SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
M A K A L A H 
PRINSIP-PRINSIP DAN UNSUR-UNSUR 
BELAJAR DAN PEMBELAJARAN 
Disusun untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah 
“Belajar dan Pembelajaran” 
Dosen Pengampu : 
Drs. H. Hamsi Mansyur, M.Pd 
Oleh Kelompok 3 : 
Sartika Maisyarach 
Maya Indah Sari 
Ainun Jariah 
Solekah
P E M B A H A S A N 
A. PENGERTIAN PRINSIP BELAJAR & 
PEMBELAJARAN 
1. Pengertian Prinsip 
2. Pengertian Belajar dan Prinsip 
Belajar 
3. Pengertian Pembelajaran 
B. PRINSIP-PRINSIP BELAJAR & 
PEMBELAJARAN 
C. PENGERTIAN UNSUR BELAJAR & 
PEMBELAJARAN 
D. UNSUR-UNSUR BELAJAR & 
PEMBELAJARAN
PENGERTIAN PRINSIP 
Secara umum prinsip merupakan 
sebuah landasan berfikir, landasan berpijak, 
acuan atau petunjuk arah layaknya kompas. 
Sebagai petunjuk arah, kita bisa berpegang 
pada prinsip-prinsip yang telah disusun dalam 
menjalani hidup tanpa harus mengalami 
kebingungan karena prinsip mampu 
memberikan tujuan dan pencapaian yang jelas 
pada setiap kehidupan kita.
PENGERTIAN BELAJAR & PRINSIP BELAJAR 
Secara umum BELAJAR merupakan perubahan 
yang relatif permanen dalam perilaku atau potensi 
perilaku sebagai hasil dari pengalaman atau latihan 
yang diperkuat. Belajar merupakan akibat adanya 
interaksi antara stimulus dan respon. Belajar 
merupakan proses perbuatan yang dilakukan dengan 
sengaja, yang kemudian menimbulkan perubahan 
yang keadaannya berbeda dari perubahan yang 
ditimbulkan oleh lainnya.
Pengertian Prinsip Belajar Menurut Para 
Ahli : 
Prinsip Belajar menurut Gestalt : 
Adalah suatu transfer belajar antara pendidik dan peserta 
didik sehingga mengalami perkembangan dari proses interaksi 
belajar dan mengajar yang dilakukan secara terus menerus 
Prinsip Belajar menurut Robert H Davies 
Suatu komunikasi terbuka antara pendidik dan peserta didik sehingga 
siswa termotivasi belajar yang bermanfaat bagi dirinya 
Dari pendapat para ahli tersebut dapat disimpulkan, bahwa : 
Prinsip belajar adalah landasan berpikir, landasan berpijak, dan 
sumber motivasi agar proses belajar dan pembelajaran dapat berjalan 
dengan baik antara pendidik dan peserta didik. 
Prinsip belajar merupakan petunjuk atau cara yang perlu diikuti untuk 
melakukan kegiatan belajar. Perbuatan belajar yang dilakukan oleh 
siswa merupakan reaksi atau hasil kegiatan belajar dan mengajar yang 
dilakukan oleh guru. Siswa akan berhasil mengajar jika guru mengajar 
secara efisien dan efektif.
PENGERTIAN PEMBELAJARAN 
Pembelajaran adalah hasil interaksi antara stimulus dan 
respon, merupakan suatu proses pemberian materi atau apa saja dari 
pengajar / guru kepada muridnya dan menjadikan orang atau makhluk 
hidup belajar. Prinsip pembelajaran adalah bagian terpenting yang 
wajib diketahui para pengajar sehingga mereka bisa memahami lebih 
dalam prinsip tersebut sehingga bisa berbuat acuan yang tepat dalam 
pembelajarannya. 
Prinsip belajar dan pembelajaran adalah sebuah landasan 
berfikir, landasan berpijak, acuan atau petunjuk arah layaknya kompas 
dalam proses perubahan yang relatif permanen dalam perilaku atau 
potensi perilaku sebagai hasil dari pengalaman atau latihan yang 
diperkuat dari adanya interaksi antara stimulus dari proses 
pembelajaran atau pemberian materi atau apa saja dari pengajar / 
guru kepada muridnya dan respon murid dari proses belajar, yang 
kemudian menjadikan orang atau makhluk hidup belajar serta 
mengalami perubahan kearah positif dan mampu memberikan tujuan / 
pencapaian yang jelas pada setiap kehidupan kita.
PRINSIP-PRINSIP BELAJAR 
8 Macam Prinsip-Prinsip Belajar 
