SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
SASARAN KESELAMATAN PASIEN RUMAH SAKIT
6 SASARAN
KESELAMATAN PASIEN
• Ketepatan Identifikasi Pasien
Sasaran 1
• Peningkatan Komunikasi yang Efektif
Sasaran 2
• Peningkatan Keamanan obat yang perlu
diwaspadai (High Alert Medication)
Sasaran 3
• Kepastian tepat lokasi, tepat prosedur, dan
tepat pasien operasi
Sasaran 4
• Pengurangan Risiko Infeksi terkait Pelayanan
Kesehatan
Sasaran 5
• Pengurangan Risiko Pasien Jatuh
Sasaran 6
Sasaran 1
Ketepatan identifikasi Pasien
Pasien diIdentifikasi pada saat:
1. Sebelum pemberian obat,
Pemberian darah / produk
darah
2. Sebelum pengambilan darah
dan spesimen lain untuk
pemeriksaan klinis
3. Sebelum memberikan
pengobatan
4. Sebelum memberikan tindakan.
Identifikasi pasien :
menggunakan dua identitas
dari minimal tiga identitas.
1. Nama Pasien (Sesuai
KTP)
2. Tanggal Lahir Pasien
3. Nomor Rekam Medis
Bandingkan
dengan
gelang pasien
SPO IDENTIFIKASI PASIEN
SEBELUM PEMBERIAN OBAT PADA PASIEN DENGAN
GELANG IDENTITAS
Pertemuan Pertama
Berikan pertanyaan terbuka menanyakan nama
lengkap dan tanggal lahir pasien
“Bisa Bapak/ Ibu sebutkan nama dan tanggal lahir
Bapak/ Ibu?”
Saat pasien menyebutkan nama lengkap dan
tanggal lahirnya, cocokkan dengan gelang
identitas yang dipakai oleh pasien
Verbal dan Visual
Visual
Lanjutan…
Pertemuan selanjutnya
dengan pasien
Berikan pertanyaan tertutup menanyakan
nama pasien?
“dengan Bapak/Ibu…?”
Saat pasien menjawab, cocokkan dengan gelang
identitas yang dipake oleh pasien
SPO Identifikasi pasien sebelum pemberian
obat pada pasien tanpa gelang identitas
Untuk pasien
Rawat Jalan
pertanyaan terbuka menanyakan nama
lengkap dan tanggal lahir pasien
“Bisa Bapak/Ibu sebutkan nama dan
tanggal lahir Bapak/Ibu?”
Cocokkan dengan KARCIS BEROBAT yang
dipegang oleh pasien atau pengantar
pasien
SPO Pemasangan Gelang Identitas Pasien
Pasangkan gelang identitas pada
pergelangan tanan kanan, bila tidak
bisa di tangan kanan, urutan
pemakaian gelang adalah di tangan
kiri, kaki kanan, kaki kiri.
SPO Pemasangan Stiker Penanda Risiko
Pada Pasien Kondisi Khusus
Petugas/perawat menjelaskan prosedur
pemasangan stiker penanda risiko di
gelang identitas dan tujuannya kepada
pasien/keluarga
ALLERGY
FALL RISK DNR
Pasien dengan riwayat
alergi
pasien berisiko tinggi
jatuh
Pasien DNR (Do Not
Resuscitate)
Sasaran 2
Peningkatan Komunikasi Yang Efektif
Komunikasi antar Petugas
– Komunikasi verbal dengan
Read Back, Write Down,
Confirmation / TBaK (Tulis,
Baca Konfirmasi)
– Melaporkan kondisi pasien
dengan SBAR (Situation –
Backround – Assessment –
Recommendation)
– Tulisan dapat dibaca
– Adanya daftar singkatan
– Bila perlu dieja
SBARSITUATION BACKGROUND
ASSESMENT
RECOMENDATION
Cara Komunikasi via telepon
laporkan kondisi pasien
dengan metode “SBAR”
TULIS
LENGKAP
BACA ULANG/READBACK
(Obat LASA di EJA dengan
ALPHABET PHONETIK)
KONFIRMASI
Stempel
KONFIRMASI
di CPPT
1 X 24 JAM
SITUATION (S)
Saya Annisa PPDS/perawat RSU.Mitra Medika Medan. Melaporkan
pasien nama Ny. Mawar. perempuan. Umur 65 tahun dirawat di kamar
23. Tiba tiba mengalami sesak napas. Juga mengeluh nyeri dada dan batuk
darah . Saturasi O2 menurun 88% diruangan, RR 24x/menit, HR 110x/menit
dan TD 85/50 mmHg.
BACKGROUND (B)
Ny. Mawar telah dirawat 3 hari yang lalu mendapat infeksi paru-paru
(pneumonia). Telah diberikan Antibiotik Ceftriaxone 1 gr/12
