SlideShare a Scribd company logo
1 of 45
Download to read offline
SmartBilling
Ver20121101.01
1
Email : smartbilling@taiga.co.id
Pra-Installasi
- Sistem Recovery(DeepFreeze,Shadow DefenderDll)
- Pembatas Sistem Windows/locksistem (winlockdan program sejenisnya)
- IP Counterand Client
Installasi
- Cara pemasangan Counter
- Cara pemasangan Client
Koneksi Serverdan Client
Pengoperasian
- Pengaturan Administrator
- Cara Tata Letak Meja
- Pengaturan PCClient
- Reboot/Mematikan/MenyalakanPC Client
- Pengaturan Biaya
- Penjualan Pra-Bayar(Paket) / Personal
- Pengubahan PaketBiaya
- PengembalianPaketBiaya
- Penjualan Barang
- Pengaturan Pembayaran
- Operasi Warnet
ManajemenSmart PC
- Sync
- Recovery
- Kontrol PC
- PengirimanFile
SmartBilling
Ver20121101.01
2
Email : smartbilling@taiga.co.id
Pra-Installasi
Untuk melakukan Instalasi Smart Billing, ada beberapa hal yang harus diperhatikan.
1. Sistem Recovery (Deep Freeze, Shadow Defender Dll)
a. Instalasi dengan system recovery umum
- Buka/Unlock system recovery sebelum melakukan instalasi, dan umumnya
melakukan restart computer dalam melakukan pembukaan system recovery.
- Uninstall Billing yang digunakan (Server/Client).
- Install Smart Billing (Server/Client)
- Hidupkan/lock kembali recovery system yang digunakan.
b. Instalasi dengan system recovery Smart Billing
- Buka/Unlock system recovery sebelum melakukan instalasi, dan umumnya
melakukan restart computer dalam melakukan pembukaan system recovery.
- Uninstall recovery System yang digunakan agar tidak terjadi masalah dengan system
recovery Smart Billing.
- Uninstall Billing yang digunakan (Server/Client).
- Install Smart Billing (Server/Client)
- Hidupkan/lock kembali recovery system yang digunakan.
2. Pembatas Sistem Windows/lock sistem (winlock dan program sejenisnya)
a. Instalasi dengan lock sistem umum
- Buka/Unlock lock system sebelum melakukan instalasi, dan umunya melakukan
restart computer dalam melakukan pembukaan system recovery.
- Uninstall Billing yang digunakan (Server/Client).
- Install Smart Billing (Server/Client)
- Hidupkan/lock kembali lock system yang digunakan.
b. Instalasi dengan system recovery Smart Billing
- Buka/Unlock lock system sebelum melakukan instalasi, dan umunya melakukan
restart computer dalam melakukan pembukaan system recovery.
- Uninstall lock System yang digunakan agar tidak terjadi masalah dengan lock system
Smart Billing.
- Uninstall Billing yang digunakan (Server/Client).
- Install Smart Billing (Server/Client)
- Hidupkan/lock kembali lock system yang digunakan.
SmartBilling
Ver20121101.01
3
Email : smartbilling@taiga.co.id
3. IP Counter and Client
- Untuk melakukan set IP mohon melakukan Cek IP dengan CMD windows yang bisa
dilakukan dengan cara “windows +R”pada keyboard. Danketik “CMD” dan enter
maka akan keluar command mode dan ketik ”ipconfig”. Seperti gambar dibawah ini.
Danmohon dicatat agaragar bisa digunakan.
- Untuk penggunaan smart billing IP computer harus dalam keadaan static dan ini bisa
dilakukan pada Start >> Control Panel >> Network Interface
-
- Klik kanan kemudiaan pilih “Properties” setelah itu akan keluar windows properties
dan pilih “InternetProtocol(TCP/IPv4” dan klik properties.
SmartBilling
Ver20121101.01
4
Email : smartbilling@taiga.co.id
- Kemudian pilih “Use thefollowingIP address”dan masukan IP sesuai dengan IP
router yang digunakan pada umumnya IP yang digunakan adalah 192.168.xxx.yyy
(contoh : 192.168.1.1 - 192.168.1.254 / 192.168.10.1 – 192.168.10.254). Untuk tiap
PC, IP harus berbeda jangan samapai da yang sama karena akan mempengaruhi
kinerja dari PC. Untuk IPgateway semua PC (client / server) adalah sama.