yang dikemukakan oleh Rothwal A.B. (1961) : 
• Prinsip Kesiapan (Readiness) 
• Prinsip Motivasi (Motivation) 
• Prinsip Persepsi 
• Prinsip Tujuan 
• Prinsip Perbedaan Individual 
• Prinsip Transfer dan Retensi 
• Prinsip Belajar Kognitif 
• Prinsip Belajar Afektif
PRINSIP-PRINSIP PEMBELAJARAN 
7 Macam Prinsip-Prinsip Pembelajaran , yaitu : 
• Prinsip Perhatian dan Motivasi 
• Prinsip Keaktifan 
• Prinsip Keterlibatan Langsung / 
Berpengalaman 
• Prinsip Pengulangan 
• Prinsip Tantangan 
• Prinsip Balikan dan Penguatan 
• Prinsip Perbedaan Individual
Di bawah ini ada prinsip-prinsip pembelajaran 
yang mendidik dalam konteks standar proses 
pendidikan di Indonesia, yakni : 
• Pembelajaran sebagai pengembangan 
kemampuan berfikir 
• Pembelajaran untuk pengembangan fungsi 
otak, dan 
• Proses belajar berlangsung sepanjang hayat.
PENGERTIAN UNSUR BELAJAR & 
UNSUR PEMBELAJARAN 
Apa itu Unsur ? Unsur merupakan bagian-bagian dari 
suatu pokok pembicaraan, dimana bagian-bagian tersebut 
saling berkaitan, berkesinambungan dan saling mendukung 
untuk menunjang pokok pembicaraan tersebut. 
Unsur belajar merupakan bagian-bagian yang saling 
berkaitan dan saling menunjang dari kegiatan interaksi antara 
stimulus dan respon yang nantinya akan menimbulkan 
perubahan yang relatif permanen dalam perilaku atau potensi 
perilaku. 
SedangkanUnsur pembelajaran adalah bagian-bagian 
yang saling berkaitan dan saling menunjang dalam proses 
pembelajaran yakni hasil interaksi antara stimulus dan respon, 
merupakan suatu proses pemberian materi atau apa saja dari 
pengajar / guru kepada muridnya dan menjadikan orang atau 
makhluk hidup belajar.
UNSUR-UNSUR BELAJAR 
• a. Tujuan Belajar 
• b. Kesiapan Belajar 
• c. Situasi 
• d. Interpretasi. 
• e. Respons. 
• f. Konsekuensi. 
• g. Reaksi terhadap kegagalan.
UNSUR-UNSUR PEMBELAJARAN 
Unsur Dinamis Pembelajaran Pada Diri Guru 
• Menguasai bahan yang akan diajarkan 
• Kemampuan melaksanakan pengajaran 
• Kemampuan melaksanakan kemampuan pribadi dengan siswa 
• Kemampuan melaksanakan evaluasi pengajaran 
• Kemampuan melaksanakan perbaikan pengajaran. 
Upaya Pengembangan unsur dinamis siswa dalam proses belajar 
• Unsur motivasi belajar 
• Unsur materi atau bahan belajar 
• Unsur suasana belajar 
• Unsur media belajar 
• Unsur kondisi siswa yang belajar
K E S I M P U L A N 
Pembelajaran tidak mengabaikan karakteristik prinsip-prinsip belajar dan 
unsur-unsur belajar. Oleh karena itu dalam program pembelajaran guru perlu 
berpegang bahwa pembelajar adalah primus motor dalam belajar. Dengan demikian 
guru dituntut untuk memusatkan perhatian, mengelola, menganalisis, dan 
mengoptimalkan hal-hal yang berkaitan dengan perhatian dan motivasi belajar siswa, 
keaktifan siswa, optimalisasi keterlibatan siswa, melakukan pengulangan-pengulangan 
belajar, pemberian tantangan agar siswa bertanggung jawab, 
memberikan balikan dan penguatan terhadap siswa, dan mengelola proses belajar 
sesuai dengan perbedaan individual siswa. 
Dengan mempelajari uraian-uraian di atas maka, calon guru atau pembimbing dapat 
menyusun sendiri prinsip-prinsip belajar, yaitu prinsip belajar yang dapat 
dilaksanakan dalam berbagai situasi dan kondisi oleh setiap siswa secara individual. 
Berikut prinsip-prinsip belajar yaitu : 
1. Berdasarkan prasyarat yang diperlukan untuk belajar, seperti : 
- Berpartisipasi aktif 
- Dorongan / Motivasi 
- Tantangan 
2. Berdasarkan hakikat belajar 
3. Berdasarkan materi / bahan yang harus dipelajari 
4. Berdasarkan syarat keberhasilan belajar
Selesai 
Sekian 
Terima Kasih

