wibowo
 
Soal latihan teks rekaman percobaan
Soal latihan teks rekaman percobaanSoal latihan teks rekaman percobaan
Soal latihan teks rekaman percobaanSulistiyo Wibowo
 
Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2
Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2
Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2Sulistiyo Wibowo
 
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2Sulistiyo Wibowo
 
Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 1
Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 1Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 1
Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 1Sulistiyo Wibowo
 
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 1
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 1Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 1
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 1Sulistiyo Wibowo
 
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA Paket 2
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA Paket 2PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA Paket 2
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA Paket 2Sulistiyo Wibowo
 
PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKAPREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKASulistiyo Wibowo
 
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKAPEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKASulistiyo Wibowo
 
Prediksi UN MATEMATIKA SMA IPS 2018
Prediksi UN MATEMATIKA SMA IPS 2018Prediksi UN MATEMATIKA SMA IPS 2018
Prediksi UN MATEMATIKA SMA IPS 2018Sulistiyo Wibowo
 
Pembahasan Prediksi UN KIMIA SMA 2018
Pembahasan Prediksi UN KIMIA SMA 2018Pembahasan Prediksi UN KIMIA SMA 2018
Pembahasan Prediksi UN KIMIA SMA 2018Sulistiyo Wibowo
 
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2Sulistiyo Wibowo
 
Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 3
Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 3Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 3
Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 3Sulistiyo Wibowo
 
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 3
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 3Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 3
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 3Sulistiyo Wibowo
 
Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 2
Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 2Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 2
Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 2Sulistiyo Wibowo
 

More from Sulistiyo Wibowo (20)

Seminar Fisika Tinjauan Fisis Sistem Pengangkutan Air dalam Pohon dan Paradok...
Seminar Fisika Tinjauan Fisis Sistem Pengangkutan Air dalam Pohon dan Paradok...Seminar Fisika Tinjauan Fisis Sistem Pengangkutan Air dalam Pohon dan Paradok...
Seminar Fisika Tinjauan Fisis Sistem Pengangkutan Air dalam Pohon dan Paradok...
 
Pembahasan prediksi un ipa smp 2019 paket 1
Pembahasan prediksi un ipa smp 2019 paket 1Pembahasan prediksi un ipa smp 2019 paket 1
Pembahasan prediksi un ipa smp 2019 paket 1
 
Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 4
Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 4Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 4
Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 4
 
Prediksi un matematika smp 2019 paket 4
Prediksi un matematika smp 2019 paket 4Prediksi un matematika smp 2019 paket 4
Prediksi un matematika smp 2019 paket 4
 
Prediksi un matematika smp 2019 paket 3
Prediksi un matematika smp 2019 paket 3Prediksi un matematika smp 2019 paket 3
Prediksi un matematika smp 2019 paket 3
 
Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 3
Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 3Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 3
Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 3
 
Soal latihan teks rekaman percobaan
Soal latihan teks rekaman percobaanSoal latihan teks rekaman percobaan
Soal latihan teks rekaman percobaan
 
Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2
Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2
Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2
 
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2
 
Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 1
Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 1Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 1
Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 1
 
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 1
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 1Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 1
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 1
 
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA Paket 2
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA Paket 2PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA Paket 2
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA Paket 2
 
PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKAPREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
 
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKAPEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
 
Prediksi UN MATEMATIKA SMA IPS 2018
Prediksi UN MATEMATIKA SMA IPS 2018Prediksi UN MATEMATIKA SMA IPS 2018
Prediksi UN MATEMATIKA SMA IPS 2018
 
Pembahasan Prediksi UN KIMIA SMA 2018
Pembahasan Prediksi UN KIMIA SMA 2018Pembahasan Prediksi UN KIMIA SMA 2018
Pembahasan Prediksi UN KIMIA SMA 2018
 
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2
 
Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 3
Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 3Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 3
Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 3
 
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 3
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 3Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 3
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 3
 
Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 2
Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 2Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 2
Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 2
 

Recently uploaded

PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKARenoMardhatillahS
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuHANHAN164733
 
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...NiswatuzZahroh
 
Modul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaunModul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaunnhsani2006
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]Abdiera
 
PPT PERLINDUNGAN KONSUMEN .Pengertian Transaksi Online
PPT PERLINDUNGAN KONSUMEN .Pengertian Transaksi OnlinePPT PERLINDUNGAN KONSUMEN .Pengertian Transaksi Online
PPT PERLINDUNGAN KONSUMEN .Pengertian Transaksi OnlineMMario4
 
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptxUNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptxFranxisca Kurniawati
 
Diagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
Diagram Fryer Pembelajaran BerdifferensiasiDiagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
Diagram Fryer Pembelajaran BerdifferensiasiOviLarassaty1
 
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdfPerbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdfAgungNugroho932694
 
PPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdf
PPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdfPPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdf
PPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdfSBMNessyaPutriPaulan
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaSABDA
 
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............SenLord
 
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaruSilvanaAyu
 
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfPanduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfandriasyulianto57
 
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...Riyan Hidayatullah
 
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdfJaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdfHendroGunawan8
 
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024MALISAAININOORBINTIA
 
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptxSBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptxFardanassegaf
 
ppt MTeaching Pertidaksamaan Linier.pptx
ppt MTeaching Pertidaksamaan Linier.pptxppt MTeaching Pertidaksamaan Linier.pptx
ppt MTeaching Pertidaksamaan Linier.pptxUlyaSaadah
 
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docx
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docxKISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docx
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docxjohan effendi
 

Recently uploaded (20)

PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
 
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
 
Modul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaunModul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaun
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]
 
PPT PERLINDUNGAN KONSUMEN .Pengertian Transaksi Online
PPT PERLINDUNGAN KONSUMEN .Pengertian Transaksi OnlinePPT PERLINDUNGAN KONSUMEN .Pengertian Transaksi Online
PPT PERLINDUNGAN KONSUMEN .Pengertian Transaksi Online
 
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptxUNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
 
Diagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
Diagram Fryer Pembelajaran BerdifferensiasiDiagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
Diagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
 
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdfPerbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
 
PPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdf
PPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdfPPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdf
PPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdf
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
 
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
 
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
 
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfPanduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
 
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
 
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdfJaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdf
 
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
 
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptxSBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
 
ppt MTeaching Pertidaksamaan Linier.pptx
ppt MTeaching Pertidaksamaan Linier.pptxppt MTeaching Pertidaksamaan Linier.pptx
ppt MTeaching Pertidaksamaan Linier.pptx
 
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docx
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docxKISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docx
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docx
 

Kisi-kisi UN SMALB dan SMPLB 2017

  • 1. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 KISI-KISI UJIAN NASIONAL SEKOLAH MENENGAH ATAS LUAR BIASA KETUNAAN NETRA/DAKSA/LARAS, SEKOLAH MENENGAH ATAS LUAR BIASA KETUNAAN RUNGU, SEKOLAH MENENGAH PERTAMA LUAR BIASA KETUNAAN NETRA/DAKSA/LARAS, dan SEKOLAH MENENGAH PERTAMA LUAR BIASA KETUNAAN RUNGU TAHUN PELAJARAN 2016/2017 A. SMPLB ADE 1. Bahasa Indonesia Level Kognitif Lingkup Materi Membaca Nonsastra Membaca Sastra Menulis Terbatas Menyunting Kata, Kalimat, Paragraf Menyunting Ejaan dan Tanda Baca Pengetahuan dan Pemahaman  Mengidentifikasi  Menentukan  Memaknai Siswa dapat - menentukan makna kata/kalimat pada teks - menentukan informasi tersurat teks - menentukan bagian teks Siswa dapat menentukan hal menarik dalam novel Siswa dapat melengkapi teks dengan kata atau kalimat Siswa dapat menunjukkan kesalahan penggunaan kata, kalimat, kepaduan paragraf Siswa dapat menunjukkan kesalahan penggunaan ejaan atau tanda baca Aplikasi  Menunjukkan bukti  Menyimpulkan  Menemukan ide  Menginterpretasikan  Menggunakan  Menyusun Siswa dapat - menentukan ide pokok teks - menyimpulkan isi teks - merangkum isi teks Siswa dapat menyimpulkan isi tersirat dalam novel Siswa dapat - menyusun urutan kalimat berbagai jenis teks - melengkapi kata, kalimat, paragraf Siswa dapat - menggunakan istilah dalam kalimat - menggunakan kata bentukan Siswa dapat - menggunakan ejaan - menggunakan tanda baca
  • 2. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 Level Kognitif Lingkup Materi Membaca Nonsastra Membaca Sastra Menulis Terbatas Menyunting Kata, Kalimat, Paragraf Menyunting Ejaan dan Tanda Baca Penalaran  Mengevaluasi  Membandingkan  Menanggapi  Merefleksi Siswa dapat - membandingkan topik teks - menanggapi isi teks Siswa dapat mengomentari isi karya sastra Siswa dapat - mengubah teks ke dalam bentuk lain - menulis teks singkat sesuai dengan konteks Siswa dapat memperbaiki kesalahan penggunaan kata, kalimat, dan ketidakpaduan paragraf Siswa dapat memperbaiki kesalahan penggunaan ejaan dan tanda baca
