SlideShare a Scribd company logo
1 of 23
Program Kerja
By : Husaeri Priatna,A.P.,S.Ak., M.M.
Pengertian Program Kerja
• Program Kerja disebut juga Agenda Kegiatan.
Yaitu suatu rencana kegiatan organisasi yang
dibuat untuk jangka waktu tertentu yang
disepakati oleh pengurus organisasi.
• Program kerja harus dibuat secara sistematis,
terpadu, terperinci serta terarah, sebab program
kerja sebagai pegangan dalam mencapai tujuan
organisasi
• Program Kerja sebagai panduan atau
pegangan (blue print) organisasi untuk
mencapai visi, misi serta tujuan
organisasi
Tahapan
Penyusunan
Program Kerja
1. Research and Listening
2. Planning and Decision Making
3. Communication and Action
4. Evaluation
• Perencaan (Planning) merupakan hal
terpenting dalam penyusunan program
kerja. Sebab perencaan dibuat karena
telah didapat informasi terkini, evaluasi
yang telah dilakukan serta berorientasi
memandang jauh kedepan (prediksi dan
forcasting).
• Perencanaan adalah awal untuk
bertindak, dengan langkah kecil bisa
membuat sesuatu menjadi besar
Hal-hal yang perlu
diperhatikan dalam
penyusunan
program kerja
1. SWOT analysis
 Strenght (kekuatan organisasi)
Sejauhmana organisasi memiliki kemampuan serta keunggulan
baik SDM maupun SDA
 Weeknesses (kelemahan organisasi)
Setiap organisasi memiliki kelemahan, bagaimana mengatasinya.
 Opportunity (peluang bagi organisasi)
Organisasi menganalisis peluang-peluang untuk mencapai target
atau sasaran (goals)
 Threats (ancaman bagi organisasi)
Organisasi menganalisis serta mampu mengantisipasi ancaman
Internal dan Ekternal yang dimungkinkan akan terjadi
2. Waktu
Kapan kegiatan akan dilaksanakan, time
schedule dibuatkan
3. Siapa yang melaksanakan dan apa tugas-
tugasnya
Pembagian tugas sesuai kompetensi yang
dimiliki anggota, serta dibuatkan deskripsi
tugas (job description)
4. Program kerja yang dibuat harus lebih
baik dari realisasi kerja periode
sebelumnya.
• Setelah program kerja disusun, maka
dibahas pada “rapat kerja” selanjutnya
dikembangkan melalui pembagian tugas
(organizing and staffing), pemimpin
menetapkan “target kerja” yang harus
dicapai sesuai dengan tugas masing-
masing anggota organisasi, dalam proses
kerjanya diberikan arahan (directing)
serta dilakukan pengawasan (controlling)
agar terarah sesuai program yang telah
dibuat bersama.
Hal ini sesuai dengan “Fungsi
Manajemen” :
• Planning
• Organizing and Staffing
• Directing
• Controlling
Musyawarah Anggota
• Dilaksanakan secara periodik
• Membahas kepengurusan organisasi
• LPJ dari ketua : target kerja yang telah dicapai serta
yang belum tercapai
• Mengangkat kepemimpinan baru
• Ketua terpilih menyusun kabinet/pengurus baru
• Anggota mengusulkan “Program Kerja”
• Pengurus baru menyusun “Program Kerja” yang
diusulkan anggota
• Usulan “program kerja” dibahas pada rapat kerja serta
disyahkan dan disepakati bersama
Rapat Kerja
• Pembahasan program kerja
• Penentuan “time schedule”
• Pembagian tugas
• Invetarisir sumber daya organisasi (SDM
& SDA)
• Target kerja / Sasaran
Pogram Kerja
Evaluation
Forcasting
Planning
Organizing
Coordinating
Staffing
Bagian A Bagian B Bagian C Bagian D
Directing
Crontrolling
Goals
Skema Pengembangan Program Kerja