More Related Content

What's hot

Permasalahan pelaksanaan supervisi pendidikan dan alternatif pemecahannya
Permasalahan pelaksanaan supervisi pendidikan dan alternatif pemecahannyaPermasalahan pelaksanaan supervisi pendidikan dan alternatif pemecahannya
Permasalahan pelaksanaan supervisi pendidikan dan alternatif pemecahannyajhesica purba
 
Ringkasan Materi Kuliah PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
Ringkasan Materi Kuliah PERKEMBANGAN  PESERTA DIDIKRingkasan Materi Kuliah PERKEMBANGAN  PESERTA DIDIK
Ringkasan Materi Kuliah PERKEMBANGAN PESERTA DIDIKsintaroyani
 
Makalah proses belajar
Makalah proses belajarMakalah proses belajar
Makalah proses belajarazmah fikriyah
 
Prinsip pembelajaran __kelompok 3
Prinsip pembelajaran  __kelompok 3Prinsip pembelajaran  __kelompok 3
Prinsip pembelajaran __kelompok 3Uhthi Solekhah
 
Perspektif Sosio Kultural.ppt
Perspektif Sosio Kultural.pptPerspektif Sosio Kultural.ppt
Perspektif Sosio Kultural.pptssusercc3648
 
Makalah Perbedaan individu dalam belajar
Makalah Perbedaan individu dalam  belajarMakalah Perbedaan individu dalam  belajar
Makalah Perbedaan individu dalam belajarMuhammad Hamdani
 
Kecerdasan Emosi dan Pengendalian Diri
Kecerdasan Emosi dan Pengendalian DiriKecerdasan Emosi dan Pengendalian Diri
Kecerdasan Emosi dan Pengendalian DiriRizka Andita
 
Cara yang benar dalam menganalisis masalah
Cara yang benar dalam menganalisis masalahCara yang benar dalam menganalisis masalah
Cara yang benar dalam menganalisis masalahAyu Sefryna sari
 
Teori belajar vygotsky ppt
Teori belajar vygotsky pptTeori belajar vygotsky ppt
Teori belajar vygotsky pptRahmah Salsabila
 
Laporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta Susanti
Laporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta SusantiLaporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta Susanti
Laporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta SusantiSchool
 
Emosi dan Komunikasi
Emosi dan KomunikasiEmosi dan Komunikasi
Emosi dan KomunikasiAdiba Qonita
 
PPT Media Pembelajaran
PPT Media Pembelajaran PPT Media Pembelajaran
PPT Media Pembelajaran Naily Mulyono
 
Instrumen Observasi - Wawancara Sekolah Luar Biasa
Instrumen Observasi - Wawancara Sekolah Luar BiasaInstrumen Observasi - Wawancara Sekolah Luar Biasa
Instrumen Observasi - Wawancara Sekolah Luar BiasaRoHim MohaMad
 
Konsep Pendidikan Holistik
Konsep Pendidikan HolistikKonsep Pendidikan Holistik
Konsep Pendidikan HolistikLSP3I
 
PPT PEMBARUAN KEL. 5 MODUL 5.pptx
PPT PEMBARUAN KEL. 5 MODUL 5.pptxPPT PEMBARUAN KEL. 5 MODUL 5.pptx
PPT PEMBARUAN KEL. 5 MODUL 5.pptxRiantiLz
 

What's hot (20)

Permasalahan pelaksanaan supervisi pendidikan dan alternatif pemecahannya
Permasalahan pelaksanaan supervisi pendidikan dan alternatif pemecahannyaPermasalahan pelaksanaan supervisi pendidikan dan alternatif pemecahannya
Permasalahan pelaksanaan supervisi pendidikan dan alternatif pemecahannya
 
Ringkasan Materi Kuliah PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
Ringkasan Materi Kuliah PERKEMBANGAN  PESERTA DIDIKRingkasan Materi Kuliah PERKEMBANGAN  PESERTA DIDIK
Ringkasan Materi Kuliah PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
 
Makalah proses belajar
Makalah proses belajarMakalah proses belajar
Makalah proses belajar
 
Prinsip pembelajaran __kelompok 3
Prinsip pembelajaran  __kelompok 3Prinsip pembelajaran  __kelompok 3
Prinsip pembelajaran __kelompok 3
 
