SlideShare a Scribd company logo
1 of 22
Download to read offline
LampiranLampiranLampiran
ii
Daftar isi
Halaman Depan ................................................................................... i
Daftar Isi ................................................................................... ii
Bab I Pendahuluan
1.1 Latar Belakang ........................................................................ 1
1.2 Maksud dan Tujuan ............................................................. 2
1.3 Hasil yang diharapkan ............................................................. 2
1.4 Sistematika Penulisan ............................................................. 3
Bab II Pelaksanaan Kegiatan
2.1 Dasar Hukum ....................................................................... 4
2.2 Bentuk Kegiatan ....................................................................... 5
2.3 Tahapan Kegiatan ....................................................................... 5
2.4 Waktu Pelaksanaan Kegiatan ................................................. 6
2.5 Jadwal Kegiatan ....................................................................... 6
2.6 Peserta .................................................................................. 8
Bab III Hasil Yang Dicapai ............................................................ 9
BAB IV Penutup
4.1 Kesimpulan .................................................................................. 10
4.2 Saran dan tindak lanjut .................................................................. 10
1
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Dalam era globalisasi dan informasi, pendidikan mempunyai peran
yang menentukan dalam pembentukan kualitas sumber daya manusia suatu
bangsa yaitu penguasaan dalam hal ilmu pengetahuan dan informasi. Oleh
karenanya pengembangan dan peningkatan kualitas sumber daya manusia
terutama di bidang industri merupakan langkah startegis dalam menorong
kemajuan bangsa. Seiring dengan perluasan dan percepatan pertumbuhan
ekonomi Indonesia yang berorientasi pada penciptaan lapangan kerja di
daerah maupun lapangan pekerjaan untuk sektor usaha dan industri maka
perlu dilakukan pemanfaatan potensi daerah dan keunggulan lokal. Oleh
karena itu, diperlukan keselarasan antara bentuk pendidikan tinggi dan tujuan
dari perluasan pembangunan ekonomi Indonesia.
Adanya undang-undang nomor 3 tahun 2014 tentang Perindustrian,
mengamanatkan Kementerian Perindustrian untuk mengembangan tenaga
kerja industri yang kompeten guna mendukung kinerja industri. Pentingnya
peran sektor industri dalam peningkatan pembangunan perekonomian
nasional dan dalam pengingkatan kesejahteraan masyarakat ditunjukkan
dengan kontribusi terhadap Produk Domestik Bruto (PDB) Indonesia, yaitu
sebesar 23,94 % (BPS, 2012). Peran penting sektor industri ditunjukkan
sebagai leading sector, mesin penggerak pertumbuhan ekonomi, sumber dan
stimulus penciptaan nilai tambah ekonomi, yang memiliki tingkat keterkaitan
luas dan tinggi dengaan hampir seluruh kegiatan perekonomian. Selain itu,
peran sektor industri dalam pembangunan adalah untuk memberikan nilai
tambah faktor-faktor produksi. Untuk itu, industri diarahkan tumbuh dalam
wilayah/ kawasan industri yang telah ditetapkan.
Dalam menunjang pasokan tenaga kerja industri yang kompeten dalam
kawasan industri maka di perlukan bentuk pendidikan yang sesuai dengan
kebutuhan spesifik dari industri di setiap kawasan industri. Oleh karenanya di
perlukan acuan legal dalam penyelenggaraan pendidikan. Sebagaia acuan
legal akan jenis pendidikan tinggi yang sesuai dengan kebutuhan industri di
2
kawasan industri adalah akademi komunitas. Hal ini mengacu pada Undang -
Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi yang manyatakan
bahwa bentuk perguruan tinggi terdiri atas: universitas, institut, politeknik,
akademi dan akademi komunitas. Akademi Komunitas merupakan perguruan
tinggi yang menyelenggarakan pendidikan vokasi setingkat D-I dan/atau D-II
dalam satu atau beberapa cabang ilmu pengetahuan dan/atau teknologi
tertentu yang berbasis keunggulan lokal atau untuk memenuhi kebutuhan
khusus.
Dalam menyelenggarakan dan mengelola pendidikan akademi
komunitas, salah satu faktor yang sangat penting dan harus diperhatikan
adalah kompetensi teknis dari tenaga pengajar atau instruktur. Oleh
karenanya perlu dilakukan upaya peningkatan kompetensi tenaga pendidik
sehingga para tenaga pendidik akademi komunitas perlu di berikan kegiatan
magang teknis sesuai dengan bidang pendidikannya.
1.2 Maksud dan Tujuan
Maksud dan tujuan dari kegiatan ini adalah sebagai berikut :
1. Peningkatan kemampuan tenaga pendidik dalam menyelenggarakan dan
mengelola sistem pendidikan akademi komunitas.
2. Peningkatan kompetensi teknis dalam pengolahan dan pengoperasian
laboratorium kimia.
3. Peningkatan kompetensi teknis dalam pengoperasian alat instrumen kimia.
1.3 Hasil yang diharapkan
Hasil yang diharapkan dari kegiatan ini adalah sebagai berikut :
1. Tenaga pendidik mampu menyelenggarakan dan mengelola sistem
pendidikan akademi komunitas.
2. Tenaga pendidik berkompeten dalam pengoperasian preparasi dan
penggunaan alat instrumen kimia.
3
1.4 Sistematika Penulisan
Sistematika penulisan pelaporan kegiatan magang teknis tenaga pendidik
Akademi Komunitas COE Industri Petrokimia di Politeknik AKA Bogor adalah
sebagai berikut :
Bab I Pendahuluan
terdiri dari latar belakang, maksud dan tujuan, hasil yang diharapkan
dan sistematika penulisan.
Bab II Pelaksanaan kegiatan
terdiri dari dasar hukum, bentuk kegiatan, tahapan kegiatan, waktu
pelaksanaan, jadwal kegiatan, dan peserta.
Bab III Hasil yang dicapai
terdiri dari pengetahuan tenaga pendidik mengenai sistem
penyelengaran dan pengelolaan pendidikan akademi komunitas serta
pembelajaran teknis untuk akademi komunitas.
Bab IV Penutup
terdiri dari kesimpulan, saran dan tindak lanjut.
4
BAB II
PELAKSANAAN KEGIATAN
2.1 Dasar Hukum
a. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan
Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 78,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4301);
b. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 158,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5336);
c. Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2014 tentang Perindustrian (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 4, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5492);
d. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 8 tahun 2012 tentang
Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI);
e. Peraturan Pemerintah Nomor 23 tahun 2013 tentang perubahan atas
Peraturan Pemerintah Nomor 19 tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan;
f. Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan
Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 16, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5500);
g. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 234 tahun 2000, tentang
Pendirian Perguruan Tinggi;
h. Keputusan Dirjen DIKTI Nomor 108 tahun 2001, tentang Pedoman
Pembukaan Program Studi;
i. Peraturan Menteri Perindustrian Republik Indonesia Nomor 105/M-
IND/PER/10/2010 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian
Perindustrian;
j. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 48 tahun 2013,
tentang Pendirian, Perubahan, dan Pencabutan Izin Akademi
Komunitas;
5
k. MoU Dirjen DIKTI dan Sekjen Kemenperin Nomor 01/SJ-IND/KB/6/2012;
Nomor : 03/KB/E/VI/2012 tentang Pembinaan Penyelenggaraan
Pendidikan Tinggi di Lingkungan Kementerian Perindustrian.
2.2 Bentuk Kegiatan
Bentuk kegiatan magang teknis tenaga pendidik Akademi Komunitas COE
Industri Petrokimia di Politeknik AKA Bogor :
a. pengelolaan program studi.
b. pengelolaan akademik.
c. pembelajaran teori dan praktik kimia analisis.
d. pengoperasian alat-alat instrumen.
e. kunjungan industri ke laboratorium PT Pupuk Kujang dan PT Pertamina
Lubricant.
2.3 Tahapan Kegiatan
Tahapan kegiatan magang teknis tenaga pendidik Akademi Komunitas COE
Industri Petrokimia adalah sebagai berikut :
1. Persiapan :
a. Kordinasi jadwal magang dengan pihak Politeknik AKA Bogor.
b. Persiapan administrasi.
c. Pengarahan magang oleh Kepala Pusdiklat Industri.
2. Pelaksanaan Kegiatan :
Pelaksanaan kegiatan adalah tenaga pendidik Akademi Komunitas COE
Industri Petrokimia melakukan magang teknis di lingkungan kerja
Politeknik AKA Bogor dengan dibimbing oleh dosen-dosen jurusan kimia
analisis.
6
2.4 Waktu Pelaksanaan Kegiatan
Pelaksanaan kegiatan magang teknis tenaga pendidik Akademi Komunitas
COE Industri Petrokimia di Politeknik AKA Bogor dimulai dari tanggal 6 April
2015 sampai dengan 12 Juni 2015.
2.5 Jadwal Kegiatan
Jadwal kegiatan magang teknis calon tenaga pendidik Akademi Komunitas
COE Industri Petrokimia adalah sebagai berikut :
No Kegiatan Uraian Waktu Pengajar/PIC
1 Pengenalan
Kegiatan
Jurusan
Pengelolaan jurusan,
Proses KBM,
Pemahaman Learning
Outcome, Kurikulum,
SAP dan AP, PKL dan
Seminar TA
3 hari
(06–08 April
2015)
Tri Sutanti B, MT