Rapat Kerja
Tujuan : Target Kerja / Sasaran
Kerja
(Goal Setting)
1. Target tahunan (setahun 1 kali)
2. Target semesteran (enam bulan 1 kali)
3. Target triwulanan (tiga bula 1 kali)
4. Target bulanan (sebulan1 1 kali)
Prioritas Kerja
• Dalam melaksanakan program kerja yang
telah dibuat, sebaiknya diprioritaskan
“target /sasaran kerja” yang lebih penting
(urgent), lebih mudah dan ringan untuk
dikerjakan/dilaksanakan serta
penyesuaian dengan situasi dan kondisi
1. Evaluasi pada tahap perencanaan
2. Evaluasi pada tahap pelaksanaan
3. Evaluasi pada tahap pasca pelaksanaan
MENGEVALUASI PROGRAM KERJA
• Sebagai tindak lanjut dari program kerja yang telah
buat, maka setelah program kerja dilaksanakan,
diperlukan suatu evaluasi untuk menilai apakah
program kerja yang direncanakan telah sesuai dengan
apa yang dilaksanakan .Untuk mengevaluasi program,
kerja secara menyeluruh ada suatu momen tertentu
yang berhak melakukan evaluasi kegiatan, jadi
mengenai kapan tepatnya diadakan evaluasi
menyeluruh hal ini disesuaikan dengan konstitusi
organisasi(AD/ART). Secara umum evaluasi kegiatan
itu harus dilaksanakan pada 3 tahapan yakni :
• Program kerja tahunan sebaiknya
dilakukan evaluasi secara bulanan atau
triwulanan, agar dilakukan perbaikan
secara terus menerus. Rencana kerja yang
telah dibuat sebelumnya, dapat dilakukan
perubahan (jika harus), yang disesuaikan
dengan situasi serta kondisi saat ini agar
tujuan (goals) tercapai secara optimal
serta maksimal.
Pengukuran Hasil Kerja
• Hasil Kerja merupakan Kinerja, baik
kinerja organisasi itu sendiri maupun
kinerja anggota yang telah diberi tugas.
• Sebagai alat ukur, tersedia beberapa
parameter parameter yang dapat dipakai
sebagai standar untuk mengevaluasi
keberhasilan program kerja ,antara lain :
• Kesesuaian dengan perencanaan.
Hal ini berkaitan dengan apakah waktu, dana serta
tahapan tahapan dari kegiatan sudah sesuai dengan
yang direncanakan ketika program kerja dibuat
• Partisipasi dari sasaran kegiatan.
Bagian ini berhubungan dengan pihak yang menjadi
peserta atau target sasaran dari kegiatan, bagaimana
suatu kegiatan yang direncanakan bisa mengaktifkan
peserta kegiatan baik secara kuantitas melalui
kehadiran jumlah peserta sesuai targetan maupun
secara kualitas melalui partisipasi aktif dari peserta
selama kegiatan berlangsung.
• Efektifitas pelaksana kegiatan.
Hal ini berkaitan dengan para pelaksana dari
kegiatan, umumnya berupa panitia kegiatan. Apakah
pelaksanaan program kerja telah mampu menciptakan
suatu manajemen yang positif di antara para
pelaksana kegiatan ataukah suatu kegiatan itu hanya
langsung jadi, dan hanya dilakukan oleh sebagian
kecil dari pelaksana. Hal ini tentulah menjadi bahan
pertimbangan dalam mengevaluasi pelaksanaan suatu
program kerja
• Hasil atau manfaat dari kegiatan.
Hal ini berkaitan dengan dampak yang dihasilkan saat
pasca kegiatan, apakah kegiatan tersebut mampu
menghasilkan suatu hal yang positif sesuai dengan
apa yang diharapkan
• Evaluasi
Tujuan diadakannya evaluasi terhadap pelaksanaan
program kerja adalah pada nantinya kesalahan serta
kekurangan yang pernah dilakukan sebelumnya tidak
lagi dilakukan/terulang kembali.
SEKIAN & TERIMAKASIH

