SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
Oleh : Amo Sisdianto, S.Kom
Materi Keamanan Jaringan
Kebijakan Penggunaan Jaringan
Kebijakan Penggunaan Jaringan
Keamanan jaringan adalah bentuk pencegahan atau
deteksi pada hal yang bersifat gangguan dan akses tak
seharusnya pada Sistem Jaringan Komputer.
Kebijakan penggunaan jaringan adalah sekumpulan
aturan yang dirumuskan untuk mengontrol keamanan
jaringan pada jaringan sistem di tempat tertentu.
Kebijakan Penggunaan Jaringan
Kebijakan pengguna jaringan dibagi 3, yaitu :
• kebijakan organisasi
• etika menggunakan jaringan
• kebijakan mengakses computer.
Kebijakan organisasi
Kebijakan organisasi adalah suatu kebijakan mengenai
keamanan jaringan yang dikeluarkan oleh sebuah organisasi,
instansi atau lembaga tempat di mana sistem jaringan tersebut
berada.
Kebijakan ini bersifat mengikat atas seluruh member organisasi
untuk dipatuhi secara bersama-sama. Pelanggaran terhadap
kebijakan ini tentu akan mengakibatkan kerentanan sistem
terhadap serangan. Dan atas dasar itu bagi siapapun yang
melanggar akan dikenai sanksi organisasi.
Kebijakan organisasi
Diantara contoh dari kebijakan organisasi adalah :
1. Tata kelola sistem komputer; berupa distribusi peripheral
dan device/komputer yang dibolehkan terkoneksi dalam
satu titik.
2. Pengaturan kerapian pengkabelan; memudahkan
maintenance dan menghindari dari potensi kerusakan.
3. Pengaturan akses wi-fi; password protected, dan
membatasi akses keluar organisasi untuk untrusted device
Kebijakan organisasi
Diantara contoh dari kebijakan organisasi adalah :
4. Manajemen data organisasi; jika memang menshare
database, maka harus diketahui bagaimana metode
penyimpanan aman, dan menerapkan level akses.
5. Sinkronisasi antar sub-organ; memudahkan integrasi dan
pencapaian maksimal organisasi.
6. Manajemen sumber daya; pengaturan yang terus dipantau
baik dari sisi sdm maupun resources data.
7. Maintenance & checking berkala; menghindari serangan
dengan adaptif dan preventif.
Etika Menggunakan Jaringan Komputer
Setiap kita melakukan suatu kegiatan pasti ada aturan atau
etika yang harus dilakukan, karena jika tidak bisa berdampak
negative bagi kita sendiri maupun orang lain. Begitu juga saat
menggunakan jaringan kita juga harus memperhatikan etika-
etika yang berlaku.
Diantaranya etika tersebut adalah:
1. Memahami Akses Pengguna
2. Memahami kualitas daya Organisasi
3. Pengaturan penempatan sub-organ
Etika Menggunakan Jaringan Komputer
Jaringan komputer terkait juga dengan internet.
Internet memiliki banyak kelemahan, dalam interaktif perlu
membangun suasana yang nyaman bagi lawan interaktif kita.
Salah satu kelemahan internet sebagai media interaktif yaitu:
1. Kita tidak tahu kondisi emosi lawan interaktif,
2. Kita tidak tahu karakter lawan interaktif,
3. Kita bisa dengan tidak sengaja menyinggung perasaan
seseorang.
Etika Menggunakan Jaringan Komputer
Istilah yang dikenal sebagai 'netiket' atau netiquette adalah
etika dalam berkomunikasi dalam dunia maya. Etika ini penting
dipahami agar tidak sampai terjadi hal-hal yang tidak diinginkan
terutama mispersepsi atau hal lain yang berujung pada
pelanggaran undang-undang yang berlaku.
Contoh dari netiket:
a) Jangan Gunakan Huruf Kapital
b) Etika mengutip “copy paste”
c) Perlakuan berbeda untuk Pesan Pribadi dengan Pesan
Umum
d) Hati-hati terhadap informasi/ berita hoax
Etika Menggunakan Jaringan Komputer
Contoh dari netiket lainnya:
e) Ketika 'Harus' Menyimpang Dari Topik (out of topic/ OOT)
berilah keterangan, supaya subject dari diskusi tidak rancu.
f) Hindari Personal Attack
g) Kritik dan Saran yang Bersifat Pribadi Harus Lewat PM
(Personal Message)
h) Dilarang menghina Agama
Etika Menggunakan Jaringan Komputer
Contoh dari netiket lainnya:
i) Cara bertanya yang baik :
1. Gunakan bahasa yang sopan.
2. Jangan asumsikan bahwa Anda berhak mendapatkan
jawaban.
3. Beri judul yang sesuai dan deskriptif.
4. Tulis pertanyaan anda dengan bahasa yang baik dan
mudah dimengerti.
5. Buat kesimpulan setelah permasalahan anda terjawab.
Kebijakan mengakses komputer
Dalam suatu kebijakan pengguna jaringan, tidak jarang juga
terdapat kebijakan pengguna saat mengakses computer,
diantaranya adalah :
1. Manajemen pengguna; membagi group user menjadi
beberapa bagian dari mulai super user (admin) sampai pada
guest (tamu).
2. Manajemen sistem komputer; menerapkan policy
(kebijakan) tentang budaya perusahaan/organisasi yang
positif harus bagaimana.
3. Manajemen waktu akses; melimitkan akses yang
dibolehkan hanya pada waktu-waktu tertentu.
QUIZ
1. Apa yang dimaksud dengan kebijakan penggunaan jaringan ?
2. Sebutkan contoh dari netiket !
3. Sebutkan kelemahan Internet sebagai media interaktif !
4. Mengapa etika menggunakan komputer perlu dilakukan ?
5. Apakah yang dimaksud dengan kebijakan organisasi ?
terima kasih