Hanafi, M.Si
2 Pengenalan
Kegiatan
Akademik
Pengelolaan akademik,
KRS, KHS, Pelaksanaan
Ujian, Pengolahan data
nilai akademik dan
yudisium
2 hari
(09-10 April
2015)
Gussa Fadhila,
S.Kom
Dewi
Pujoningsih, S.Si
3 Dasar Kerja
Laboratorium
(DKL)
Bekerja aman di Lab,
Jenis dan fungsi alat
Laboratorium, Teknik
Pencucian Peralatan
Gelas, Teknik
Menimbang. Teknik
Pemansan Bahan,
Teknik Melarutkan,
Membuat Label, Teknik
Titrasi, Teknik
Penggunaan dan
Pembacaan buret. dll
5 hari
(13-17 April
2015)
Henny Rochaeni,
M.Pd
4 Analisis Fisika Pendahuluan, 3 hari Ir. Erna Styani,
7
Non
Instrumental
Pengukuran, Dimensi,
Galat, Pengukuran
Panjang, Volume Sudut,
5 HarMikrometer, Jangka
Sorong, Teknik
Pelaporan Hasil
Pengukuran.
(20-22 April
2015)
M.Si
5 Analisis Fisika Penegertian Analisis
Fisika dan Fisika Analitik,
Kerapatan dan Modulus,
Modulus dan Kekentalan,
Kekerasan, Sifat Termal,
Struktur Fisik, Kelistrikan,
Analisis Fisika
Instrumental.
2 Hari
(23-24 April
2015)
Noviar Dja’var,
M.Si
6 LK3 Definisi dan kebijakan
LK3, beban yang
berpengaruh terhadap
K3, Aspek penyebaba
kecelakaan kerja, aspek
dan dampak kecelakaan
kerja di laboratorium dan
industri, P3K, APD, 5R,
Analisis Keselamatan
Kerja.
4 Hari
(27-30 April
2015)
Ratnawati LD,
M.Pd
7 Analisis
Volumetri
Pengantar Volumteri,
Konsep Indikator, Titrasi
Asam Basa, Syarat dan
Kurva Titrasi, Titrasi
Redoks,
Permanganomteri, Titrasi
Pengendapan, Titrasi
Kompleksometri, Aplikasi
Analisis Volumetri.
5 Hari
(4-8 Mei
2015)
Askal
Maimulyanti,
M.Si
8 Analisis
Gravimetri
Pendahuluan, Jenis
Analisi Gravimetri,
4 Hari (11-13
dan 15 Mei
Askal
Maimulyanti,
8
Stoikiometri, Gravimetri
dengan pengendapan,
Proses Pelaritan,
Pembentukan
Pengendapan, Proses
Pelarutan. Pemurnian
endapan, Teknik
Pencucian Endapan,
Teknik Penyaringan,
Pengeringan Endapan,
Perhitungan Analisis.
2015) M.Si
9 Analisis
Instrumentasi
Spektrofotometri UV-Vis
& IR, AAS, Kromotografi
Gas.
5 Hari (18-22
Mei 2015)
Reza
Mulyawaman,
M.Si
10 Pengelolahan
Limbah
Pendahuluan,
Perencanaan Unit
Pengolahan Limbah
Secara Fisika, Kimia,
Penghilangan Senyawa
Terlarut, Perencanaan
unit Pengolahan Limbah
Secara Biologis, Aplikasi
Pengolahan Limbah.
5 Hari (25-29
Mei 2015)
Rosalina,
ST.,M.Si
11 Kunjungan
Industri
PT. Pupuk Kujang dan
PT. Pertamina Lubricant
5 Hari (1,3-6
Juni 2015)
Kartini Afriani,
M.Si
Ahmad Zakaria,
M.Si
12
.
Evaluasi Hasil
Belajar
- 5 hari (8-12
Juni 2015)
-
2.6 Peserta
Peserta kegiatan magang teknis tenaga pendidik Akademi Komunitas COE
Industri Petrokimia di Politeknik AKA Bogor adalah sebagai berikut :
1. Mokh. Afifuddin– Penata Pertama.
9
BAB III
HASIL YANG DICAPAI
Hasil yang dicapai dari kegiatan magang teknis calon tenaga pendidik
Akademi Komunitas COE Industri Petrokimia di Politeknik AKA Bogor adalah :
a. Calon tenaga pendidik mengetahui secara jelas tentang sistem
penyelenggaraan dan pengelolaan Politeknik AKA Bogor sehingga dapat
diaplikasikan pada akademi komunitas.
(adapun dokumen-dokumen sistem penyelenggaraan dan pengolaaan
pendidkan seabgaimana terlampir)
b. Calon tenaga pendidik berkompeten secara teknis dalam memahami teori dan
praktik kimia serta dapat mengoperasikan alat-alat instrumen di Politeknik AKA
Bogor sehingga dapat diaplikasikan pada akademi komunitas.
(penataan laboratorium dan peralatan instrumen sebagaimana terlampir)
c. Caon tenaga pendidik dibekali dengan kegiatan kunjungan industri, sehingga
dapat mengetahui secara rill kondisi industri dan dapat menyelaraskan
kegiatan pendidikan dengan penerapan di industri.
(laporan kunjungan industri sebagaiaman terlampir)
10
BAB IV
Penutup
4.1 Kesimpulan
Telah dilakukan magang teknis calon tenaga pendidik Akademi Komunitas
COE Petrokimia Cilegon di Politeknik AKA Bogor selama 46 hari. Dengan
dilaksanakan kegiatan magang teknis ini banyak yang diperoleh oleh penulis
sebagai bekal dalam peningkatan kompetensi tenaga pendidik dalam sistem
penyelenggaraan, pengolahan dan pembelajaran teknis untuk akademi
Komunitas COE Industri Petrokimia Cilegon.
4.2 Saran dan tindak lanjut
Setelah dilakukan kegiatan magang teknis tenaga pendidik Akademi
Komunitas COE Industri Petrokimia di Politeknik AKA Bogor, maka
diharapkan penyelenggaraan pendidikan akademi komunitas dapat segera
berjalan serta alat/mesin yang akan digunakan oleh mahasiswa akademi
komunitas dapat dioperasikan.
Jakarta, 16 Juni 2015
Penyusun Laporan
Mokh. Afifuddin
11
Lampiran
Contoh Kontrak Perkuliahan
FR/STU 1.0.1.32
KONTRAK PERKULIAHAN
SEMESTER GENAP / 2013-2014
Judul Mata Kuliah : Analisis Elektrokimia
Dosen : 1. Sri Redjeki, M.Si
2. Drs. Agus Taufiq, M.Si
3. Moh. Hayat. M.Si
4. Foliatini, M.Si
Kompetensi/Tujuan/Deskripsi Mata Kuliah :
Kompetensi konseptual sebagai dasar analisis kimia melalui terapan konsep-konsep
analisis elektrokimia yang telah disesuaikan dengan kepentingan analisis kimia dan
kompetensi teknikal untuk menerapkan analisis elektrokimia yang berhubungan dengan
laboratorium uji, industri, bahan pangan, farmasi dan kosmetika.
Perte
muan
Ke-
Pokok Bahasan Keterangan
1 Kontrak perkuliahan dan posisi elektroanalitik di
dalam analisis kimia
Moh. Hayat
2 Pengertian sel elektrokimia, elektrolisis,
elektroanalitik dan aplikasinya
Moh. Hayat
3 Hubungan potensial dan arus, reaksi kimia pada
anoda dan katoda, persamaan Nerst
Moh. Hayat
4 Elektroda pada analisis elektrometri dan reaksi
kimia
Sri Redjeki
5 Potensiometri Sri R. /Agus T./Hayat/Foli
6 pH metri dan titrasi Potensiometri Sri R. /Agus T./Hayat/Foli
7 Konduktometri Sri R. /Agus T./Hayat/Foli
8 UTS
9 Analisis elektrogravimetri Sri R. /Agus T./Hayat/Foli
10 Konduktometri Potensiometri Sri R. /Agus T./Hayat/Foli
11 Analisis elektroforesis Sri R. /Agus T./Hayat/Foli
12 Analisis kulometri Potensiometri Sri R. /Agus T./Hayat/Foli
13 Analisis voltametri Sri R. /Agus T./Hayat/Foli
14 Analisis amperometri Sri R. /Agus T./Hayat/Foli
15 Preparasi sampel Sri R. /Agus T./Hayat/Foli
16 UAS
Lampiran
Buku Rujukan :
1. W. Harjadi. Ilmu Kimia Analitik Dasar.
2. S. M Khopkar. Konsep Dasar Kimia Analitik.
Evaluasi :
1. UTS : 35%
2. UAS : 35%
3. Tugas : 30%
Aturan-Aturan :
1. Kehadiran mahasiswa sebagai syarat mengikuti ujian minimal 80%
2. Keterlambatan masuk kuliah bagi mahasiswa maksimal 10 menit setelah kuliah
dimulai
3. Pergantian jam kuliah dapat dilakukan sesuai kesepakatan
Mengetahui Bogor, Februari 2014
Ketua Program Studi Dosen Penanggungjawab
Tri Sutanti Budikania, M.T Sri Redjeki, M.Si
Lampiran
Contoh SAP
Satuan Acara Perkuliahan
Kode Mata Kuliah / Mata Kuliah : KA.02.1.25 / Mikrobiologi
Semester / Tahun Akademik : Gasal / 2011
Jumlah SKS : 2 SKS
Waktu Pertemuan : 1 x 100 menit
Pertemuan ke : 1 ( 1 x pertemuan )
Nama Dosen : 1. Wittri Djasmasari, M.Si
2. H. Arief Fuad, B.Sc.,AAK, M.Si
Jumlah Mahasiswa : 276 orang ( 5 kelas )
Sub Kompetensi / TIU : Setelah mengikuti mata kuliah ini , mahasiswa da-
pat menjelaskan tentang klasifikasi mikroorganisme,
prokariot dan ekariot serta cara membedakan
nya dan pada gilirannya nanti dapat menunjang
dalam analisis secara mikrobiologi
Kriteria Unjuk Kerja / TIK :
Mahasiswa dapat menjelaskan klasifikasi mikroorganisme dengan benar
Mahasiswa dapat menjelaskan perbedaan struktur prokariot dan ekariot
Mahasiswa dapat menjelaskan golongan prokariot dan ekariot
Pokok Bahasan : Klasifikasi Mikroorganisme
Sub Pokok Bahasan :
Struktur Prokariot dan Ekariot
Golongan prokariot dan ekariot
Sifat prokariot dan ekariot
Lampiran
Pertemuan 1
KEGIATAN PEMBELAJARAN METODE/
MEDIA
WAKTU
(menit)
PENDAHULUAN Membagi kelompok untuk tugas
presentasi dan diskusi
Metode :
* Ceramah
* Tanya –
Jawab
* Diskusi &
Penugasan
Media :
OHP
Laptop &
Whiteboard
40
Menjelaskan garis besar materi yang akan
diajarkan
Menjelaskan tentang kontrak kuliah dan
persentase nilai yang akan diperoleh
mahasiswa (tugas,UTS, UAS)
PENYAJIAN Menjelaskan sejarah klasifikasi
mikroorganisme
40Menjelaskan tentang struktur prokariot
dan ekariot
Menjelaskan penggolongan mikroorganis-
me prokariot dan ekariot
PENUTUP Memberikan kesempatan kepada
mahasiswa untuk bertanya
20
Merangkum materi yang telah diberikan
Mengingatkan kembali tugas mahasis-
wad an materi yang akan diberikan pada
pertemuan berikutnya
Soal :
1. Jelaskan tentang ilmu yang mempelajari hewan, tumbuhan dan mikroorganisme
2. Apa yang dimaksud dengan prokariot dan ekariot ? jelaskan !
3. Jelaskan mikroorganisme yang termasuk golongan prokariot dan ekariot !
4. Jelaskan perbedaan yang khas prokariot dan ekariot
5. Jelaskan tentang klasifikasi mikroorganisme !
Pustaka :
Dwidjo Seputro, D ( 1978 ). Dasar-dasar Mikrobiologi. Direktorat Pendidikan Tinggi,
Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Jakarta
Pelczar, Jr.M.J., & E.C.S. Chan (1986). Dasar-dasar Mikrobiologi. Terjemahan Hadi-
Oetomo et.al., Jakarta : UI-Press.
Lampiran
Dokumentasi
Atomic Absorption Spectrophotometer (AAS)
Tempat Preparasi di Lab Instrumen
Alat-alat Instrumen Kimia
Tempat Praktikum di Lab Analitik
Gas Chromathography (GC)
Lampiran
Ruang Asam
Alat menetralisasi air mineral (Aquades)
Lampiran
Praktikum Volumetri
Lampiran
Lampiran
Praktikum Gravimetri