  • 3. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 2. Bahasa Inggris Level Kognitif Lingkup Materi Fungsi Sosial Struktur Teks Unsur Kebahasaan Pemahaman  Mengidentifikasi Siswa dapat mengidentifikasi aspek-aspek fungsi sosial: - topik/isu/masalah - tujuan/fungsi/pesan - konteks penggunaan (a.l. tempat, waktu, situasi, dsb) - peran dan fungsi pembicara/penulis - peran dan fungsi pendengar/pembaca Siswa dapat mengidentifikasi bagian-bagian dalam teks: - pandangan, maksud, pendapat yang menjadi ide utama - rincian langkah-langkah, rincian peristiwa, rincian deskripsi - referensi makna Siswa dapat mengidentifikasi unsur kebahasaan yang terkait dengan isi teks berikut ini: - persamaan kata - word order - artikel, demonstrative, possessive pronoun - agreement dan number - tense - kata sambung - preposisi - modal Aplikasi  Menentukan Siswa dapat menentukan aspek-aspek fungsi sosial: - topik/isu/masalah - tujuan/fungsi/pesan - konteks penggunaan (a.l. tempat, waktu, situasi, dsb) - peran dan fungsi pembicara/penulis - peran dan fungsi pendengar/pembaca Siswa dapat menentukan bagian- bagian dalam teks: - pandangan, maksud, pendapat yang menjadi ide utama - rincian langkah-langkah, rincian peristiwa, rincian deskripsi - referensi makna Siswa dapat menentukan unsur kebahasaan yang terkait dengan isi teks berikut ini: - persamaan kata - word order - artikel, demonstrative, possessive pronoun - agreement dan number - tense - kata sambung - preposisi - modal
  • 4. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 Level Kognitif Lingkup Materi Fungsi Sosial Struktur Teks Unsur Kebahasaan Penalaran  Menyimpulkan Siswa dapat menyimpulkan aspek-aspek fungsi sosial: - topik/isu/masalah - tujuan/fungsi/pesan - konteks penggunaan (a.l. tempat, waktu, situasi, dsb) - peran dan fungsi pembicara/penulis - peran dan fungsi pendengar/pembaca Siswa dapat menyimpulkan bagian-bagian dalam teks: - pandangan, maksud, pendapat yang menjadi ide utama - rincian langkah-langkah, rincian peristiwa, rincian deskripsi - referensi makna Siswa dapat menyimpulkan unsur kebahasaan yang terkait dengan isi teks berikut ini: - persamaan kata - word order - artikel, demonstrative, possessive pronoun - agreement dan number - tense - kata sambung - preposisi - modal Keterangan: Jenis teks-teks lisan dan tertulis untuk cakupan materi fungsi sosial dan struktur teks: 1) Interaksi transaksional/interpersonal tertulis 2) Fungsional pendek (a.l. Notice, daftar barang, announcement, greeting card, invitation, letter, short message) 3) Descriptive, recount, procedure.
  • 5. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 3. Matematika Level Kognitif Lingkup Materi Bilangan Aljabar Geometri dan Pengukuran Statistika dan Peluang Pengetahuan dan Pemahaman  Mendeskripsikan  Membuat tabulasi  Menghitung  Menginterpretasi  Memprediksi  Menentukan Siswa dapat mengenal dan memahami pengetahuan tentang: - operasi bilangan bulat dan sifat-sifatnya - operasi bilangan pecahan dan sifat-sifatnya - operasi bilangan berpangkat dan sifat-sifatnya - operasi bilangan bentuk akar dan sifat-sifatnya - pola barisan bilangan - barisan dan deret aritmatika - aritmatika sosial - perbandingan Siswa dapat mengenal dan memahami pengetahuan tentang: - bentuk aljabar - persamaan dan pertidaksamaan linier satu variabel - himpunan dan diagram venn - relasi atau fungsi Siswa dapat memahami pengetahuan tentang: - konsep segiempat dan segitiga serta ukurannya - teorema pythagoras - unsur/bagian lingkaran serta ukurannya - unsur bangun ruang sisi datar maupun lengkung - luas permukaan dan volume bangun ruang sisi datar maupun lengkung - kesebangunan dan kongruen bangun datar Siswa dapat mengenal dan memahami pengetahuan tentang: - menyajikan dan mendeskripsikan data dalam bentuk diagram batang, garis atau lingkaran - rata-rata, median, modus - titik sampel, ruang sampel dan peluang Aplikasi  Mengklasifikasi  Mengeskperimen data  Mengonstruk  Menyelesaikan masalah Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang: - operasi bilangan bulat dan sifat-sifatnya - operasi bilangan pecahan dan sifat-sifatnya - pola barisan bilangan - barisan dan deret - perbandingan - aritmatika sosial Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang: - persamaan dan pertidaksamaan linier satu variabel - operasi dua himpunan - relasi atau fungsi - persamaan garis lurus Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang: - teorema Pythagoras - luas dan keliling segiempat dan segitiga - luas dan keliling segiempat dan segitiga - unsur-unsur/bagian lingkaran - unsur-unsur bangun ruang - luas permukaan dan volume bangun ruang sisi datar Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang: - rata-rata, median, modus - penyajian data dalam bentuk diagram batang, garis atau lingkaran - ruang sampel dan peluang sederhana
  • 6. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 Level Kognitif Lingkup Materi Bilangan Aljabar Geometri dan Pengukuran Statistika dan Peluang maupun lengkung Penalaran  Menjelaskan  Membedakan  Menafsirkan  Menyimpulkan Siswa dapat menggunakan nalar yang berkaitan dengan: - bilangan bulat - pecahan - barisan dan deret - perbandingan Siswa dapat menggunakan nalar yang berkaitan dengan: - penggunaan konsep himpunan - penggunaan konsep fungsi - persamaan garis lurus Siswa dapat menggunakan nalar yang berkaitan dengan: - unsur-unsur/bagian lingkaran serta ukurannya - luas dan keliling segiempat dan segitiga Siswa dapat menggunakan nalar yang berkaitan dengan: - rata-rata, median, modus - penyajian data dalam bentuk diagram batang, garis atau lingkaran 4. Ilmu Pengetahuan Alam
