SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
Download to read offline
MATERI
BASIC # 04
18 WEEKS OF CLASS
compiled & designed by:
HERMAWAN WICAKSONO
photo: agus photo: ganra
Creative Mind
Peka Terhadap Lingkungan
EYESEEPHOTOCLASS
CREATIVE
MINDSET
What is a creative mindset?
Why is it important?
How does a creative mindset
awaken/unleash creativity?
Who has a creative mindset?
A creative mindset is a way of thinking,
feeling, and living life in a meaningful way
that embodies joy, freedom, purpose, values
and authenticity. It is deeply personal and it
is the way YOU interact with your creativity
from everyday ideas to life changing projects
or goals. How you think and feel about
creativity guides everything in your life and a
creative mindset will empower your
professional success, your life purpose, and
your creative lifestyle.
A creative mindset gives meaning and value
to how you approach your life, creative
endeavors, and pretty much everything you
do. Having a mindset for creativity opens you
up to opportunities and possibilities because
you are able to relish the creative process
and embrace innovative thinking. Creativity
is how we make our lives meaningful and by
valuing your creativity, owning, and honoring
it, you will move into a life that is purposeful,
truthful, and feels free.
Once you can set free any limiting beliefs you
have surrounding creativity and adopt a pro-
creativity mindset, you free your mind to
believe, trust, and be creative day in and day
out. Creating successful experiences and
positive opportunities will become a way of
life.
So many of our past and contemporary great
thinkers live in a creative mindset. From
traditional “creatives” in the arts to innovative
businessmen, leaders, authors, and
scientists…many men and women have
expressed their creative minds to improve
our world. These include Sir Issac Newton,
Benjamin Franklin, Twyla Thorpe, Naomi
Wolfe, Madonna, Georgia O'Keefe, JK
Rowling, Leonardo Da Vinci, Thomas
Edison, Albert Einstein, Buckminister Fuller,
Marianne Mullen (that's me!) and many,
many more.
Like all things we really want in our lives,
sometimes we need to reprogram our
thoughts, feelings, and beliefs to support
what we want. To move into a creative
mindset, we need to condition our thoughts,
feelings, and actions to value creative
thoughts, feelings, and actions above all
else. Really, that's the gist of it.
How can I develop a creative mindset?
This is done by addressing 3 main
components of a creative mindset. These
are:
www.awakencreativity.com
BELIEVE in your creativity
TRUST in your creativity
BE in your creativity.
In order for you to move consciously
and be committed to living in a creative
mindset, you have to begin with the first
and most important component:
BELIEVE IN
YOUR CREATIVITY
In order to awaken your creativity (and
then to do something you want with
it)….You MUST cultivate these FOUR
BELIEF statements about your
creativity:
1.Your creativity is important to who you are
2.Your creativity expresses who you are
3.Your creativity must be
expressed to truly honor who you are.
4.Your creativity has meaning for
yourself and the greater world
when expressed.
photo: hermawan
It doesn't matter what your creative expression is.
It doesn't matter how others view your creativity.
It doesn't matter if you are in a profession that
supports creativity, encourages it, or
allows you to publicly express it.
It doesn't matter how old you are,
your background in creativity,
or how much time you pursue it.
It doesn't matter if you are a beginner
or recognized in a creative field.
photo: hermawan
Be gentle with yourself. You aren't going
to just *believe* these statements
overnight. You may have to remind
yourself, practice belief affirmations or
mantras or immerse yourself in a creative
support group.
Give it time. We often have many limiting
beliefs that support negative thoughts and
feelings about our creative expressions
that have been years in the making. It will
take awareness, commitment, and work
to shatter your old mindset and create a
new mindset that supports you.
Get support. Find a support in whatever
form feels right now and participate in it. It
could be books, an artist's support group,
a new class, a creativity coach, or just
telling yourself each morning that “My
creativity is important to who I am. I
believe it with all my heart.”
Don't give up. You know how important
this is to you. It will be work to break
down old patterns and to create new
habits. It's work, but oh, is it worth it.
Celebrate little steps. As you find yourself
believing more in your creativity,
recognize it and celebrate it. Pat yourself
on the back and build up your confidence
because you know how essential this is to
your life. Don't dismiss anything as being
not important.
Tips/other things to think about
when cultivating BELIEF in YOUR
CREATIVITY:
photo: hermawan
Padahal faktanya seperti dikutip dari
eonline, bintang reality show House of
DVF itu membuktikan dia tak selamanya
sukses di dunia fesyen. Hanya saja dia
memang sesekali punya sesuatu untuk
melarikan diri dari kejenuhan. Yakni
dengan hobinya traveling, membaca dan
banyak lagi.
Ingin mencoba cara-cara Diane mengail
ide? Berikut di antaranya:
1. Traveling
Traveling atau berwisata adalah cara
cepat mengail ide. Dikelilingi oleh
lingkungan dan orang-orang baru,
mengguyur panca indra dengan
pengalaman baru, biasanya tak pernah
gagal memanggil sang ide cemerlang
hadir.
2. Musik
Ada yang bilang musik klasik bisa
merangsang bayi untuk jadi lebih cerdas.
Jadi kenapa tak mungkin mengasah
kreativitas orang dewasa pula dengan
musik. Tentu saja tak harus klasik.
Perluas pengalaman baru dengan
keberanian menjajal genre berbeda.
3. Mencoba hal-hal baru
Setiap manusia punya kecenderungan
untuk terjebak rutinitas. Akibatnya
kebosananpun menyergap. Cari jalan
keluar dari rutinitas dengan mencoba hal-
hal baru. Misalnya mencoba kelas
memasak, menjajal olah raga baru,
bahkan menjajal penampilan baru.
4. Membaca
Tak hanya dikenal sebagai perancang,
Diane juga menerbitkan buku dan gemar
membaca. Membaca adalah cara luar
biasa untuk pelarian mental. Plus, cara
kita mempelajari sesuatu atau dua hal
baru sekaligus.
5. Bersosialisasi
Temui teman-teman atau orang-orang
baru, bergaulah. Jadilah bagian dari
dunia, bersenang-senang bersama
manusia lain. Cara ini akan
memperdalam makna kehidupan dengan
cara yang menyenangkan. Inspirasi yang
muncul nantinya bukan hanya untuk Anda
tapi juga untuk mereka, orang-orang yang
bergaul dengan Anda.
6. Bersantai
Dalam dunia ini yang bergerak cepat, ada
kalanya yang kita butuhkan waktu untuk
diri sendiri dan bersantai. Bermeditasi,
yoga, melarikan diri dari keseharian tanpa
memberi tahu orang lain Anda sedang
dimana. Saat terlepas dari stres dan tidak
berpikir keras, biasanya adalah waktu
terbaik untuk banyak ide muncul.
7. Tantang diri sendiri
Tantang otak Anda untuk hal-hal, ide dan
juga metode baru. Secara konstan coba
aktivitas yang mendorong Anda keluar
dari zona nyaman. Ketika Anda berhasil
mengatasi tantangan itu Anda akan
merasakan perasaan lebih berdaya dan
bangga mengatakan, “Ternyata saya
bisa.”
8. Mengkhayal
Tak masalah sesekali mencoba keluar
dari kenyataan dan membiarkan imajinasi
berkelana liar. Otak kitapun perlu istirahat
dan melarikan diri ke dunia fantasi atau
kemanapun Anda ingin. Anggap saja ini
sebagai liburan mental.
9. Catat dalam buku harian
Seringkali ide datang tiba-tiba dan
menghilang terlupakan ketika kita
disibukkan oleh kegiatan lain. Jadi jangan
tunggu hingga ide itu hilang, bawa
catatan kecil selalu untuk mencatat
manakala sang ide datang. Mencatat ide
yang muncul juga memberi kesempatan
untuk Anda merefleksikan kembali
nantinya. Siapa tahu itu nantinya akan
menjadi puisi yang indah, lagu, novel,
bahkan sesuatu yang lebih besar.
Jakarta, CNN Indonesia
Menjadi orang kreatif dengan
berjuta ide bukan hal mudah.
Apalagi jika menjadi orang