More Related Content

What's hot

Pengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum (Jurnal)
Pengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum (Jurnal)Pengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum (Jurnal)
Pengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum (Jurnal)Mayawi Karim
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantarVio Robin
 
Laporan hasil kkn
Laporan hasil kknLaporan hasil kkn
Laporan hasil kknNikmon Amal
 
Buku Siswa prakarya dan Kewirausahaan kelas XI semester 1 kurikulum 2013
Buku Siswa  prakarya dan Kewirausahaan kelas XI semester 1 kurikulum 2013Buku Siswa  prakarya dan Kewirausahaan kelas XI semester 1 kurikulum 2013
Buku Siswa prakarya dan Kewirausahaan kelas XI semester 1 kurikulum 2013Sudanis Hariyanto
 
Laporan magang mahasiswa TI Universitas Wahab Chasbullah Jombang
Laporan magang mahasiswa TI Universitas Wahab Chasbullah JombangLaporan magang mahasiswa TI Universitas Wahab Chasbullah Jombang
Laporan magang mahasiswa TI Universitas Wahab Chasbullah JombangYudha Doank
 
Contoh laporan kunjungan industri
Contoh laporan kunjungan industriContoh laporan kunjungan industri
Contoh laporan kunjungan industriAi Roudatul
 
Efisiensi pendidikan di indonesia
Efisiensi pendidikan di indonesiaEfisiensi pendidikan di indonesia
Efisiensi pendidikan di indonesiaLastri Cheanagho
 
Surat pengajuan tunda kuliah (mhs)
Surat pengajuan tunda kuliah (mhs)Surat pengajuan tunda kuliah (mhs)
Surat pengajuan tunda kuliah (mhs)Nanda Rezki
 
Surat permohonan dan Surat Pernyataan Mengajukan Beasiswa
Surat permohonan dan Surat Pernyataan Mengajukan BeasiswaSurat permohonan dan Surat Pernyataan Mengajukan Beasiswa
Surat permohonan dan Surat Pernyataan Mengajukan BeasiswaIbas Ibnu Patriandana
 
Laporan pkl dinas pendidikan dasar kab. bantul
Laporan pkl dinas pendidikan dasar kab. bantulLaporan pkl dinas pendidikan dasar kab. bantul
Laporan pkl dinas pendidikan dasar kab. bantulInformation and Technology
 
Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)
Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)
Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)Area Pratama
 
Laporan observasi kelompok 4 dusun pandean
Laporan observasi kelompok 4 dusun pandeanLaporan observasi kelompok 4 dusun pandean
Laporan observasi kelompok 4 dusun pandeanardyzann
 
8 standar proses penilaian pendidikan 1
8  standar proses penilaian pendidikan 18  standar proses penilaian pendidikan 1
8 standar proses penilaian pendidikan 1Khaira Al-kubro
 