jam IV, Keadaan umum sebelumnya normal dan infuse RL terpasang 20
tetes/menit
11
CONTOH CARA MELAPOR Ke-DOKTER DENGAN MENGGUNAKAN
KOMUNIKASI SBAR
Assessment (A)
Ny. Mawar. mendapat infeksi paru paru. Yang sejak saat dirawat tanda
vitalnya stabil kemudian tiba-tiba menurun,sesak napas dan batuk
darah. Dia belum mendapat profilaksis venous thromboembolism.
Saya tidak tahu kenapa ini terjadi dan saya kuatir dengan kondisinya
RECOMMENDATION (R)
1. Perlukah diberikan oksigen memakai sungkup?. Berapa L/menit
2. Perlukah diganti cairan infus?, cairan apa, dan berapa kecepatannya?
3. Perlukah diberikan heparin?
4. Perlukah diperiksa Darah rutin, Analisa gas darah dan foto thoraks ?
5. Saya harap dokter dapat segera datang
12
KONFIRMASI
SAYA TELAH MEMBACA SELURUH PERINTAH VIA LISAN/PHONE
TGL : __/__/____/, JAM :____ YANG TERTULIS DI DALAM CPPT DAN
DENGAN INI SAYA MEMVERIFIKASI BAHWA ISI PERINTAH ADALAH BENAR
SESUAI DENGAN YANG DIPERINTAHKAN
PEMBERI INSTRUKSI
(________________)
NAMA & TTD
STEMPEL KONFIRMASI UNTUK KOMUNIKASI LISAN/VIA TELEPON
Sasaran 3
Peningkatan Keamanan Obat Yang Perlu Diwaspadai (High Alert)
• Sosialisasikan dan tingkatkan
kewaspadaan obat Look Alike dan
Sound Alike (LASA) atau Nama Obat
Rupa Mirip (NORUM) disimpan
berjauhan
• Terapkan DOUBLE CHECK
• Perhatikan agar obat HIGH ALERT
berada di tempat yang aman dan
berlabel (Tidak boleh disimpan di
ruang perawatan), kecuali di Depo
Farmasi, IGD, Kamar bersalin, Kamar
bedah, HCU, HDU, ICU, CVCU
PRINSIP 6 BENAR
• Benar Pasien
• Benar Obat
• Benar Dosis
• Benar Waktu
• Benar Cara
• Benar Dokumentasi
High
Alert
High
Alert
High
Alert
Arjaty/IMRK/2008
MEDICAL ERROR
Arjaty/IMRK/2010
Error in
Execution
Slips
18
Sasaran 4
Kepastian Tepat Lokasi, Tepat Prosedur, Tepat Pasien Operasi
 Sebelum dilaksanakan operasi terapkan pengisian Checklist Keselamatan
Operasi untuk memastikan:
 Tepat pasien.
 Tepat prosedur.
 Tepat daerah/ lokasi operasi (
• Beri tanda pada sisi
operasi (surgical site
marking) yang tepat
dengan cara yang jelas
dimengerti dan
libatkan pasien dalam
hal ini
Sasaran 5
Pengurangan Risiko Infeksi Terkait Pelayanan Kesehatan
 Telapak tangan
 Punggung tangan
 Sela-sela jari
 Punggung jari-jari
(gerakan kunci )
 Sekeliling ibu jari
(putar-putar)
 Kuku dan ujung jari
(putar-putar)
• Lama cuci tangan :
• HAND RUB : 20 – 30
DETIK
• HAND WASH : 40 – 60
DETIK
6 waktu cuci tangan (Six moments )
6. Setelah melepas
Handscoon
Sasaran 6
Pengurangan risiko pasien jatuh
• Pasien sebaiknya di nilai risiko jatuh:
• Saat pendaftaran
• Saat transfer dari unit satu ke unit lain
• Setelah pasien jatuh
• Regular interval. Bulanan, dua mingguan atau
harian
• Setiap pasien yang akan masuk RS, dinilai
risiko jatuhnya dengan menggunakan form
penilaian resiko jatuh
• Tempelkan stiker kuning pada gelang
identitas pasien
Skala Resiko Pasien Jatuh
1. Penilaian risiko jatuh pada anak/Pediatri
dengan skala risiko jatuh Humpty Dumpty
(≤ 21 TAHUN)
1. Penilaian risiko jatuh pasien lanjut
usia/geriatri Skala Sydney (> 45 TAHUN)
2. Penilaian risiko jatuh pada pasien dewasa
Morse Fall Scale (>21 – 45 TAHUN)
4. Form Pencegahan pasien risiko jatuh
Penanda Pasien Berisiko Jatuh Tinggi
tanda peringatan (kode/ lambang
segitiga kuning orang jatuh) pada
tempat tidur pasien
stiker tambahan risiko jatuh
(warna kuning)
Sasaran Keselamatan Pasien (Patient Safety)

