SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Ciri Kebahasaan Ragam Formal 
Bahasa Indonesia Keilmuan 
MATERI 
UNTUK MEMENUHI MATA KULIAH 
Bahasa Indonesia Keilmuan 
yang dibimbing oleh Bapak Achmad Badawi 
Ditulis oleh : 
1. Tri Ratna W (140151604045) 
2. Umasita Dewi (140151605049) 
3. Vitri Nur R (140151604931) 
4. Wisnu Cahyo L (140151605035) 
5. Yohananda Eka P (140151603915) 
6. Yunita Siswanti (140151604166) 
UNIVERSITAS NEGERI MALANG 
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN 
JURUSAN KEPENDIDIKAN SEKOLAH DASAR DAN PRASEKOLAH 
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR 
September 2014
Ciri Kebahasaan Bahasa Indonesia Keilmuan Ragam Formal 
Ditinjau dari situasinya pengggunaan Bahasa Indonesia Keilmuan termasuk 
ragam formal atau ragam resmi. Ciri keformalan bahasa keilmuan ditemukan 
dalam tataran kosa kata, bentukan kata dan kalimat. Kosakata kolokial/ 
percakapan sehari-hari, misalnya kayaknya, bikin tapi, nggak, lantaas dan 
sebagainya perlu dihindari. Demikian juga bentukan kata seperti menganalisa, 
memberi, memindah, mengevaluir dan sebagainya. Tingkat keformalan bahasa 
dalam tulisan ilmiah dapat dilihat pada kosa kata, bentukan kata dan kalimat. 
Bentukan kata yang formal adalah bentukan kata yang lengkap dan utuh sesuai 
dengan aturan pembentukan kata dalam bahasa Indonesia. Selanjutnya, 
perhatikanlah paparan berikut! 
A. Kosakata Formal dan Tidak Formal 
Contoh : 
Kosakata formal Kosakata tidak formal 
Seperti, sebagaimana Sepertinya, kayaknya, kayak 
Tetapi, namun Tapi 
Tidak Ndak, nggak 
Lalu, kemudian Lantas 
Hanya Cuma, cumak, cuman 
Bagi, untuk Buat, pro, teruntuk 
B. Bentukan Kata Formal dan Tidak Formal 
Contoh : 
Bentukan kata formal Bentukan kata tidak formal 
Bertemu Ketemu
Tertinggal Ketinggalan 
Terbawa Kebawa 
Menganalisis Menganalisa 
Mengevaluasi mengevaluir 
Memindahkan Memindah 
Sedangkan Sedang 
Kutiplah,bacalah Kutip,baca 
Membuat Bikin 
C. Keformalan Kalimat 
Contoh : 
1. Sedang yang dimaksud pengendalian adalh berkaitan dengan 
mengevaluasi dan menganalisa apakah kegiatan tersebut berjalan sesuai 
dengan rencana yang telah ditetapkan. 
2. Maka controller mempunyai fungsi sebagai pengendali,oleh kaarena itu 
dalam penelitian ini akan mencoba melihat sejauh mana hal-hal yang di 
atas berkembang dalam lingkungan perusahaan secara efektif. 
3. Dalam penelitian ini akan mencoba melihat sejauh mana hal-hal yang 
dikemukakan di atas berkembang dalam lingkungan perusahaan secara 
efektif. 
Bandingkanlah! 
1. Sedangkan yang dimaksud dengan pengendalian adalah kegiatan 
mengevaluasi dan menganalisis kesesuaian pelaksanaan program dengan 
rencana yang telah ditetapkan. 
Keterangan: 
Pada contoh kalimat (1a) kata sedang dapat diformalkan menjadi 
sedangkan, kata menganalisa dapat diformalkan menjadi menganalisis. 
Kata sedangkan tidak tepat digunakan di awal kalimat. Fungsi kata
sedangkan adalah merangkai hubungan antar kalimatyang bersifat 
pertentangan. Keformalan pada tataran kalimat ditandai oleh adanya 
kejelasan unsur wajib, yakni fungsi subjek, predikat, objek dan 
keterangan. 
2. Controler mempunyai fungsi sbagai pengendali, oleh karena itu dalam 
penelitian ini akan dicoba dikaji seberapa persen hal-hal tersebut 
mempengaruhi keefektifan kinerja perusahaan. 
3. Kalimat (3) di atas fungsi subjek dan keterangan tidak jelas. Fungsi frasa 
penelitian ini adalah subjek maka tidak perlu diberi pengantar kata depan 
dalam dan jenisnya. Jika kata dalam penelitian ini berfungsi sebagai 
keterangan harus diikuti bentuk verba pasif di-. Untuk memenuhi ciri 
formal, kalimat tersebut perlu diubah seperti berikut ini. 
(3a) Penelitian ini akan mencoba… (fungsi subjek), atau 
(3b) Dalam penelitian ini akan dicoba… (fungsi keterangan) 
D. Ciri-Ciri Ragam Formal atau Ragam Baku 
1. Karena ragam baku berasal dari dialek, maka jumlah penutur asli (native 
speaker) bahasa baku lebih sedikit dibandingkan penutur bahasa. 
2. Ragam baku merupakan ragam yang biasanya diajarkan pada orang lain 
yang bukan penutur asli bahasa tersebut. 
3. Ragam baku mampu memberi jaminan kepada pemakainya bahwa ujaran 
yang dipakai kelak dapat dipahami oleh masyarakat luas, lebih luas dari 
pada jika dia memakai dialek regional. 
4. Sepanjang ragam tersebut menyangkut ragam baku dalam bahasa 
nasional atau bahasa resmi, biasanya ragam itu dipakai oleh kalangan 
terpelajar, kalangan cendikiawan dan ilmuwan, atau setidaknya dalam 
karya tulis ilmiah. 
5. Ragam baku mempunyai bentuk-bentuk kebahasaan tertentu yang 
membedakannya dengan ragam-ragam lain. Ciri kebahasaan itu dalam 
bahasa baku pasti dan dipakai secara ajeg (konsisten).