More Related Content

What's hot

Proses Bisnis Pada Teknik Komputer dan Telekomunikasi.pptx
Proses Bisnis Pada Teknik Komputer dan Telekomunikasi.pptxProses Bisnis Pada Teknik Komputer dan Telekomunikasi.pptx
Proses Bisnis Pada Teknik Komputer dan Telekomunikasi.pptx
litarizqaaprilia
 
Sistem operasi jaringan
Sistem operasi jaringanSistem operasi jaringan
Sistem operasi jaringan
Yuliana Spega
 
Power Point Presentasi Komunikasi Data
Power Point Presentasi Komunikasi DataPower Point Presentasi Komunikasi Data
Power Point Presentasi Komunikasi Data
dodolbetawi
 
Rancangan 1 Gedung 2 lantai 4 Ruangan
Rancangan 1 Gedung 2 lantai 4 RuanganRancangan 1 Gedung 2 lantai 4 Ruangan
Rancangan 1 Gedung 2 lantai 4 Ruangan
Fanny Oktaviarti
 
Laporan Praktek Jaringan Komputer "Subnetting"
Laporan Praktek Jaringan Komputer "Subnetting"Laporan Praktek Jaringan Komputer "Subnetting"
Laporan Praktek Jaringan Komputer "Subnetting"
Riyo D'lasphaga
 

What's hot (20)

MATERI JARINGAN NIRKABEL TKJ.pptx
MATERI JARINGAN NIRKABEL TKJ.pptxMATERI JARINGAN NIRKABEL TKJ.pptx
MATERI JARINGAN NIRKABEL TKJ.pptx
 
Jaringan nirkabel
Jaringan nirkabelJaringan nirkabel
Jaringan nirkabel
 
Perawatan jaringan.ppt
Perawatan jaringan.pptPerawatan jaringan.ppt
Perawatan jaringan.ppt
 
ppt mikrotik
ppt mikrotikppt mikrotik
ppt mikrotik
 
02 teknik penyerangan
02 teknik penyerangan02 teknik penyerangan
02 teknik penyerangan
 