More Related Content

What's hot

Analisa kebutuhan tenaga keperawatan di rumah sakit
Analisa kebutuhan tenaga keperawatan di rumah sakitAnalisa kebutuhan tenaga keperawatan di rumah sakit
Analisa kebutuhan tenaga keperawatan di rumah sakit
Rahayoe Ningtyas
 
Prosedur penyuntikan imunisasi
Prosedur penyuntikan imunisasiProsedur penyuntikan imunisasi
Prosedur penyuntikan imunisasi
Joni Iswanto
 
Kuesioner pra skrining perkembangan (kpsp)
Kuesioner pra skrining perkembangan (kpsp)Kuesioner pra skrining perkembangan (kpsp)
Kuesioner pra skrining perkembangan (kpsp)
Amalia Senja
 
SPO Komunikasi Efektif SBAR.docx
SPO Komunikasi Efektif SBAR.docxSPO Komunikasi Efektif SBAR.docx
SPO Komunikasi Efektif SBAR.docx
TyanBagoes
 
Bantuan Hidup Dasar (2015 AHA Guideline)
Bantuan Hidup Dasar (2015 AHA Guideline)Bantuan Hidup Dasar (2015 AHA Guideline)
Bantuan Hidup Dasar (2015 AHA Guideline)
Sabam Simanjuntak
 
Table jenis-jenis lochea
Table jenis-jenis locheaTable jenis-jenis lochea
Table jenis-jenis lochea
owik15
 

What's hot (20)

Analisa kebutuhan tenaga keperawatan di rumah sakit
Analisa kebutuhan tenaga keperawatan di rumah sakitAnalisa kebutuhan tenaga keperawatan di rumah sakit
Analisa kebutuhan tenaga keperawatan di rumah sakit
 
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di PuskesmasManajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
 
Makalah patient safety
Makalah patient safetyMakalah patient safety
Makalah patient safety
 
Contoh Format lembaran rm
Contoh Format lembaran rmContoh Format lembaran rm
Contoh Format lembaran rm
 
Koding INA-CBG
Koding INA-CBGKoding INA-CBG
Koding INA-CBG
 
Prosedur penyuntikan imunisasi
Prosedur penyuntikan imunisasiProsedur penyuntikan imunisasi
Prosedur penyuntikan imunisasi
 
rumus pemberian obat melalui syringe pump
rumus pemberian obat melalui syringe pumprumus pemberian obat melalui syringe pump
rumus pemberian obat melalui syringe pump
 
Kuesioner pra skrining perkembangan (kpsp)
Kuesioner pra skrining perkembangan (kpsp)Kuesioner pra skrining perkembangan (kpsp)
Kuesioner pra skrining perkembangan (kpsp)
 
ews-ppt-pptx
 ews-ppt-pptx ews-ppt-pptx
ews-ppt-pptx
 
5. proses skoring kep. keluarga
5. proses skoring kep. keluarga5. proses skoring kep. keluarga
5. proses skoring kep. keluarga
 