Pertanyaan-pertanyaan seputar Media Pembelajaran
Pertanyaan-pertanyaan seputar Media PembelajaranPertanyaan-pertanyaan seputar Media Pembelajaran
Pertanyaan-pertanyaan seputar Media Pembelajarandhea_nattasha
 
ANALISIS BIAYA OPERASIONAL KENDARAAN DAN WAKTU PERJALANAN
ANALISIS BIAYA OPERASIONAL KENDARAAN DAN WAKTU PERJALANANANALISIS BIAYA OPERASIONAL KENDARAAN DAN WAKTU PERJALANAN
ANALISIS BIAYA OPERASIONAL KENDARAAN DAN WAKTU PERJALANANAlBer MEt
 

What's hot (20)

Pengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum (Jurnal)
Pengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum (Jurnal)Pengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum (Jurnal)
Pengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum (Jurnal)
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
 
Lembar pengesahan
Lembar pengesahanLembar pengesahan
Lembar pengesahan
 
Laporan hasil kkn
Laporan hasil kknLaporan hasil kkn
Laporan hasil kkn
 
Contoh jurnal
Contoh jurnalContoh jurnal
Contoh jurnal
 
Buku Siswa prakarya dan Kewirausahaan kelas XI semester 1 kurikulum 2013
Buku Siswa  prakarya dan Kewirausahaan kelas XI semester 1 kurikulum 2013Buku Siswa  prakarya dan Kewirausahaan kelas XI semester 1 kurikulum 2013
Buku Siswa prakarya dan Kewirausahaan kelas XI semester 1 kurikulum 2013
 
Laporan kunjungan industri smkn 3 medan
Laporan kunjungan industri smkn 3 medanLaporan kunjungan industri smkn 3 medan
Laporan kunjungan industri smkn 3 medan
 
Laporan magang mahasiswa TI Universitas Wahab Chasbullah Jombang
Laporan magang mahasiswa TI Universitas Wahab Chasbullah JombangLaporan magang mahasiswa TI Universitas Wahab Chasbullah Jombang
Laporan magang mahasiswa TI Universitas Wahab Chasbullah Jombang
 
Contoh laporan kunjungan industri
Contoh laporan kunjungan industriContoh laporan kunjungan industri
Contoh laporan kunjungan industri
 
Efisiensi pendidikan di indonesia
Efisiensi pendidikan di indonesiaEfisiensi pendidikan di indonesia
Efisiensi pendidikan di indonesia
 
Surat pengajuan tunda kuliah (mhs)
Surat pengajuan tunda kuliah (mhs)Surat pengajuan tunda kuliah (mhs)
Surat pengajuan tunda kuliah (mhs)
 
Surat permohonan dan Surat Pernyataan Mengajukan Beasiswa
Surat permohonan dan Surat Pernyataan Mengajukan BeasiswaSurat permohonan dan Surat Pernyataan Mengajukan Beasiswa
Surat permohonan dan Surat Pernyataan Mengajukan Beasiswa
 
Laporan pkl dinas pendidikan dasar kab. bantul
Laporan pkl dinas pendidikan dasar kab. bantulLaporan pkl dinas pendidikan dasar kab. bantul
Laporan pkl dinas pendidikan dasar kab. bantul
 
Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)
Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)
Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)
 
Laporan observasi kelompok 4 dusun pandean
Laporan observasi kelompok 4 dusun pandeanLaporan observasi kelompok 4 dusun pandean
Laporan observasi kelompok 4 dusun pandean
 
8 standar proses penilaian pendidikan 1
8  standar proses penilaian pendidikan 18  standar proses penilaian pendidikan 1
8 standar proses penilaian pendidikan 1
 
Drama malin kundang
Drama malin kundangDrama malin kundang
Drama malin kundang
 
Pertanyaan-pertanyaan seputar Media Pembelajaran
Pertanyaan-pertanyaan seputar Media PembelajaranPertanyaan-pertanyaan seputar Media Pembelajaran
Pertanyaan-pertanyaan seputar Media Pembelajaran
 
ANALISIS BIAYA OPERASIONAL KENDARAAN DAN WAKTU PERJALANAN
ANALISIS BIAYA OPERASIONAL KENDARAAN DAN WAKTU PERJALANANANALISIS BIAYA OPERASIONAL KENDARAAN DAN WAKTU PERJALANAN
ANALISIS BIAYA OPERASIONAL KENDARAAN DAN WAKTU PERJALANAN
 
Laporan hasil analisis
Laporan hasil analisisLaporan hasil analisis
Laporan hasil analisis
 

Viewers also liked

The Age of Alignment Part II: Getting Strategy-Driven Performance Measurement...
The Age of Alignment Part II: Getting Strategy-Driven Performance Measurement...The Age of Alignment Part II: Getting Strategy-Driven Performance Measurement...
The Age of Alignment Part II: Getting Strategy-Driven Performance Measurement...Pearl Meyer
 
Materi#2 performance management concepts
Materi#2   performance management conceptsMateri#2   performance management concepts
Materi#2 performance management conceptsMokh Afifuddin Machfudz
 
Performance Measurement: Rules For Driving Results
Performance Measurement:  Rules For Driving ResultsPerformance Measurement:  Rules For Driving Results
Performance Measurement: Rules For Driving Resultshenrytk2
 
Overcoming Skepticism In Performance Measurement Hci April 14, 2011 Final
Overcoming Skepticism In Performance Measurement   Hci   April 14, 2011   FinalOvercoming Skepticism In Performance Measurement   Hci   April 14, 2011   Final
Overcoming Skepticism In Performance Measurement Hci April 14, 2011 FinalDean Spitzer
 
SPMS. Strategic human resource develoment
SPMS. Strategic human resource develomentSPMS. Strategic human resource develoment
SPMS. Strategic human resource develomentFaixa Majid
 
Levers for change in healthcare systems: The role of performance measurement ...
Levers for change in healthcare systems: The role of performance measurement ...Levers for change in healthcare systems: The role of performance measurement ...
Levers for change in healthcare systems: The role of performance measurement ...Bureau of Health Information
 
Divisional performance measurement
Divisional performance measurementDivisional performance measurement
Divisional performance measurementRohit Patidar
 
Advanced Performance Measurement Workshop Develop Measures That Drive Perform...
Advanced Performance Measurement Workshop Develop Measures That Drive Perform...Advanced Performance Measurement Workshop Develop Measures That Drive Perform...
Advanced Performance Measurement Workshop Develop Measures That Drive Perform...Taryn Soltysiak
 
Integrating Enterprise Risk Management (ERM) with Organizational Strategy
Integrating Enterprise Risk Management (ERM) with Organizational StrategyIntegrating Enterprise Risk Management (ERM) with Organizational Strategy
Integrating Enterprise Risk Management (ERM) with Organizational Strategyhenrytk2
 
McKinsey & Company - NOAH15 Berlin
McKinsey & Company - NOAH15 BerlinMcKinsey & Company - NOAH15 Berlin
McKinsey & Company - NOAH15 BerlinNOAH Advisors
 
Evaluation & Performance Measurement
Evaluation & Performance MeasurementEvaluation & Performance Measurement
Evaluation & Performance Measurementstephengranatin
 
Organizational Innovation Report by TrendsSpotting: Implementing innovation i...
Organizational Innovation Report by TrendsSpotting: Implementing innovation i...Organizational Innovation Report by TrendsSpotting: Implementing innovation i...
Organizational Innovation Report by TrendsSpotting: Implementing innovation i...Taly Weiss
 
Strategic management at different levels
Strategic management  at different levelsStrategic management  at different levels
Strategic management at different levelsSeta Wicaksana
 
Establishing the Performance Measurement Baseline
Establishing the Performance Measurement BaselineEstablishing the Performance Measurement Baseline
Establishing the Performance Measurement BaselineGlen Alleman
 
Business Innovation Report by TrendsSpotting: Innovation Strategy, Performanc...
Business Innovation Report by TrendsSpotting: Innovation Strategy, Performanc...Business Innovation Report by TrendsSpotting: Innovation Strategy, Performanc...
Business Innovation Report by TrendsSpotting: Innovation Strategy, Performanc...Taly Weiss
 
Transforming Performance Measurement
Transforming Performance MeasurementTransforming Performance Measurement
Transforming Performance MeasurementDean Spitzer
 

Viewers also liked (20)

The Age of Alignment Part II: Getting Strategy-Driven Performance Measurement...
The Age of Alignment Part II: Getting Strategy-Driven Performance Measurement...The Age of Alignment Part II: Getting Strategy-Driven Performance Measurement...
The Age of Alignment Part II: Getting Strategy-Driven Performance Measurement...
 