kreatif adalah bagian dari
pekerjaan. Diane Von
Fustenberg, ikon desainer
fesyen yang juga memimpin
sejumlah perusahaan termasuk
orang yang kelihatannya selalu
menemukan ide baru untuk
produknya.
Kreativitas dalam diri seseorang seniman
adalah ruang kebebasan dalam berolah
pikir untuk berekspresi dalam
merefleksikan pengalaman dan
rangsangan dari lingkungannya. Seorang
seniman dituntut kepekaan naluri, dan
kemampuan mengolah pengalaman-
pengalamannya yang unik dan menarik
untuk diekspresikan menjadi sebuah
karya yang original dan mampu
menjadikan pengalaman baru yang unik
dan estetik bagi orang lain. Menurut
pendapat Soedarso yang termasuk
dalam pengertian kreatif adalahkualitas
dari:
a.Sensitivitas adalah kepekaan terhadap
setiap rangsangan yang datang dari luar,
baik kepekaan terhadap kesedihan yang
dirasakan oran lain, maupun kepekaan
terhadap kombinasi warna atau susunan
bentuk yang menarik ataupun hal-hal
yang khas yang ada disekitarnya.
Dengan kepekaan seperti ini maka jiwa
akan menjadi kaya oleh berbagai
pengalaman yang masuk dan kekayaan
tersebut akan selalu siap untuk
diekspresikan.
b. Kelancaran atau fluency: yaitu
kelancaran untuk menentukan kata-kata
atau warna tertentu yang sesuai dengan
ide yang akan diekspresikannya,
kelancaran idesionaluntuk berpikir
dengan cepat dan tepat, kelancaran
mengasosiasikan sesuatu denganyang
lain, dan kelancaran ekspresional yang
berarti kemampuan untuk menemukan
dengan cepat jalan yang paling sesuai
dengan ekspresinya.
c. Fleksibilitas: yakni kemampuan untuk
mengadaptasi situasi yang baru.
Manusia mampu menyesuaikan dirinya
dengan berbagai situasi baik
kemampuan untuk menyesuaikan diri
dengan kawan baru, tetangga baru, atau
kondisi iklim pada daerah tertentu,
misalnya dari hidup di daerah tropis ke
hidup di daerah dingin.
d. Originalitas ialah kemampuan untuk
mengemukakan jawaban atau solusi
yang khas terhadap pertanyaan atau
masalah yang ada. Pribadi yang memiliki
originalitas adalah pribadi yang tidak
tergantung pada ide-ide orang lain, jujur
pada dirinya sendiri dan pada proses
kreativitasnya.
e.Kemampuan untuk menentukan dan
mengatur kembali.
f.Kemampuan untuk menangkap adanya
hubungan antara beberapa hal atau
masalahdalam suatu jalinan tertentu.
g. Elaborasi : ialah kemampuan untuk
mengembangkan suatu ide dengan
detail/bagian- bagiannya. Seorang yang
kreatif akan mampu dengan baik
membuat lukisannya ( baik secara verbal
maupun dengan gambar) tentang
misalnya, sesuatu adegan. Tidak ada
satu bagianpun yang terlepas dari
perhatiannya.
photo: hermawan
Yekti Herlina
Jurusan Desain Komunikasi Visual,
Fakultas Seni dan Desain
Universitas Kristen Petra
KREATIVITAS DALAM FOTOGRAFI
photo: lukman
Yekti Herlina
Jurusan Desain Komunikasi Visual,
Fakultas Seni dan Desain
Universitas Kristen Petra
Dalam proses berkaya seni fotografi atau proses visualisasi karya
adalah menghidupkan dan memberi jiwa pada karya foto. Seperti halnya
dengan seniman senirupa lainnya, fotografer bekerja menggunakan otak
dan hatinya yaitu segala tindakan yang dilakukan, terutama dalam
proses pengambilan obyek, ia akan mengetahui hasil yang akan
diperoleh sehingga melakukan tindakan-tindakan yang berguna untuk
mendukung ide dan gagasannya. Pada dasarnya masalah fotografi
adalah masalah yang cukup kompleks karena menyangkut berbagai
macam aspek, diantaranya:
1. Kamera, perangkat atau alat
pemotretan dari yang paling sederhana
sampai pada yang bertekologi canggih.
Kamera adalah alat untuk merekam
gambar pada permukaan film. Sebagai
alat perekam optis, kamera mampu
merekam apa yang terlihat olehlensa.
Seorang fotografer dituntut mampu
menguasai memahami peralatan yang
dipergunakan, sampai pada karakteristik
dan tingkat kemampuannya. Kamera
mempunyai komponen bermacam-
macam yang akan menentukan hasil
bidikanseorang fotografer. Alat kontrol
penting pada kamera : fokus, kecepatan
rana( shutter), dan diafragma karena dari
alat kontral inilah, hasil sebuah foto
ditentukan.
photo: hermawan
2.Pencahayaan merupakan unsur dari
dasar fotografi. Tanpa pencahayaan yang
optimal,suatu foto tidak dapat menjadi
sebuah karya yang baik. Pengetahuan
tentang pencahayaan mutlak harus
diketahui oleh seorang fotografer. Cara
mempelajari penguasaan pencahayaan
adalah dengan melatih mata untuk lebih
peka terhadap cahaya yang muncul.
3.Penempatan subyek utama dalam
gambar sangat penting untuk mendapatkan
komposisi yang baik. Komposisi dapat
digolongkan kedalam beberapa bentuk,
yaitu komposisi grafik, dimana unsur-unsur
garis dapat membentuk kotak-kotak,
bulatan,segi tiga dan lain-lain. Ada
komposisi tradisional mempunyai watak
yang klasik, komposisi Bali seperti pada
lukusan-lukisan Bali. Komposisi modern
adalah penampilan yang serba ingin tahu,
mencoba sesuatu yang belum pernah
ditampilkan,keluar dari aturan yang
konvensional dan lain sebagainya. Patung
dan monumen dapat ditempatkan di pusat
gambar, tetapi pada umumnya komposisi
yang lebih menarik dihasilkan jika subyek
utama ditempatkan tidak di pusat gambar.
4. Kamar Gelap, adalah tempat akhir untuk
proses fotografi. Kamar gelap dapat
dilakukan trick atau manipulasi dari hasil
pemotretan seorang fotografer,
sehinggahasil fotonya akan berbeda
dengan obyek yang sebenarnya. Didalam
kamar gelap inilah proses pencetakan/
montase, distorsi dengan jalan pengaturan
posisi kertas dilakukan.
5. Aspek pesan menjadi sebuah
pengalaman baru yang unik menarik dan
estetik bagiorang lain yang menikmatinya.
Seorang fotografer harus dapat
mengkomunikasikan pesan atau
pengalaman batinnya yang estetis melalui
hasil bidikan kameranya kepada orang lain.
6. Aspek presentasi memegang peranan
dalam penataan komponen subyek artinya
penguasaan komposisi dan unsur disain
harus difahami benar oleh fotografer,
sehingga dapat ditampilkan dengan baik.
7. Pemakaian filter. Filter adalah suatu
sistem optis pembantu yang biasanya
dipasang didepan lensa dan dapat
memodifikasi gambar asli di saat
pemotretan. Beberapa jenis filter dapat me-
ngubah warna-warni atau bayangan,
sedangkan yang lainnya dapat menciptakan
efek fisik baru pada bidang pada bidang
gambarnya. Namun, sebuah filter dapat
juga berupa suatu media tembus pandang
atau memantul, seperti sebuah cermin tua
atau suatu pecahan kaca dari wadah abu
rorok. Pemakaian filter atau saringan sinar
mempunyai maksud yang berbeda-beda.
8. Pemotretan Gerak dapat diabadikan
dengan menggunakan lampu kilat atau
ranadengan kecepatan tinggi. Namun efek
bergerak bukan hanya muncul karana
sebuahgambar tampil dengan tajam. Ada,
kalanya, gambar yang ringan yang akan
andatampilkan harus tampil blur untuk
memberikan kesan gerak. Ada teknik
blurring ,teknik, panning shot, teknik
freezing dan teknik zooming.
9. Kreativitas fotografer sebagai pengarah
gaya. Salah satu kiat mendapatkan hasil
pemotretan yang baik seperti yang
dikehendaki orang yang dipotret adalah
adanya kerja sama antara fotografer dengan
orang yang dipotret. Kerja sama yang
dimaksud adalah dalam hal pemberian
informasi. Orang yang dipotret wajib
memberitahu maksud dan tujuan
diadakannya pemotretan agar fotografer
mengetahui tugas yang dibebankan
kepadanya. Sebaliknya, pemotret berhak
mengarahkan orang yang akan dipotret.
Dengan kerja sama demikian, diharapkan
diperoleh hasil pemotretan sempurna,
seperti yang dikehendaski kedua pihak.
Dalam melakukan pemotretan,salah satu hal
yang harus dilakukan fotografer adalah
mengarahkan gaya orang yangdipotret.
Apakah gaya dan posisi tubuh seseorang
sudah baik dan menunjang komposisi
gambar atau perlu diubah.
Seorang fotografer tidak hanya mampu mengoperasionalkan alat saja, tetapi dia adalah seorang
pencipta gambar yang menarik dan mengandung nilai estetik yang dapat memuaskan orang lain
yang melihatnya. Dengan menggunakan media cahaya pengalaman baru/sesuatu yang baru
akan dapat diekspresikan dan dinikmati.
photo: ikok
There are always
two people in
every picture:
the photographer
and the viewer.
-Ansel Adams-
photo: syarif
18 WEEKS OF CLASS
photo: gandhi