Perspektif Sosio Kultural.ppt
Perspektif Sosio Kultural.pptPerspektif Sosio Kultural.ppt
Perspektif Sosio Kultural.ppt
 
Makalah Perbedaan individu dalam belajar
Makalah Perbedaan individu dalam  belajarMakalah Perbedaan individu dalam  belajar
Makalah Perbedaan individu dalam belajar
 
Kecerdasan Emosi dan Pengendalian Diri
Kecerdasan Emosi dan Pengendalian DiriKecerdasan Emosi dan Pengendalian Diri
Kecerdasan Emosi dan Pengendalian Diri
 
Pengembangan Bahan Ajar
Pengembangan Bahan AjarPengembangan Bahan Ajar
Pengembangan Bahan Ajar
 
Cara yang benar dalam menganalisis masalah
Cara yang benar dalam menganalisis masalahCara yang benar dalam menganalisis masalah
Cara yang benar dalam menganalisis masalah
 
Emosi
EmosiEmosi
Emosi
 
Teori belajar vygotsky ppt
Teori belajar vygotsky pptTeori belajar vygotsky ppt
Teori belajar vygotsky ppt
 
Prinsip prinsip pembelajaran
Prinsip prinsip pembelajaranPrinsip prinsip pembelajaran
Prinsip prinsip pembelajaran
 
Laporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta Susanti
Laporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta SusantiLaporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta Susanti
Laporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta Susanti
 
Emosi dan Komunikasi
Emosi dan KomunikasiEmosi dan Komunikasi
Emosi dan Komunikasi
 
Studi kasus peserta didik
Studi kasus peserta didikStudi kasus peserta didik
Studi kasus peserta didik
 
PPT Media Pembelajaran
PPT Media Pembelajaran PPT Media Pembelajaran
PPT Media Pembelajaran
 
Instrumen Observasi - Wawancara Sekolah Luar Biasa
Instrumen Observasi - Wawancara Sekolah Luar BiasaInstrumen Observasi - Wawancara Sekolah Luar Biasa
Instrumen Observasi - Wawancara Sekolah Luar Biasa
 
Kurva Normal
Kurva NormalKurva Normal
Kurva Normal
 
Konsep Pendidikan Holistik
Konsep Pendidikan HolistikKonsep Pendidikan Holistik
Konsep Pendidikan Holistik
 
PPT PEMBARUAN KEL. 5 MODUL 5.pptx
PPT PEMBARUAN KEL. 5 MODUL 5.pptxPPT PEMBARUAN KEL. 5 MODUL 5.pptx
PPT PEMBARUAN KEL. 5 MODUL 5.pptx
 

Viewers also liked

Hakikat Belajar dan Pembelajaran
Hakikat Belajar dan PembelajaranHakikat Belajar dan Pembelajaran
Hakikat Belajar dan PembelajaranMayawi Karim
 
Makalah belajar dan pembelajaran
Makalah belajar dan pembelajaranMakalah belajar dan pembelajaran
Makalah belajar dan pembelajaranPujiati Puu
 
Materi Mata Kuliah Belajar dan Pembelajaran Bab I Belajar dan Pembelajaran
Materi Mata Kuliah Belajar dan Pembelajaran Bab I Belajar dan PembelajaranMateri Mata Kuliah Belajar dan Pembelajaran Bab I Belajar dan Pembelajaran
Materi Mata Kuliah Belajar dan Pembelajaran Bab I Belajar dan Pembelajaran-Nining Syafitri
 
Motivasi dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah BDP)
Motivasi dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah BDP)Motivasi dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah BDP)
Motivasi dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah BDP)Mayawi Karim
 
MEDIA PEMBELAJARAN FISIKA TEKNIK
MEDIA PEMBELAJARAN FISIKA TEKNIKMEDIA PEMBELAJARAN FISIKA TEKNIK
MEDIA PEMBELAJARAN FISIKA TEKNIKRheenyazraeny JRs
 
Makalah prinsip prinsip pengajaran
Makalah prinsip prinsip pengajaranMakalah prinsip prinsip pengajaran
Makalah prinsip prinsip pengajaranFirman Anz
 
Model Model dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Model Model dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah Belajar dan Pembelajaran)Model Model dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Model Model dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah Belajar dan Pembelajaran)Mayawi Karim
 
Kondisi belajar dan masalah
Kondisi belajar dan masalahKondisi belajar dan masalah
Kondisi belajar dan masalahMut Mu3tiah
 