More Related Content

What's hot

Hubungan Antara Empat Keterampilan Berbahasa
Hubungan Antara Empat Keterampilan BerbahasaHubungan Antara Empat Keterampilan Berbahasa
Hubungan Antara Empat Keterampilan BerbahasaIjal Mustofa
 
Persamaan akuntansi dan aturan debet/kredit
Persamaan akuntansi dan aturan debet/kreditPersamaan akuntansi dan aturan debet/kredit
Persamaan akuntansi dan aturan debet/kreditSeta Putra
 
Bahasa baku bahasa indonesia
Bahasa baku bahasa indonesiaBahasa baku bahasa indonesia
Bahasa baku bahasa indonesiajiah_siregar
 
Periode Pengesahan Pancasila
Periode Pengesahan PancasilaPeriode Pengesahan Pancasila
Periode Pengesahan Pancasiladayurikaperdana19
 
RAGAM BAHASA INDONESIA
RAGAM BAHASA INDONESIARAGAM BAHASA INDONESIA
RAGAM BAHASA INDONESIAZUKI SUDIANA
 
Kedudukan dan fungsi bahasa indonesia sebagai bahasa nasional dan bahasa negara
Kedudukan dan fungsi bahasa indonesia sebagai bahasa nasional dan bahasa negaraKedudukan dan fungsi bahasa indonesia sebagai bahasa nasional dan bahasa negara
Kedudukan dan fungsi bahasa indonesia sebagai bahasa nasional dan bahasa negaraMuhammadIqbal169
 
Laporan Penjualan Kewirausahaan
Laporan Penjualan KewirausahaanLaporan Penjualan Kewirausahaan
Laporan Penjualan KewirausahaanDiah Dwi Ammarwati
 
2. Mengaplikasikan dasar komunikasi
2. Mengaplikasikan dasar komunikasi2. Mengaplikasikan dasar komunikasi
2. Mengaplikasikan dasar komunikasiRasyad Hermawan
 
TINDAK TUTUR DAN PERISTIWA TUTUR
TINDAK TUTUR DAN PERISTIWA TUTURTINDAK TUTUR DAN PERISTIWA TUTUR
TINDAK TUTUR DAN PERISTIWA TUTURNurulbanjar1996
 
MAKALAH BAHASA INDONESIA KEILMUAN
MAKALAH BAHASA INDONESIA KEILMUANMAKALAH BAHASA INDONESIA KEILMUAN
MAKALAH BAHASA INDONESIA KEILMUANNur Arifaizal Basri
 
3.7. menerapkan penyimpanan arsip sistem abjad, kronologis, geografis, nomor,...
3.7. menerapkan penyimpanan arsip sistem abjad, kronologis, geografis, nomor,...3.7. menerapkan penyimpanan arsip sistem abjad, kronologis, geografis, nomor,...
3.7. menerapkan penyimpanan arsip sistem abjad, kronologis, geografis, nomor,...WawanGusniawan1
 
Sejarah Bahasa Indonesia
Sejarah Bahasa IndonesiaSejarah Bahasa Indonesia
Sejarah Bahasa Indonesiaw2snu
 
bahasa indonesia k13 observasi
bahasa indonesia k13 observasibahasa indonesia k13 observasi
bahasa indonesia k13 observasigeshaos
 
Ragam bahasa berdasarkan situasi pemakaian
Ragam bahasa berdasarkan situasi pemakaianRagam bahasa berdasarkan situasi pemakaian
Ragam bahasa berdasarkan situasi pemakaianRipan Nugraha Harahap
 
contoh soal sederhana laporan keuangan
contoh soal sederhana laporan keuangancontoh soal sederhana laporan keuangan
contoh soal sederhana laporan keuanganRendy Franata
 
Powerpoint ragam bahasa indonesia
Powerpoint ragam bahasa indonesiaPowerpoint ragam bahasa indonesia
Powerpoint ragam bahasa indonesiaWaQhyoe Arryee
 
MASALAH, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN HIPOTESIS
MASALAH, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN HIPOTESISMASALAH, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN HIPOTESIS
MASALAH, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN HIPOTESISAi Solihat
 