  • 7. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 4.1 Biologi Level Kognitif Lingkup Materi Makhluk hidup dan lingkungannya Struktur dan fungsi makhluk hidup Pengetahuan dan pemahaman  Mengidentifikasi  Mendeskripsikan  Mengklasifikasi  Menunjukkan  Menjelaskan  Menentukan Siswa dapat memahami dan menguasai konsep: - ciri-ciri/karakteristik makhluk hidup - keragaman makhluk hidup - interaksi antara makhluk hidup dan lingkunga - pelestarian makhluk hidup Siswa dapat memahami dan menguasai konsep: - sistem gerak pada manusia - sistem pencernaan manusia - sistem peredaran darah - sistem pernafasan - sistem ekskresi - sistem reproduksi manusia - sistem koordinasi - organ perkembangbiakan pada hewan dan tumbuhan Aplikasi  Memberi contoh  Menyimpulkan  Menerapkan  Menghubungkan  Memprediksi  Membandingkan Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan dan pemahaman tentang: - interaksi antara makhluk hidup dan lingkungan - kepadatan populasi manusia - dasar pengklasifikasian makhluk hidup - bioteknologi sederhana Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan dan pemahaman tentang: - mekanisme kerja organ - menjaga kesehatan sistem organ - kelainan dan penyakit pada sistem organ - keterkaitan struktur dan fungsi organ tumbuhan - menjaga kelangsungan hidup organisme Penalaran dan logika  Menganalisis  Mensintesis  Mengevaluasi  Menilai  Mempertimbangkan  Menyelesaikan masalah  Memberi argumen Siswa dapat menggunakan nalar dalam mengkaji: - dampak aktivitas manusia pada lingkungan - pengaruh kepadatan populasi manusia pada makhluk hidup dan lingkungannya Siswa dapat menggunakan nalar dalam mengkaji: - keterkaitan antara sistem organ pada manusia - keterkaitan antara struktur dan fungsi organ pada tumbuhan - pola hidup sehat - peningkatan jenis dan kualitas pangan
  • 8. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 4.2 Fisika Level Kognitif Lingkup Materi Pengukuran, zat dan sifatnya Meknika dan Tata Surya Gelombang, Listrik dan Magnet Pengetahuan dan pemahaman  Mengidentifikasi  Menyebutkan  Menunjukkan  Membedakan  Mengelompokkan  Menjelaskan Siswa dapat memahami tentang: - pengukuran - besaran dan satuan - konsep zat dan wujudnya - sifat dan perubahan fisika/kimia - zat aditif, zat adiktif, dan psikotropika Siswa dapat memahami tentang: - hukum newton - usaha dan energi - suhu dan kalor - tata surya Siswa dapat memahami tentang: - getaran dan gelombang - bunyi - cahaya - listrik dan magnet Aplikasi  Mengklasifikasi  Menginterpretasi  Menghitung  Mendeskripsikan  Memprediksi  Mengurutkan  Membandingkan  Menerapkan  Memodifikasi Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang: - pengukuran - sifat dan perubahan fisika/kimia - zat aditif, zat adiktif, dan psikotropika Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang: - hukum newton - usaha dan energi - suhu dan kalor - tata surya Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang: - getaran dan gelombang - bunyi - cahaya - listrik dan magnet Penalaran dan logika  Menemukan  Menyimpulkan  Menggabungkan  Menganalisis  Menyelesaikan masalah  Merumuskan Siswa dapat bernalar tentang: - pengukuran - sifat dan perubahan fisika/kimia - zat aditif, zat adiktif, dan psikotropika Siswa dapat bernalar tentang: - hukum newton - usaha dan energi - suhu dan kalor Siswa dapat bernalar tentang: - getaran dan gelombang - bunyi - cahaya - listrik dan magnet
  • 9. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 B. SMPLB B 1. Bahasa Indonesia Level Kognitif Lingkup Materi Membaca Nonsastra Membaca Sastra Menulis Terbatas Menyunting Kata, Kalimat, Paragraf Menyunting Ejaan dan Tanda Baca Pengetahuan dan pemahaman  Mengidentifikasi  Menentukan  Memaknai Siswa dapat: - menentukan makna kata/kalimat pada teks - menentukan informasi tersurat teks - menentukan bagian teks - menentukan isi grafik, tabel atau bagan Siswa dapat menentukan hal yang menarik dalam kutipan karya sastra Siswa dapat melengkapi teks dengan kata atau kalimat Siswa dapat menunjukkan kesalahan penggunaan kata, kalimat, kepaduan paragraf Siswa dapat: - menunjukkan kesalahan penggunaan ejaan - menunjukkan kesalahan penggunaan tanda baca Aplikasi  Menunjukkan bukti  Menyimpulkan  Menemukan ide  Menginterpretasikan  Menggunakan  Menyusun Siswa dapat: - menentukan ide pokok teks - menyimpulkan isi teks - merangkum isi teks Siswa dapat: - menginterpretasikan makna kata dalam karya sastra - menunjukkan bukti watak tokoh dalam karya sastra Siswa dapat menyusun urutan kalimat berbagai jenis teks Siswa dapat: - menggunakan istilah dalam kalimat - menggunakan kata bentukan Siswa dapat: - menggunakan ejaan - menggunakan tanda baca Penalaran  Mengevaluasi  Membandingkan  Menanggapi  Merefleksi Siswa dapat menanggapi isi teks Siswa dapat menanggapi isi karya sastra Siswa dapat: - mengubah teks ke dalam bentuk lain - menulis teks singkat sesuai dengan konteks Siswa dapat: memperbaiki kesalahan penggunaan kata, kalimat, dan ketidakpaduan paragraf Siswa dapat: - memperbaiki kesalahan penggunaan ejaan - memperbaiki kesalahan penggunaan tanda baca