Ragam model dan sintaknya pembeljaran yang dikembangkan berdasrkan teori beha...
Ragam model dan sintaknya pembeljaran yang dikembangkan berdasrkan teori beha...Ragam model dan sintaknya pembeljaran yang dikembangkan berdasrkan teori beha...
Ragam model dan sintaknya pembeljaran yang dikembangkan berdasrkan teori beha...yulius LYAN
 
Jenis - Jenis & Prinsip Belajar
Jenis - Jenis & Prinsip BelajarJenis - Jenis & Prinsip Belajar
Jenis - Jenis & Prinsip BelajarEndah Rizkiani
 
prinsip-prinsip belajar secara umum
prinsip-prinsip belajar secara umumprinsip-prinsip belajar secara umum
prinsip-prinsip belajar secara umumfauni
 
Hakikat belajar dan hakikat pembelajaran
Hakikat belajar dan hakikat pembelajaranHakikat belajar dan hakikat pembelajaran
Hakikat belajar dan hakikat pembelajaranmemochika
 
Ppt belajar pembelajaran
Ppt belajar pembelajaranPpt belajar pembelajaran
Ppt belajar pembelajaranLushe Iskhkyu
 
Hakikat Pembelajaran
Hakikat PembelajaranHakikat Pembelajaran
Hakikat PembelajaranShinta Alya
 
Peran Guru dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah BDP)
Peran Guru dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah BDP)Peran Guru dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah BDP)
Peran Guru dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah BDP)Mayawi Karim
 
GPP1063 : Implikasi Sosiologi Pendidikan Kepada Pendidikan
GPP1063 : Implikasi Sosiologi Pendidikan Kepada PendidikanGPP1063 : Implikasi Sosiologi Pendidikan Kepada Pendidikan
GPP1063 : Implikasi Sosiologi Pendidikan Kepada PendidikanAtifah Ruzana Abd Wahab
 

Viewers also liked (20)

Hakikat Belajar dan Pembelajaran
Hakikat Belajar dan PembelajaranHakikat Belajar dan Pembelajaran
Hakikat Belajar dan Pembelajaran
 
Makalah belajar dan pembelajaran
Makalah belajar dan pembelajaranMakalah belajar dan pembelajaran
Makalah belajar dan pembelajaran
 
Prinsip prinsip belajar
Prinsip prinsip belajarPrinsip prinsip belajar
Prinsip prinsip belajar
 
Materi Mata Kuliah Belajar dan Pembelajaran Bab I Belajar dan Pembelajaran
Materi Mata Kuliah Belajar dan Pembelajaran Bab I Belajar dan PembelajaranMateri Mata Kuliah Belajar dan Pembelajaran Bab I Belajar dan Pembelajaran
Materi Mata Kuliah Belajar dan Pembelajaran Bab I Belajar dan Pembelajaran
 
Motivasi dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah BDP)
Motivasi dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah BDP)Motivasi dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah BDP)
Motivasi dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah BDP)
 
Prinsip prinsip belajar
Prinsip prinsip belajarPrinsip prinsip belajar
Prinsip prinsip belajar
 
MEDIA PEMBELAJARAN FISIKA TEKNIK
MEDIA PEMBELAJARAN FISIKA TEKNIKMEDIA PEMBELAJARAN FISIKA TEKNIK
MEDIA PEMBELAJARAN FISIKA TEKNIK
 
Makalah prinsip prinsip pengajaran
Makalah prinsip prinsip pengajaranMakalah prinsip prinsip pengajaran
Makalah prinsip prinsip pengajaran
 
Model Model dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Model Model dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah Belajar dan Pembelajaran)Model Model dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Model Model dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
 
Kondisi belajar dan masalah
Kondisi belajar dan masalahKondisi belajar dan masalah
Kondisi belajar dan masalah
 
Ragam model dan sintaknya pembeljaran yang dikembangkan berdasrkan teori beha...
Ragam model dan sintaknya pembeljaran yang dikembangkan berdasrkan teori beha...Ragam model dan sintaknya pembeljaran yang dikembangkan berdasrkan teori beha...
Ragam model dan sintaknya pembeljaran yang dikembangkan berdasrkan teori beha...
 