Materi#2 performance management concepts
Materi#2   performance management conceptsMateri#2   performance management concepts
Materi#2 performance management concepts
 
Tired Of Strategic Planning
Tired Of Strategic PlanningTired Of Strategic Planning
Tired Of Strategic Planning
 
Performance Measurement: Rules For Driving Results
Performance Measurement:  Rules For Driving ResultsPerformance Measurement:  Rules For Driving Results
Performance Measurement: Rules For Driving Results
 
Materi#3 modern performance model
Materi#3   modern performance modelMateri#3   modern performance model
Materi#3 modern performance model
 
Overcoming Skepticism In Performance Measurement Hci April 14, 2011 Final
Overcoming Skepticism In Performance Measurement   Hci   April 14, 2011   FinalOvercoming Skepticism In Performance Measurement   Hci   April 14, 2011   Final
Overcoming Skepticism In Performance Measurement Hci April 14, 2011 Final
 
SPMS. Strategic human resource develoment
SPMS. Strategic human resource develomentSPMS. Strategic human resource develoment
SPMS. Strategic human resource develoment
 
Levers for change in healthcare systems: The role of performance measurement ...
Levers for change in healthcare systems: The role of performance measurement ...Levers for change in healthcare systems: The role of performance measurement ...
Levers for change in healthcare systems: The role of performance measurement ...
 
Divisional performance measurement
Divisional performance measurementDivisional performance measurement
Divisional performance measurement
 
Cheatsheet
CheatsheetCheatsheet
Cheatsheet
 
Advanced Performance Measurement Workshop Develop Measures That Drive Perform...
Advanced Performance Measurement Workshop Develop Measures That Drive Perform...Advanced Performance Measurement Workshop Develop Measures That Drive Perform...
Advanced Performance Measurement Workshop Develop Measures That Drive Perform...
 
Integrating Enterprise Risk Management (ERM) with Organizational Strategy
Integrating Enterprise Risk Management (ERM) with Organizational StrategyIntegrating Enterprise Risk Management (ERM) with Organizational Strategy
Integrating Enterprise Risk Management (ERM) with Organizational Strategy
 
McKinsey & Company - NOAH15 Berlin
McKinsey & Company - NOAH15 BerlinMcKinsey & Company - NOAH15 Berlin
McKinsey & Company - NOAH15 Berlin
 
Evaluation & Performance Measurement
Evaluation & Performance MeasurementEvaluation & Performance Measurement
Evaluation & Performance Measurement
 
Organizational Innovation Report by TrendsSpotting: Implementing innovation i...
Organizational Innovation Report by TrendsSpotting: Implementing innovation i...Organizational Innovation Report by TrendsSpotting: Implementing innovation i...
Organizational Innovation Report by TrendsSpotting: Implementing innovation i...
 
Finance Dept Strategy
Finance Dept StrategyFinance Dept Strategy
Finance Dept Strategy
 
Strategic management at different levels
Strategic management  at different levelsStrategic management  at different levels
Strategic management at different levels
 
Establishing the Performance Measurement Baseline
Establishing the Performance Measurement BaselineEstablishing the Performance Measurement Baseline
Establishing the Performance Measurement Baseline
 
Business Innovation Report by TrendsSpotting: Innovation Strategy, Performanc...
Business Innovation Report by TrendsSpotting: Innovation Strategy, Performanc...Business Innovation Report by TrendsSpotting: Innovation Strategy, Performanc...
Business Innovation Report by TrendsSpotting: Innovation Strategy, Performanc...
 
Transforming Performance Measurement
Transforming Performance MeasurementTransforming Performance Measurement
Transforming Performance Measurement
 

Similar to Peningkatan Kompetensi Tenaga Pendidik

Akademi Komunitas Power Point
Akademi Komunitas Power PointAkademi Komunitas Power Point
Akademi Komunitas Power PointSetyo Padamu
 
juklak pendidikan dan pelatihan calon kepala sekolah madr
juklak pendidikan dan pelatihan calon kepala sekolah madrjuklak pendidikan dan pelatihan calon kepala sekolah madr
juklak pendidikan dan pelatihan calon kepala sekolah madrSuaidin -Dompu
 
Laporan cooling sistem habibi
Laporan cooling sistem habibiLaporan cooling sistem habibi
Laporan cooling sistem habibiMulianiAni2
 
Laporan Praktek Kerja Industri Teknik Gambar Bangunan
Laporan Praktek Kerja Industri Teknik Gambar BangunanLaporan Praktek Kerja Industri Teknik Gambar Bangunan
Laporan Praktek Kerja Industri Teknik Gambar Bangunancaturprasetyo11tgb1
 
Laporan coling suherman
Laporan coling suhermanLaporan coling suherman
Laporan coling suhermanMulianiAni2
 
Fuel system ibnu hajar
Fuel system ibnu hajarFuel system ibnu hajar
Fuel system ibnu hajarMulianiAni2
 
Ardata Indonesia (Cv. Ardata Media) (Pembuatan Website Laundry Diracare Mengg...
Ardata Indonesia (Cv. Ardata Media) (Pembuatan Website Laundry Diracare Mengg...Ardata Indonesia (Cv. Ardata Media) (Pembuatan Website Laundry Diracare Mengg...
Ardata Indonesia (Cv. Ardata Media) (Pembuatan Website Laundry Diracare Mengg...ValentinaPebriyanti1
 
Ardata Indonesia (Cv. Ardata Media) (Pembuatan Website Laundry Diracare Mengg...
Ardata Indonesia (Cv. Ardata Media) (Pembuatan Website Laundry Diracare Mengg...Ardata Indonesia (Cv. Ardata Media) (Pembuatan Website Laundry Diracare Mengg...
Ardata Indonesia (Cv. Ardata Media) (Pembuatan Website Laundry Diracare Mengg...MAALKAUTSAR2
 
Report
ReportReport
ReportANIARI
 
Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)
Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)
Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)Hamka Cadaz
 
Bahasa indonesia laporan
Bahasa indonesia laporan Bahasa indonesia laporan
Bahasa indonesia laporan nusul
 
Fuel sistem excavator 320 d aldi
Fuel sistem excavator 320 d aldiFuel sistem excavator 320 d aldi
Fuel sistem excavator 320 d aldiMulianiAni2
 
Simulasi digital 1
Simulasi digital 1Simulasi digital 1
Simulasi digital 1Nino Budiono
 
Panduan vokasi-2019
Panduan vokasi-2019Panduan vokasi-2019
Panduan vokasi-2019Lina Vania
 

Similar to Peningkatan Kompetensi Tenaga Pendidik (20)

Proposal kp ip priok
Proposal kp ip priokProposal kp ip priok
Proposal kp ip priok
 
Laporan prakerin
Laporan prakerinLaporan prakerin
Laporan prakerin
 
Akademi Komunitas Power Point
Akademi Komunitas Power PointAkademi Komunitas Power Point
Akademi Komunitas Power Point
 
juklak pendidikan dan pelatihan calon kepala sekolah madr
juklak pendidikan dan pelatihan calon kepala sekolah madrjuklak pendidikan dan pelatihan calon kepala sekolah madr
juklak pendidikan dan pelatihan calon kepala sekolah madr
 
Laporan cooling sistem habibi
Laporan cooling sistem habibiLaporan cooling sistem habibi
Laporan cooling sistem habibi
 
Laporan Praktek Kerja Industri Teknik Gambar Bangunan
Laporan Praktek Kerja Industri Teknik Gambar BangunanLaporan Praktek Kerja Industri Teknik Gambar Bangunan
Laporan Praktek Kerja Industri Teknik Gambar Bangunan
 
Laporan coling suherman
Laporan coling suhermanLaporan coling suherman
Laporan coling suherman
 
Ceza cover
Ceza coverCeza cover
Ceza cover
 
Fuel system ibnu hajar
Fuel system ibnu hajarFuel system ibnu hajar
Fuel system ibnu hajar
 
Ardata Indonesia (Cv. Ardata Media) (Pembuatan Website Laundry Diracare Mengg...
Ardata Indonesia (Cv. Ardata Media) (Pembuatan Website Laundry Diracare Mengg...Ardata Indonesia (Cv. Ardata Media) (Pembuatan Website Laundry Diracare Mengg...
Ardata Indonesia (Cv. Ardata Media) (Pembuatan Website Laundry Diracare Mengg...
 