What's hot (20)

Hubungan Antara Empat Keterampilan Berbahasa
Hubungan Antara Empat Keterampilan BerbahasaHubungan Antara Empat Keterampilan Berbahasa
Hubungan Antara Empat Keterampilan Berbahasa
 
Persamaan akuntansi dan aturan debet/kredit
Persamaan akuntansi dan aturan debet/kreditPersamaan akuntansi dan aturan debet/kredit
Persamaan akuntansi dan aturan debet/kredit
 
Bahasa baku bahasa indonesia
Bahasa baku bahasa indonesiaBahasa baku bahasa indonesia
Bahasa baku bahasa indonesia
 
Periode Pengesahan Pancasila
Periode Pengesahan PancasilaPeriode Pengesahan Pancasila
Periode Pengesahan Pancasila
 
RAGAM BAHASA INDONESIA
RAGAM BAHASA INDONESIARAGAM BAHASA INDONESIA
RAGAM BAHASA INDONESIA
 
Bagaimana Mereview Artikel Ilmiah
Bagaimana Mereview Artikel IlmiahBagaimana Mereview Artikel Ilmiah
Bagaimana Mereview Artikel Ilmiah
 
Kedudukan dan fungsi bahasa indonesia sebagai bahasa nasional dan bahasa negara
Kedudukan dan fungsi bahasa indonesia sebagai bahasa nasional dan bahasa negaraKedudukan dan fungsi bahasa indonesia sebagai bahasa nasional dan bahasa negara
Kedudukan dan fungsi bahasa indonesia sebagai bahasa nasional dan bahasa negara
 
Ppt bahasa baku dan bahasa nonbaku
Ppt bahasa baku dan bahasa nonbakuPpt bahasa baku dan bahasa nonbaku
Ppt bahasa baku dan bahasa nonbaku
 
Ragam Lisan Dan Tulisan
Ragam Lisan Dan TulisanRagam Lisan Dan Tulisan
Ragam Lisan Dan Tulisan
 
Laporan Penjualan Kewirausahaan
Laporan Penjualan KewirausahaanLaporan Penjualan Kewirausahaan
Laporan Penjualan Kewirausahaan
 
2. Mengaplikasikan dasar komunikasi
2. Mengaplikasikan dasar komunikasi2. Mengaplikasikan dasar komunikasi
2. Mengaplikasikan dasar komunikasi
 
TINDAK TUTUR DAN PERISTIWA TUTUR
TINDAK TUTUR DAN PERISTIWA TUTURTINDAK TUTUR DAN PERISTIWA TUTUR
TINDAK TUTUR DAN PERISTIWA TUTUR
 
MAKALAH BAHASA INDONESIA KEILMUAN
MAKALAH BAHASA INDONESIA KEILMUANMAKALAH BAHASA INDONESIA KEILMUAN
MAKALAH BAHASA INDONESIA KEILMUAN
 
3.7. menerapkan penyimpanan arsip sistem abjad, kronologis, geografis, nomor,...
3.7. menerapkan penyimpanan arsip sistem abjad, kronologis, geografis, nomor,...3.7. menerapkan penyimpanan arsip sistem abjad, kronologis, geografis, nomor,...
3.7. menerapkan penyimpanan arsip sistem abjad, kronologis, geografis, nomor,...
 
Sejarah Bahasa Indonesia
Sejarah Bahasa IndonesiaSejarah Bahasa Indonesia
Sejarah Bahasa Indonesia
 
bahasa indonesia k13 observasi
bahasa indonesia k13 observasibahasa indonesia k13 observasi
bahasa indonesia k13 observasi
 
Ragam bahasa berdasarkan situasi pemakaian
Ragam bahasa berdasarkan situasi pemakaianRagam bahasa berdasarkan situasi pemakaian
Ragam bahasa berdasarkan situasi pemakaian
 
contoh soal sederhana laporan keuangan
contoh soal sederhana laporan keuangancontoh soal sederhana laporan keuangan
contoh soal sederhana laporan keuangan
 
Powerpoint ragam bahasa indonesia
Powerpoint ragam bahasa indonesiaPowerpoint ragam bahasa indonesia
Powerpoint ragam bahasa indonesia
 
MASALAH, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN HIPOTESIS
MASALAH, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN HIPOTESISMASALAH, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN HIPOTESIS
MASALAH, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN HIPOTESIS
 

Viewers also liked

Ciri kebahasaan bahasa indonesia
Ciri kebahasaan bahasa indonesiaCiri kebahasaan bahasa indonesia
Ciri kebahasaan bahasa indonesiaYunita Siswanti
 
karakteristik umum bahasa indonesia keilmuan
karakteristik umum bahasa indonesia keilmuankarakteristik umum bahasa indonesia keilmuan
karakteristik umum bahasa indonesia keilmuanAnang Dwi Purwanto
 
ragam bahasa
ragam bahasaragam bahasa
ragam bahasaroisah453
 
Presentasi b indonesia kelas x
Presentasi b indonesia kelas xPresentasi b indonesia kelas x
Presentasi b indonesia kelas xFijar Jack
 