Hakekat pembelajaran
Hakekat pembelajaranHakekat pembelajaran
Hakekat pembelajaran
 
Jenis - Jenis & Prinsip Belajar
Jenis - Jenis & Prinsip BelajarJenis - Jenis & Prinsip Belajar
Jenis - Jenis & Prinsip Belajar
 
prinsip-prinsip belajar secara umum
prinsip-prinsip belajar secara umumprinsip-prinsip belajar secara umum
prinsip-prinsip belajar secara umum
 
Hakikat belajar dan hakikat pembelajaran
Hakikat belajar dan hakikat pembelajaranHakikat belajar dan hakikat pembelajaran
Hakikat belajar dan hakikat pembelajaran
 
Ppt belajar pembelajaran
Ppt belajar pembelajaranPpt belajar pembelajaran
Ppt belajar pembelajaran
 
Hakikat Pembelajaran
Hakikat PembelajaranHakikat Pembelajaran
Hakikat Pembelajaran
 
Peran Guru dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah BDP)
Peran Guru dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah BDP)Peran Guru dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah BDP)
Peran Guru dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah BDP)
 
GPP1063 : Implikasi Sosiologi Pendidikan Kepada Pendidikan
GPP1063 : Implikasi Sosiologi Pendidikan Kepada PendidikanGPP1063 : Implikasi Sosiologi Pendidikan Kepada Pendidikan
GPP1063 : Implikasi Sosiologi Pendidikan Kepada Pendidikan
 
Mekanisme evolusi
Mekanisme evolusiMekanisme evolusi
Mekanisme evolusi
 

Similar to Makalah belajar dan pembelajaran___Prinsip-prinsip Pembelajaran kel 3

Prinsip prinsip belajar
Prinsip prinsip belajarPrinsip prinsip belajar
Prinsip prinsip belajaragusloveridha
 
Belajar Dan Pembelajaran Matematika
Belajar Dan Pembelajaran MatematikaBelajar Dan Pembelajaran Matematika
Belajar Dan Pembelajaran MatematikaIkak Waysta
 
Tugas Resensi Buku
Tugas Resensi BukuTugas Resensi Buku
Tugas Resensi BukuMel Noizz
 
Prinsip prinsip belajar teori pembelajaran
Prinsip prinsip belajar teori pembelajaranPrinsip prinsip belajar teori pembelajaran
Prinsip prinsip belajar teori pembelajaranheri sulistiowati
 
Prinsip-Prinsip Belajar & Implikasinya
Prinsip-Prinsip Belajar & ImplikasinyaPrinsip-Prinsip Belajar & Implikasinya
Prinsip-Prinsip Belajar & ImplikasinyaDiar Dee
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranNENGSIHWIDA
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranNENGSIHWIDA
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranNENGSIHWIDA
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranNENGSIHWIDA
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranNENGSIHWIDA
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranNENGSIHWIDA
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan Pembelajaranwidawidianingsih
 

Similar to Makalah belajar dan pembelajaran___Prinsip-prinsip Pembelajaran kel 3 (20)

Prinsip prinsip belajar
Prinsip prinsip belajarPrinsip prinsip belajar
Prinsip prinsip belajar
 
Tugas bdp fix
Tugas bdp fixTugas bdp fix
Tugas bdp fix
 
Tugas bdp fix
Tugas bdp fixTugas bdp fix
Tugas bdp fix
 
Power Ai
Power AiPower Ai
Power Ai
 
P O W E R A I
P O W E R  A IP O W E R  A I
P O W E R A I
 
Belajar Dan Pembelajaran Matematika
Belajar Dan Pembelajaran MatematikaBelajar Dan Pembelajaran Matematika
Belajar Dan Pembelajaran Matematika
 
Tugas Resensi Buku
Tugas Resensi BukuTugas Resensi Buku
Tugas Resensi Buku
 
Pengembangan variasi mengajar111
Pengembangan variasi mengajar111Pengembangan variasi mengajar111
Pengembangan variasi mengajar111
 
Belajar Resume Buku
Belajar Resume BukuBelajar Resume Buku
Belajar Resume Buku
 
Prinsip prinsip belajar teori pembelajaran
Prinsip prinsip belajar teori pembelajaranPrinsip prinsip belajar teori pembelajaran
Prinsip prinsip belajar teori pembelajaran
 
Prinsip-Prinsip Belajar & Implikasinya
Prinsip-Prinsip Belajar & ImplikasinyaPrinsip-Prinsip Belajar & Implikasinya
Prinsip-Prinsip Belajar & Implikasinya
 
Yayah
YayahYayah
Yayah
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan Pembelajaran
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan Pembelajaran
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan Pembelajaran
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan Pembelajaran
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan Pembelajaran
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan Pembelajaran
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan Pembelajaran
 