More Related Content

What's hot

Kumpulan TOR / Kerangka Acuan Kerja
Kumpulan TOR / Kerangka Acuan KerjaKumpulan TOR / Kerangka Acuan Kerja
Kumpulan TOR / Kerangka Acuan KerjaMarino Alsangkily
 
CONTOH POWER POINT TENTANG PERUSAHAAN
CONTOH POWER POINT TENTANG PERUSAHAANCONTOH POWER POINT TENTANG PERUSAHAAN
CONTOH POWER POINT TENTANG PERUSAHAANRestu Wahono
 
Contoh matrik jadwal pelaksanaan program
Contoh matrik jadwal pelaksanaan programContoh matrik jadwal pelaksanaan program
Contoh matrik jadwal pelaksanaan programImam Suyanto
 
Proposal kegiatan pelatihan kewirausahaan
Proposal kegiatan pelatihan kewirausahaanProposal kegiatan pelatihan kewirausahaan
Proposal kegiatan pelatihan kewirausahaanYan Thea
 
Contoh proposal memperingati hari ulang tahun
Contoh proposal memperingati hari ulang tahunContoh proposal memperingati hari ulang tahun
Contoh proposal memperingati hari ulang tahunRahaden Lingga Bhumi
 
Kuesioner evaluasi proses pembelajaran oleh mahasiswa
Kuesioner    evaluasi  proses pembelajaran  oleh  mahasiswaKuesioner    evaluasi  proses pembelajaran  oleh  mahasiswa
Kuesioner evaluasi proses pembelajaran oleh mahasiswaBhagaskoro Kurniawan
 
Kesekretariatan Organisasi
Kesekretariatan OrganisasiKesekretariatan Organisasi
Kesekretariatan Organisasinarto citra
 
Visi, Misi, Strategi, Kebijakan, Program dan Kegiatan
Visi, Misi, Strategi, Kebijakan,  Program dan KegiatanVisi, Misi, Strategi, Kebijakan,  Program dan Kegiatan
Visi, Misi, Strategi, Kebijakan, Program dan KegiatanDadang Solihin
 
Laporan Pertanggungjawaban Kegiatan
Laporan Pertanggungjawaban KegiatanLaporan Pertanggungjawaban Kegiatan
Laporan Pertanggungjawaban KegiatanFransmahesa
 
CONTOH BIODATA PENULIS DAN MOTTO DALAM SKRIPSI
 CONTOH BIODATA PENULIS DAN MOTTO DALAM SKRIPSI CONTOH BIODATA PENULIS DAN MOTTO DALAM SKRIPSI
CONTOH BIODATA PENULIS DAN MOTTO DALAM SKRIPSIAkhmad Muhibudin
 
Lembar evaluasi pelatihan
Lembar evaluasi pelatihanLembar evaluasi pelatihan
Lembar evaluasi pelatihanYayasan TERANGI
 
Materi Kepemimpinan (leadership)
Materi Kepemimpinan (leadership)Materi Kepemimpinan (leadership)
Materi Kepemimpinan (leadership)Dery Muhammad Yusuf
 
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx10MThoriqShihab
 

What's hot (20)

Kumpulan TOR / Kerangka Acuan Kerja
Kumpulan TOR / Kerangka Acuan KerjaKumpulan TOR / Kerangka Acuan Kerja
Kumpulan TOR / Kerangka Acuan Kerja
 
CONTOH POWER POINT TENTANG PERUSAHAAN
CONTOH POWER POINT TENTANG PERUSAHAANCONTOH POWER POINT TENTANG PERUSAHAAN
CONTOH POWER POINT TENTANG PERUSAHAAN
 
Contoh matrik jadwal pelaksanaan program
Contoh matrik jadwal pelaksanaan programContoh matrik jadwal pelaksanaan program
Contoh matrik jadwal pelaksanaan program
 
Proposal kegiatan pelatihan kewirausahaan
Proposal kegiatan pelatihan kewirausahaanProposal kegiatan pelatihan kewirausahaan
Proposal kegiatan pelatihan kewirausahaan
 
Contoh proposal memperingati hari ulang tahun
Contoh proposal memperingati hari ulang tahunContoh proposal memperingati hari ulang tahun
Contoh proposal memperingati hari ulang tahun
 
Kuesioner evaluasi proses pembelajaran oleh mahasiswa
Kuesioner    evaluasi  proses pembelajaran  oleh  mahasiswaKuesioner    evaluasi  proses pembelajaran  oleh  mahasiswa
Kuesioner evaluasi proses pembelajaran oleh mahasiswa
 
Kesekretariatan Organisasi
Kesekretariatan OrganisasiKesekretariatan Organisasi
Kesekretariatan Organisasi
 
CONTOH JOBDES LENGKAP UNTUK PERUSAHAAN
CONTOH JOBDES LENGKAP UNTUK PERUSAHAANCONTOH JOBDES LENGKAP UNTUK PERUSAHAAN
CONTOH JOBDES LENGKAP UNTUK PERUSAHAAN
 
Visi, Misi, Strategi, Kebijakan, Program dan Kegiatan
Visi, Misi, Strategi, Kebijakan,  Program dan KegiatanVisi, Misi, Strategi, Kebijakan,  Program dan Kegiatan
Visi, Misi, Strategi, Kebijakan, Program dan Kegiatan
 
Laporan Pertanggungjawaban Kegiatan
Laporan Pertanggungjawaban KegiatanLaporan Pertanggungjawaban Kegiatan
Laporan Pertanggungjawaban Kegiatan
 