More Related Content

Viewers also liked (20)

SHOOT
SHOOTSHOOT
SHOOT
 
Buku kelas 9
Buku kelas 9Buku kelas 9
Buku kelas 9
 
Buku Kelas #8
Buku Kelas #8Buku Kelas #8
Buku Kelas #8
 
Buku kelas 13
Buku kelas 13Buku kelas 13
Buku kelas 13
 
Buku kelas 3
Buku kelas 3Buku kelas 3
Buku kelas 3
 
Hermawan Wicaksono Potfolio #2
Hermawan Wicaksono Potfolio #2Hermawan Wicaksono Potfolio #2
Hermawan Wicaksono Potfolio #2
 
Buku kelas 5
Buku kelas 5Buku kelas 5
Buku kelas 5
 
Buku kelas 10
Buku kelas 10Buku kelas 10
Buku kelas 10
 
30
3030
30
 
EYESEEPHOTOPAGE#1
EYESEEPHOTOPAGE#1EYESEEPHOTOPAGE#1
EYESEEPHOTOPAGE#1
 
Simply Photography
Simply PhotographySimply Photography
Simply Photography
 
Eyeseephotopage#2
Eyeseephotopage#2Eyeseephotopage#2
Eyeseephotopage#2
 
Media Poster Analysis
Media Poster AnalysisMedia Poster Analysis
Media Poster Analysis
 
Buku kelas 11.compressed
Buku kelas 11.compressedBuku kelas 11.compressed
Buku kelas 11.compressed
 
Multimedia Jurnalistik
Multimedia JurnalistikMultimedia Jurnalistik
Multimedia Jurnalistik
 