KTSP SD Muhammadiyah Banjaran
KTSP SD Muhammadiyah BanjaranKTSP SD Muhammadiyah Banjaran
KTSP SD Muhammadiyah Banjaranarif widyatma
 
Ciri-ciri Teks Akademik
Ciri-ciri Teks AkademikCiri-ciri Teks Akademik
Ciri-ciri Teks AkademikUwes Chaeruman
 
Ragam bahasa indonesia
Ragam bahasa indonesiaRagam bahasa indonesia
Ragam bahasa indonesiaUNIB
 
Media pembelajaran kelas 4 SD Nur Hidayanti
Media pembelajaran kelas 4 SD Nur HidayantiMedia pembelajaran kelas 4 SD Nur Hidayanti
Media pembelajaran kelas 4 SD Nur HidayantiNoval Sp
 
KK A SD Tinggi KAJIAN MATERI BAHASA DAN SASTRA INDONESIA
KK A  SD Tinggi  KAJIAN MATERI BAHASA DAN SASTRA INDONESIAKK A  SD Tinggi  KAJIAN MATERI BAHASA DAN SASTRA INDONESIA
KK A SD Tinggi KAJIAN MATERI BAHASA DAN SASTRA INDONESIAmulok pagentan
 
Bahasa Indonesia Kelas XII SMT 2 K13
Bahasa Indonesia Kelas XII SMT 2 K13Bahasa Indonesia Kelas XII SMT 2 K13
Bahasa Indonesia Kelas XII SMT 2 K13Muhammad Pangisthu
 
Pembelajaran Tematik Kelas 4 SD Tema 1 Indahnya Kebersamaan Sub Tema 1 Kebera...
Pembelajaran Tematik Kelas 4 SD Tema 1 Indahnya Kebersamaan Sub Tema 1 Kebera...Pembelajaran Tematik Kelas 4 SD Tema 1 Indahnya Kebersamaan Sub Tema 1 Kebera...
Pembelajaran Tematik Kelas 4 SD Tema 1 Indahnya Kebersamaan Sub Tema 1 Kebera...Iswati19
 
Rpp b.ind smk kls xii
Rpp b.ind smk kls xiiRpp b.ind smk kls xii
Rpp b.ind smk kls xiiAndie Irawan
 
PENGEMBANGAN KOPERASI & USAHA KECIL MENENGAH
PENGEMBANGAN KOPERASI & USAHA KECIL MENENGAHPENGEMBANGAN KOPERASI & USAHA KECIL MENENGAH
PENGEMBANGAN KOPERASI & USAHA KECIL MENENGAHDorii Listypeach
 
PPT Tematik kelas 4 tema 1 subtema 1
PPT Tematik kelas 4 tema 1 subtema 1PPT Tematik kelas 4 tema 1 subtema 1
PPT Tematik kelas 4 tema 1 subtema 1mumukholisah
 
Landasan historis, filosofis, dan sosiologis pendidikan
Landasan historis, filosofis, dan sosiologis pendidikanLandasan historis, filosofis, dan sosiologis pendidikan
Landasan historis, filosofis, dan sosiologis pendidikanYukita Akira
 

Viewers also liked (20)

Ciri kebahasaan bahasa indonesia
Ciri kebahasaan bahasa indonesiaCiri kebahasaan bahasa indonesia
Ciri kebahasaan bahasa indonesia
 
karakteristik umum bahasa indonesia keilmuan
karakteristik umum bahasa indonesia keilmuankarakteristik umum bahasa indonesia keilmuan
karakteristik umum bahasa indonesia keilmuan
 
ragam bahasa
ragam bahasaragam bahasa
ragam bahasa
 
Bahasa Indonesia Keilmuan
Bahasa Indonesia KeilmuanBahasa Indonesia Keilmuan
Bahasa Indonesia Keilmuan
 
Karakteristik umum khusus @pz
Karakteristik umum khusus @pzKarakteristik umum khusus @pz
Karakteristik umum khusus @pz
 
Presentasi b indonesia kelas x
Presentasi b indonesia kelas xPresentasi b indonesia kelas x
Presentasi b indonesia kelas x
 
Keterampilan Membaca
Keterampilan MembacaKeterampilan Membaca
Keterampilan Membaca
 
Ragam bahasa ilmiah
Ragam bahasa ilmiahRagam bahasa ilmiah
Ragam bahasa ilmiah
 
KTSP SD Muhammadiyah Banjaran
KTSP SD Muhammadiyah BanjaranKTSP SD Muhammadiyah Banjaran
KTSP SD Muhammadiyah Banjaran
 
Karakteristik bahasa ilmiah (2)
Karakteristik bahasa ilmiah (2)Karakteristik bahasa ilmiah (2)
Karakteristik bahasa ilmiah (2)
 
Ciri-ciri Teks Akademik
Ciri-ciri Teks AkademikCiri-ciri Teks Akademik
Ciri-ciri Teks Akademik
 
Ragam bahasa indonesia
Ragam bahasa indonesiaRagam bahasa indonesia
Ragam bahasa indonesia
 