Proses Bisnis Pada Teknik Komputer dan Telekomunikasi.pptx
Proses Bisnis Pada Teknik Komputer dan Telekomunikasi.pptxProses Bisnis Pada Teknik Komputer dan Telekomunikasi.pptx
Proses Bisnis Pada Teknik Komputer dan Telekomunikasi.pptx
 
Sistem operasi jaringan
Sistem operasi jaringanSistem operasi jaringan
Sistem operasi jaringan
 
Network Security
Network SecurityNetwork Security
Network Security
 
Media Ajar Dasar TJKT.pptx
Media Ajar Dasar TJKT.pptxMedia Ajar Dasar TJKT.pptx
Media Ajar Dasar TJKT.pptx
 
Power Point Presentasi Komunikasi Data
Power Point Presentasi Komunikasi DataPower Point Presentasi Komunikasi Data
Power Point Presentasi Komunikasi Data
 
Membuat desain sistem keamanan jaringa
Membuat desain sistem keamanan jaringaMembuat desain sistem keamanan jaringa
Membuat desain sistem keamanan jaringa
 
Rancangan 1 Gedung 2 lantai 4 Ruangan
Rancangan 1 Gedung 2 lantai 4 RuanganRancangan 1 Gedung 2 lantai 4 Ruangan
Rancangan 1 Gedung 2 lantai 4 Ruangan
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
 
Penjelasan Materi Web Server
Penjelasan Materi Web Server Penjelasan Materi Web Server
Penjelasan Materi Web Server
 
Sistem terdistribusi
Sistem terdistribusiSistem terdistribusi
Sistem terdistribusi
 
PPT IDS.pptx
PPT IDS.pptxPPT IDS.pptx
PPT IDS.pptx
 
File server.pptx
File server.pptxFile server.pptx
File server.pptx
 
Ppt proxy
Ppt proxyPpt proxy
Ppt proxy
 
RPP PPG TKJ (PENERAPAN PJBL & PBL) - ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN (WAL...
RPP PPG TKJ (PENERAPAN PJBL & PBL) - ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN (WAL...RPP PPG TKJ (PENERAPAN PJBL & PBL) - ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN (WAL...
RPP PPG TKJ (PENERAPAN PJBL & PBL) - ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN (WAL...
 
Laporan Praktek Jaringan Komputer "Subnetting"
Laporan Praktek Jaringan Komputer "Subnetting"Laporan Praktek Jaringan Komputer "Subnetting"
Laporan Praktek Jaringan Komputer "Subnetting"
 

Similar to Kebijakan Penggunaan Jaringan

SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAFZI ALI, ISU PELANGGARAN ETIKA DAN HUKUM ...
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAFZI ALI, ISU PELANGGARAN ETIKA DAN  HUKUM ...SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAFZI ALI, ISU PELANGGARAN ETIKA DAN  HUKUM ...
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAFZI ALI, ISU PELANGGARAN ETIKA DAN HUKUM ...
SIM MEGA AMBAR LUTFIA
 
Slaid etikapenggunaan internet lama
Slaid  etikapenggunaan internet  lamaSlaid  etikapenggunaan internet  lama
Slaid etikapenggunaan internet lama
Siti Nooraini
 
Etika penggunaan internet
Etika penggunaan internetEtika penggunaan internet
Etika penggunaan internet
Jata Unjah
 
Etika pada teknologi sistem informasi yang harus dilakukan oleh pengguna, pen...
Etika pada teknologi sistem informasi yang harus dilakukan oleh pengguna, pen...Etika pada teknologi sistem informasi yang harus dilakukan oleh pengguna, pen...
Etika pada teknologi sistem informasi yang harus dilakukan oleh pengguna, pen...
EkkyPratama1
 

Similar to Kebijakan Penggunaan Jaringan (20)

Keamanan jaringan kelas_xii_tkj
Keamanan jaringan kelas_xii_tkjKeamanan jaringan kelas_xii_tkj
Keamanan jaringan kelas_xii_tkj
 
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAFZI ALI, ISU PELANGGARAN ETIKA DAN HUKUM ...
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAFZI ALI, ISU PELANGGARAN ETIKA DAN  HUKUM ...SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAFZI ALI, ISU PELANGGARAN ETIKA DAN  HUKUM ...
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAFZI ALI, ISU PELANGGARAN ETIKA DAN HUKUM ...
 