07.studi kasus i risk grading matrix
07.studi kasus i   risk grading matrix07.studi kasus i   risk grading matrix
07.studi kasus i risk grading matrix
 
Balans cairan & elektrolit
Balans cairan & elektrolitBalans cairan & elektrolit
Balans cairan & elektrolit
 
Keselamatan Pasien di Puskesmas
Keselamatan Pasien di PuskesmasKeselamatan Pasien di Puskesmas
Keselamatan Pasien di Puskesmas
 
Triage
TriageTriage
Triage
 
K3 Keperawatan
K3 KeperawatanK3 Keperawatan
K3 Keperawatan
 
SPO Komunikasi Efektif SBAR.docx
SPO Komunikasi Efektif SBAR.docxSPO Komunikasi Efektif SBAR.docx
SPO Komunikasi Efektif SBAR.docx
 
PEMBERIAN MGSO4 DI RSIA BUDI KEMULIAAN
PEMBERIAN MGSO4 DI RSIA BUDI KEMULIAANPEMBERIAN MGSO4 DI RSIA BUDI KEMULIAAN
PEMBERIAN MGSO4 DI RSIA BUDI KEMULIAAN
 
Bantuan Hidup Dasar (2015 AHA Guideline)
Bantuan Hidup Dasar (2015 AHA Guideline)Bantuan Hidup Dasar (2015 AHA Guideline)
Bantuan Hidup Dasar (2015 AHA Guideline)
 
Formulir general consent
Formulir general consentFormulir general consent
Formulir general consent
 
Table jenis-jenis lochea
Table jenis-jenis locheaTable jenis-jenis lochea
Table jenis-jenis lochea
 

Viewers also liked

Pengurusan Konflik: Krisis dalam Kepimpinan
Pengurusan Konflik: Krisis dalam KepimpinanPengurusan Konflik: Krisis dalam Kepimpinan
Pengurusan Konflik: Krisis dalam Kepimpinan
Salam Nurani Training and Consultancy
 
Komunikasi berkesan
Komunikasi berkesanKomunikasi berkesan
Komunikasi berkesan
Lee Oi Wah
 
Komunikasi berkesan dalam organisasi
Komunikasi berkesan dalam organisasiKomunikasi berkesan dalam organisasi
Komunikasi berkesan dalam organisasi
Salam Nurani Training and Consultancy
 
Apa Itu Komunikasi??
Apa Itu Komunikasi??Apa Itu Komunikasi??
Apa Itu Komunikasi??
tonen91
 
Kemahiran komunikasi berkesan
Kemahiran komunikasi berkesanKemahiran komunikasi berkesan
Kemahiran komunikasi berkesan
munnianwar
 

Viewers also liked (15)

Pengurusan Konflik: Krisis dalam Kepimpinan
Pengurusan Konflik: Krisis dalam KepimpinanPengurusan Konflik: Krisis dalam Kepimpinan
Pengurusan Konflik: Krisis dalam Kepimpinan
 
Mengapa Komunikasi yang Efektif Penting?
Mengapa Komunikasi yang Efektif Penting?Mengapa Komunikasi yang Efektif Penting?
Mengapa Komunikasi yang Efektif Penting?
 
Komunikasi dalam organisasi
Komunikasi dalam organisasiKomunikasi dalam organisasi
Komunikasi dalam organisasi
 
Syuf'ah
Syuf'ahSyuf'ah
Syuf'ah
 
Komunikasi berkesan
Komunikasi berkesanKomunikasi berkesan
Komunikasi berkesan
 
Ppt budi pekerti , komunikasi efektif
Ppt budi pekerti , komunikasi efektifPpt budi pekerti , komunikasi efektif
Ppt budi pekerti , komunikasi efektif
 
Gangguan Mood
Gangguan MoodGangguan Mood
Gangguan Mood
 
Komunikasi berkesan dalam organisasi
Komunikasi berkesan dalam organisasiKomunikasi berkesan dalam organisasi
Komunikasi berkesan dalam organisasi
 
Komunikasi berkesan
Komunikasi berkesanKomunikasi berkesan
Komunikasi berkesan
 
Apa Itu Komunikasi??
Apa Itu Komunikasi??Apa Itu Komunikasi??
Apa Itu Komunikasi??
 