SWOT, SOAR,dan PRA
 SWOT, SOAR,dan  PRA SWOT, SOAR,dan  PRA
SWOT, SOAR,dan PRA
 
CONTOH BIODATA PENULIS DAN MOTTO DALAM SKRIPSI
 CONTOH BIODATA PENULIS DAN MOTTO DALAM SKRIPSI CONTOH BIODATA PENULIS DAN MOTTO DALAM SKRIPSI
CONTOH BIODATA PENULIS DAN MOTTO DALAM SKRIPSI
 
Form penilaian wawancara
Form penilaian wawancaraForm penilaian wawancara
Form penilaian wawancara
 
Lembar evaluasi pelatihan
Lembar evaluasi pelatihanLembar evaluasi pelatihan
Lembar evaluasi pelatihan
 
Contoh Susunan Panitia
Contoh Susunan PanitiaContoh Susunan Panitia
Contoh Susunan Panitia
 
Materi Kepemimpinan (leadership)
Materi Kepemimpinan (leadership)Materi Kepemimpinan (leadership)
Materi Kepemimpinan (leadership)
 
Biodata penulis buku
Biodata penulis bukuBiodata penulis buku
Biodata penulis buku
 
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
 
Contoh Penilaian Kinerja Karyawan
Contoh Penilaian Kinerja KaryawanContoh Penilaian Kinerja Karyawan
Contoh Penilaian Kinerja Karyawan
 
Analisis swot
Analisis swotAnalisis swot
Analisis swot
 

Viewers also liked

Tata Cara Pembuatan TOR Usul Anggaran
Tata Cara Pembuatan TOR Usul AnggaranTata Cara Pembuatan TOR Usul Anggaran
Tata Cara Pembuatan TOR Usul AnggaranJoko Riswanto
 
Penyusunan Rencana Kegiatan
Penyusunan Rencana KegiatanPenyusunan Rencana Kegiatan
Penyusunan Rencana KegiatanRandy Wrihatnolo
 
Perumusan Tujuan dan Sasaran, dan Penyusunan Program dan Kegiatan Pembangunan...
Perumusan Tujuan dan Sasaran, dan Penyusunan Program dan Kegiatan Pembangunan...Perumusan Tujuan dan Sasaran, dan Penyusunan Program dan Kegiatan Pembangunan...
Perumusan Tujuan dan Sasaran, dan Penyusunan Program dan Kegiatan Pembangunan...infosanitasi
 
Penyusunan Indikator Kinerja dan Anggaran Berbasis Kinerja
Penyusunan Indikator Kinerja dan Anggaran Berbasis KinerjaPenyusunan Indikator Kinerja dan Anggaran Berbasis Kinerja
Penyusunan Indikator Kinerja dan Anggaran Berbasis KinerjaDadang Solihin
 
Contoh program kerja tahunan ks.
Contoh program kerja tahunan ks.Contoh program kerja tahunan ks.
Contoh program kerja tahunan ks.Dhony S
 
Kerangka Acuan (TOR) Kegiatan Karya Bakti untuk Negeri di Kebumen 2014
Kerangka Acuan (TOR) Kegiatan Karya Bakti untuk Negeri di Kebumen 2014Kerangka Acuan (TOR) Kegiatan Karya Bakti untuk Negeri di Kebumen 2014
Kerangka Acuan (TOR) Kegiatan Karya Bakti untuk Negeri di Kebumen 2014Toto Wirjosoemarto
 
Contoh Kerangka Acuan Kerja (KAK) pengadaan barang jasa pemerintah
Contoh Kerangka Acuan Kerja (KAK) pengadaan barang jasa pemerintahContoh Kerangka Acuan Kerja (KAK) pengadaan barang jasa pemerintah
Contoh Kerangka Acuan Kerja (KAK) pengadaan barang jasa pemerintahLorentius Yudo Poerwoko
 
DASAR PENYUSUNAN TOR
DASAR PENYUSUNAN TORDASAR PENYUSUNAN TOR
DASAR PENYUSUNAN TORFre Marhaban
 
Tugas dan program kerja manager sdm
Tugas dan program kerja manager sdmTugas dan program kerja manager sdm
Tugas dan program kerja manager sdmJuli Haryono
 

Viewers also liked (11)

Tata Cara Pembuatan TOR Usul Anggaran
Tata Cara Pembuatan TOR Usul AnggaranTata Cara Pembuatan TOR Usul Anggaran
Tata Cara Pembuatan TOR Usul Anggaran
 
Penyusunan Rencana Kegiatan
Penyusunan Rencana KegiatanPenyusunan Rencana Kegiatan
Penyusunan Rencana Kegiatan
 
Perumusan Tujuan dan Sasaran, dan Penyusunan Program dan Kegiatan Pembangunan...
Perumusan Tujuan dan Sasaran, dan Penyusunan Program dan Kegiatan Pembangunan...Perumusan Tujuan dan Sasaran, dan Penyusunan Program dan Kegiatan Pembangunan...
Perumusan Tujuan dan Sasaran, dan Penyusunan Program dan Kegiatan Pembangunan...
 