- Klik OK untuk mengaplikasikan setingan yang sudah dibuat. Dancoba untuk
melakukan brosing. Untuk memastikan bawa IP yang dibuat tidak salah.
SmartBilling
Ver20121101.01
5
Email : smartbilling@taiga.co.id
Installasi
1) Cara pemasangan Counter
Untuk mendapatkan Smart Billing bisa dengan mengakses link yang diberikan dan
mendownload file Counter, maka akan didapatkan file SB_Svr_Bin_2012xxxx.exe dan
instalasi bisa dilakukan dengan cara dibawah ini
Di dalam Installer Smart Billing ini sudah dilengkapi dengan plugin pendukungnya seperti
SQL dan NetFrameWork. Jika sudah selesai melakukan install smart billing Counter maka PC
Counter/server akan melakukan restart. Setelah itu Double Klik Icon smartbilling seperti dibawah
ini.
Masukkan ID Gwarnet beserta password yang sudah anda daftarkan di
http://www.gwarnet.com untuk mengaktifkan server SmartBilling. Setelah memasukan ID gwarnet
yang telah aktif maka akan keluar login billing seperti dibawah ini
SmartBilling
Ver20121101.01
6
Email : smartbilling@taiga.co.id
Gambardiatas menunjukkan bahwa smart billing Counter/Server sudah siap digunakan.
Pada sisi counter akan di set IPClient yang harus dilakukan manual. Dan bisa dilakukan pada
menu manajemen Client
SmartBilling
Ver20121101.01
7
Email : smartbilling@taiga.co.id
- Kllik kolom no1 kemudian isi IP client dan klik simpan. Untuk IP yang sudah benar
dan sudah ter install client maka akan muncul MACaddress.
- Untuk menganti computer yang sudah terdaftar MACnya maka harus dilakukan
dengan mengklik Hapus MAC address dan lakukan kembali cara yang ada diatas.
IP Sudah Terdaftar pada counter IP Belum terdaftar/Salah memasukan IPConter
SmartBilling
Ver20121101.01
8
Email : smartbilling@taiga.co.id
2) Cara pemasangan Client
Untuk mendapatkan Smart Billing Client bisa dengan mengakses link yang diberikan
dan mendownload file Client, maka akan didapatkan file SB_Clt_Bin_2012xxxx.exe
dan instalasi bisa dilakukan dengan cara dibawah ini
Hal-hal yang perlu diperhatikan dari instalasi client adalah
- Untuk selesai instalasi client hal yang harus diperhatikan adalah memasukan IP Counter yang
sudah di set. Danuntuk membuka billing Client yang terkunci bisa dilakuakn dengan cara
“Shift + Ctrl + Alt + Z”dan masukan password default “1234”
- IP Computer yang digunakan harus static tidak otomatis (DHCP)
- Dansaat pemasangan Client sudah selesai maka harus memasukan IPCounter/Server agar
bisa terhubung dengan server.
SmartBilling
Ver20121101.01
9
Email : smartbilling@taiga.co.id
Koneksi Server dan Client
- Terhubung.
- Terputus (Disconect)
Untuk permasalah terputus dari server dapat terjadi seperti:
o Firewall yang masih aktif baik dari Firewall windows maupun Firewall yang terpasang
pada computer server dan client.
o Salah melakukan setingan jaringan (IP dan subnet)
o Koneksi yang kurang baik dalam jaringan LAN yang terjadi karena( konetor yang
sudah tidak baik, Kabel jaringan yang sudah kurang baik, dan Network Interface yang
bermasalah.
o Untuk penggunaan Windows 7 settingan UACharus diperhatikan.
o Virus jaringan yang bisa mempengaruhi kelancaran koneksi antara server dan client.
SmartBilling
Ver20121101.01
10
Email : smartbilling@taiga.co.id
Pengoperasian
1. BagianPengoperasian dan Layar Pengaturan Smart PC
Keterangan
1. Menu Utama: Menu dengan format teks pada bagian atas halaman utama dan
menu untuk mengatur pengoperasian SmartBilling
2. Info Client : Memberikan Informasi Client yang sedang aktif.
3. Shortcut Icon 1 : Menu yang digunakan untuk membuat paket dan untuk
mengaktifkan/menonaktifkan client yang dipilih.