Be Pung Tana
Be Pung TanaBe Pung Tana
Be Pung Tana
 
Buku kelas 7
Buku kelas 7Buku kelas 7
Buku kelas 7
 
Buku kelas 14
Buku kelas 14Buku kelas 14
Buku kelas 14
 
Pedro Gil Ferreira
Pedro Gil FerreiraPedro Gil Ferreira
Pedro Gil Ferreira
 
9・看取る役目
9・看取る役目9・看取る役目
9・看取る役目
 

Similar to Buku kelas 4

Proses kreatiff
Proses kreatiffProses kreatiff
Proses kreatiffkid14045
 
Contoh makalah pengembangan diri
Contoh makalah pengembangan diriContoh makalah pengembangan diri
Contoh makalah pengembangan diriSiti Anisyah
 
What is the creative process.pptx
What is the creative process.pptxWhat is the creative process.pptx
What is the creative process.pptxEryKristyono1
 
Memahami potensi diri
Memahami potensi diriMemahami potensi diri
Memahami potensi diriLSP3I
 
4 Kewirausahaan, Intan Fitria, Hapzi Ali, Berpikir Kreativitas dan Inovasi, U...
4 Kewirausahaan, Intan Fitria, Hapzi Ali, Berpikir Kreativitas dan Inovasi, U...4 Kewirausahaan, Intan Fitria, Hapzi Ali, Berpikir Kreativitas dan Inovasi, U...
4 Kewirausahaan, Intan Fitria, Hapzi Ali, Berpikir Kreativitas dan Inovasi, U...Intan Fitria
 
4. kwh, lina putri yani, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, univers...
4. kwh, lina putri yani, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, univers...4. kwh, lina putri yani, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, univers...
4. kwh, lina putri yani, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, univers...Linaputri03
 
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptxPeran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptxCandraDewi69
 
Creative Thinking 9_Peran Emosi dalam Creative Thinking.pptx
Creative Thinking 9_Peran Emosi dalam Creative Thinking.pptxCreative Thinking 9_Peran Emosi dalam Creative Thinking.pptx
Creative Thinking 9_Peran Emosi dalam Creative Thinking.pptxRintaArina
 
4 usaha, mayriana, hapzi ali, berfikir kreativitas, universitas mercu buana, ...
4 usaha, mayriana, hapzi ali, berfikir kreativitas, universitas mercu buana, ...4 usaha, mayriana, hapzi ali, berfikir kreativitas, universitas mercu buana, ...
4 usaha, mayriana, hapzi ali, berfikir kreativitas, universitas mercu buana, ...may riana
 
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptx
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptxPengembangan Diri dan Prestasi.pptx
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptxSusiAgustini12
 
Karya ilmiah bahasa indonesia strategi menumbuhkan kreativitas siswa
Karya ilmiah bahasa indonesia strategi menumbuhkan kreativitas siswaKarya ilmiah bahasa indonesia strategi menumbuhkan kreativitas siswa
Karya ilmiah bahasa indonesia strategi menumbuhkan kreativitas siswaPhoto Setudio Planet solo grand mall
 
CREATIVE THINKING - Unsur Unsur Kreatif
CREATIVE THINKING - Unsur Unsur KreatifCREATIVE THINKING - Unsur Unsur Kreatif
CREATIVE THINKING - Unsur Unsur KreatifDiana Amelia Bagti
 
Dimensions of the self
Dimensions of the selfDimensions of the self
Dimensions of the selfRatih Aini
 
9 Productive Habits
9 Productive Habits9 Productive Habits
9 Productive HabitsAnggi Hafiz
 

Similar to Buku kelas 4 (20)

Proses kreatiff
Proses kreatiffProses kreatiff
Proses kreatiff
 
Contoh makalah pengembangan diri
Contoh makalah pengembangan diriContoh makalah pengembangan diri
Contoh makalah pengembangan diri
 
Psikologi pendidikan
Psikologi pendidikanPsikologi pendidikan
Psikologi pendidikan
 
What is the creative process.pptx
What is the creative process.pptxWhat is the creative process.pptx
What is the creative process.pptx
 
Memahami potensi diri
Memahami potensi diriMemahami potensi diri
Memahami potensi diri
 
Passion
PassionPassion
Passion
 
4 Kewirausahaan, Intan Fitria, Hapzi Ali, Berpikir Kreativitas dan Inovasi, U...
4 Kewirausahaan, Intan Fitria, Hapzi Ali, Berpikir Kreativitas dan Inovasi, U...4 Kewirausahaan, Intan Fitria, Hapzi Ali, Berpikir Kreativitas dan Inovasi, U...
4 Kewirausahaan, Intan Fitria, Hapzi Ali, Berpikir Kreativitas dan Inovasi, U...
 
4. kwh, lina putri yani, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, univers...
4. kwh, lina putri yani, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, univers...4. kwh, lina putri yani, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, univers...
4. kwh, lina putri yani, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, univers...
 
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptxPeran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
 
Kreativitas
KreativitasKreativitas
Kreativitas
 
Creative Thinking 9_Peran Emosi dalam Creative Thinking.pptx
Creative Thinking 9_Peran Emosi dalam Creative Thinking.pptxCreative Thinking 9_Peran Emosi dalam Creative Thinking.pptx
Creative Thinking 9_Peran Emosi dalam Creative Thinking.pptx
 
4 usaha, mayriana, hapzi ali, berfikir kreativitas, universitas mercu buana, ...
4 usaha, mayriana, hapzi ali, berfikir kreativitas, universitas mercu buana, ...4 usaha, mayriana, hapzi ali, berfikir kreativitas, universitas mercu buana, ...
4 usaha, mayriana, hapzi ali, berfikir kreativitas, universitas mercu buana, ...
 