Program Kerja
Program KerjaProgram Kerja
Program Kerja
 
Penyusunan Indikator Kinerja dan Anggaran Berbasis Kinerja
Penyusunan Indikator Kinerja dan Anggaran Berbasis KinerjaPenyusunan Indikator Kinerja dan Anggaran Berbasis Kinerja
Penyusunan Indikator Kinerja dan Anggaran Berbasis Kinerja
 
Contoh program kerja tahunan ks.
Contoh program kerja tahunan ks.Contoh program kerja tahunan ks.
Contoh program kerja tahunan ks.
 
Kerangka Acuan (TOR) Kegiatan Karya Bakti untuk Negeri di Kebumen 2014
Kerangka Acuan (TOR) Kegiatan Karya Bakti untuk Negeri di Kebumen 2014Kerangka Acuan (TOR) Kegiatan Karya Bakti untuk Negeri di Kebumen 2014
Kerangka Acuan (TOR) Kegiatan Karya Bakti untuk Negeri di Kebumen 2014
 
Contoh Kerangka Acuan Kerja (KAK) pengadaan barang jasa pemerintah
Contoh Kerangka Acuan Kerja (KAK) pengadaan barang jasa pemerintahContoh Kerangka Acuan Kerja (KAK) pengadaan barang jasa pemerintah
Contoh Kerangka Acuan Kerja (KAK) pengadaan barang jasa pemerintah
 
DASAR PENYUSUNAN TOR
DASAR PENYUSUNAN TORDASAR PENYUSUNAN TOR
DASAR PENYUSUNAN TOR
 
Tugas dan program kerja manager sdm
Tugas dan program kerja manager sdmTugas dan program kerja manager sdm
Tugas dan program kerja manager sdm
 
Laporan Bulanan HRD
Laporan Bulanan HRDLaporan Bulanan HRD
Laporan Bulanan HRD
 

Similar to PROGRAM KERJA

Perencanaan Jadwal Kerja dan Kepanitiaan.pptx
Perencanaan Jadwal Kerja dan Kepanitiaan.pptxPerencanaan Jadwal Kerja dan Kepanitiaan.pptx
Perencanaan Jadwal Kerja dan Kepanitiaan.pptxanarafikayati1
 
Proses & Tahapan Manajemen Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT (Manajem...
Proses & Tahapan Manajemen Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT (Manajem...Proses & Tahapan Manajemen Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT (Manajem...
Proses & Tahapan Manajemen Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT (Manajem...Kanaidi ken
 
9, wira usaha, roni ananta s, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu ...
9, wira usaha, roni ananta s, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu ...9, wira usaha, roni ananta s, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu ...
9, wira usaha, roni ananta s, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu ...RoniAnantaSuryaninda
 
15 Kesimpulan Teori Perencanaan.ppt
15 Kesimpulan Teori Perencanaan.ppt15 Kesimpulan Teori Perencanaan.ppt
15 Kesimpulan Teori Perencanaan.pptBranCode
 
Bab 3-perancangan-silibus-baru-2011 kmns
Bab 3-perancangan-silibus-baru-2011 kmnsBab 3-perancangan-silibus-baru-2011 kmns
Bab 3-perancangan-silibus-baru-2011 kmnsNurul Nuha Harun
 
Aspek manajemen pada studi kelayakan bisnis+Studi Kasus-STIE Putra Bangsa
Aspek manajemen pada studi kelayakan bisnis+Studi Kasus-STIE Putra BangsaAspek manajemen pada studi kelayakan bisnis+Studi Kasus-STIE Putra Bangsa
Aspek manajemen pada studi kelayakan bisnis+Studi Kasus-STIE Putra Bangsasiti nurlaeli
 
Presentasi dennys abdul aziz manual copy
Presentasi dennys abdul aziz manual   copyPresentasi dennys abdul aziz manual   copy
Presentasi dennys abdul aziz manual copydennysabdulaziz
 
Presentasi Mata Kuliah Manajemen dennys abdul aziz otomatis
Presentasi Mata Kuliah Manajemen dennys abdul aziz otomatisPresentasi Mata Kuliah Manajemen dennys abdul aziz otomatis
Presentasi Mata Kuliah Manajemen dennys abdul aziz otomatisdennysabdulaziz
 