Media pembelajaran kelas 4 SD Nur Hidayanti
Media pembelajaran kelas 4 SD Nur HidayantiMedia pembelajaran kelas 4 SD Nur Hidayanti
Media pembelajaran kelas 4 SD Nur Hidayanti
 
KK A SD Tinggi KAJIAN MATERI BAHASA DAN SASTRA INDONESIA
KK A  SD Tinggi  KAJIAN MATERI BAHASA DAN SASTRA INDONESIAKK A  SD Tinggi  KAJIAN MATERI BAHASA DAN SASTRA INDONESIA
KK A SD Tinggi KAJIAN MATERI BAHASA DAN SASTRA INDONESIA
 
Bahasa Indonesia Kelas XII SMT 2 K13
Bahasa Indonesia Kelas XII SMT 2 K13Bahasa Indonesia Kelas XII SMT 2 K13
Bahasa Indonesia Kelas XII SMT 2 K13
 
Pembelajaran Tematik Kelas 4 SD Tema 1 Indahnya Kebersamaan Sub Tema 1 Kebera...
Pembelajaran Tematik Kelas 4 SD Tema 1 Indahnya Kebersamaan Sub Tema 1 Kebera...Pembelajaran Tematik Kelas 4 SD Tema 1 Indahnya Kebersamaan Sub Tema 1 Kebera...
Pembelajaran Tematik Kelas 4 SD Tema 1 Indahnya Kebersamaan Sub Tema 1 Kebera...
 
Rpp b.ind smk kls xii
Rpp b.ind smk kls xiiRpp b.ind smk kls xii
Rpp b.ind smk kls xii
 
PENGEMBANGAN KOPERASI & USAHA KECIL MENENGAH
PENGEMBANGAN KOPERASI & USAHA KECIL MENENGAHPENGEMBANGAN KOPERASI & USAHA KECIL MENENGAH
PENGEMBANGAN KOPERASI & USAHA KECIL MENENGAH
 
PPT Tematik kelas 4 tema 1 subtema 1
PPT Tematik kelas 4 tema 1 subtema 1PPT Tematik kelas 4 tema 1 subtema 1
PPT Tematik kelas 4 tema 1 subtema 1
 
Landasan historis, filosofis, dan sosiologis pendidikan
Landasan historis, filosofis, dan sosiologis pendidikanLandasan historis, filosofis, dan sosiologis pendidikan
Landasan historis, filosofis, dan sosiologis pendidikan
 

Similar to Ciri Kebahasaan Bahasa Indonesia Keilmuan Ragam Formal

Bahasa Indonesia Ragam Ilmiah
Bahasa Indonesia Ragam IlmiahBahasa Indonesia Ragam Ilmiah
Bahasa Indonesia Ragam IlmiahikaNurulFadhillah
 
MAKALAH STRUKTUR PERCAKAPAN DAN PREFERENSI
MAKALAH STRUKTUR PERCAKAPAN DAN PREFERENSIMAKALAH STRUKTUR PERCAKAPAN DAN PREFERENSI
MAKALAH STRUKTUR PERCAKAPAN DAN PREFERENSINurulbanjar1996
 
Proposal linguistik
Proposal linguistikProposal linguistik
Proposal linguistikYeti Dwi
 
Tik. makalah indo_melinda[1]
Tik. makalah indo_melinda[1]Tik. makalah indo_melinda[1]
Tik. makalah indo_melinda[1]MelindaTriA
 
Makalah bahasa indonesia kalimat efektif
Makalah bahasa indonesia kalimat efektifMakalah bahasa indonesia kalimat efektif
Makalah bahasa indonesia kalimat efektifWarnet Raha
 
Makalah bahasa indonesia kalimat efektif
Makalah bahasa indonesia kalimat efektifMakalah bahasa indonesia kalimat efektif
Makalah bahasa indonesia kalimat efektifSeptian Muna Barakati
 
PPT MODUL 1 _MPBISD.pptx
PPT  MODUL 1 _MPBISD.pptxPPT  MODUL 1 _MPBISD.pptx
PPT MODUL 1 _MPBISD.pptxraniManggor
 
PPT MODUL 1 _MPBISD.pptx
PPT  MODUL 1 _MPBISD.pptxPPT  MODUL 1 _MPBISD.pptx
PPT MODUL 1 _MPBISD.pptxraniManggor
 
Makalah bahasa indonesia Ejaan Bahasa Indonesia
Makalah bahasa indonesia Ejaan Bahasa IndonesiaMakalah bahasa indonesia Ejaan Bahasa Indonesia
Makalah bahasa indonesia Ejaan Bahasa IndonesiaBram Agus Leonardo
 
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docxCARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docxWahid148954
 
Gagasan Penyempurnaan EYD
Gagasan Penyempurnaan EYDGagasan Penyempurnaan EYD
Gagasan Penyempurnaan EYDTifanny Ellies
 
YOLLANDA OCTAVITRI_PENGEMBANGAN BAHAN AJAR.pdf
YOLLANDA OCTAVITRI_PENGEMBANGAN BAHAN AJAR.pdfYOLLANDA OCTAVITRI_PENGEMBANGAN BAHAN AJAR.pdf
YOLLANDA OCTAVITRI_PENGEMBANGAN BAHAN AJAR.pdfAulia Rachman
 
