SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Download to read offline
Mengapa Kulit Mengalami Dehidrasi?
Dapatkan info perawatan kulit terbaru di http://ayolomba.comApa sih yang terbayang di kepala
kamu kalau mendengar kata dehidrasi? Biasanya orang akan berfikir tentang rasa haus.
Ternyata bukan Cuma tubuh kita lho yang bisa mengalami dehidrasi kulit, tapi kulit kita juga
bisa mengalami dehidrasi yang membuat kulit kering.

Dehidrasi kulit ternyata bisa berdampak panjang lho bagi kulit kita, salah satunya dalam hal
elastisitas kulit.

Sudah tidak bisa dipungkiri lagi kalau air merupakan komponen yang sangat penting dan
dibutuhkan oleh kulit kita. Kalau sampai kekurangan air dan mengalami dehidrasi, kulit akan
tampak kasar, kering dan kusam. Alhasil penampilan kita akan tampak tua dan tidak segar.

Apa sih sebenarnya penyebab terjadinya dehidrasi pada kulit?

Dehidrasi pada kulit bisa disebabkan oleh beberapa hal, antara lain oleh pola hidup dan
lingkungan sekitar. Pola hidup yang dapat menimbulkan terjadinya dehidrasi kulit antara lain
merokok, minum beralkohol, terlalu sering begadang dan diet yang terlalu ketat. Orang yang
dietnya terlalu ketat bisa menyebabkan sel-sel perekat antar kulit yang berasal dari lemaknya
menjadi berkurang sehingga kulitnya menjadi terlalu kering.

Selain itu, dehidrasi kulit juga bisa disebabkan oleh kondisi lingkungan, terutama di Indonesia
yang merupakan daerah tropis dengan intensitas paparan matahari yang cukup tinggi. Sinar UV
juga bisa menyerap kandungan air yang berada di dalam kulitmu, itulah sebabnya kamu harus
memberikan perlindungan dan perawatan kulit yang maksimal. Jangan lupa untuk selalu
menggunakan sunblock dengan SPF 17 yang sesuai untuk kulit tropis sehingga perlindungan
yang diberikan maksimal dan kulitmu terhindar dari dehidrasi.

Satu lagi faktor yang tidak boleh kita lupakan adalah penggunaan AC sehari-hari.
Menggunakan AC apalagi di saat cuaca terik memang memberikan keasyikan tersendiri tapi
jangan lupa, AC juga bisa mengancam kelembaban kulitmu. Untuk memberikan perlindungan
serta perawatan kulit secara total, jangan lupa menggunakan pelembab sebelum
mengulaskan krim sunblock ke kulitmu ya! Dengan begitu kamu akan terhindar dari kulit yang
dehidrasi.

Untuk mengetahui lebih lengkap bagaimana perawatan kulit tropis yang tepat kamu bisa
mendapatkannya hanya dengan mendownload e-book ‘Kosmetik Sehat Untuk Kulit Tropis’
ini.Copyright @Mysuncare



Kata Kunci terkait:

       Penyebab kulit bisa dehidrasi




                                                                                           1/2
Tips Perawatan Kulit http://mysuncare.com Mengapa Kulit Mengalami Dehidrasi?




                                                                                                                  2/2
Powered by TCPDF (www.tcpdf.org)

More Related Content

More from My Suncare

Inilah Kelebihan Kulit Tropis
Inilah Kelebihan Kulit TropisInilah Kelebihan Kulit Tropis
Inilah Kelebihan Kulit TropisMy Suncare
 
Pekerja Outdoor? Baca Ini!
Pekerja Outdoor? Baca Ini!Pekerja Outdoor? Baca Ini!
Pekerja Outdoor? Baca Ini!My Suncare
 
Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
Menghilangkan Flek Hitam Bekas JerawatMenghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
Menghilangkan Flek Hitam Bekas JerawatMy Suncare
 
Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
Menghilangkan Flek Hitam Bekas JerawatMenghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
Menghilangkan Flek Hitam Bekas JerawatMy Suncare
 
Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
Menghilangkan Flek Hitam Bekas JerawatMenghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
Menghilangkan Flek Hitam Bekas JerawatMy Suncare
 
Wanita Lebih Berpotensi Terkena Flek Hitam
Wanita Lebih Berpotensi Terkena Flek HitamWanita Lebih Berpotensi Terkena Flek Hitam
Wanita Lebih Berpotensi Terkena Flek HitamMy Suncare
 
Ternyata Matahari Juga Bermanfaat untuk Kulit Lho!
Ternyata Matahari Juga Bermanfaat untuk Kulit Lho!Ternyata Matahari Juga Bermanfaat untuk Kulit Lho!
Ternyata Matahari Juga Bermanfaat untuk Kulit Lho!My Suncare
 
Benda Ini Harus Ada Dalam Tas Olahraga Anda!
Benda Ini Harus Ada Dalam Tas Olahraga Anda!Benda Ini Harus Ada Dalam Tas Olahraga Anda!
Benda Ini Harus Ada Dalam Tas Olahraga Anda!My Suncare
 
7 Hal Yang Sering Terlupakan Saat Melindungi Kulit Dari Matahari
7 Hal Yang Sering Terlupakan Saat Melindungi Kulit Dari Matahari7 Hal Yang Sering Terlupakan Saat Melindungi Kulit Dari Matahari
7 Hal Yang Sering Terlupakan Saat Melindungi Kulit Dari MatahariMy Suncare
 
Dari Pengalaman Menghasilkan Produk Kecantikan
Dari Pengalaman Menghasilkan Produk KecantikanDari Pengalaman Menghasilkan Produk Kecantikan
Dari Pengalaman Menghasilkan Produk KecantikanMy Suncare
 
Perawatan Kulit Setelah Long Weekend
Perawatan Kulit Setelah Long WeekendPerawatan Kulit Setelah Long Weekend
Perawatan Kulit Setelah Long WeekendMy Suncare
 
Rahasia Perawatan Kulit Wajah Sensitif
Rahasia Perawatan Kulit Wajah SensitifRahasia Perawatan Kulit Wajah Sensitif
Rahasia Perawatan Kulit Wajah SensitifMy Suncare
 
Perlindungan Kulit Bagi Pecinta Golf
Perlindungan Kulit Bagi Pecinta GolfPerlindungan Kulit Bagi Pecinta Golf
Perlindungan Kulit Bagi Pecinta GolfMy Suncare
 
4 Fakta Tentang Memutihkan Kulit
4 Fakta Tentang Memutihkan Kulit4 Fakta Tentang Memutihkan Kulit
4 Fakta Tentang Memutihkan KulitMy Suncare
 
Inilah Kelebihan Kulit Tropis
Inilah Kelebihan Kulit TropisInilah Kelebihan Kulit Tropis
Inilah Kelebihan Kulit TropisMy Suncare
 
Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
Menghilangkan Flek Hitam Bekas JerawatMenghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
Menghilangkan Flek Hitam Bekas JerawatMy Suncare
 
Rahasia Perawatan Kulit Wajah Sensitif
Rahasia Perawatan Kulit Wajah SensitifRahasia Perawatan Kulit Wajah Sensitif
Rahasia Perawatan Kulit Wajah SensitifMy Suncare
 
Rahasia Perawatan Kulit Wajah Sensitif
Rahasia Perawatan Kulit Wajah SensitifRahasia Perawatan Kulit Wajah Sensitif
Rahasia Perawatan Kulit Wajah SensitifMy Suncare
 
Dari Pengalaman Menghasilkan Produk Kecantikan
Dari Pengalaman Menghasilkan Produk KecantikanDari Pengalaman Menghasilkan Produk Kecantikan
Dari Pengalaman Menghasilkan Produk KecantikanMy Suncare
 