43217110154, erlina dwi suwandini, sim (implimentasi etis ti) Yananto Mihadi ...
43217110154, erlina dwi suwandini, sim (implimentasi etis ti) Yananto Mihadi ...43217110154, erlina dwi suwandini, sim (implimentasi etis ti) Yananto Mihadi ...
43217110154, erlina dwi suwandini, sim (implimentasi etis ti) Yananto Mihadi ...
 
Mata pelajaran skj
Mata pelajaran skjMata pelajaran skj
Mata pelajaran skj
 
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, implikasi etis dari tekn...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, implikasi etis dari tekn...Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, implikasi etis dari tekn...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, implikasi etis dari tekn...
 
Aplikas
AplikasAplikas
Aplikas
 
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, implikasi etis dar...
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, implikasi etis dar...Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, implikasi etis dar...
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, implikasi etis dar...
 
PRINSIP PENGGUNAAN INTERNET
PRINSIP PENGGUNAAN INTERNETPRINSIP PENGGUNAAN INTERNET
PRINSIP PENGGUNAAN INTERNET
 
UTS Keamanan Komputer.pptx
UTS Keamanan Komputer.pptxUTS Keamanan Komputer.pptx
UTS Keamanan Komputer.pptx
 
Slaid etikapenggunaan internet lama
Slaid  etikapenggunaan internet  lamaSlaid  etikapenggunaan internet  lama
Slaid etikapenggunaan internet lama
 
Keamanan jaringan
Keamanan jaringanKeamanan jaringan
Keamanan jaringan
 
SIM 11, Restu Artma Prayoga, Hapzi Ali, Implikasi Etis TI, Universitas Mercub...
SIM 11, Restu Artma Prayoga, Hapzi Ali, Implikasi Etis TI, Universitas Mercub...SIM 11, Restu Artma Prayoga, Hapzi Ali, Implikasi Etis TI, Universitas Mercub...
SIM 11, Restu Artma Prayoga, Hapzi Ali, Implikasi Etis TI, Universitas Mercub...
 
TUGAS SIM, Akbar Nurhisyam, Yananto Mihadi P., S.E., M.Si., CMA.,implementasi...
TUGAS SIM, Akbar Nurhisyam, Yananto Mihadi P., S.E., M.Si., CMA.,implementasi...TUGAS SIM, Akbar Nurhisyam, Yananto Mihadi P., S.E., M.Si., CMA.,implementasi...
TUGAS SIM, Akbar Nurhisyam, Yananto Mihadi P., S.E., M.Si., CMA.,implementasi...
 
Etika penggunaan internet
Etika penggunaan internetEtika penggunaan internet
Etika penggunaan internet
 
Implikasi Etis Teknologi Informasi Dalam Pemanfatan Teknologi Informasi
Implikasi Etis Teknologi Informasi Dalam Pemanfatan Teknologi InformasiImplikasi Etis Teknologi Informasi Dalam Pemanfatan Teknologi Informasi
Implikasi Etis Teknologi Informasi Dalam Pemanfatan Teknologi Informasi
 
SIM, 13, Amanda Isdiana Khairunnisa, Prof. Dr. Hapzi Ali, Ir, CMA, MM, MPM, K...
SIM, 13, Amanda Isdiana Khairunnisa, Prof. Dr. Hapzi Ali, Ir, CMA, MM, MPM, K...SIM, 13, Amanda Isdiana Khairunnisa, Prof. Dr. Hapzi Ali, Ir, CMA, MM, MPM, K...
SIM, 13, Amanda Isdiana Khairunnisa, Prof. Dr. Hapzi Ali, Ir, CMA, MM, MPM, K...
 