4. Client : Menampilkan client yang aktif dan yang terhubung dengan
counter/server.
5. Shortcut Icon 2 : untuk melihat informasi penjualan, member, barang dan
manajemen Smart PC.
2. BagianPengoperasian dan Layar Pengaturan Smart PC
SmartBilling
Ver20121101.01
11
Email : smartbilling@taiga.co.id
1. Menu Utama: Menu untuk pengelolaan Manajement Smart PC.
2. Shrotcut Icon : Untuk mempercepat pengelolaan Sync, Sistem Recovery, serta
menyalakan, restart, shutdown PC Client.
3. Info Client : Memberikan informasi client.
4. Client : Menampilkan staus dari client yang sedang aktif, tidak aktif, dan sedang
digunakan atau tidak
5. Grup /area : Membuat grup sync game dan area computer yang akan dilakukan
dengan Sync.
A. Pengaturan Administrator
i. Cara Membuat/Menghapus/MengeditTingkatManajemen
Untuk melakukakan penambahan login pada Smart Billing bisa dilakukan melalui Setting
Administrator. Serta bisa ditambahkan level administrator seperti Operator, dan Teknisi
1. Level Administrator : Memberikan hak akses yang bisa dilakukan kepada
ID tersebut
2. Nama dan password : memasukan ID serta password untuk masuk atau
tukar shift dalam smart billing.
3. Kelengkapan : Ini tidak wajib disi.
4. Tambah lagi, Setuju, batal : untuk membuat login tambahan atau
melakukan edit pada login yang telah dibuat.
SmartBilling
Ver20121101.01
12
Email : smartbilling@taiga.co.id
ii. Cara Pemilihan Kewenangan Adrministator
Kewenangan/ akses ini dibuat untuk membatasi selain ID pemilik ID yang lain tidak
bisa mengakses yang sudah dibatasi. Kecuali menjual produk barang dan warnet.
Untuk penggunaan di wanet disarankan kapada pemilik untuk membatasi otoritas
operator, dengan menghilangkan semua tanda Check (). Dan operator hanya bisa
untuk melakukan penjualan saja tanpa bisa melakukan perubahan apapun yang
sudah terseting.
SmartBilling
Ver20121101.01
13
Email : smartbilling@taiga.co.id
iii. Pengaturan Counter
Untuk pengaturan counter bisa dilakukan melakui Seting Server :
1. Cara Berhenti : Disini memberikan cara saat client tersebut berhenti menggunakan
personal, Pre-paid, Pindah tempat, dan saat standby. Disini ada 3 cara yaitu Tutup Layar,
Restart, dan Shutdown.
2. Ini adalah setingan yang akan ditunjukan pada server jika sudah mencapai xx jam untuk
melakukan restart dan menampilkan memo saat client tersebut sudah ditandai dengan
memo.
3. Memberitahukan kepada operator jika ada paket yang akkan habis dengan melakukan
seting xx menit.
B. Cara Tata Letak Meja
SmartBilling
Ver20121101.01
14
Email : smartbilling@taiga.co.id
Untuk Pegaturan tata letak client bisa diatur dengan cara standar atau sesuai dengan
keadaan /posisi meja di warnet tersebut. Hal ini bisa dilakukan melalui seting table di menu
manjement server.
C. Pengaturan PC Client
a) Cara Pengaturan Tempat (IP / Pengaturan koneksi MAC/ Balik ke Awal)
Untuk Pengaturan jumalah PC dan IP Client bisa dilakukan melalui menu
Manajemen PC-Client >> Setting PC Client >>Seting IP PC-Client Maka akan muncul
window seperti dibawah ini atau melalui klik kanan pada client
1. Total Jumalah PC : total pc client yang berada di warnet tersebut.
2. List Clinet : Menampilkan list IP dan MACdari client
3. IP : Memasukan IP address client yang akan dirurtkan.
SmartBilling
Ver20121101.01
15
Email : smartbilling@taiga.co.id
4. Tombol bantuan : adalah tombol yang digunakan untuk menyimpan atau
mengembalikan kekeadaan semula, atau juga saat computer client terbebut
digantikan dengan komputeryang lain, maka harus menekan tombol “Hapus
Mac Address” untuk memasukan computer yang berbeda.