Kreativitas.pptx
Kreativitas.pptxKreativitas.pptx
Kreativitas.pptx
 
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptx
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptxPengembangan Diri dan Prestasi.pptx
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptx
 
Karya ilmiah bahasa indonesia strategi menumbuhkan kreativitas siswa
Karya ilmiah bahasa indonesia strategi menumbuhkan kreativitas siswaKarya ilmiah bahasa indonesia strategi menumbuhkan kreativitas siswa
Karya ilmiah bahasa indonesia strategi menumbuhkan kreativitas siswa
 
CREATIVE THINKING - Unsur Unsur Kreatif
CREATIVE THINKING - Unsur Unsur KreatifCREATIVE THINKING - Unsur Unsur Kreatif
CREATIVE THINKING - Unsur Unsur Kreatif
 
Dimensions of the self
Dimensions of the selfDimensions of the self
Dimensions of the self
 
Quantum ikhlas
Quantum ikhlasQuantum ikhlas
Quantum ikhlas
 
9 Productive Habits
9 Productive Habits9 Productive Habits
9 Productive Habits
 
Jenis jenis kepribadian
 Jenis jenis kepribadian Jenis jenis kepribadian
Jenis jenis kepribadian
 

More from Hermawan Wicaksono

Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SEKITAR RUMAH EXPIRED FILM)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SEKITAR RUMAH EXPIRED FILM)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SEKITAR RUMAH EXPIRED FILM)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SEKITAR RUMAH EXPIRED FILM)Hermawan Wicaksono
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SANUR 120 MM)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SANUR 120 MM)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SANUR 120 MM)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SANUR 120 MM)Hermawan Wicaksono
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RANDOM)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RANDOM)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RANDOM)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RANDOM)Hermawan Wicaksono
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BALI 1)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BALI 1)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BALI 1)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BALI 1)Hermawan Wicaksono
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-TUMBUHAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-TUMBUHAN)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-TUMBUHAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-TUMBUHAN)Hermawan Wicaksono
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-LIBURAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-LIBURAN)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-LIBURAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-LIBURAN)Hermawan Wicaksono
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RUMAH)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RUMAH)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RUMAH)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RUMAH)Hermawan Wicaksono
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RENANG)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RENANG)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RENANG)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RENANG)Hermawan Wicaksono
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PEREMPUAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PEREMPUAN)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PEREMPUAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PEREMPUAN)Hermawan Wicaksono
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-MAIN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-MAIN)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-MAIN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-MAIN)Hermawan Wicaksono
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KOTA)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KOTA)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KOTA)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KOTA)Hermawan Wicaksono
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KEEP ROLLIN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KEEP ROLLIN)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KEEP ROLLIN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KEEP ROLLIN)Hermawan Wicaksono
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BINTIK)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BINTIK)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BINTIK)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BINTIK)Hermawan Wicaksono
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-ANAK)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-ANAK)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-ANAK)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-ANAK)Hermawan Wicaksono
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SUMEDANG)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SUMEDANG)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SUMEDANG)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SUMEDANG)Hermawan Wicaksono
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PANGANDARAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PANGANDARAN)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PANGANDARAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PANGANDARAN)Hermawan Wicaksono
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-HITAM PUTIH)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-HITAM PUTIH)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-HITAM PUTIH)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-HITAM PUTIH)Hermawan Wicaksono
 

More from Hermawan Wicaksono (20)

Hermawan Wicaksono CV
Hermawan Wicaksono CVHermawan Wicaksono CV
Hermawan Wicaksono CV
 
Cinta Biasa (Teaser)
Cinta Biasa (Teaser)Cinta Biasa (Teaser)
Cinta Biasa (Teaser)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SEKITAR RUMAH EXPIRED FILM)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SEKITAR RUMAH EXPIRED FILM)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SEKITAR RUMAH EXPIRED FILM)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SEKITAR RUMAH EXPIRED FILM)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SANUR 120 MM)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SANUR 120 MM)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SANUR 120 MM)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SANUR 120 MM)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RANDOM)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RANDOM)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RANDOM)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RANDOM)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BALI 1)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BALI 1)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BALI 1)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BALI 1)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-TUMBUHAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-TUMBUHAN)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-TUMBUHAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-TUMBUHAN)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-LIBURAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-LIBURAN)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-LIBURAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-LIBURAN)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RUMAH)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RUMAH)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RUMAH)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RUMAH)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RENANG)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RENANG)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RENANG)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RENANG)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PEREMPUAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PEREMPUAN)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PEREMPUAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PEREMPUAN)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-MAIN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-MAIN)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-MAIN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-MAIN)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KOTA)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KOTA)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KOTA)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KOTA)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KEEP ROLLIN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KEEP ROLLIN)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KEEP ROLLIN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KEEP ROLLIN)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BINTIK)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BINTIK)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BINTIK)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BINTIK)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-ANAK)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-ANAK)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-ANAK)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-ANAK)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SUMEDANG)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SUMEDANG)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SUMEDANG)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SUMEDANG)
 
Hermawan Wicaksono (PULANG)
Hermawan Wicaksono (PULANG)Hermawan Wicaksono (PULANG)
Hermawan Wicaksono (PULANG)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PANGANDARAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PANGANDARAN)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PANGANDARAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PANGANDARAN)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-HITAM PUTIH)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-HITAM PUTIH)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-HITAM PUTIH)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-HITAM PUTIH)
 

Recently uploaded

Sakai99 : Daftar Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya Gampang Maxwin
Sakai99 : Daftar Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya Gampang MaxwinSakai99 : Daftar Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya Gampang Maxwin
Sakai99 : Daftar Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya Gampang MaxwinSakai99
 
IDMPO : SITUS GAME SLOT GACOR & BONUS SLOT 100%, JACKPOT
IDMPO : SITUS GAME SLOT GACOR & BONUS SLOT 100%, JACKPOTIDMPO : SITUS GAME SLOT GACOR & BONUS SLOT 100%, JACKPOT
IDMPO : SITUS GAME SLOT GACOR & BONUS SLOT 100%, JACKPOTNeta
 
Prinsip Asas Videografi dan Pengambaran
Prinsip Asas  Videografi dan PengambaranPrinsip Asas  Videografi dan Pengambaran
Prinsip Asas Videografi dan PengambaranMOHAMMADAKMALBINABDR1
 
Bento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang Maxwin
Bento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang MaxwinBento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang Maxwin
Bento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang MaxwinBento88slot
 
Kodomo99 : Daftar Situs Judi Slot Online Gacor Maxwin Tertinggi
Kodomo99 : Daftar Situs Judi Slot Online Gacor Maxwin TertinggiKodomo99 : Daftar Situs Judi Slot Online Gacor Maxwin Tertinggi
Kodomo99 : Daftar Situs Judi Slot Online Gacor Maxwin TertinggiKodomo99
 
Popi99 : Situs Judi Slot Online Gacor & Slot Paling Gampang Maxwin 2024
Popi99 : Situs Judi Slot Online Gacor & Slot Paling Gampang Maxwin 2024Popi99 : Situs Judi Slot Online Gacor & Slot Paling Gampang Maxwin 2024
Popi99 : Situs Judi Slot Online Gacor & Slot Paling Gampang Maxwin 2024Popi99
 