Komunikasi organisasi dan motivasi
Komunikasi organisasi dan motivasiKomunikasi organisasi dan motivasi
Komunikasi organisasi dan motivasi
 
Kebersihan diri
Kebersihan diriKebersihan diri
Kebersihan diri
 
Kemahiran menyelesaikan masalah
Kemahiran menyelesaikan masalahKemahiran menyelesaikan masalah
Kemahiran menyelesaikan masalah
 
Kemahiran menyoal
Kemahiran menyoalKemahiran menyoal
Kemahiran menyoal
 
Kemahiran komunikasi berkesan
Kemahiran komunikasi berkesanKemahiran komunikasi berkesan
Kemahiran komunikasi berkesan
 

Similar to Sasaran Keselamatan Pasien (Patient Safety)

Fact Sheet Care of Patient.pptx
Fact Sheet Care of Patient.pptxFact Sheet Care of Patient.pptx
Fact Sheet Care of Patient.pptx
eyeeasy
 

Similar to Sasaran Keselamatan Pasien (Patient Safety) (20)

pps ppt sosialisasi.pptx
pps ppt sosialisasi.pptxpps ppt sosialisasi.pptx
pps ppt sosialisasi.pptx
 
1. PASIEN SAFETY.pdf
1. PASIEN SAFETY.pdf1. PASIEN SAFETY.pdf
1. PASIEN SAFETY.pdf
 
PPT BOOKLET SASARAN KESELAMATAN PASIEN.pptx
PPT BOOKLET SASARAN KESELAMATAN PASIEN.pptxPPT BOOKLET SASARAN KESELAMATAN PASIEN.pptx
PPT BOOKLET SASARAN KESELAMATAN PASIEN.pptx
 
373606306-TEAM-3-SASARAN-KESELAMATAN-PASIEN-ppt.ppt
373606306-TEAM-3-SASARAN-KESELAMATAN-PASIEN-ppt.ppt373606306-TEAM-3-SASARAN-KESELAMATAN-PASIEN-ppt.ppt
373606306-TEAM-3-SASARAN-KESELAMATAN-PASIEN-ppt.ppt
 
Materi Presentasi SKP.pdf
Materi Presentasi SKP.pdfMateri Presentasi SKP.pdf
Materi Presentasi SKP.pdf
 
SKP Identifikasi Pasien.pptx
SKP Identifikasi Pasien.pptxSKP Identifikasi Pasien.pptx
SKP Identifikasi Pasien.pptx
 
BUKU SAKU PERAWAT.pptx
BUKU SAKU PERAWAT.pptxBUKU SAKU PERAWAT.pptx
BUKU SAKU PERAWAT.pptx
 
bmc4-prinsip keselamatan.pptx
bmc4-prinsip keselamatan.pptxbmc4-prinsip keselamatan.pptx
bmc4-prinsip keselamatan.pptx
 
RESOSIALISASI KOMITE DAN POKJA SKP-1 (1).pptx
RESOSIALISASI KOMITE DAN POKJA SKP-1 (1).pptxRESOSIALISASI KOMITE DAN POKJA SKP-1 (1).pptx
RESOSIALISASI KOMITE DAN POKJA SKP-1 (1).pptx
 
IDENTIFIKASI PASIEN.ppt
IDENTIFIKASI PASIEN.pptIDENTIFIKASI PASIEN.ppt
IDENTIFIKASI PASIEN.ppt
 
Skp 2019 (1)
Skp 2019 (1)Skp 2019 (1)
Skp 2019 (1)
 
skenario pertanyaan surveyor akreditasi rumah sakit versi 2012
skenario pertanyaan surveyor akreditasi rumah sakit versi 2012skenario pertanyaan surveyor akreditasi rumah sakit versi 2012
skenario pertanyaan surveyor akreditasi rumah sakit versi 2012
 