  • 10. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 2. Bahasa Inggris Level Kognitif Lingkup Materi Fungsi Sosial Struktur Teks Unsur Kebahasaan Pemahaman  Mengidentifikasi Siswa dapat mengidentifikasi aspek-aspek fungsi sosial: - topik/isu/masalah - tujuan/fungsi/pesan - konteks penggunaan (a.l. tempat, waktu, situasi, dsb) - peran dan fungsi pembicara/penulis - peran dan fungsi pendengar/pembaca Siswa dapat mengidentifikasi bagian- bagian dalam teks: - pandangan, maksud, pendapat yang menjadi ide utama - rincian langkah-langkah, rincian peristiwa, rincian deskripsi - referensi makna Siswa dapat mengidentifikasi unsur kebahasaan yang terkait dengan isi teks berikut ini: - persamaan kata - word order - artikel, demonstrative, possessive pronoun - agreement dan number - tense - kata sambung - preposisi - modal Aplikasi  Menentukan Siswa dapat menentukan aspek-aspek fungsi sosial: - topik/isu/masalah - tujuan/fungsi/pesan - konteks penggunaan (a.l. tempat, waktu, situasi, dsb) - peran dan fungsi pembicara/penulis - peran dan fungsi pendengar/pembaca Siswa dapat menentukan bagian-bagian dalam teks: - pandangan, maksud, pendapat yang menjadi ide utama - rincian langkah-langkah, rincian peristiwa, rincian deskripsi - referensi makna Siswa dapat menentukan unsur kebahasaan yang terkait dengan isi teks berikut ini: - persamaan kata - word order - artikel, demonstrative, possessive pronoun - agreement dan number - tense - kata sambung - preposisi - modal Penalaran Siswa dapat menyimpulkan aspek-aspek Siswa dapat menyimpulkan bagian- Siswa dapat menyimpulkan
  • 11. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 Level Kognitif Lingkup Materi Fungsi Sosial Struktur Teks Unsur Kebahasaan  Menyimpulkan fungsi sosial: - topik/isu/masalah - tujuan/fungsi/pesan - konteks penggunaan (a.l. tempat, waktu, situasi, dsb) - peran dan fungsi pembicara/penulis - peran dan fungsi pendengar/pembaca bagian dalam teks: - pandangan, maksud, pendapat yang menjadi ide utama - rincian langkah-langkah, rincian peristiwa, rincian deskripsi - referensi makna unsur kebahasaan yang terkait dengan isi teks berikut ini: - persamaan kata - word order - artikel, demonstrative, possessive pronoun - agreement dan number - tense - kata sambung - preposisi - modal Keterangan: Jenis teks-teks lisan dan tertulis untuk cakupan materi fungsi sosial dan struktur teks: 1) Interaksi transaksional/interpersonal tertulis 2) Fungsional pendek (a.l. notice, warning, shopping list, daftar barang, kartu ucapan, announcement, pesan singkat, undangan) 3) Descriptive, recount, procedure. 3. Matematika
  • 12. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 Level Kognitif Lingkup Materi Bilangan Aljabar Geometri dan Pengukuran Statistika dan Peluang Pengetahuan dan Pemahaman  Mendeskripsikan  Membuat tabulasi  Menghitung  Menginterpretasi  Memprediksi  Menentukan Siswa dapat mengenal dan memahami pengetahuan tentang: - operasi bilangan bulat dan sifat-sifatnya - operasi bilangan pecahan dan sifat-sifatnya - bilangan bentuk pangkat dan bentuk akar - pola barisan bilangan - barisan dan deret - aritmatika sosial - perbandingan Siswa dapat mengenal dan memahami pengetahuan tentang: - bentuk aljabar - persamaan dan pertidaksamaan linier satu variabel - sistem persamaan linier dua variabel - himpunan dan diagram venn - relasi atau fungsi - persamaan garis lurus Siswa dapat mengenal dan memahami pengetahuan tentang: - hubungan garis dan sudut serta ukurannya - konsep segiempat dan segitiga serta ukurannya - keliling dan luas segi empat dan segi tiga - teorema pythagoras - unsur/bagian lingkaran serta ukurannya - unsur bangun ruang sisi datar maupun lengkung - luas permukaan dan volume bangun ruang sisi datar maupun lengkung - kesebangunan dan kongruen bangun datar Siswa dapat mengenal dan memahami pengetahuan tentang: - menyajikan dan mendeskripsikan data dalam bentuk diagram batang, garis atau lingkaran - rata-rata, median, modus - titik sampel, ruang sampel dan peluang sederhana Aplikasi  Mengklasifikasi  Mengeskperimen data  Mengonstruk  Menyelesaikan masalah Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang: - operasi bilangan bulat dan sifat-sifatnya - operasi bilangan pecahan dan sifat-sifatnya - pola barisan bilangan Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang: - persamaan dan pertidaksamaan linier satu variabel - operasi dua himpunan - relasi atau fungsi Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang: - teorema Pythagoras - unsur-unsur/bagian lingkaran - luas dan keliling segiempat dan segitiga - unsur-unsur bangun ruang Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang: - rata-rata, median, modus - penyajian data dalam bentuk diagram batang, garis atau lingkaran - titik sampel, ruang sampel dan peluang