Ardata Indonesia (Cv. Ardata Media) (Pembuatan Website Laundry Diracare Mengg...
Ardata Indonesia (Cv. Ardata Media) (Pembuatan Website Laundry Diracare Mengg...Ardata Indonesia (Cv. Ardata Media) (Pembuatan Website Laundry Diracare Mengg...
Ardata Indonesia (Cv. Ardata Media) (Pembuatan Website Laundry Diracare Mengg...
 
Report
ReportReport
Report
 
Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)
Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)
Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)
 
Fajar pitarsi dharma ak tekstil solo 8 mei 2018
Fajar pitarsi dharma ak tekstil solo 8 mei 2018Fajar pitarsi dharma ak tekstil solo 8 mei 2018
Fajar pitarsi dharma ak tekstil solo 8 mei 2018
 
Bahasa indonesia laporan
Bahasa indonesia laporan Bahasa indonesia laporan
Bahasa indonesia laporan
 
Fuel sistem excavator 320 d aldi
Fuel sistem excavator 320 d aldiFuel sistem excavator 320 d aldi
Fuel sistem excavator 320 d aldi
 
Mppdtr
MppdtrMppdtr
Mppdtr
 
Simulasi digital 1
Simulasi digital 1Simulasi digital 1
Simulasi digital 1
 
Panduan vokasi-2019
Panduan vokasi-2019Panduan vokasi-2019
Panduan vokasi-2019
 
DT-Fashion.pdf
DT-Fashion.pdfDT-Fashion.pdf
DT-Fashion.pdf
 

More from Mokh Afifuddin Machfudz

More from Mokh Afifuddin Machfudz (10)

K3-Modul 4 : Tanggap Darurat
K3-Modul 4 : Tanggap DaruratK3-Modul 4 : Tanggap Darurat
K3-Modul 4 : Tanggap Darurat
 
K3 Modul 3_ Identifikasi Kebakaran dan Penanganan Kebakran
K3 Modul 3_ Identifikasi Kebakaran dan Penanganan KebakranK3 Modul 3_ Identifikasi Kebakaran dan Penanganan Kebakran
K3 Modul 3_ Identifikasi Kebakaran dan Penanganan Kebakran
 
K3 Modul 2 _ Budaya Kerja 5R
K3 Modul 2 _ Budaya Kerja 5RK3 Modul 2 _ Budaya Kerja 5R
K3 Modul 2 _ Budaya Kerja 5R
 
K3: Dasar-Dasar Keselamtan Kerja dan Bahaya
K3: Dasar-Dasar Keselamtan Kerja dan BahayaK3: Dasar-Dasar Keselamtan Kerja dan Bahaya
K3: Dasar-Dasar Keselamtan Kerja dan Bahaya
 
Aktualisasi Nilai Nilai Dasar PNS_Presentasi
Aktualisasi Nilai Nilai Dasar PNS_PresentasiAktualisasi Nilai Nilai Dasar PNS_Presentasi
Aktualisasi Nilai Nilai Dasar PNS_Presentasi
 
Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar PNS
Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar PNSAktualisasi Nilai-Nilai Dasar PNS
Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar PNS
 
Laporan kunjungan industri
Laporan kunjungan industriLaporan kunjungan industri
Laporan kunjungan industri
 
Strategi e business
Strategi e businessStrategi e business
Strategi e business
 
Job oredr costing
Job oredr costingJob oredr costing
Job oredr costing
 
Knowledge management
Knowledge managementKnowledge management
Knowledge management
 