5. Tombol yang digunakan jika sudah melakukan setingan.
1) Pengaturan Fungsi dan Pengaturan Kata Sandi Administrator PC Client.
Setting fungsi ini berguna untuk di client menu untuk hal-hal yang tidak
dibutuhkan bisa dilakukan dengan melepas tanda cek (v) agar fitur tersebut
didak aktif di client
1. Fungsi Client : Mengaktifkan/Menon-aktifkan fitur-fitur di client
2. Merubah Password admin client.
2) Pengaturan Halaman Login
SmartBilling
Ver20121101.01
16
Email : smartbilling@taiga.co.id
Fitur ini adalah untuk merubah wallpaper login client
1. Contoh wallpaper yang akan dipasang di client.
2. File yang dipilih dan diaktifkan di client serta bisa melakukan
penambahan/pengurangan wallpaper
3. Pemilihan client yang akan dirubah wallpaper login.
4. Tombol untuk menyimpan atau menyudahi setingan ini.
3) Pengaturan Nama Warnet/Pemberitahuan
Fungsi ini untuk pemberitahuan ke Client tentang hal apa saja dan nama warnet
bisa di setting disini.
1. Kolom untuk memasukan nama Warnet
2. Memilih pengumuman pada screen login dan setelah login
3. Menu editor.
4. Tombol untuk menyimpan dan menyudahi window ini.
D. Reboot/Mematikan/Menyalakan PC Client
a) Cara Reboot/Menyalakan/Mematikan PC Client lewat Menu Utama (Global)
b)
Untuk Melakukan restart/mematikan /menghidupkan PC Client bisa dilakuakn dari menu
Manajemen PC-Client.
SmartBilling
Ver20121101.01
17
Email : smartbilling@taiga.co.id
c) Cara Reboot/Menyalakan/Mematikan PC Client lewat Menu Klik Kanan
Untuk mematikan/ restart/menghidupkan PC-Client bisa dilakukan dengan cara klik
kanan pada icon client.
d) Cara Reboot/Menyalakan/Mematikan PC Client lewat Tombol shortcut dengan cepat
Untuk mematikan/ menghidukan dapat dilakukan dengan cara memilih client yang akan
dilakukan eksekusi dan memilih tombol on/off pada menu. Seperti diatas.
E. Pengaturan Biaya
1) Pengaturan Dasar (Cara membuat/menghapus/mengedit level member)
SmartBilling
Ver20121101.01
18
Email : smartbilling@taiga.co.id
1. Daftar Jenis Member yang telah di buat.
2. Untuk membuat Level Baru/ Edit / menghapus Daftar member.
3. Beri tanda Checklist untuk mengatur batas waktu pembatalan saat user memulai
paket.
4. Beri tanda Checklist untuk mengatur batas waktu untuk mengubah jenis paket.
2) Pengaturan Biaya Pascabayar / Personal
a. Cara Membuat baru/Mengedit
1. Memilih jenis level member.
2. Rincian jenis paket secara detil.
3. Opsi untuk membuat / mengedit / menghapus jenis paket.
4. Untuk melihat daftar rincian tombol ke atas dan tombol ke bawah.
SmartBilling
Ver20121101.01
19
Email : smartbilling@taiga.co.id
b. Contoh pengaplikasian
1. Untuk mengatur nominal tarif dengan kelipatan waktu per 6 menit dengan
jumlah maksimal waktu yang telah di tentukan.
2. Nama Paket
3. Pengaturan Waktu dan Hargauntuk setiap Jenis Paket yang di buat.
4. Setuju dan Pembatalan
Setting durasi waktu untuk join personal :
 Pertama Isikan “Nama Paket” contoh =“30 menit pertama”.
Masukan “Setting Waktu” contoh = “30 menit”.
Isi “Setting Harga” Contoh = “1500”, dan beri checklist pada kotak kecil
untuk pembulatan harga paket.
 Kedua Isikan “Nama Paket” contoh = “30 menit berikutnya”.
Masukan “Setting Waktu” contoh = “30 menit”.