  • 13. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 Level Kognitif Lingkup Materi Bilangan Aljabar Geometri dan Pengukuran Statistika dan Peluang - perbandingan - aritmatika sosial - persamaan garis lurus - sistem persamaan linier dua variabel - kekongruenan - luas permukaan dan volume bangun ruang sisi datar maupun lengkung sederhana Penalaran  Menjelaskan  Membedakan  Menafsirkan  Menyimpulkan Siswa dapat menggunakan nalar yang berkaitan dengan: - bilangan bulat - pecahan - barisan dan deret - perbandingan Siswa dapat menggunakan nalar yang berkaitan dengan: - penggunaan konsep himpunan - penggunaan konsep fungsi - persamaan garis lurus Siswa dapat menggunakan nalar yang berkaitan dengan: - unsur-unsur/bagian lingkaran - luas dan keliling segiempat dan segitiga Siswa dapat menggunakan nalar yang berkaitan dengan: - rata-rata, median, modus - penyajian data dalam bentuk diagram batang, garis atau lingkaran 4. Ilmu Pengetahuan Alam
  • 14. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 4.1 Biologi Level Kognitif Lingkup Materi Makhluk hidup dan lingkungannya Struktur dan fungsi makhluk hidup Pengetahuan dan pemahaman  Mengidentifikasi  Mendeskripsikan  Mengklasifikasi  Menunjukkan  Menjelaskan  Menentukan Siswa dapat memahami dan menguasai konsep: - ciri-ciri/karakteristik makhluk hidup - keragaman pada sistem-sistem organisasi kehidupan - interaksi antara makhluk hidup dan lingkunga - pelestarian makhluk hidup Siswa dapat memahami dan menguasai konsep: - sistem gerak pada manusia - sistem pencernaan manusia - sistem peredaran darah - sistem pernafasan - sistem ekskresi - sistem reproduksi manusia - sistem koordinasi - organ perkembangbiakan pada hewan dan tumbuhan Aplikasi  Memberi contoh  Menyimpulkan  Menerapkan  Menghubungkan  Memprediksi  Membandingkan Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan dan pemahaman tentang: - interaksi antara makhluk hidup dan lingkungan - kepadatan populasi manusia - dasar pengklasifikasian makhluk hidup - bioteknologi sederhana Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan dan pemahaman tentang: - mekanisme kerja organ - menjaga kesehatan sistem organ - kelainan dan penyakit pada sistem organ - keterkaitan struktur dan fungsi organ tumbuhan - menjaga kelangsungan hidup organisme Penalaran dan logika  Menganalisis  Mensintesis  Mengevaluasi  Menilai  Mempertimbangkan  Menyelesaikan masalah  Memberi argumen Siswa dapat menggunakan nalar dalam mengkaji: - dampak aktivitas manusia pada lingkungan - pengaruh kepadatan populasi manusia pada makhluk hidup dan lingkungannya Siswa dapat menggunakan nalar dalam mengkaji: - keterkaitan antara sistem organ pada manusia - keterkaitan antara struktur dan fungsi organ pada tumbuhan - pola hidup sehat - peningkatan jenis dan kualitas pangan 4.2 Fisika
  • 15. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 Level Kognitif Lingkup Materi Pengukuran, zat dan sifatnya Meknika dan Tata Surya Gelombang, Listrik dan Magnet Pengetahuan dan pemahaman  Mengidentifikasi  Menyebutkan  Menunjukkan  Membedakan  Mengelompokkan  Menjelaskan Siswa dapat memahami tentang: - pengukuran - besaran dan satuan - konsep zat dan wujudnya - sifat dan perubahan fisika/kimia - zat aditif, zat adiktif, dan psikotropika Siswa dapat memahami tentang: - hukum newton - usaha dan energi - suhu dan kalor - tata surya Siswa dapat memahami tentang: - getaran dan gelombang - bunyi - cahaya - listrik dan magnet Aplikasi  Mengklasifikasi  Menginterpretasi  Menghitung  Mendeskripsikan  Memprediksi  Mengurutkan  Membandingkan  Menerapkan  Memodifikasi Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang: - pengukuran - konsep zat dan wujudnya - sifat dan perubahan fisika/kimia - zat aditif, zat adiktif, dan psikotropika Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang: - hukum newton - usaha dan energi - tata surya - suhu dan kalor Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang: - getaran dan gelombang - bunyi - cahaya - listrik dan magnet Penalaran dan logika  Menemukan  Menyimpulkan  Menggabungkan  Menganalisis  Menyelesaikan masalah  Merumuskan Siswa dapat bernalar tentang: - pengukuran - konsep zat dan wujudnya - sifat dan perubahan fisika/kimia - zat aditif, zat adiktif, dan psikotropika Siswa dapat bernalar tentang: - hukum newton - usaha dan energi Siswa dapat bernalar tentang: - getaran dan gelombang - bunyi - cahaya - listrik dan magnet C. SMALB ADE
  • 16. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 1. Bahasa Indonesia Level Kognitif Lingkup Materi Membaca Nonsastra Membaca Sastra Menulis Terbatas Menyunting Ejaan dan Tanda Baca Pemahaman dan Pengetahuan  Mengidentifikasi  Memaknai Siswa dapat mengidentifikasi informasi tersurat pada teks Siswa dapat mengidentifikasi unsur- unsur intrinsik/ekstrinsik pada teks karya sastra Siswa dapat mengidentifikasi berbagai makna kata (antonim/sinonim/ umum/khusus/konotasi) Siswa dapat mengidentifikasi kesalahan ejaan: - akronim - singkatan - gabungan kata - kata ganti Aplikasi  Menginterpretasi  Menangkap  Menggunakan Siswa dapat - Menginterpretasikan informasikan informasi tersirat pada teks - menemukan unsur-unsur paragraf Siswa dapat memaknai kata konotasi/simbolik/ ungkapan/peribahasa/ istilah/majas/kias pada teks. Siswa dapat - menggunkan kata bentukan/konjungsi/sesuai kaidah - melengkapi berbagai jenis paragraf Siswa dapat - menggunakan huruf kapital - menggunakan tanda baca Penalaran  Membandingkan  Menunjukkan Bukti  Menganalisis  Menanggapi/ Mengomentari  Merefleksi  Mengevaluasi Siswa dapat membandingkan jenis paragraf berdasarkan polanya Siswa dapat - menyusun berbagai jenis paragraf - menyusun surat - menyusun petunjuk - memperbaiki kalimat sesuai kaidah/EYD Siswa dapat memperbaiki kesalahan ejaan/ tanda baca 2. Bahasa Inggris