Refleksi sintaksis
Refleksi sintaksisRefleksi sintaksis
Refleksi sintaksisriduan92
 

Similar to Ciri Kebahasaan Bahasa Indonesia Keilmuan Ragam Formal (20)

Bahasa Indonesia Ragam Ilmiah
Bahasa Indonesia Ragam IlmiahBahasa Indonesia Ragam Ilmiah
Bahasa Indonesia Ragam Ilmiah
 
Artikel
ArtikelArtikel
Artikel
 
Kelompok 6.pptx
Kelompok 6.pptxKelompok 6.pptx
Kelompok 6.pptx
 
MAKALAH STRUKTUR PERCAKAPAN DAN PREFERENSI
MAKALAH STRUKTUR PERCAKAPAN DAN PREFERENSIMAKALAH STRUKTUR PERCAKAPAN DAN PREFERENSI
MAKALAH STRUKTUR PERCAKAPAN DAN PREFERENSI
 
KELOMPOK 5.pdf
KELOMPOK 5.pdfKELOMPOK 5.pdf
KELOMPOK 5.pdf
 
Bab viii kti
Bab viii ktiBab viii kti
Bab viii kti
 
Proposal linguistik
Proposal linguistikProposal linguistik
Proposal linguistik
 
Tik. makalah indo_melinda[1]
Tik. makalah indo_melinda[1]Tik. makalah indo_melinda[1]
Tik. makalah indo_melinda[1]
 
Diksi dan arti
Diksi dan artiDiksi dan arti
Diksi dan arti
 
Makalah bahasa indonesia kalimat efektif
Makalah bahasa indonesia kalimat efektifMakalah bahasa indonesia kalimat efektif
Makalah bahasa indonesia kalimat efektif
 
Makalah bahasa indonesia kalimat efektif
Makalah bahasa indonesia kalimat efektifMakalah bahasa indonesia kalimat efektif
Makalah bahasa indonesia kalimat efektif
 
PPT MODUL 1 _MPBISD.pptx
PPT  MODUL 1 _MPBISD.pptxPPT  MODUL 1 _MPBISD.pptx
PPT MODUL 1 _MPBISD.pptx
 
PPT MODUL 1 _MPBISD.pptx
PPT  MODUL 1 _MPBISD.pptxPPT  MODUL 1 _MPBISD.pptx
PPT MODUL 1 _MPBISD.pptx
 
Makalah bahasa indonesia Ejaan Bahasa Indonesia
Makalah bahasa indonesia Ejaan Bahasa IndonesiaMakalah bahasa indonesia Ejaan Bahasa Indonesia
Makalah bahasa indonesia Ejaan Bahasa Indonesia
 
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docxCARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
 
Gagasan Penyempurnaan EYD
Gagasan Penyempurnaan EYDGagasan Penyempurnaan EYD
Gagasan Penyempurnaan EYD
 
YOLLANDA OCTAVITRI_PENGEMBANGAN BAHAN AJAR.pdf
YOLLANDA OCTAVITRI_PENGEMBANGAN BAHAN AJAR.pdfYOLLANDA OCTAVITRI_PENGEMBANGAN BAHAN AJAR.pdf
YOLLANDA OCTAVITRI_PENGEMBANGAN BAHAN AJAR.pdf
 
Bahasa baku dan tidak baku
Bahasa baku dan tidak bakuBahasa baku dan tidak baku
Bahasa baku dan tidak baku
 
Ragam bahasa ilmiah
Ragam bahasa ilmiahRagam bahasa ilmiah
Ragam bahasa ilmiah
 
Refleksi sintaksis
Refleksi sintaksisRefleksi sintaksis
Refleksi sintaksis
 

More from Yunita Siswanti

Belajar dan Mebelajarkan
Belajar dan MebelajarkanBelajar dan Mebelajarkan
Belajar dan MebelajarkanYunita Siswanti
 
Analisis materi sastra pada Kompetensi Dasar kelas 4 SD
Analisis materi sastra pada Kompetensi Dasar kelas 4 SDAnalisis materi sastra pada Kompetensi Dasar kelas 4 SD
Analisis materi sastra pada Kompetensi Dasar kelas 4 SDYunita Siswanti
 
Implementasi HAM dalam Karya Intelektual (HAKi)
Implementasi HAM dalam Karya Intelektual (HAKi)Implementasi HAM dalam Karya Intelektual (HAKi)
Implementasi HAM dalam Karya Intelektual (HAKi)Yunita Siswanti
 
Model pembelajaran konsep dasar IPS yang kreatif, inovatif dan menyenangkan.
Model pembelajaran konsep dasar IPS yang kreatif, inovatif dan menyenangkan.Model pembelajaran konsep dasar IPS yang kreatif, inovatif dan menyenangkan.
Model pembelajaran konsep dasar IPS yang kreatif, inovatif dan menyenangkan.Yunita Siswanti
 