Makalah belajar dan pembelajaran___Prinsip-prinsip Pembelajaran kel 3

  • 1. M A K A L A H PRINSIP-PRINSIP DAN UNSUR-UNSUR BELAJAR DAN PEMBELAJARAN Disusun untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah “Belajar dan Pembelajaran” Dosen Pengampu : Drs. H. Hamsi Mansyur, M.Pd Oleh Kelompok 3 : Sartika Maisyarach Maya Indah Sari Ainun Jariah Solekah
  • 2. P E M B A H A S A N A. PENGERTIAN PRINSIP BELAJAR & PEMBELAJARAN 1. Pengertian Prinsip 2. Pengertian Belajar dan Prinsip Belajar 3. Pengertian Pembelajaran B. PRINSIP-PRINSIP BELAJAR & PEMBELAJARAN C. PENGERTIAN UNSUR BELAJAR & PEMBELAJARAN D. UNSUR-UNSUR BELAJAR & PEMBELAJARAN
  • 3. PENGERTIAN PRINSIP Secara umum prinsip merupakan sebuah landasan berfikir, landasan berpijak, acuan atau petunjuk arah layaknya kompas. Sebagai petunjuk arah, kita bisa berpegang pada prinsip-prinsip yang telah disusun dalam menjalani hidup tanpa harus mengalami kebingungan karena prinsip mampu memberikan tujuan dan pencapaian yang jelas pada setiap kehidupan kita.
  • 4. PENGERTIAN BELAJAR & PRINSIP BELAJAR Secara umum BELAJAR merupakan perubahan yang relatif permanen dalam perilaku atau potensi perilaku sebagai hasil dari pengalaman atau latihan yang diperkuat. Belajar merupakan akibat adanya interaksi antara stimulus dan respon. Belajar merupakan proses perbuatan yang dilakukan dengan sengaja, yang kemudian menimbulkan perubahan yang keadaannya berbeda dari perubahan yang ditimbulkan oleh lainnya.
  • 5. Pengertian Prinsip Belajar Menurut Para Ahli : Prinsip Belajar menurut Gestalt : Adalah suatu transfer belajar antara pendidik dan peserta didik sehingga mengalami perkembangan dari proses interaksi belajar dan mengajar yang dilakukan secara terus menerus Prinsip Belajar menurut Robert H Davies Suatu komunikasi terbuka antara pendidik dan peserta didik sehingga siswa termotivasi belajar yang bermanfaat bagi dirinya Dari pendapat para ahli tersebut dapat disimpulkan, bahwa : Prinsip belajar adalah landasan berpikir, landasan berpijak, dan sumber motivasi agar proses belajar dan pembelajaran dapat berjalan dengan baik antara pendidik dan peserta didik. Prinsip belajar merupakan petunjuk atau cara yang perlu diikuti untuk melakukan kegiatan belajar. Perbuatan belajar yang dilakukan oleh siswa merupakan reaksi atau hasil kegiatan belajar dan mengajar yang dilakukan oleh guru. Siswa akan berhasil mengajar jika guru mengajar secara efisien dan efektif.
  • 6. PENGERTIAN PEMBELAJARAN Pembelajaran adalah hasil interaksi antara stimulus dan respon, merupakan suatu proses pemberian materi atau apa saja dari pengajar / guru kepada muridnya dan menjadikan orang atau makhluk hidup belajar. Prinsip pembelajaran adalah bagian terpenting yang wajib diketahui para pengajar sehingga mereka bisa memahami lebih dalam prinsip tersebut sehingga bisa berbuat acuan yang tepat dalam pembelajarannya. Prinsip belajar dan pembelajaran adalah sebuah landasan berfikir, landasan berpijak, acuan atau petunjuk arah layaknya kompas dalam proses perubahan yang relatif permanen dalam perilaku atau potensi perilaku sebagai hasil dari pengalaman atau latihan yang diperkuat dari adanya interaksi antara stimulus dari proses pembelajaran atau pemberian materi atau apa saja dari pengajar / guru kepada muridnya dan respon murid dari proses belajar, yang kemudian menjadikan orang atau makhluk hidup belajar serta mengalami perubahan kearah positif dan mampu memberikan tujuan / pencapaian yang jelas pada setiap kehidupan kita.