Pengetahuan Asas dan Strategi Fotografi Kewartawanan
Pengetahuan Asas dan Strategi Fotografi KewartawananPengetahuan Asas dan Strategi Fotografi Kewartawanan
Pengetahuan Asas dan Strategi Fotografi KewartawananMOHAMMADAKMALBINABDR1
 
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari Ini
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari IniJasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari Ini
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari IniJasatoto99
 

Recently uploaded (8)

Sakai99 : Daftar Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya Gampang Maxwin
Sakai99 : Daftar Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya Gampang MaxwinSakai99 : Daftar Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya Gampang Maxwin
Sakai99 : Daftar Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya Gampang Maxwin
 
IDMPO : SITUS GAME SLOT GACOR & BONUS SLOT 100%, JACKPOT
IDMPO : SITUS GAME SLOT GACOR & BONUS SLOT 100%, JACKPOTIDMPO : SITUS GAME SLOT GACOR & BONUS SLOT 100%, JACKPOT
IDMPO : SITUS GAME SLOT GACOR & BONUS SLOT 100%, JACKPOT
 
Prinsip Asas Videografi dan Pengambaran
Prinsip Asas  Videografi dan PengambaranPrinsip Asas  Videografi dan Pengambaran
Prinsip Asas Videografi dan Pengambaran
 
Bento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang Maxwin
Bento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang MaxwinBento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang Maxwin
Bento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang Maxwin
 
Kodomo99 : Daftar Situs Judi Slot Online Gacor Maxwin Tertinggi
Kodomo99 : Daftar Situs Judi Slot Online Gacor Maxwin TertinggiKodomo99 : Daftar Situs Judi Slot Online Gacor Maxwin Tertinggi
Kodomo99 : Daftar Situs Judi Slot Online Gacor Maxwin Tertinggi
 
Popi99 : Situs Judi Slot Online Gacor & Slot Paling Gampang Maxwin 2024
Popi99 : Situs Judi Slot Online Gacor & Slot Paling Gampang Maxwin 2024Popi99 : Situs Judi Slot Online Gacor & Slot Paling Gampang Maxwin 2024
Popi99 : Situs Judi Slot Online Gacor & Slot Paling Gampang Maxwin 2024
 
Pengetahuan Asas dan Strategi Fotografi Kewartawanan
Pengetahuan Asas dan Strategi Fotografi KewartawananPengetahuan Asas dan Strategi Fotografi Kewartawanan
Pengetahuan Asas dan Strategi Fotografi Kewartawanan
 
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari Ini
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari IniJasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari Ini
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari Ini
 