Teori Belajar dalam Pembelajaran Bahasa
Teori Belajar dalam Pembelajaran BahasaTeori Belajar dalam Pembelajaran Bahasa
Teori Belajar dalam Pembelajaran BahasaYunita Siswanti
 
Hubungan Kemiskinan dan Penanggulangannya Terhadap Nilai-Nilai Pancasila dan ...
Hubungan Kemiskinan dan Penanggulangannya Terhadap Nilai-Nilai Pancasila dan ...Hubungan Kemiskinan dan Penanggulangannya Terhadap Nilai-Nilai Pancasila dan ...
Hubungan Kemiskinan dan Penanggulangannya Terhadap Nilai-Nilai Pancasila dan ...Yunita Siswanti
 
Latihan Soal UNAS Matematika SMK
Latihan Soal UNAS Matematika SMKLatihan Soal UNAS Matematika SMK
Latihan Soal UNAS Matematika SMKYunita Siswanti
 
How to use packet tracer
How to use packet tracerHow to use packet tracer
How to use packet tracerYunita Siswanti
 

More from Yunita Siswanti (14)

Sekolah Impianku
Sekolah ImpiankuSekolah Impianku
Sekolah Impianku
 
Belajar dan Mebelajarkan
Belajar dan MebelajarkanBelajar dan Mebelajarkan
Belajar dan Mebelajarkan
 
Analisis materi sastra pada Kompetensi Dasar kelas 4 SD
Analisis materi sastra pada Kompetensi Dasar kelas 4 SDAnalisis materi sastra pada Kompetensi Dasar kelas 4 SD
Analisis materi sastra pada Kompetensi Dasar kelas 4 SD
 
Implementasi HAM dalam Karya Intelektual (HAKi)
Implementasi HAM dalam Karya Intelektual (HAKi)Implementasi HAM dalam Karya Intelektual (HAKi)
Implementasi HAM dalam Karya Intelektual (HAKi)
 
Model pembelajaran konsep dasar IPS yang kreatif, inovatif dan menyenangkan.
Model pembelajaran konsep dasar IPS yang kreatif, inovatif dan menyenangkan.Model pembelajaran konsep dasar IPS yang kreatif, inovatif dan menyenangkan.
Model pembelajaran konsep dasar IPS yang kreatif, inovatif dan menyenangkan.
 
Teori Belajar dalam Pembelajaran Bahasa
Teori Belajar dalam Pembelajaran BahasaTeori Belajar dalam Pembelajaran Bahasa
Teori Belajar dalam Pembelajaran Bahasa
 
Teori Konstruktivisme
Teori KonstruktivismeTeori Konstruktivisme
Teori Konstruktivisme
 
Hubungan Kemiskinan dan Penanggulangannya Terhadap Nilai-Nilai Pancasila dan ...
Hubungan Kemiskinan dan Penanggulangannya Terhadap Nilai-Nilai Pancasila dan ...Hubungan Kemiskinan dan Penanggulangannya Terhadap Nilai-Nilai Pancasila dan ...
Hubungan Kemiskinan dan Penanggulangannya Terhadap Nilai-Nilai Pancasila dan ...
 
Keterampilan Membaca
Keterampilan MembacaKeterampilan Membaca
Keterampilan Membaca
 
Isu-Isu Perkembangan
Isu-Isu PerkembanganIsu-Isu Perkembangan
Isu-Isu Perkembangan
 
Latihan Soal UNAS Matematika SMK
Latihan Soal UNAS Matematika SMKLatihan Soal UNAS Matematika SMK
Latihan Soal UNAS Matematika SMK
 
'Grafika Interaktif'
'Grafika Interaktif''Grafika Interaktif'
'Grafika Interaktif'
 
How to use packet tracer
How to use packet tracerHow to use packet tracer
How to use packet tracer
 
Tutorial debian
Tutorial debianTutorial debian
Tutorial debian
 

Recently uploaded

SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptxSBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptxFardanassegaf
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdfWahyudinST
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmeunikekambe10
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptAcemediadotkoM1
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.aechacha366
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanTPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanNiKomangRaiVerawati
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxMTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxssuser0239c1
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKARenoMardhatillahS
 
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...jumadsmanesi
 
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2noviamaiyanti
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfGugunGunawan93
 
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup BangsaDinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup BangsaEzraCalva
 

Recently uploaded (20)

SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptxSBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanTPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxMTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
 
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
 
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
 
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup BangsaDinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
 