Bisakah Putih dengan Cara Instan?
Bisakah Putih dengan Cara Instan?Bisakah Putih dengan Cara Instan?
Bisakah Putih dengan Cara Instan?My Suncare
 

More from My Suncare (20)

Inilah Kelebihan Kulit Tropis
Inilah Kelebihan Kulit TropisInilah Kelebihan Kulit Tropis
Inilah Kelebihan Kulit Tropis
 
Pekerja Outdoor? Baca Ini!
Pekerja Outdoor? Baca Ini!Pekerja Outdoor? Baca Ini!
Pekerja Outdoor? Baca Ini!
 
Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
Menghilangkan Flek Hitam Bekas JerawatMenghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
 
Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
Menghilangkan Flek Hitam Bekas JerawatMenghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
 
Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
Menghilangkan Flek Hitam Bekas JerawatMenghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
 
Wanita Lebih Berpotensi Terkena Flek Hitam
Wanita Lebih Berpotensi Terkena Flek HitamWanita Lebih Berpotensi Terkena Flek Hitam
Wanita Lebih Berpotensi Terkena Flek Hitam
 
Ternyata Matahari Juga Bermanfaat untuk Kulit Lho!
Ternyata Matahari Juga Bermanfaat untuk Kulit Lho!Ternyata Matahari Juga Bermanfaat untuk Kulit Lho!
Ternyata Matahari Juga Bermanfaat untuk Kulit Lho!
 
Benda Ini Harus Ada Dalam Tas Olahraga Anda!
Benda Ini Harus Ada Dalam Tas Olahraga Anda!Benda Ini Harus Ada Dalam Tas Olahraga Anda!
Benda Ini Harus Ada Dalam Tas Olahraga Anda!
 
7 Hal Yang Sering Terlupakan Saat Melindungi Kulit Dari Matahari
7 Hal Yang Sering Terlupakan Saat Melindungi Kulit Dari Matahari7 Hal Yang Sering Terlupakan Saat Melindungi Kulit Dari Matahari
7 Hal Yang Sering Terlupakan Saat Melindungi Kulit Dari Matahari
 
Dari Pengalaman Menghasilkan Produk Kecantikan
Dari Pengalaman Menghasilkan Produk KecantikanDari Pengalaman Menghasilkan Produk Kecantikan
Dari Pengalaman Menghasilkan Produk Kecantikan
 
Perawatan Kulit Setelah Long Weekend
Perawatan Kulit Setelah Long WeekendPerawatan Kulit Setelah Long Weekend
Perawatan Kulit Setelah Long Weekend
 
Rahasia Perawatan Kulit Wajah Sensitif
Rahasia Perawatan Kulit Wajah SensitifRahasia Perawatan Kulit Wajah Sensitif
Rahasia Perawatan Kulit Wajah Sensitif
 
Perlindungan Kulit Bagi Pecinta Golf
Perlindungan Kulit Bagi Pecinta GolfPerlindungan Kulit Bagi Pecinta Golf
Perlindungan Kulit Bagi Pecinta Golf
 
4 Fakta Tentang Memutihkan Kulit
4 Fakta Tentang Memutihkan Kulit4 Fakta Tentang Memutihkan Kulit
4 Fakta Tentang Memutihkan Kulit
 
Inilah Kelebihan Kulit Tropis
Inilah Kelebihan Kulit TropisInilah Kelebihan Kulit Tropis
Inilah Kelebihan Kulit Tropis
 
Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
Menghilangkan Flek Hitam Bekas JerawatMenghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
 
Rahasia Perawatan Kulit Wajah Sensitif
Rahasia Perawatan Kulit Wajah SensitifRahasia Perawatan Kulit Wajah Sensitif
Rahasia Perawatan Kulit Wajah Sensitif
 