Dasar Manajemen.pdf
Dasar Manajemen.pdfDasar Manajemen.pdf
Dasar Manajemen.pdfrizqonfarhas
 
how to make a good business plan
how to make a good business planhow to make a good business plan
how to make a good business planAlbert Mahendradata
 
Evaluasi kinerja dan kompensasi
Evaluasi kinerja dan  kompensasiEvaluasi kinerja dan  kompensasi
Evaluasi kinerja dan kompensasimardiyahh aja
 
2. manajemen kinerja rs (3 4)
2. manajemen kinerja rs (3 4)2. manajemen kinerja rs (3 4)
2. manajemen kinerja rs (3 4)AndriSaputra66
 
MANAJEMEN OPERASIONAL KINERJA RUMAH SAKIT.pptx
MANAJEMEN OPERASIONAL KINERJA RUMAH SAKIT.pptxMANAJEMEN OPERASIONAL KINERJA RUMAH SAKIT.pptx
MANAJEMEN OPERASIONAL KINERJA RUMAH SAKIT.pptxSeptylytaRahmitaPutr
 
Fungsi-Perencanaan.ppt
Fungsi-Perencanaan.pptFungsi-Perencanaan.ppt
Fungsi-Perencanaan.pptMarlizarAlie1
 
Fungsi-Perencanaan.ppt
Fungsi-Perencanaan.pptFungsi-Perencanaan.ppt
Fungsi-Perencanaan.pptMarlizarAlie1
 
OMPI PLANNING KELOMPOK 6 (1).pptx
OMPI PLANNING KELOMPOK 6 (1).pptxOMPI PLANNING KELOMPOK 6 (1).pptx
OMPI PLANNING KELOMPOK 6 (1).pptxridwanhartono3
 

Similar to PROGRAM KERJA (20)

Perencanaan Jadwal Kerja dan Kepanitiaan.pptx
Perencanaan Jadwal Kerja dan Kepanitiaan.pptxPerencanaan Jadwal Kerja dan Kepanitiaan.pptx
Perencanaan Jadwal Kerja dan Kepanitiaan.pptx
 
Proses & Tahapan Manajemen Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT (Manajem...
Proses & Tahapan Manajemen Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT (Manajem...Proses & Tahapan Manajemen Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT (Manajem...
Proses & Tahapan Manajemen Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT (Manajem...
 
Proses manajemen
Proses manajemenProses manajemen
Proses manajemen
 
9, wira usaha, roni ananta s, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu ...
9, wira usaha, roni ananta s, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu ...9, wira usaha, roni ananta s, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu ...
9, wira usaha, roni ananta s, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu ...
 
15 Kesimpulan Teori Perencanaan.ppt
15 Kesimpulan Teori Perencanaan.ppt15 Kesimpulan Teori Perencanaan.ppt
15 Kesimpulan Teori Perencanaan.ppt
 
Bab 3-perancangan-silibus-baru-2011 kmns
Bab 3-perancangan-silibus-baru-2011 kmnsBab 3-perancangan-silibus-baru-2011 kmns
Bab 3-perancangan-silibus-baru-2011 kmns
 
Aspek manajemen pada studi kelayakan bisnis+Studi Kasus-STIE Putra Bangsa
Aspek manajemen pada studi kelayakan bisnis+Studi Kasus-STIE Putra BangsaAspek manajemen pada studi kelayakan bisnis+Studi Kasus-STIE Putra Bangsa
Aspek manajemen pada studi kelayakan bisnis+Studi Kasus-STIE Putra Bangsa
 
Presentasi dennys abdul aziz manual copy
Presentasi dennys abdul aziz manual   copyPresentasi dennys abdul aziz manual   copy
Presentasi dennys abdul aziz manual copy
 
Presentasi Mata Kuliah Manajemen dennys abdul aziz otomatis
Presentasi Mata Kuliah Manajemen dennys abdul aziz otomatisPresentasi Mata Kuliah Manajemen dennys abdul aziz otomatis
Presentasi Mata Kuliah Manajemen dennys abdul aziz otomatis
 
Bab 1 presen strategi
Bab 1 presen strategiBab 1 presen strategi
Bab 1 presen strategi
 
Dasar Manajemen.pdf
Dasar Manajemen.pdfDasar Manajemen.pdf
Dasar Manajemen.pdf
 
how to make a good business plan
how to make a good business planhow to make a good business plan
how to make a good business plan
 