Ciri Kebahasaan Bahasa Indonesia Keilmuan Ragam Formal

  • 1. Ciri Kebahasaan Ragam Formal Bahasa Indonesia Keilmuan MATERI UNTUK MEMENUHI MATA KULIAH Bahasa Indonesia Keilmuan yang dibimbing oleh Bapak Achmad Badawi Ditulis oleh : 1. Tri Ratna W (140151604045) 2. Umasita Dewi (140151605049) 3. Vitri Nur R (140151604931) 4. Wisnu Cahyo L (140151605035) 5. Yohananda Eka P (140151603915) 6. Yunita Siswanti (140151604166) UNIVERSITAS NEGERI MALANG FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN JURUSAN KEPENDIDIKAN SEKOLAH DASAR DAN PRASEKOLAH PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR September 2014
  • 2. Ciri Kebahasaan Bahasa Indonesia Keilmuan Ragam Formal Ditinjau dari situasinya pengggunaan Bahasa Indonesia Keilmuan termasuk ragam formal atau ragam resmi. Ciri keformalan bahasa keilmuan ditemukan dalam tataran kosa kata, bentukan kata dan kalimat. Kosakata kolokial/ percakapan sehari-hari, misalnya kayaknya, bikin tapi, nggak, lantaas dan sebagainya perlu dihindari. Demikian juga bentukan kata seperti menganalisa, memberi, memindah, mengevaluir dan sebagainya. Tingkat keformalan bahasa dalam tulisan ilmiah dapat dilihat pada kosa kata, bentukan kata dan kalimat. Bentukan kata yang formal adalah bentukan kata yang lengkap dan utuh sesuai dengan aturan pembentukan kata dalam bahasa Indonesia. Selanjutnya, perhatikanlah paparan berikut! A. Kosakata Formal dan Tidak Formal Contoh : Kosakata formal Kosakata tidak formal Seperti, sebagaimana Sepertinya, kayaknya, kayak Tetapi, namun Tapi Tidak Ndak, nggak Lalu, kemudian Lantas Hanya Cuma, cumak, cuman Bagi, untuk Buat, pro, teruntuk B. Bentukan Kata Formal dan Tidak Formal Contoh : Bentukan kata formal Bentukan kata tidak formal Bertemu Ketemu
  • 3. Tertinggal Ketinggalan Terbawa Kebawa Menganalisis Menganalisa Mengevaluasi mengevaluir Memindahkan Memindah Sedangkan Sedang Kutiplah,bacalah Kutip,baca Membuat Bikin C. Keformalan Kalimat Contoh : 1. Sedang yang dimaksud pengendalian adalh berkaitan dengan mengevaluasi dan menganalisa apakah kegiatan tersebut berjalan sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan. 2. Maka controller mempunyai fungsi sebagai pengendali,oleh kaarena itu dalam penelitian ini akan mencoba melihat sejauh mana hal-hal yang di atas berkembang dalam lingkungan perusahaan secara efektif. 3. Dalam penelitian ini akan mencoba melihat sejauh mana hal-hal yang dikemukakan di atas berkembang dalam lingkungan perusahaan secara efektif. Bandingkanlah! 1. Sedangkan yang dimaksud dengan pengendalian adalah kegiatan mengevaluasi dan menganalisis kesesuaian pelaksanaan program dengan rencana yang telah ditetapkan. Keterangan: Pada contoh kalimat (1a) kata sedang dapat diformalkan menjadi sedangkan, kata menganalisa dapat diformalkan menjadi menganalisis. Kata sedangkan tidak tepat digunakan di awal kalimat. Fungsi kata
  • 4. sedangkan adalah merangkai hubungan antar kalimatyang bersifat pertentangan. Keformalan pada tataran kalimat ditandai oleh adanya kejelasan unsur wajib, yakni fungsi subjek, predikat, objek dan keterangan. 2. Controler mempunyai fungsi sbagai pengendali, oleh karena itu dalam penelitian ini akan dicoba dikaji seberapa persen hal-hal tersebut mempengaruhi keefektifan kinerja perusahaan. 3. Kalimat (3) di atas fungsi subjek dan keterangan tidak jelas. Fungsi frasa penelitian ini adalah subjek maka tidak perlu diberi pengantar kata depan dalam dan jenisnya. Jika kata dalam penelitian ini berfungsi sebagai keterangan harus diikuti bentuk verba pasif di-. Untuk memenuhi ciri formal, kalimat tersebut perlu diubah seperti berikut ini. (3a) Penelitian ini akan mencoba… (fungsi subjek), atau (3b) Dalam penelitian ini akan dicoba… (fungsi keterangan) D. Ciri-Ciri Ragam Formal atau Ragam Baku 1. Karena ragam baku berasal dari dialek, maka jumlah penutur asli (native speaker) bahasa baku lebih sedikit dibandingkan penutur bahasa. 2. Ragam baku merupakan ragam yang biasanya diajarkan pada orang lain yang bukan penutur asli bahasa tersebut. 3. Ragam baku mampu memberi jaminan kepada pemakainya bahwa ujaran yang dipakai kelak dapat dipahami oleh masyarakat luas, lebih luas dari pada jika dia memakai dialek regional. 4. Sepanjang ragam tersebut menyangkut ragam baku dalam bahasa nasional atau bahasa resmi, biasanya ragam itu dipakai oleh kalangan terpelajar, kalangan cendikiawan dan ilmuwan, atau setidaknya dalam karya tulis ilmiah. 5. Ragam baku mempunyai bentuk-bentuk kebahasaan tertentu yang membedakannya dengan ragam-ragam lain. Ciri kebahasaan itu dalam bahasa baku pasti dan dipakai secara ajeg (konsisten).