Buku kelas 4

  • 1. MATERI BASIC # 04 18 WEEKS OF CLASS compiled & designed by: HERMAWAN WICAKSONO photo: agus photo: ganra Creative Mind Peka Terhadap Lingkungan
  • 3. CREATIVE MINDSET What is a creative mindset? Why is it important? How does a creative mindset awaken/unleash creativity? Who has a creative mindset? A creative mindset is a way of thinking, feeling, and living life in a meaningful way that embodies joy, freedom, purpose, values and authenticity. It is deeply personal and it is the way YOU interact with your creativity from everyday ideas to life changing projects or goals. How you think and feel about creativity guides everything in your life and a creative mindset will empower your professional success, your life purpose, and your creative lifestyle. A creative mindset gives meaning and value to how you approach your life, creative endeavors, and pretty much everything you do. Having a mindset for creativity opens you up to opportunities and possibilities because you are able to relish the creative process and embrace innovative thinking. Creativity is how we make our lives meaningful and by valuing your creativity, owning, and honoring it, you will move into a life that is purposeful, truthful, and feels free. Once you can set free any limiting beliefs you have surrounding creativity and adopt a pro- creativity mindset, you free your mind to believe, trust, and be creative day in and day out. Creating successful experiences and positive opportunities will become a way of life. So many of our past and contemporary great thinkers live in a creative mindset. From traditional “creatives” in the arts to innovative businessmen, leaders, authors, and scientists…many men and women have expressed their creative minds to improve our world. These include Sir Issac Newton, Benjamin Franklin, Twyla Thorpe, Naomi Wolfe, Madonna, Georgia O'Keefe, JK Rowling, Leonardo Da Vinci, Thomas Edison, Albert Einstein, Buckminister Fuller, Marianne Mullen (that's me!) and many, many more. Like all things we really want in our lives, sometimes we need to reprogram our thoughts, feelings, and beliefs to support what we want. To move into a creative mindset, we need to condition our thoughts, feelings, and actions to value creative thoughts, feelings, and actions above all else. Really, that's the gist of it. How can I develop a creative mindset? This is done by addressing 3 main components of a creative mindset. These are: www.awakencreativity.com BELIEVE in your creativity TRUST in your creativity BE in your creativity.
  • 4. In order for you to move consciously and be committed to living in a creative mindset, you have to begin with the first and most important component: BELIEVE IN YOUR CREATIVITY In order to awaken your creativity (and then to do something you want with it)….You MUST cultivate these FOUR BELIEF statements about your creativity: 1.Your creativity is important to who you are 2.Your creativity expresses who you are 3.Your creativity must be expressed to truly honor who you are. 4.Your creativity has meaning for yourself and the greater world when expressed. photo: hermawan
  • 5. It doesn't matter what your creative expression is. It doesn't matter how others view your creativity. It doesn't matter if you are in a profession that supports creativity, encourages it, or allows you to publicly express it. It doesn't matter how old you are, your background in creativity, or how much time you pursue it. It doesn't matter if you are a beginner or recognized in a creative field. photo: hermawan
  • 6. Be gentle with yourself. You aren't going to just *believe* these statements overnight. You may have to remind yourself, practice belief affirmations or mantras or immerse yourself in a creative support group. Give it time. We often have many limiting beliefs that support negative thoughts and feelings about our creative expressions that have been years in the making. It will take awareness, commitment, and work to shatter your old mindset and create a new mindset that supports you. Get support. Find a support in whatever form feels right now and participate in it. It could be books, an artist's support group, a new class, a creativity coach, or just telling yourself each morning that “My creativity is important to who I am. I believe it with all my heart.” Don't give up. You know how important this is to you. It will be work to break down old patterns and to create new habits. It's work, but oh, is it worth it. Celebrate little steps. As you find yourself believing more in your creativity, recognize it and celebrate it. Pat yourself on the back and build up your confidence because you know how essential this is to your life. Don't dismiss anything as being not important. Tips/other things to think about when cultivating BELIEF in YOUR CREATIVITY: photo: hermawan
  • 7. Padahal faktanya seperti dikutip dari eonline, bintang reality show House of DVF itu membuktikan dia tak selamanya sukses di dunia fesyen. Hanya saja dia memang sesekali punya sesuatu untuk melarikan diri dari kejenuhan. Yakni dengan hobinya traveling, membaca dan banyak lagi. Ingin mencoba cara-cara Diane mengail ide? Berikut di antaranya: 1. Traveling Traveling atau berwisata adalah cara cepat mengail ide. Dikelilingi oleh lingkungan dan orang-orang baru, mengguyur panca indra dengan pengalaman baru, biasanya tak pernah gagal memanggil sang ide cemerlang hadir. 2. Musik Ada yang bilang musik klasik bisa merangsang bayi untuk jadi lebih cerdas. Jadi kenapa tak mungkin mengasah kreativitas orang dewasa pula dengan musik. Tentu saja tak harus klasik. Perluas pengalaman baru dengan keberanian menjajal genre berbeda. 3. Mencoba hal-hal baru Setiap manusia punya kecenderungan untuk terjebak rutinitas. Akibatnya kebosananpun menyergap. Cari jalan keluar dari rutinitas dengan mencoba hal- hal baru. Misalnya mencoba kelas memasak, menjajal olah raga baru, bahkan menjajal penampilan baru. 4. Membaca Tak hanya dikenal sebagai perancang, Diane juga menerbitkan buku dan gemar membaca. Membaca adalah cara luar biasa untuk pelarian mental. Plus, cara kita mempelajari sesuatu atau dua hal baru sekaligus. 5. Bersosialisasi Temui teman-teman atau orang-orang baru, bergaulah. Jadilah bagian dari dunia, bersenang-senang bersama manusia lain. Cara ini akan memperdalam makna kehidupan dengan cara yang menyenangkan. Inspirasi yang muncul nantinya bukan hanya untuk Anda tapi juga untuk mereka, orang-orang yang bergaul dengan Anda. 6. Bersantai Dalam dunia ini yang bergerak cepat, ada kalanya yang kita butuhkan waktu untuk diri sendiri dan bersantai. Bermeditasi, yoga, melarikan diri dari keseharian tanpa memberi tahu orang lain Anda sedang dimana. Saat terlepas dari stres dan tidak berpikir keras, biasanya adalah waktu terbaik untuk banyak ide muncul. 7. Tantang diri sendiri Tantang otak Anda untuk hal-hal, ide dan juga metode baru. Secara konstan coba aktivitas yang mendorong Anda keluar dari zona nyaman. Ketika Anda berhasil mengatasi tantangan itu Anda akan merasakan perasaan lebih berdaya dan bangga mengatakan, “Ternyata saya bisa.” 8. Mengkhayal Tak masalah sesekali mencoba keluar dari kenyataan dan membiarkan imajinasi berkelana liar. Otak kitapun perlu istirahat dan melarikan diri ke dunia fantasi atau kemanapun Anda ingin. Anggap saja ini sebagai liburan mental. 9. Catat dalam buku harian Seringkali ide datang tiba-tiba dan menghilang terlupakan ketika kita disibukkan oleh kegiatan lain. Jadi jangan tunggu hingga ide itu hilang, bawa catatan kecil selalu untuk mencatat manakala sang ide datang. Mencatat ide yang muncul juga memberi kesempatan untuk Anda merefleksikan kembali nantinya. Siapa tahu itu nantinya akan menjadi puisi yang indah, lagu, novel, bahkan sesuatu yang lebih besar. Jakarta, CNN Indonesia Menjadi orang kreatif dengan berjuta ide bukan hal mudah. Apalagi jika menjadi orang kreatif adalah bagian dari pekerjaan. Diane Von Fustenberg, ikon desainer fesyen yang juga memimpin sejumlah perusahaan termasuk orang yang kelihatannya selalu menemukan ide baru untuk produknya.