Monev
MonevMonev
Monev
 
Evaluasi kinerja dan kompensasi
Evaluasi kinerja dan  kompensasiEvaluasi kinerja dan  kompensasi
Evaluasi kinerja dan kompensasi
 
2. manajemen kinerja rs (3 4)
2. manajemen kinerja rs (3 4)2. manajemen kinerja rs (3 4)
2. manajemen kinerja rs (3 4)
 
MANAJEMEN OPERASIONAL KINERJA RUMAH SAKIT.pptx
MANAJEMEN OPERASIONAL KINERJA RUMAH SAKIT.pptxMANAJEMEN OPERASIONAL KINERJA RUMAH SAKIT.pptx
MANAJEMEN OPERASIONAL KINERJA RUMAH SAKIT.pptx
 
Fungsi-Perencanaan.ppt
Fungsi-Perencanaan.pptFungsi-Perencanaan.ppt
Fungsi-Perencanaan.ppt
 
Fungsi-Perencanaan.ppt
Fungsi-Perencanaan.pptFungsi-Perencanaan.ppt
Fungsi-Perencanaan.ppt
 
OMPI PLANNING KELOMPOK 6 (1).pptx
OMPI PLANNING KELOMPOK 6 (1).pptxOMPI PLANNING KELOMPOK 6 (1).pptx
OMPI PLANNING KELOMPOK 6 (1).pptx
 