Patient Safety 1
Patient Safety 1Patient Safety 1
Patient Safety 1
 
Fact Sheet Care of Patient.pptx
Fact Sheet Care of Patient.pptxFact Sheet Care of Patient.pptx
Fact Sheet Care of Patient.pptx
 
SOSIALISASI PENGISIAN REKAM MEDIS PELAYANAN GILUT
SOSIALISASI PENGISIAN REKAM MEDIS PELAYANAN GILUTSOSIALISASI PENGISIAN REKAM MEDIS PELAYANAN GILUT
SOSIALISASI PENGISIAN REKAM MEDIS PELAYANAN GILUT
 
Patient-Safety.pptx
Patient-Safety.pptxPatient-Safety.pptx
Patient-Safety.pptx
 
Patient-Safety.ppt84 halamanghjjjgujhhikkkk
Patient-Safety.ppt84 halamanghjjjgujhhikkkkPatient-Safety.ppt84 halamanghjjjgujhhikkkk
Patient-Safety.ppt84 halamanghjjjgujhhikkkk
 
PPI DI RAWAT JALAN _ HD.pdf
PPI DI RAWAT JALAN _ HD.pdfPPI DI RAWAT JALAN _ HD.pdf
PPI DI RAWAT JALAN _ HD.pdf
 
MATERI_dr.Hasanah PPI.pdf
MATERI_dr.Hasanah PPI.pdfMATERI_dr.Hasanah PPI.pdf
MATERI_dr.Hasanah PPI.pdf
 
1-1 dr. Husaini, Sp.PD ETIK Dan PATIENT SAFETY IMEC VI.pdf
1-1 dr. Husaini, Sp.PD ETIK Dan PATIENT SAFETY IMEC VI.pdf1-1 dr. Husaini, Sp.PD ETIK Dan PATIENT SAFETY IMEC VI.pdf
1-1 dr. Husaini, Sp.PD ETIK Dan PATIENT SAFETY IMEC VI.pdf
 

More from ADam Raeyoo (9)

Grooming an Greeting
Grooming an GreetingGrooming an Greeting
Grooming an Greeting
 
RJPO (Resusitasi Jantung Paru Otak)
RJPO (Resusitasi Jantung Paru Otak)RJPO (Resusitasi Jantung Paru Otak)
RJPO (Resusitasi Jantung Paru Otak)
 
Perekaman EKG
Perekaman EKGPerekaman EKG
Perekaman EKG
 
EKG, Hipertrofi Jantung
EKG, Hipertrofi JantungEKG, Hipertrofi Jantung
EKG, Hipertrofi Jantung
 
EKG DASAR
EKG DASAREKG DASAR
EKG DASAR
 
EKG, Drug dan Defibrilator
EKG, Drug dan DefibrilatorEKG, Drug dan Defibrilator
EKG, Drug dan Defibrilator
 
Proposal perawatan luka dan hipnoterapi
Proposal perawatan luka dan hipnoterapiProposal perawatan luka dan hipnoterapi
Proposal perawatan luka dan hipnoterapi
 
Technical training
Technical trainingTechnical training
Technical training
 
Plan of action ners cilik uks
Plan of action ners cilik uksPlan of action ners cilik uks
Plan of action ners cilik uks
 

Recently uploaded

Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
JuliBriana2
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
ssuser35630b
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptxPelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 

Sasaran Keselamatan Pasien (Patient Safety)