  • 8. Kreativitas dalam diri seseorang seniman adalah ruang kebebasan dalam berolah pikir untuk berekspresi dalam merefleksikan pengalaman dan rangsangan dari lingkungannya. Seorang seniman dituntut kepekaan naluri, dan kemampuan mengolah pengalaman- pengalamannya yang unik dan menarik untuk diekspresikan menjadi sebuah karya yang original dan mampu menjadikan pengalaman baru yang unik dan estetik bagi orang lain. Menurut pendapat Soedarso yang termasuk dalam pengertian kreatif adalahkualitas dari: a.Sensitivitas adalah kepekaan terhadap setiap rangsangan yang datang dari luar, baik kepekaan terhadap kesedihan yang dirasakan oran lain, maupun kepekaan terhadap kombinasi warna atau susunan bentuk yang menarik ataupun hal-hal yang khas yang ada disekitarnya. Dengan kepekaan seperti ini maka jiwa akan menjadi kaya oleh berbagai pengalaman yang masuk dan kekayaan tersebut akan selalu siap untuk diekspresikan. b. Kelancaran atau fluency: yaitu kelancaran untuk menentukan kata-kata atau warna tertentu yang sesuai dengan ide yang akan diekspresikannya, kelancaran idesionaluntuk berpikir dengan cepat dan tepat, kelancaran mengasosiasikan sesuatu denganyang lain, dan kelancaran ekspresional yang berarti kemampuan untuk menemukan dengan cepat jalan yang paling sesuai dengan ekspresinya. c. Fleksibilitas: yakni kemampuan untuk mengadaptasi situasi yang baru. Manusia mampu menyesuaikan dirinya dengan berbagai situasi baik kemampuan untuk menyesuaikan diri dengan kawan baru, tetangga baru, atau kondisi iklim pada daerah tertentu, misalnya dari hidup di daerah tropis ke hidup di daerah dingin. d. Originalitas ialah kemampuan untuk mengemukakan jawaban atau solusi yang khas terhadap pertanyaan atau masalah yang ada. Pribadi yang memiliki originalitas adalah pribadi yang tidak tergantung pada ide-ide orang lain, jujur pada dirinya sendiri dan pada proses kreativitasnya. e.Kemampuan untuk menentukan dan mengatur kembali. f.Kemampuan untuk menangkap adanya hubungan antara beberapa hal atau masalahdalam suatu jalinan tertentu. g. Elaborasi : ialah kemampuan untuk mengembangkan suatu ide dengan detail/bagian- bagiannya. Seorang yang kreatif akan mampu dengan baik membuat lukisannya ( baik secara verbal maupun dengan gambar) tentang misalnya, sesuatu adegan. Tidak ada satu bagianpun yang terlepas dari perhatiannya. photo: hermawan Yekti Herlina Jurusan Desain Komunikasi Visual, Fakultas Seni dan Desain Universitas Kristen Petra
  • 9. KREATIVITAS DALAM FOTOGRAFI photo: lukman Yekti Herlina Jurusan Desain Komunikasi Visual, Fakultas Seni dan Desain Universitas Kristen Petra
  • 10. Dalam proses berkaya seni fotografi atau proses visualisasi karya adalah menghidupkan dan memberi jiwa pada karya foto. Seperti halnya dengan seniman senirupa lainnya, fotografer bekerja menggunakan otak dan hatinya yaitu segala tindakan yang dilakukan, terutama dalam proses pengambilan obyek, ia akan mengetahui hasil yang akan diperoleh sehingga melakukan tindakan-tindakan yang berguna untuk mendukung ide dan gagasannya. Pada dasarnya masalah fotografi adalah masalah yang cukup kompleks karena menyangkut berbagai macam aspek, diantaranya: 1. Kamera, perangkat atau alat pemotretan dari yang paling sederhana sampai pada yang bertekologi canggih. Kamera adalah alat untuk merekam gambar pada permukaan film. Sebagai alat perekam optis, kamera mampu merekam apa yang terlihat olehlensa. Seorang fotografer dituntut mampu menguasai memahami peralatan yang dipergunakan, sampai pada karakteristik dan tingkat kemampuannya. Kamera mempunyai komponen bermacam- macam yang akan menentukan hasil bidikanseorang fotografer. Alat kontrol penting pada kamera : fokus, kecepatan rana( shutter), dan diafragma karena dari alat kontral inilah, hasil sebuah foto ditentukan. photo: hermawan
  • 11. 2.Pencahayaan merupakan unsur dari dasar fotografi. Tanpa pencahayaan yang optimal,suatu foto tidak dapat menjadi sebuah karya yang baik. Pengetahuan tentang pencahayaan mutlak harus diketahui oleh seorang fotografer. Cara mempelajari penguasaan pencahayaan adalah dengan melatih mata untuk lebih peka terhadap cahaya yang muncul. 3.Penempatan subyek utama dalam gambar sangat penting untuk mendapatkan komposisi yang baik. Komposisi dapat digolongkan kedalam beberapa bentuk, yaitu komposisi grafik, dimana unsur-unsur garis dapat membentuk kotak-kotak, bulatan,segi tiga dan lain-lain. Ada komposisi tradisional mempunyai watak yang klasik, komposisi Bali seperti pada lukusan-lukisan Bali. Komposisi modern adalah penampilan yang serba ingin tahu, mencoba sesuatu yang belum pernah ditampilkan,keluar dari aturan yang konvensional dan lain sebagainya. Patung dan monumen dapat ditempatkan di pusat gambar, tetapi pada umumnya komposisi yang lebih menarik dihasilkan jika subyek utama ditempatkan tidak di pusat gambar. 4. Kamar Gelap, adalah tempat akhir untuk proses fotografi. Kamar gelap dapat dilakukan trick atau manipulasi dari hasil pemotretan seorang fotografer, sehinggahasil fotonya akan berbeda dengan obyek yang sebenarnya. Didalam kamar gelap inilah proses pencetakan/ montase, distorsi dengan jalan pengaturan posisi kertas dilakukan. 5. Aspek pesan menjadi sebuah pengalaman baru yang unik menarik dan estetik bagiorang lain yang menikmatinya. Seorang fotografer harus dapat mengkomunikasikan pesan atau pengalaman batinnya yang estetis melalui hasil bidikan kameranya kepada orang lain. 6. Aspek presentasi memegang peranan dalam penataan komponen subyek artinya penguasaan komposisi dan unsur disain harus difahami benar oleh fotografer, sehingga dapat ditampilkan dengan baik. 7. Pemakaian filter. Filter adalah suatu sistem optis pembantu yang biasanya dipasang didepan lensa dan dapat memodifikasi gambar asli di saat pemotretan. Beberapa jenis filter dapat me- ngubah warna-warni atau bayangan, sedangkan yang lainnya dapat menciptakan efek fisik baru pada bidang pada bidang gambarnya. Namun, sebuah filter dapat juga berupa suatu media tembus pandang atau memantul, seperti sebuah cermin tua atau suatu pecahan kaca dari wadah abu rorok. Pemakaian filter atau saringan sinar mempunyai maksud yang berbeda-beda. 8. Pemotretan Gerak dapat diabadikan dengan menggunakan lampu kilat atau ranadengan kecepatan tinggi. Namun efek bergerak bukan hanya muncul karana sebuahgambar tampil dengan tajam. Ada, kalanya, gambar yang ringan yang akan andatampilkan harus tampil blur untuk memberikan kesan gerak. Ada teknik blurring ,teknik, panning shot, teknik freezing dan teknik zooming. 9. Kreativitas fotografer sebagai pengarah gaya. Salah satu kiat mendapatkan hasil pemotretan yang baik seperti yang dikehendaki orang yang dipotret adalah adanya kerja sama antara fotografer dengan orang yang dipotret. Kerja sama yang dimaksud adalah dalam hal pemberian informasi. Orang yang dipotret wajib memberitahu maksud dan tujuan diadakannya pemotretan agar fotografer mengetahui tugas yang dibebankan kepadanya. Sebaliknya, pemotret berhak mengarahkan orang yang akan dipotret. Dengan kerja sama demikian, diharapkan diperoleh hasil pemotretan sempurna, seperti yang dikehendaski kedua pihak. Dalam melakukan pemotretan,salah satu hal yang harus dilakukan fotografer adalah mengarahkan gaya orang yangdipotret. Apakah gaya dan posisi tubuh seseorang sudah baik dan menunjang komposisi gambar atau perlu diubah.
  • 12. Seorang fotografer tidak hanya mampu mengoperasionalkan alat saja, tetapi dia adalah seorang pencipta gambar yang menarik dan mengandung nilai estetik yang dapat memuaskan orang lain yang melihatnya. Dengan menggunakan media cahaya pengalaman baru/sesuatu yang baru akan dapat diekspresikan dan dinikmati. photo: ikok
  • 13. There are always two people in every picture: the photographer and the viewer. -Ansel Adams- photo: syarif
  • 14. 18 WEEKS OF CLASS photo: gandhi