Rahasia Perawatan Kulit Wajah Sensitif
Rahasia Perawatan Kulit Wajah SensitifRahasia Perawatan Kulit Wajah Sensitif
Rahasia Perawatan Kulit Wajah Sensitif
 
Dari Pengalaman Menghasilkan Produk Kecantikan
Dari Pengalaman Menghasilkan Produk KecantikanDari Pengalaman Menghasilkan Produk Kecantikan
Dari Pengalaman Menghasilkan Produk Kecantikan
 
Bisakah Putih dengan Cara Instan?
Bisakah Putih dengan Cara Instan?Bisakah Putih dengan Cara Instan?
Bisakah Putih dengan Cara Instan?
 

Mengapa Kulit Mengalami Dehidrasi?

  • 1. Mengapa Kulit Mengalami Dehidrasi? Dapatkan info perawatan kulit terbaru di http://ayolomba.comApa sih yang terbayang di kepala kamu kalau mendengar kata dehidrasi? Biasanya orang akan berfikir tentang rasa haus. Ternyata bukan Cuma tubuh kita lho yang bisa mengalami dehidrasi kulit, tapi kulit kita juga bisa mengalami dehidrasi yang membuat kulit kering. Dehidrasi kulit ternyata bisa berdampak panjang lho bagi kulit kita, salah satunya dalam hal elastisitas kulit. Sudah tidak bisa dipungkiri lagi kalau air merupakan komponen yang sangat penting dan dibutuhkan oleh kulit kita. Kalau sampai kekurangan air dan mengalami dehidrasi, kulit akan tampak kasar, kering dan kusam. Alhasil penampilan kita akan tampak tua dan tidak segar. Apa sih sebenarnya penyebab terjadinya dehidrasi pada kulit? Dehidrasi pada kulit bisa disebabkan oleh beberapa hal, antara lain oleh pola hidup dan lingkungan sekitar. Pola hidup yang dapat menimbulkan terjadinya dehidrasi kulit antara lain merokok, minum beralkohol, terlalu sering begadang dan diet yang terlalu ketat. Orang yang dietnya terlalu ketat bisa menyebabkan sel-sel perekat antar kulit yang berasal dari lemaknya menjadi berkurang sehingga kulitnya menjadi terlalu kering. Selain itu, dehidrasi kulit juga bisa disebabkan oleh kondisi lingkungan, terutama di Indonesia yang merupakan daerah tropis dengan intensitas paparan matahari yang cukup tinggi. Sinar UV juga bisa menyerap kandungan air yang berada di dalam kulitmu, itulah sebabnya kamu harus memberikan perlindungan dan perawatan kulit yang maksimal. Jangan lupa untuk selalu menggunakan sunblock dengan SPF 17 yang sesuai untuk kulit tropis sehingga perlindungan yang diberikan maksimal dan kulitmu terhindar dari dehidrasi. Satu lagi faktor yang tidak boleh kita lupakan adalah penggunaan AC sehari-hari. Menggunakan AC apalagi di saat cuaca terik memang memberikan keasyikan tersendiri tapi jangan lupa, AC juga bisa mengancam kelembaban kulitmu. Untuk memberikan perlindungan serta perawatan kulit secara total, jangan lupa menggunakan pelembab sebelum mengulaskan krim sunblock ke kulitmu ya! Dengan begitu kamu akan terhindar dari kulit yang dehidrasi. Untuk mengetahui lebih lengkap bagaimana perawatan kulit tropis yang tepat kamu bisa mendapatkannya hanya dengan mendownload e-book ‘Kosmetik Sehat Untuk Kulit Tropis’ ini.Copyright @Mysuncare Kata Kunci terkait: Penyebab kulit bisa dehidrasi 1/2
  • 2. Tips Perawatan Kulit http://mysuncare.com Mengapa Kulit Mengalami Dehidrasi? 2/2 Powered by TCPDF (www.tcpdf.org)