  • 7. PRINSIP-PRINSIP BELAJAR 8 Macam Prinsip-Prinsip Belajar yang dikemukakan oleh Rothwal A.B. (1961) : • Prinsip Kesiapan (Readiness) • Prinsip Motivasi (Motivation) • Prinsip Persepsi • Prinsip Tujuan • Prinsip Perbedaan Individual • Prinsip Transfer dan Retensi • Prinsip Belajar Kognitif • Prinsip Belajar Afektif
  • 8. PRINSIP-PRINSIP PEMBELAJARAN 7 Macam Prinsip-Prinsip Pembelajaran , yaitu : • Prinsip Perhatian dan Motivasi • Prinsip Keaktifan • Prinsip Keterlibatan Langsung / Berpengalaman • Prinsip Pengulangan • Prinsip Tantangan • Prinsip Balikan dan Penguatan • Prinsip Perbedaan Individual
  • 9. Di bawah ini ada prinsip-prinsip pembelajaran yang mendidik dalam konteks standar proses pendidikan di Indonesia, yakni : • Pembelajaran sebagai pengembangan kemampuan berfikir • Pembelajaran untuk pengembangan fungsi otak, dan • Proses belajar berlangsung sepanjang hayat.
  • 10. PENGERTIAN UNSUR BELAJAR & UNSUR PEMBELAJARAN Apa itu Unsur ? Unsur merupakan bagian-bagian dari suatu pokok pembicaraan, dimana bagian-bagian tersebut saling berkaitan, berkesinambungan dan saling mendukung untuk menunjang pokok pembicaraan tersebut. Unsur belajar merupakan bagian-bagian yang saling berkaitan dan saling menunjang dari kegiatan interaksi antara stimulus dan respon yang nantinya akan menimbulkan perubahan yang relatif permanen dalam perilaku atau potensi perilaku. SedangkanUnsur pembelajaran adalah bagian-bagian yang saling berkaitan dan saling menunjang dalam proses pembelajaran yakni hasil interaksi antara stimulus dan respon, merupakan suatu proses pemberian materi atau apa saja dari pengajar / guru kepada muridnya dan menjadikan orang atau makhluk hidup belajar.
  • 11. UNSUR-UNSUR BELAJAR • a. Tujuan Belajar • b. Kesiapan Belajar • c. Situasi • d. Interpretasi. • e. Respons. • f. Konsekuensi. • g. Reaksi terhadap kegagalan.
  • 12. UNSUR-UNSUR PEMBELAJARAN Unsur Dinamis Pembelajaran Pada Diri Guru • Menguasai bahan yang akan diajarkan • Kemampuan melaksanakan pengajaran • Kemampuan melaksanakan kemampuan pribadi dengan siswa • Kemampuan melaksanakan evaluasi pengajaran • Kemampuan melaksanakan perbaikan pengajaran. Upaya Pengembangan unsur dinamis siswa dalam proses belajar • Unsur motivasi belajar • Unsur materi atau bahan belajar • Unsur suasana belajar • Unsur media belajar • Unsur kondisi siswa yang belajar
  • 13. K E S I M P U L A N Pembelajaran tidak mengabaikan karakteristik prinsip-prinsip belajar dan unsur-unsur belajar. Oleh karena itu dalam program pembelajaran guru perlu berpegang bahwa pembelajar adalah primus motor dalam belajar. Dengan demikian guru dituntut untuk memusatkan perhatian, mengelola, menganalisis, dan mengoptimalkan hal-hal yang berkaitan dengan perhatian dan motivasi belajar siswa, keaktifan siswa, optimalisasi keterlibatan siswa, melakukan pengulangan-pengulangan belajar, pemberian tantangan agar siswa bertanggung jawab, memberikan balikan dan penguatan terhadap siswa, dan mengelola proses belajar sesuai dengan perbedaan individual siswa. Dengan mempelajari uraian-uraian di atas maka, calon guru atau pembimbing dapat menyusun sendiri prinsip-prinsip belajar, yaitu prinsip belajar yang dapat dilaksanakan dalam berbagai situasi dan kondisi oleh setiap siswa secara individual. Berikut prinsip-prinsip belajar yaitu : 1. Berdasarkan prasyarat yang diperlukan untuk belajar, seperti : - Berpartisipasi aktif - Dorongan / Motivasi - Tantangan 2. Berdasarkan hakikat belajar 3. Berdasarkan materi / bahan yang harus dipelajari 4. Berdasarkan syarat keberhasilan belajar

Editor's Notes

  1. Prinsip-Prinsip dan Unsur-Unsur Belajar dan Pembelajaran
  2. Prinsip-Prinsip dan Unsur-Unsur Belajar dan Pembelajaran