  • 2. 6 SASARAN KESELAMATAN PASIEN • Ketepatan Identifikasi Pasien Sasaran 1 • Peningkatan Komunikasi yang Efektif Sasaran 2 • Peningkatan Keamanan obat yang perlu diwaspadai (High Alert Medication) Sasaran 3 • Kepastian tepat lokasi, tepat prosedur, dan tepat pasien operasi Sasaran 4 • Pengurangan Risiko Infeksi terkait Pelayanan Kesehatan Sasaran 5 • Pengurangan Risiko Pasien Jatuh Sasaran 6
  • 3. Sasaran 1 Ketepatan identifikasi Pasien Pasien diIdentifikasi pada saat: 1. Sebelum pemberian obat, Pemberian darah / produk darah 2. Sebelum pengambilan darah dan spesimen lain untuk pemeriksaan klinis 3. Sebelum memberikan pengobatan 4. Sebelum memberikan tindakan. Identifikasi pasien : menggunakan dua identitas dari minimal tiga identitas. 1. Nama Pasien (Sesuai KTP) 2. Tanggal Lahir Pasien 3. Nomor Rekam Medis Bandingkan dengan gelang pasien
  • 4. SPO IDENTIFIKASI PASIEN SEBELUM PEMBERIAN OBAT PADA PASIEN DENGAN GELANG IDENTITAS Pertemuan Pertama Berikan pertanyaan terbuka menanyakan nama lengkap dan tanggal lahir pasien “Bisa Bapak/ Ibu sebutkan nama dan tanggal lahir Bapak/ Ibu?” Saat pasien menyebutkan nama lengkap dan tanggal lahirnya, cocokkan dengan gelang identitas yang dipakai oleh pasien Verbal dan Visual Visual
  • 5. Lanjutan… Pertemuan selanjutnya dengan pasien Berikan pertanyaan tertutup menanyakan nama pasien? “dengan Bapak/Ibu…?” Saat pasien menjawab, cocokkan dengan gelang identitas yang dipake oleh pasien
  • 6. SPO Identifikasi pasien sebelum pemberian obat pada pasien tanpa gelang identitas Untuk pasien Rawat Jalan pertanyaan terbuka menanyakan nama lengkap dan tanggal lahir pasien “Bisa Bapak/Ibu sebutkan nama dan tanggal lahir Bapak/Ibu?” Cocokkan dengan KARCIS BEROBAT yang dipegang oleh pasien atau pengantar pasien
  • 7. SPO Pemasangan Gelang Identitas Pasien Pasangkan gelang identitas pada pergelangan tanan kanan, bila tidak bisa di tangan kanan, urutan pemakaian gelang adalah di tangan kiri, kaki kanan, kaki kiri.
  • 8. SPO Pemasangan Stiker Penanda Risiko Pada Pasien Kondisi Khusus Petugas/perawat menjelaskan prosedur pemasangan stiker penanda risiko di gelang identitas dan tujuannya kepada pasien/keluarga ALLERGY FALL RISK DNR Pasien dengan riwayat alergi pasien berisiko tinggi jatuh Pasien DNR (Do Not Resuscitate)
  • 9. Sasaran 2 Peningkatan Komunikasi Yang Efektif Komunikasi antar Petugas – Komunikasi verbal dengan Read Back, Write Down, Confirmation / TBaK (Tulis, Baca Konfirmasi) – Melaporkan kondisi pasien dengan SBAR (Situation – Backround – Assessment – Recommendation) – Tulisan dapat dibaca – Adanya daftar singkatan – Bila perlu dieja SBARSITUATION BACKGROUND ASSESMENT RECOMENDATION
  • 10. Cara Komunikasi via telepon laporkan kondisi pasien dengan metode “SBAR” TULIS LENGKAP BACA ULANG/READBACK (Obat LASA di EJA dengan ALPHABET PHONETIK) KONFIRMASI Stempel KONFIRMASI di CPPT 1 X 24 JAM
  • 11. SITUATION (S) Saya Annisa PPDS/perawat RSU.Mitra Medika Medan. Melaporkan pasien nama Ny. Mawar. perempuan. Umur 65 tahun dirawat di kamar 23. Tiba tiba mengalami sesak napas. Juga mengeluh nyeri dada dan batuk darah . Saturasi O2 menurun 88% diruangan, RR 24x/menit, HR 110x/menit dan TD 85/50 mmHg. BACKGROUND (B) Ny. Mawar telah dirawat 3 hari yang lalu mendapat infeksi paru-paru (pneumonia). Telah diberikan Antibiotik Ceftriaxone 1 gr/12 jam IV, Keadaan umum sebelumnya normal dan infuse RL terpasang 20 tetes/menit 11 CONTOH CARA MELAPOR Ke-DOKTER DENGAN MENGGUNAKAN KOMUNIKASI SBAR