Evaluasi 2.ppt
Evaluasi 2.pptEvaluasi 2.ppt
Evaluasi 2.ppt
 

PROGRAM KERJA

  • 1. Program Kerja By : Husaeri Priatna,A.P.,S.Ak., M.M.
  • 2. Pengertian Program Kerja • Program Kerja disebut juga Agenda Kegiatan. Yaitu suatu rencana kegiatan organisasi yang dibuat untuk jangka waktu tertentu yang disepakati oleh pengurus organisasi. • Program kerja harus dibuat secara sistematis, terpadu, terperinci serta terarah, sebab program kerja sebagai pegangan dalam mencapai tujuan organisasi
  • 3. • Program Kerja sebagai panduan atau pegangan (blue print) organisasi untuk mencapai visi, misi serta tujuan organisasi
  • 4. Tahapan Penyusunan Program Kerja 1. Research and Listening 2. Planning and Decision Making 3. Communication and Action 4. Evaluation
  • 5. • Perencaan (Planning) merupakan hal terpenting dalam penyusunan program kerja. Sebab perencaan dibuat karena telah didapat informasi terkini, evaluasi yang telah dilakukan serta berorientasi memandang jauh kedepan (prediksi dan forcasting). • Perencanaan adalah awal untuk bertindak, dengan langkah kecil bisa membuat sesuatu menjadi besar
  • 6. Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam penyusunan program kerja
  • 7. 1. SWOT analysis  Strenght (kekuatan organisasi) Sejauhmana organisasi memiliki kemampuan serta keunggulan baik SDM maupun SDA  Weeknesses (kelemahan organisasi) Setiap organisasi memiliki kelemahan, bagaimana mengatasinya.  Opportunity (peluang bagi organisasi) Organisasi menganalisis peluang-peluang untuk mencapai target atau sasaran (goals)  Threats (ancaman bagi organisasi) Organisasi menganalisis serta mampu mengantisipasi ancaman Internal dan Ekternal yang dimungkinkan akan terjadi
  • 8. 2. Waktu Kapan kegiatan akan dilaksanakan, time schedule dibuatkan 3. Siapa yang melaksanakan dan apa tugas- tugasnya Pembagian tugas sesuai kompetensi yang dimiliki anggota, serta dibuatkan deskripsi tugas (job description) 4. Program kerja yang dibuat harus lebih baik dari realisasi kerja periode sebelumnya.
  • 9. • Setelah program kerja disusun, maka dibahas pada “rapat kerja” selanjutnya dikembangkan melalui pembagian tugas (organizing and staffing), pemimpin menetapkan “target kerja” yang harus dicapai sesuai dengan tugas masing- masing anggota organisasi, dalam proses kerjanya diberikan arahan (directing) serta dilakukan pengawasan (controlling) agar terarah sesuai program yang telah dibuat bersama.
  • 10. Hal ini sesuai dengan “Fungsi Manajemen” : • Planning • Organizing and Staffing • Directing • Controlling
  • 11. Musyawarah Anggota • Dilaksanakan secara periodik • Membahas kepengurusan organisasi • LPJ dari ketua : target kerja yang telah dicapai serta yang belum tercapai • Mengangkat kepemimpinan baru • Ketua terpilih menyusun kabinet/pengurus baru • Anggota mengusulkan “Program Kerja” • Pengurus baru menyusun “Program Kerja” yang diusulkan anggota • Usulan “program kerja” dibahas pada rapat kerja serta disyahkan dan disepakati bersama
  • 12. Rapat Kerja • Pembahasan program kerja • Penentuan “time schedule” • Pembagian tugas • Invetarisir sumber daya organisasi (SDM & SDA) • Target kerja / Sasaran
  • 13. Pogram Kerja Evaluation Forcasting Planning Organizing Coordinating Staffing Bagian A Bagian B Bagian C Bagian D Directing Crontrolling Goals Skema Pengembangan Program Kerja Rapat Kerja
  • 14. Tujuan : Target Kerja / Sasaran Kerja (Goal Setting) 1. Target tahunan (setahun 1 kali) 2. Target semesteran (enam bulan 1 kali) 3. Target triwulanan (tiga bula 1 kali) 4. Target bulanan (sebulan1 1 kali)
  • 15. Prioritas Kerja • Dalam melaksanakan program kerja yang telah dibuat, sebaiknya diprioritaskan “target /sasaran kerja” yang lebih penting (urgent), lebih mudah dan ringan untuk dikerjakan/dilaksanakan serta penyesuaian dengan situasi dan kondisi
  • 16. 1. Evaluasi pada tahap perencanaan 2. Evaluasi pada tahap pelaksanaan 3. Evaluasi pada tahap pasca pelaksanaan
  • 17. MENGEVALUASI PROGRAM KERJA • Sebagai tindak lanjut dari program kerja yang telah buat, maka setelah program kerja dilaksanakan, diperlukan suatu evaluasi untuk menilai apakah program kerja yang direncanakan telah sesuai dengan apa yang dilaksanakan .Untuk mengevaluasi program, kerja secara menyeluruh ada suatu momen tertentu yang berhak melakukan evaluasi kegiatan, jadi mengenai kapan tepatnya diadakan evaluasi menyeluruh hal ini disesuaikan dengan konstitusi organisasi(AD/ART). Secara umum evaluasi kegiatan itu harus dilaksanakan pada 3 tahapan yakni :
  • 18. • Program kerja tahunan sebaiknya dilakukan evaluasi secara bulanan atau triwulanan, agar dilakukan perbaikan secara terus menerus. Rencana kerja yang telah dibuat sebelumnya, dapat dilakukan perubahan (jika harus), yang disesuaikan dengan situasi serta kondisi saat ini agar tujuan (goals) tercapai secara optimal serta maksimal.
  • 19. Pengukuran Hasil Kerja • Hasil Kerja merupakan Kinerja, baik kinerja organisasi itu sendiri maupun kinerja anggota yang telah diberi tugas. • Sebagai alat ukur, tersedia beberapa parameter parameter yang dapat dipakai sebagai standar untuk mengevaluasi keberhasilan program kerja ,antara lain :
  • 20. • Kesesuaian dengan perencanaan. Hal ini berkaitan dengan apakah waktu, dana serta tahapan tahapan dari kegiatan sudah sesuai dengan yang direncanakan ketika program kerja dibuat • Partisipasi dari sasaran kegiatan. Bagian ini berhubungan dengan pihak yang menjadi peserta atau target sasaran dari kegiatan, bagaimana suatu kegiatan yang direncanakan bisa mengaktifkan peserta kegiatan baik secara kuantitas melalui kehadiran jumlah peserta sesuai targetan maupun secara kualitas melalui partisipasi aktif dari peserta selama kegiatan berlangsung.
  • 21. • Efektifitas pelaksana kegiatan. Hal ini berkaitan dengan para pelaksana dari kegiatan, umumnya berupa panitia kegiatan. Apakah pelaksanaan program kerja telah mampu menciptakan suatu manajemen yang positif di antara para pelaksana kegiatan ataukah suatu kegiatan itu hanya langsung jadi, dan hanya dilakukan oleh sebagian kecil dari pelaksana. Hal ini tentulah menjadi bahan pertimbangan dalam mengevaluasi pelaksanaan suatu program kerja
  • 22. • Hasil atau manfaat dari kegiatan. Hal ini berkaitan dengan dampak yang dihasilkan saat pasca kegiatan, apakah kegiatan tersebut mampu menghasilkan suatu hal yang positif sesuai dengan apa yang diharapkan • Evaluasi Tujuan diadakannya evaluasi terhadap pelaksanaan program kerja adalah pada nantinya kesalahan serta kekurangan yang pernah dilakukan sebelumnya tidak lagi dilakukan/terulang kembali.