  • 17. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 Level Kognitif Lingkup Materi Fungsi Sosial Struktur Teks Unsur Kebahasaan Pemahaman  Mengidentifikasi Siswa dapat mengidentifikasi aspek- aspek fungsi sosial: - Topik/isu/masalah - Tujuan/fungsi/pesan - Konteks penggunaan (a.l. tempat, waktu, situasi, dsb) - Peran dan fungsi pembicara/penulis - Peran dan fungsi pendengar/pembaca Siswa dapat mengidentifikasi bagian- bagian dalam teks: - pandangan, maksud, pendapat yang menjadi ide utama - rincian langkah-langkah, rincian peristiwa, rincian deskripsi - referensi makna Siswa dapat mengidentifikasi unsur kebahasaan yang terkait dengan isi teks berikut ini: - persamaan kata - word order - artikel, demonstrative, possessive pronoun - agreement dan number - tense - kata sambung - preposisi - modal Aplikasi  Menentukan Siswa dapat menentukan aspek- aspek fungsi sosial: - Topik/isu/masalah - Tujuan/fungsi/pesan - Konteks penggunaan (a.l. tempat, waktu, situasi, dsb) - Peran dan fungsi pembicara/penulis - Peran dan fungsi pendengar/pembaca Siswa dapat menentukan bagian- bagian dalam teks: - pandangan, maksud, pendapat yang menjadi ide utama - rincian langkah-langkah, rincian peristiwa, rincian deskripsi - referensi makna Siswa dapat menentukan unsur kebahasaan yang terkait dengan isi teks berikut ini: - persamaan kata - word order - artikel, demonstrative, possessive pronoun - agreement dan number - tense - kata sambung - preposisi - modal Penalaran  Menyimpulkan Siswa dapat menyimpulkan aspek- aspek fungsi sosial: Siswa dapat menyimpulkan bagian- bagian dalam teks: Siswa dapat menyimpulkan unsur kebahasaan yang terkait
  • 18. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 Level Kognitif Lingkup Materi Fungsi Sosial Struktur Teks Unsur Kebahasaan - Topik/isu/masalah - Tujuan/fungsi/pesan - Konteks penggunaan (a.l. tempat, waktu, situasi, dsb) - Peran dan fungsi pembicara/penulis - Peran dan fungsi pendengar/pembaca - pandangan, maksud, pendapat yang menjadi ide utama - rincian langkah-langkah, rincian peristiwa, rincian deskripsi - referensi makna dengan isi teks berikut ini: - persamaan kata - word order - artikel, demonstrative, possessive pronoun - agreement dan number - tense - kata sambung - preposisi - modal Keterangan: Jenis teks-teks lisan dan tertulis untuk cakupan materi fungsi sosial dan struktur teks: 1) Interaksi transaksional/interpersonal tertulis 2) Fungsional pendek (a.l. Notice, daftar barang, announcement, greeting card, invitation, letter, short message) 3) Narrative, report, recount, procedure. 3. Matematika
  • 19. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 Level Kognitif Lingkup Materi Bilangan Aljabar Geometri dan Pengukuran Statistika dan Peluang Pengetahuan dan Pemahaman  Mendeskripsikan  Membuat tabulasi  Menghitung  Menginterpretasi  Memprediksi  Menentukan Siswa dapat memahami pengetahuan tentang: - operasi bilangan berpangkat dan sifat- sifatnya - operasi bilangan bentuk akar dan sifat-sifatnya - logaritma sederhana - pola barisan bilangan - barisan dan deret aritmatika dan geometri Siswa dapat memahami pengetahuan tentang: - faktor-faktor bentuk kuadrat - himpunan penyelesaian persamaan kuadrat - sistem persamaan linier satu variabel - relasi, fungsi, dan komposisi fungsi - kalimat terbuka dan pernyataan Siswa dapat memahami pengetahuan tentang unsur bangun ruang sisi datar dan sifat-sifatnya (sisi, rusuk, diagonal) Siswa dapat memahami pengetahuan tentang: - ruang sampel dan populasi - data: rata-rata, median, modus Aplikasi  Mengklasifikasi  Mengeskperimen data  Mengonstruk  Menyelesaikan masalah Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang: - pola barisan bilangan - barisan dan deret aritmatika Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang: - persamaan dan pertidaksamaan linier satu variabel - relasi, fungsi, dan komposisi fungsi - sistem persamaan linier dua variabel - ingkaran pernyataan - nilai kebenaran Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang menentukan ukuran pada unsur-unsur bangun ruang sisi datar Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang: - rata-rata, median, modus - ruang sampel dan peluang sederhana - frekuensi harapan - rata-rata, data dalam masalah sehari-hari