  • 12. Assessment (A) Ny. Mawar. mendapat infeksi paru paru. Yang sejak saat dirawat tanda vitalnya stabil kemudian tiba-tiba menurun,sesak napas dan batuk darah. Dia belum mendapat profilaksis venous thromboembolism. Saya tidak tahu kenapa ini terjadi dan saya kuatir dengan kondisinya RECOMMENDATION (R) 1. Perlukah diberikan oksigen memakai sungkup?. Berapa L/menit 2. Perlukah diganti cairan infus?, cairan apa, dan berapa kecepatannya? 3. Perlukah diberikan heparin? 4. Perlukah diperiksa Darah rutin, Analisa gas darah dan foto thoraks ? 5. Saya harap dokter dapat segera datang 12
  • 13. KONFIRMASI SAYA TELAH MEMBACA SELURUH PERINTAH VIA LISAN/PHONE TGL : __/__/____/, JAM :____ YANG TERTULIS DI DALAM CPPT DAN DENGAN INI SAYA MEMVERIFIKASI BAHWA ISI PERINTAH ADALAH BENAR SESUAI DENGAN YANG DIPERINTAHKAN PEMBERI INSTRUKSI (________________) NAMA & TTD STEMPEL KONFIRMASI UNTUK KOMUNIKASI LISAN/VIA TELEPON
  • 14. Sasaran 3 Peningkatan Keamanan Obat Yang Perlu Diwaspadai (High Alert) • Sosialisasikan dan tingkatkan kewaspadaan obat Look Alike dan Sound Alike (LASA) atau Nama Obat Rupa Mirip (NORUM) disimpan berjauhan • Terapkan DOUBLE CHECK • Perhatikan agar obat HIGH ALERT berada di tempat yang aman dan berlabel (Tidak boleh disimpan di ruang perawatan), kecuali di Depo Farmasi, IGD, Kamar bersalin, Kamar bedah, HCU, HDU, ICU, CVCU PRINSIP 6 BENAR • Benar Pasien • Benar Obat • Benar Dosis • Benar Waktu • Benar Cara • Benar Dokumentasi
  • 15.
  • 19. Sasaran 4 Kepastian Tepat Lokasi, Tepat Prosedur, Tepat Pasien Operasi  Sebelum dilaksanakan operasi terapkan pengisian Checklist Keselamatan Operasi untuk memastikan:  Tepat pasien.  Tepat prosedur.  Tepat daerah/ lokasi operasi ( • Beri tanda pada sisi operasi (surgical site marking) yang tepat dengan cara yang jelas dimengerti dan libatkan pasien dalam hal ini
  • 20. Sasaran 5 Pengurangan Risiko Infeksi Terkait Pelayanan Kesehatan  Telapak tangan  Punggung tangan  Sela-sela jari  Punggung jari-jari (gerakan kunci )  Sekeliling ibu jari (putar-putar)  Kuku dan ujung jari (putar-putar) • Lama cuci tangan : • HAND RUB : 20 – 30 DETIK • HAND WASH : 40 – 60 DETIK
  • 21. 6 waktu cuci tangan (Six moments ) 6. Setelah melepas Handscoon
  • 22. Sasaran 6 Pengurangan risiko pasien jatuh • Pasien sebaiknya di nilai risiko jatuh: • Saat pendaftaran • Saat transfer dari unit satu ke unit lain • Setelah pasien jatuh • Regular interval. Bulanan, dua mingguan atau harian • Setiap pasien yang akan masuk RS, dinilai risiko jatuhnya dengan menggunakan form penilaian resiko jatuh • Tempelkan stiker kuning pada gelang identitas pasien
  • 23. Skala Resiko Pasien Jatuh 1. Penilaian risiko jatuh pada anak/Pediatri dengan skala risiko jatuh Humpty Dumpty (≤ 21 TAHUN) 1. Penilaian risiko jatuh pasien lanjut usia/geriatri Skala Sydney (> 45 TAHUN) 2. Penilaian risiko jatuh pada pasien dewasa Morse Fall Scale (>21 – 45 TAHUN) 4. Form Pencegahan pasien risiko jatuh
  • 24. Penanda Pasien Berisiko Jatuh Tinggi tanda peringatan (kode/ lambang segitiga kuning orang jatuh) pada tempat tidur pasien stiker tambahan risiko jatuh (warna kuning)