Tugas sistem informasi manajemen feliks 43218110078 (11)
Tugas sistem informasi manajemen feliks 43218110078 (11)Tugas sistem informasi manajemen feliks 43218110078 (11)
Tugas sistem informasi manajemen feliks 43218110078 (11)
 
SI & PI, Novian Risqi Nur Utami, Hapzi Ali, keamanan informasi, pemahaman ser...
SI & PI, Novian Risqi Nur Utami, Hapzi Ali, keamanan informasi, pemahaman ser...SI & PI, Novian Risqi Nur Utami, Hapzi Ali, keamanan informasi, pemahaman ser...
SI & PI, Novian Risqi Nur Utami, Hapzi Ali, keamanan informasi, pemahaman ser...
 
Etika pada teknologi sistem informasi yang harus dilakukan oleh pengguna, pen...
Etika pada teknologi sistem informasi yang harus dilakukan oleh pengguna, pen...Etika pada teknologi sistem informasi yang harus dilakukan oleh pengguna, pen...
Etika pada teknologi sistem informasi yang harus dilakukan oleh pengguna, pen...
 
Etika pada teknologi sistem informasi!
Etika pada teknologi sistem informasi!Etika pada teknologi sistem informasi!
Etika pada teknologi sistem informasi!
 

More from A Sisdianto Sumarna (6)

FTP1 Konfigurasi proftpd.pptx
FTP1 Konfigurasi proftpd.pptxFTP1 Konfigurasi proftpd.pptx
FTP1 Konfigurasi proftpd.pptx
 
Logika Matematika
Logika MatematikaLogika Matematika
Logika Matematika
 
Alat Ukur Elektronik
Alat Ukur ElektronikAlat Ukur Elektronik
Alat Ukur Elektronik
 
Prinsip K3 dalam TIK
Prinsip K3 dalam TIKPrinsip K3 dalam TIK
Prinsip K3 dalam TIK
 
Jenis Layanan & Macam Sistem Operasi Jaringan
Jenis Layanan & Macam Sistem Operasi JaringanJenis Layanan & Macam Sistem Operasi Jaringan
Jenis Layanan & Macam Sistem Operasi Jaringan
 
Konsep dan Sejarah Sistem Operasi
Konsep dan Sejarah Sistem OperasiKonsep dan Sejarah Sistem Operasi
Konsep dan Sejarah Sistem Operasi
 

Recently uploaded

Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 

Recently uploaded (20)

TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 

Kebijakan Penggunaan Jaringan

  • 1. Oleh : Amo Sisdianto, S.Kom Materi Keamanan Jaringan Kebijakan Penggunaan Jaringan
  • 2. Kebijakan Penggunaan Jaringan Keamanan jaringan adalah bentuk pencegahan atau deteksi pada hal yang bersifat gangguan dan akses tak seharusnya pada Sistem Jaringan Komputer. Kebijakan penggunaan jaringan adalah sekumpulan aturan yang dirumuskan untuk mengontrol keamanan jaringan pada jaringan sistem di tempat tertentu.
  • 3. Kebijakan Penggunaan Jaringan Kebijakan pengguna jaringan dibagi 3, yaitu : • kebijakan organisasi • etika menggunakan jaringan • kebijakan mengakses computer.
  • 4. Kebijakan organisasi Kebijakan organisasi adalah suatu kebijakan mengenai keamanan jaringan yang dikeluarkan oleh sebuah organisasi, instansi atau lembaga tempat di mana sistem jaringan tersebut berada. Kebijakan ini bersifat mengikat atas seluruh member organisasi untuk dipatuhi secara bersama-sama. Pelanggaran terhadap kebijakan ini tentu akan mengakibatkan kerentanan sistem terhadap serangan. Dan atas dasar itu bagi siapapun yang melanggar akan dikenai sanksi organisasi.
  • 5. Kebijakan organisasi Diantara contoh dari kebijakan organisasi adalah : 1. Tata kelola sistem komputer; berupa distribusi peripheral dan device/komputer yang dibolehkan terkoneksi dalam satu titik. 2. Pengaturan kerapian pengkabelan; memudahkan maintenance dan menghindari dari potensi kerusakan. 3. Pengaturan akses wi-fi; password protected, dan membatasi akses keluar organisasi untuk untrusted device
  • 6. Kebijakan organisasi Diantara contoh dari kebijakan organisasi adalah : 4. Manajemen data organisasi; jika memang menshare database, maka harus diketahui bagaimana metode penyimpanan aman, dan menerapkan level akses. 5. Sinkronisasi antar sub-organ; memudahkan integrasi dan pencapaian maksimal organisasi. 6. Manajemen sumber daya; pengaturan yang terus dipantau baik dari sisi sdm maupun resources data. 7. Maintenance & checking berkala; menghindari serangan dengan adaptif dan preventif.
  • 7. Etika Menggunakan Jaringan Komputer Setiap kita melakukan suatu kegiatan pasti ada aturan atau etika yang harus dilakukan, karena jika tidak bisa berdampak negative bagi kita sendiri maupun orang lain. Begitu juga saat menggunakan jaringan kita juga harus memperhatikan etika- etika yang berlaku. Diantaranya etika tersebut adalah: 1. Memahami Akses Pengguna 2. Memahami kualitas daya Organisasi 3. Pengaturan penempatan sub-organ
  • 8. Etika Menggunakan Jaringan Komputer Jaringan komputer terkait juga dengan internet. Internet memiliki banyak kelemahan, dalam interaktif perlu membangun suasana yang nyaman bagi lawan interaktif kita. Salah satu kelemahan internet sebagai media interaktif yaitu: 1. Kita tidak tahu kondisi emosi lawan interaktif, 2. Kita tidak tahu karakter lawan interaktif, 3. Kita bisa dengan tidak sengaja menyinggung perasaan seseorang.
  • 9. Etika Menggunakan Jaringan Komputer Istilah yang dikenal sebagai 'netiket' atau netiquette adalah etika dalam berkomunikasi dalam dunia maya. Etika ini penting dipahami agar tidak sampai terjadi hal-hal yang tidak diinginkan terutama mispersepsi atau hal lain yang berujung pada pelanggaran undang-undang yang berlaku. Contoh dari netiket: a) Jangan Gunakan Huruf Kapital b) Etika mengutip “copy paste” c) Perlakuan berbeda untuk Pesan Pribadi dengan Pesan Umum d) Hati-hati terhadap informasi/ berita hoax
  • 10. Etika Menggunakan Jaringan Komputer Contoh dari netiket lainnya: e) Ketika 'Harus' Menyimpang Dari Topik (out of topic/ OOT) berilah keterangan, supaya subject dari diskusi tidak rancu. f) Hindari Personal Attack g) Kritik dan Saran yang Bersifat Pribadi Harus Lewat PM (Personal Message) h) Dilarang menghina Agama
  • 11. Etika Menggunakan Jaringan Komputer Contoh dari netiket lainnya: i) Cara bertanya yang baik : 1. Gunakan bahasa yang sopan. 2. Jangan asumsikan bahwa Anda berhak mendapatkan jawaban. 3. Beri judul yang sesuai dan deskriptif. 4. Tulis pertanyaan anda dengan bahasa yang baik dan mudah dimengerti. 5. Buat kesimpulan setelah permasalahan anda terjawab.
  • 12. Kebijakan mengakses komputer Dalam suatu kebijakan pengguna jaringan, tidak jarang juga terdapat kebijakan pengguna saat mengakses computer, diantaranya adalah : 1. Manajemen pengguna; membagi group user menjadi beberapa bagian dari mulai super user (admin) sampai pada guest (tamu). 2. Manajemen sistem komputer; menerapkan policy (kebijakan) tentang budaya perusahaan/organisasi yang positif harus bagaimana. 3. Manajemen waktu akses; melimitkan akses yang dibolehkan hanya pada waktu-waktu tertentu.
  • 13. QUIZ 1. Apa yang dimaksud dengan kebijakan penggunaan jaringan ? 2. Sebutkan contoh dari netiket ! 3. Sebutkan kelemahan Internet sebagai media interaktif ! 4. Mengapa etika menggunakan komputer perlu dilakukan ? 5. Apakah yang dimaksud dengan kebijakan organisasi ?