  • 20. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 D. SMA LB B 1. Bahasa Indonesia Level Kognitif Lingkup Materi Membaca Nonsastra Membaca Sastra Menulis Terbatas Menyunting Ejaan dan Tanda Baca Pemahaman dan Pengetahuan  Mengidentifikasi  Memaknai Siswa dapat mengidentifikasi informasi tersurat pada teks Siswa dapat mengidentifikasi unsur- unsur intrinsik/ekstrinsik pada teks karya sastra Siswa dapat mengidentifikasi berbagai makna kata (antonim/sinonim/ umum/khusus/konotasi) Siswa dapat mengidentifikasi kesalahan ejaan: - akronim - singkatan - gabungan kata - kata ganti Aplikasi  Menginterpretasi  Menangkap  Menggunakan Siswa dapat - menginterpretasikan informasi tersirat pada teks - menemukan unsur-unsur paragraf Siswa dapat memaknai kata/simbolik/ungkapan/peri bahasa/majas pada teks. Siswa dapat menggunkan kata bentukan sesuai kaidah - menyusun berbagai jenis kalimat - melengkapi berbagai teks Siswa dapat - menggunakan huruf kapital - menggunakan tanda baca Penalaran  Membandingkan  Menunjukkan bukti  Menganalisis  Menanggapi/ mengomentari  Merefleksi  Mengevaluasi Siswa dapat memvariasikan kalimat berdasarkan data Siswa dapat - menyusun paragraf - menyusun surat - memperbaiki kalimat sesuai kaidah/EYD Siswa dapat memperbaiki kesalahan ejaan/ tanda baca
  • 21. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 2. Bahasa Inggris Level Kognitif Lingkup Materi Fungsi Sosial Struktur Teks Unsur Kebahasaan Pemahaman  Mengidentifikasi Siswa dapat mengidentifikasi aspek- aspek fungsi sosial: - topik/isu/masalah - tujuan/fungsi/pesan - konteks penggunaan (a.l. tempat, waktu, situasi, dsb) - peran dan fungsi pembicara/penulis - peran dan fungsi pendengar/pembaca Siswa dapat mengidentifikasi bagian-bagian dalam teks: - pandangan, maksud, pendapat yang menjadi ide utama rincian langkah-langkah, rincian peristiwa, rincian deskripsi - referensi makna Siswa dapat mengidentifikasi unsur kebahasaan yang terkait dengan isi teks berikut ini: - Persamaan kata - Word order - Artikel, demonstrative, possessive pronoun - Agreement dan Number - Tense - Kata sambung - Preposisi - Modal Aplikasi  Menentukan Siswa dapat menentukan aspek- aspek fungsi sosial: - topik/isu/masalah - tujuan/fungsi/pesan - konteks penggunaan (a.l. tempat, waktu, situasi, dsb) - peran dan fungsi pembicara/penulis - peran dan fungsi pendengar/pembaca Siswa dapat menentukan bagian- bagian dalam teks: - pandangan, maksud, pendapat yang menjadi ide utama rincian langkah-langkah, rincian peristiwa, rincian deskripsi - referensi makna Siswa dapat menentukan unsur kebahasaan yang terkait dengan isi teks berikut ini: - Persamaan kata - Word order - Artikel, demonstrative, possessive pronoun - Agreement dan Number - Tense - Kata sambung - Preposisi - Modal Penalaran  Menyimpulkan Siswa dapat menyimpulkan aspek- aspek fungsi sosial: Siswa dapat menyimpulkan bagian-bagian dalam teks: Siswa dapat menyimpulkan unsur kebahasaan yang terkait dengan isi
  • 22. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 Level Kognitif Lingkup Materi Fungsi Sosial Struktur Teks Unsur Kebahasaan - topik/isu/masalah - tujuan/fungsi/pesan - konteks penggunaan (a.l. tempat, waktu, situasi, dsb) - peran dan fungsi pembicara/penulis - peran dan fungsi pendengar/pembaca - pandangan, maksud, pendapat yang menjadi ide utama rincian langkah-langkah, rincian peristiwa, rincian deskripsi - referensi makna teks berikut ini: - Persamaan kata - Word order - Artikel, demonstrative, possessive pronoun - Agreement dan Number - Tense - Kata sambung - Preposisi - Modal Keterangan: Jenis teks-teks lisan dan tertulis untuk cakupan materi fungsi sosial dan struktur teks: 1) Interaksi transaksional/interpersonal tertulis 2) Fungsional pendek (a.l. Notice, daftar barang, announcement, greeting card, invitation, letter, short message) 3) Narrative, report, recount, procedure. 3. Matematika
  • 23. Kisi-Kisi UN SMALB ADE, SMA LB B, SMPLB ADE, SMPLB B Tahun 2016/2017 Level Kognitif Lingkup Materis Bilangan Aljabar Geometri dan Pengukuran Statistika dan Peluang Pengetahuan dan Pemahaman  Mendeskripsikan  Membuat tabulasi  Menghitung  Menginterpretasi  Memprediksi  Menentukan Siswa dapat memahami pengetahuan tentang: - operasi bilangan berpangkat dan sifat- sifatnya - operasi bilangan bentuk akar dan sifat-sifatnya - pola barisan bilangan - barisan dan deret Siswa dapat memahami pengetahuan tentang: - kalimat terbuka dan pernyataan - implikasi, invers, konvers, kontraposisi - fungsi komposisi dan invers fungsi Siswa dapat memahami pengetahuan tentang: - gambar bangun ruang unsur-unsur dan sifat- sifatnya (sisi, rusuk, diagonal) - nilai perbandingan trigonometri Siswa dapat memahami pengetahuan tentang: - rata-rata, median, modus - ruang sampel dan peluang sederhana Aplikasi  Mengklasifikasi  Mengeskperimen data  Mengonstruk  Menyelesaikan masalah Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang: - pola barisan bilangan - barisan dan deret aritmatika dan geometri Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang menarik kesimpulan dari implikasi Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang menentukan ukuran pada unsur-unsur bangun ruang sisi datar Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang: - penyajian data dalam tabel dan diagram - frekuensi harapan - peluang kejadian