Peningkatan Kompetensi Tenaga Pendidik

  • 2. ii Daftar isi Halaman Depan ................................................................................... i Daftar Isi ................................................................................... ii Bab I Pendahuluan 1.1 Latar Belakang ........................................................................ 1 1.2 Maksud dan Tujuan ............................................................. 2 1.3 Hasil yang diharapkan ............................................................. 2 1.4 Sistematika Penulisan ............................................................. 3 Bab II Pelaksanaan Kegiatan 2.1 Dasar Hukum ....................................................................... 4 2.2 Bentuk Kegiatan ....................................................................... 5 2.3 Tahapan Kegiatan ....................................................................... 5 2.4 Waktu Pelaksanaan Kegiatan ................................................. 6 2.5 Jadwal Kegiatan ....................................................................... 6 2.6 Peserta .................................................................................. 8 Bab III Hasil Yang Dicapai ............................................................ 9 BAB IV Penutup 4.1 Kesimpulan .................................................................................. 10 4.2 Saran dan tindak lanjut .................................................................. 10
  • 3. 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dalam era globalisasi dan informasi, pendidikan mempunyai peran yang menentukan dalam pembentukan kualitas sumber daya manusia suatu bangsa yaitu penguasaan dalam hal ilmu pengetahuan dan informasi. Oleh karenanya pengembangan dan peningkatan kualitas sumber daya manusia terutama di bidang industri merupakan langkah startegis dalam menorong kemajuan bangsa. Seiring dengan perluasan dan percepatan pertumbuhan ekonomi Indonesia yang berorientasi pada penciptaan lapangan kerja di daerah maupun lapangan pekerjaan untuk sektor usaha dan industri maka perlu dilakukan pemanfaatan potensi daerah dan keunggulan lokal. Oleh karena itu, diperlukan keselarasan antara bentuk pendidikan tinggi dan tujuan dari perluasan pembangunan ekonomi Indonesia. Adanya undang-undang nomor 3 tahun 2014 tentang Perindustrian, mengamanatkan Kementerian Perindustrian untuk mengembangan tenaga kerja industri yang kompeten guna mendukung kinerja industri. Pentingnya peran sektor industri dalam peningkatan pembangunan perekonomian nasional dan dalam pengingkatan kesejahteraan masyarakat ditunjukkan dengan kontribusi terhadap Produk Domestik Bruto (PDB) Indonesia, yaitu sebesar 23,94 % (BPS, 2012). Peran penting sektor industri ditunjukkan sebagai leading sector, mesin penggerak pertumbuhan ekonomi, sumber dan stimulus penciptaan nilai tambah ekonomi, yang memiliki tingkat keterkaitan luas dan tinggi dengaan hampir seluruh kegiatan perekonomian. Selain itu, peran sektor industri dalam pembangunan adalah untuk memberikan nilai tambah faktor-faktor produksi. Untuk itu, industri diarahkan tumbuh dalam wilayah/ kawasan industri yang telah ditetapkan. Dalam menunjang pasokan tenaga kerja industri yang kompeten dalam kawasan industri maka di perlukan bentuk pendidikan yang sesuai dengan kebutuhan spesifik dari industri di setiap kawasan industri. Oleh karenanya di perlukan acuan legal dalam penyelenggaraan pendidikan. Sebagaia acuan legal akan jenis pendidikan tinggi yang sesuai dengan kebutuhan industri di
  • 4. 2 kawasan industri adalah akademi komunitas. Hal ini mengacu pada Undang - Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi yang manyatakan bahwa bentuk perguruan tinggi terdiri atas: universitas, institut, politeknik, akademi dan akademi komunitas. Akademi Komunitas merupakan perguruan tinggi yang menyelenggarakan pendidikan vokasi setingkat D-I dan/atau D-II dalam satu atau beberapa cabang ilmu pengetahuan dan/atau teknologi tertentu yang berbasis keunggulan lokal atau untuk memenuhi kebutuhan khusus. Dalam menyelenggarakan dan mengelola pendidikan akademi komunitas, salah satu faktor yang sangat penting dan harus diperhatikan adalah kompetensi teknis dari tenaga pengajar atau instruktur. Oleh karenanya perlu dilakukan upaya peningkatan kompetensi tenaga pendidik sehingga para tenaga pendidik akademi komunitas perlu di berikan kegiatan magang teknis sesuai dengan bidang pendidikannya. 1.2 Maksud dan Tujuan Maksud dan tujuan dari kegiatan ini adalah sebagai berikut : 1. Peningkatan kemampuan tenaga pendidik dalam menyelenggarakan dan mengelola sistem pendidikan akademi komunitas. 2. Peningkatan kompetensi teknis dalam pengolahan dan pengoperasian laboratorium kimia. 3. Peningkatan kompetensi teknis dalam pengoperasian alat instrumen kimia. 1.3 Hasil yang diharapkan Hasil yang diharapkan dari kegiatan ini adalah sebagai berikut : 1. Tenaga pendidik mampu menyelenggarakan dan mengelola sistem pendidikan akademi komunitas. 2. Tenaga pendidik berkompeten dalam pengoperasian preparasi dan penggunaan alat instrumen kimia.
  • 5. 3 1.4 Sistematika Penulisan Sistematika penulisan pelaporan kegiatan magang teknis tenaga pendidik Akademi Komunitas COE Industri Petrokimia di Politeknik AKA Bogor adalah sebagai berikut : Bab I Pendahuluan terdiri dari latar belakang, maksud dan tujuan, hasil yang diharapkan dan sistematika penulisan. Bab II Pelaksanaan kegiatan terdiri dari dasar hukum, bentuk kegiatan, tahapan kegiatan, waktu pelaksanaan, jadwal kegiatan, dan peserta. Bab III Hasil yang dicapai terdiri dari pengetahuan tenaga pendidik mengenai sistem penyelengaran dan pengelolaan pendidikan akademi komunitas serta pembelajaran teknis untuk akademi komunitas. Bab IV Penutup terdiri dari kesimpulan, saran dan tindak lanjut.
  • 6. 4 BAB II PELAKSANAAN KEGIATAN 2.1 Dasar Hukum a. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4301); b. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 158, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5336); c. Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2014 tentang Perindustrian (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 4, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5492); d. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 8 tahun 2012 tentang Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI); e. Peraturan Pemerintah Nomor 23 tahun 2013 tentang perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 19 tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan; f. Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 16, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5500); g. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 234 tahun 2000, tentang Pendirian Perguruan Tinggi; h. Keputusan Dirjen DIKTI Nomor 108 tahun 2001, tentang Pedoman Pembukaan Program Studi; i. Peraturan Menteri Perindustrian Republik Indonesia Nomor 105/M- IND/PER/10/2010 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Perindustrian; j. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 48 tahun 2013, tentang Pendirian, Perubahan, dan Pencabutan Izin Akademi Komunitas;
  • 7. 5 k. MoU Dirjen DIKTI dan Sekjen Kemenperin Nomor 01/SJ-IND/KB/6/2012; Nomor : 03/KB/E/VI/2012 tentang Pembinaan Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi di Lingkungan Kementerian Perindustrian. 2.2 Bentuk Kegiatan Bentuk kegiatan magang teknis tenaga pendidik Akademi Komunitas COE Industri Petrokimia di Politeknik AKA Bogor : a. pengelolaan program studi. b. pengelolaan akademik. c. pembelajaran teori dan praktik kimia analisis. d. pengoperasian alat-alat instrumen. e. kunjungan industri ke laboratorium PT Pupuk Kujang dan PT Pertamina Lubricant. 2.3 Tahapan Kegiatan Tahapan kegiatan magang teknis tenaga pendidik Akademi Komunitas COE Industri Petrokimia adalah sebagai berikut : 1. Persiapan : a. Kordinasi jadwal magang dengan pihak Politeknik AKA Bogor. b. Persiapan administrasi. c. Pengarahan magang oleh Kepala Pusdiklat Industri. 2. Pelaksanaan Kegiatan : Pelaksanaan kegiatan adalah tenaga pendidik Akademi Komunitas COE Industri Petrokimia melakukan magang teknis di lingkungan kerja Politeknik AKA Bogor dengan dibimbing oleh dosen-dosen jurusan kimia analisis.
  • 8. 6 2.4 Waktu Pelaksanaan Kegiatan Pelaksanaan kegiatan magang teknis tenaga pendidik Akademi Komunitas COE Industri Petrokimia di Politeknik AKA Bogor dimulai dari tanggal 6 April 2015 sampai dengan 12 Juni 2015. 2.5 Jadwal Kegiatan Jadwal kegiatan magang teknis calon tenaga pendidik Akademi Komunitas COE Industri Petrokimia adalah sebagai berikut : No Kegiatan Uraian Waktu Pengajar/PIC 1 Pengenalan Kegiatan Jurusan Pengelolaan jurusan, Proses KBM, Pemahaman Learning Outcome, Kurikulum, SAP dan AP, PKL dan Seminar TA 3 hari (06–08 April 2015) Tri Sutanti B, MT Hanafi, M.Si 2 Pengenalan Kegiatan Akademik Pengelolaan akademik, KRS, KHS, Pelaksanaan Ujian, Pengolahan data nilai akademik dan yudisium 2 hari (09-10 April 2015) Gussa Fadhila, S.Kom Dewi Pujoningsih, S.Si 3 Dasar Kerja Laboratorium (DKL) Bekerja aman di Lab, Jenis dan fungsi alat Laboratorium, Teknik Pencucian Peralatan Gelas, Teknik Menimbang. Teknik Pemansan Bahan, Teknik Melarutkan, Membuat Label, Teknik Titrasi, Teknik Penggunaan dan Pembacaan buret. dll 5 hari (13-17 April 2015) Henny Rochaeni, M.Pd 4 Analisis Fisika Pendahuluan, 3 hari Ir. Erna Styani,
  • 9. 7 Non Instrumental Pengukuran, Dimensi, Galat, Pengukuran Panjang, Volume Sudut, 5 HarMikrometer, Jangka Sorong, Teknik Pelaporan Hasil Pengukuran. (20-22 April 2015) M.Si 5 Analisis Fisika Penegertian Analisis Fisika dan Fisika Analitik, Kerapatan dan Modulus, Modulus dan Kekentalan, Kekerasan, Sifat Termal, Struktur Fisik, Kelistrikan, Analisis Fisika Instrumental. 2 Hari (23-24 April 2015) Noviar Dja’var, M.Si 6 LK3 Definisi dan kebijakan LK3, beban yang berpengaruh terhadap K3, Aspek penyebaba kecelakaan kerja, aspek dan dampak kecelakaan kerja di laboratorium dan industri, P3K, APD, 5R, Analisis Keselamatan Kerja. 4 Hari (27-30 April 2015) Ratnawati LD, M.Pd 7 Analisis Volumetri Pengantar Volumteri, Konsep Indikator, Titrasi Asam Basa, Syarat dan Kurva Titrasi, Titrasi Redoks, Permanganomteri, Titrasi Pengendapan, Titrasi Kompleksometri, Aplikasi Analisis Volumetri. 5 Hari (4-8 Mei 2015) Askal Maimulyanti, M.Si 8 Analisis Gravimetri Pendahuluan, Jenis Analisi Gravimetri, 4 Hari (11-13 dan 15 Mei Askal Maimulyanti,
  • 10. 8 Stoikiometri, Gravimetri dengan pengendapan, Proses Pelaritan, Pembentukan Pengendapan, Proses Pelarutan. Pemurnian endapan, Teknik Pencucian Endapan, Teknik Penyaringan, Pengeringan Endapan, Perhitungan Analisis. 2015) M.Si 9 Analisis Instrumentasi Spektrofotometri UV-Vis & IR, AAS, Kromotografi Gas. 5 Hari (18-22 Mei 2015) Reza Mulyawaman, M.Si 10 Pengelolahan Limbah Pendahuluan, Perencanaan Unit Pengolahan Limbah Secara Fisika, Kimia, Penghilangan Senyawa Terlarut, Perencanaan unit Pengolahan Limbah Secara Biologis, Aplikasi Pengolahan Limbah. 5 Hari (25-29 Mei 2015) Rosalina, ST.,M.Si 11 Kunjungan Industri PT. Pupuk Kujang dan PT. Pertamina Lubricant 5 Hari (1,3-6 Juni 2015) Kartini Afriani, M.Si Ahmad Zakaria, M.Si 12 . Evaluasi Hasil Belajar - 5 hari (8-12 Juni 2015) - 2.6 Peserta Peserta kegiatan magang teknis tenaga pendidik Akademi Komunitas COE Industri Petrokimia di Politeknik AKA Bogor adalah sebagai berikut : 1. Mokh. Afifuddin– Penata Pertama.
  • 11. 9 BAB III HASIL YANG DICAPAI Hasil yang dicapai dari kegiatan magang teknis calon tenaga pendidik Akademi Komunitas COE Industri Petrokimia di Politeknik AKA Bogor adalah : a. Calon tenaga pendidik mengetahui secara jelas tentang sistem penyelenggaraan dan pengelolaan Politeknik AKA Bogor sehingga dapat diaplikasikan pada akademi komunitas. (adapun dokumen-dokumen sistem penyelenggaraan dan pengolaaan pendidkan seabgaimana terlampir) b. Calon tenaga pendidik berkompeten secara teknis dalam memahami teori dan praktik kimia serta dapat mengoperasikan alat-alat instrumen di Politeknik AKA Bogor sehingga dapat diaplikasikan pada akademi komunitas. (penataan laboratorium dan peralatan instrumen sebagaimana terlampir) c. Caon tenaga pendidik dibekali dengan kegiatan kunjungan industri, sehingga dapat mengetahui secara rill kondisi industri dan dapat menyelaraskan kegiatan pendidikan dengan penerapan di industri. (laporan kunjungan industri sebagaiaman terlampir)
  • 12. 10 BAB IV Penutup 4.1 Kesimpulan Telah dilakukan magang teknis calon tenaga pendidik Akademi Komunitas COE Petrokimia Cilegon di Politeknik AKA Bogor selama 46 hari. Dengan dilaksanakan kegiatan magang teknis ini banyak yang diperoleh oleh penulis sebagai bekal dalam peningkatan kompetensi tenaga pendidik dalam sistem penyelenggaraan, pengolahan dan pembelajaran teknis untuk akademi Komunitas COE Industri Petrokimia Cilegon. 4.2 Saran dan tindak lanjut Setelah dilakukan kegiatan magang teknis tenaga pendidik Akademi Komunitas COE Industri Petrokimia di Politeknik AKA Bogor, maka diharapkan penyelenggaraan pendidikan akademi komunitas dapat segera berjalan serta alat/mesin yang akan digunakan oleh mahasiswa akademi komunitas dapat dioperasikan. Jakarta, 16 Juni 2015 Penyusun Laporan Mokh. Afifuddin
  • 13. 11
  • 14. Lampiran Contoh Kontrak Perkuliahan FR/STU 1.0.1.32 KONTRAK PERKULIAHAN SEMESTER GENAP / 2013-2014 Judul Mata Kuliah : Analisis Elektrokimia Dosen : 1. Sri Redjeki, M.Si 2. Drs. Agus Taufiq, M.Si 3. Moh. Hayat. M.Si 4. Foliatini, M.Si Kompetensi/Tujuan/Deskripsi Mata Kuliah : Kompetensi konseptual sebagai dasar analisis kimia melalui terapan konsep-konsep analisis elektrokimia yang telah disesuaikan dengan kepentingan analisis kimia dan kompetensi teknikal untuk menerapkan analisis elektrokimia yang berhubungan dengan laboratorium uji, industri, bahan pangan, farmasi dan kosmetika. Perte muan Ke- Pokok Bahasan Keterangan 1 Kontrak perkuliahan dan posisi elektroanalitik di dalam analisis kimia Moh. Hayat 2 Pengertian sel elektrokimia, elektrolisis, elektroanalitik dan aplikasinya Moh. Hayat 3 Hubungan potensial dan arus, reaksi kimia pada anoda dan katoda, persamaan Nerst Moh. Hayat 4 Elektroda pada analisis elektrometri dan reaksi kimia Sri Redjeki 5 Potensiometri Sri R. /Agus T./Hayat/Foli 6 pH metri dan titrasi Potensiometri Sri R. /Agus T./Hayat/Foli 7 Konduktometri Sri R. /Agus T./Hayat/Foli 8 UTS 9 Analisis elektrogravimetri Sri R. /Agus T./Hayat/Foli 10 Konduktometri Potensiometri Sri R. /Agus T./Hayat/Foli 11 Analisis elektroforesis Sri R. /Agus T./Hayat/Foli 12 Analisis kulometri Potensiometri Sri R. /Agus T./Hayat/Foli 13 Analisis voltametri Sri R. /Agus T./Hayat/Foli 14 Analisis amperometri Sri R. /Agus T./Hayat/Foli 15 Preparasi sampel Sri R. /Agus T./Hayat/Foli 16 UAS
  • 15. Lampiran Buku Rujukan : 1. W. Harjadi. Ilmu Kimia Analitik Dasar. 2. S. M Khopkar. Konsep Dasar Kimia Analitik. Evaluasi : 1. UTS : 35% 2. UAS : 35% 3. Tugas : 30% Aturan-Aturan : 1. Kehadiran mahasiswa sebagai syarat mengikuti ujian minimal 80% 2. Keterlambatan masuk kuliah bagi mahasiswa maksimal 10 menit setelah kuliah dimulai 3. Pergantian jam kuliah dapat dilakukan sesuai kesepakatan Mengetahui Bogor, Februari 2014 Ketua Program Studi Dosen Penanggungjawab Tri Sutanti Budikania, M.T Sri Redjeki, M.Si
  • 16. Lampiran Contoh SAP Satuan Acara Perkuliahan Kode Mata Kuliah / Mata Kuliah : KA.02.1.25 / Mikrobiologi Semester / Tahun Akademik : Gasal / 2011 Jumlah SKS : 2 SKS Waktu Pertemuan : 1 x 100 menit Pertemuan ke : 1 ( 1 x pertemuan ) Nama Dosen : 1. Wittri Djasmasari, M.Si 2. H. Arief Fuad, B.Sc.,AAK, M.Si Jumlah Mahasiswa : 276 orang ( 5 kelas ) Sub Kompetensi / TIU : Setelah mengikuti mata kuliah ini , mahasiswa da- pat menjelaskan tentang klasifikasi mikroorganisme, prokariot dan ekariot serta cara membedakan nya dan pada gilirannya nanti dapat menunjang dalam analisis secara mikrobiologi Kriteria Unjuk Kerja / TIK : Mahasiswa dapat menjelaskan klasifikasi mikroorganisme dengan benar Mahasiswa dapat menjelaskan perbedaan struktur prokariot dan ekariot Mahasiswa dapat menjelaskan golongan prokariot dan ekariot Pokok Bahasan : Klasifikasi Mikroorganisme Sub Pokok Bahasan : Struktur Prokariot dan Ekariot Golongan prokariot dan ekariot Sifat prokariot dan ekariot
  • 17. Lampiran Pertemuan 1 KEGIATAN PEMBELAJARAN METODE/ MEDIA WAKTU (menit) PENDAHULUAN Membagi kelompok untuk tugas presentasi dan diskusi Metode : * Ceramah * Tanya – Jawab * Diskusi & Penugasan Media : OHP Laptop & Whiteboard 40 Menjelaskan garis besar materi yang akan diajarkan Menjelaskan tentang kontrak kuliah dan persentase nilai yang akan diperoleh mahasiswa (tugas,UTS, UAS) PENYAJIAN Menjelaskan sejarah klasifikasi mikroorganisme 40Menjelaskan tentang struktur prokariot dan ekariot Menjelaskan penggolongan mikroorganis- me prokariot dan ekariot PENUTUP Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk bertanya 20 Merangkum materi yang telah diberikan Mengingatkan kembali tugas mahasis- wad an materi yang akan diberikan pada pertemuan berikutnya Soal : 1. Jelaskan tentang ilmu yang mempelajari hewan, tumbuhan dan mikroorganisme 2. Apa yang dimaksud dengan prokariot dan ekariot ? jelaskan ! 3. Jelaskan mikroorganisme yang termasuk golongan prokariot dan ekariot ! 4. Jelaskan perbedaan yang khas prokariot dan ekariot 5. Jelaskan tentang klasifikasi mikroorganisme ! Pustaka : Dwidjo Seputro, D ( 1978 ). Dasar-dasar Mikrobiologi. Direktorat Pendidikan Tinggi, Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Jakarta Pelczar, Jr.M.J., & E.C.S. Chan (1986). Dasar-dasar Mikrobiologi. Terjemahan Hadi- Oetomo et.al., Jakarta : UI-Press.
  • 18. Lampiran Dokumentasi Atomic Absorption Spectrophotometer (AAS) Tempat Preparasi di Lab Instrumen Alat-alat Instrumen Kimia Tempat Praktikum di Lab Analitik Gas Chromathography (GC)
  • 19. Lampiran Ruang Asam Alat menetralisasi air mineral (Aquades)