Isi “Setting Harga” Contoh = “1500”, kosongkan checklist pada kotak
kecil untuk mengatur kelipatan harga paket .
Keterangan.
Settingan harga di atas adalah untuk membuat harga personal dengan hitungan
30 menit pertama berjumlah Rp.1500 dan 30 menit berikutnya berjumlah
Rp.300 berkelipatan per 6 menit.
c. Contoh pengaplikasian sesuai pangkat
3) Pengaturan Biaya Prabayar
SmartBilling
Ver20121101.01
20
Email : smartbilling@taiga.co.id
a. Cara Membuat baru/ Mengedit
b. Contoh pengaplikasian
 Masukan nama paket, contoh = “1 Jam”
 Masukan durasi waktu di “Waktu Penggunaan”, contoh = “60 menit”
 Masukan harga nominal untuk setiap jenis paket
 Untuk menggunakan masa aktif pada paket voucher, beri tanda Centang
pada opsi “Setting masa aktif”, dan isi jumlah hari yg ingin di tentukan.
 Klik setuju untuk mengakhiri, dan klik batal untuk melakukan
pembatalan.
4) Pengaturan Happy Hours
SmartBilling
Ver20121101.01
21
Email : smartbilling@taiga.co.id
Untuk penyetingan Happy Hour bias dilakukan dengan mengklik Tambah pada menu
Happy Hour dan akan tampil window seperti diatas, Manukan nama, harga jan
waktu penyelengaraan paket serta hari yang akan digunakan,
Catatan Jika penggunaan paket happy hour di ambil sebelum jam yang di set maka
sebelumnya akan dikenakan tarif personal (Tarif per jam)
F. Penjualan Pra-Bayar(Paket) /Personal
1) Membuat / Mengisi paket billing dalam bentuk voucher.
2) Daftar menu paket .
3) Total jumlah biaya yang harus di bayar oleh user.
4) Untuk melakukan pembayaran
a. Pengeluaran Kupon Pascabayar Non-Member
b. Pengeluaran Kembali Kupon dan Melihat Status Pengeluaran Kupon
c. Pengeluaran Kembali Kupon menggunakan Menu Klik Kanan pada Mouse
SmartBilling
Ver20121101.01
22
Email : smartbilling@taiga.co.id
d. Cara memulai Pascabayar melalui Menu Klik Kanan pada Mouse
G. Pengubahan Paket Biaya
1) Cara mengubah paket biaya menggunakan menu klik kanan pada mouse
a. Klik kanan pada Table PC Client yang akan di ubah jenis paketnya, dan pilih
menu paket yang tersedia.
b. Danjika mengambil paket yang sama atau dibawah jam yang sudah
digunakan maka akan muncul notice seperti.
SmartBilling
Ver20121101.01
23
Email : smartbilling@taiga.co.id
2) Cara menambahkan paket biaya menggunakan menu klik kanan pada mouse
a. Klik kanan pada Table PC Client yang akan di tambah jenis paketnya, dan
pilih menu paket yang tersedia.
H. Pengembalian Paket Biaya
1) Cara pengembalian paket biaya menggunakan menu klik kanan pada mouse
a. Untuk melakukan pembatalan main pada PC Client dengan toleransi uang
kembali.
SmartBilling
Ver20121101.01
24
Email : smartbilling@taiga.co.id
I. Penjualan Barang
1) Cara menjual barang menggunakan menu klik kanan pada mouse
SmartBilling
Ver20121101.01
25
Email : smartbilling@taiga.co.id
2) Cara penjualan barang dengan tombol pelaksanaan cepat
a. Pada table “Penjualan Barang” pilih jenis makanan atau minuman yang akan
di beli oleh pelanggan
b. Klik ikon “tanda panah kanan” untuk memasukan ke dalam daftar pembelian
yang akan di beli oleh pelanggan.
c. Klik ikon “tanda panah kiri” untuk membatalkan salah satu jenis makanan
dari daftar pembelian.
3) Cara pemesanan barang dari PC pelanggan dan pengecekan penjualan pada counter
SmartBilling
Ver20121101.01
26
Email : smartbilling@taiga.co.id
J. Pengaturan Pembayaran
1) Cara melakukan pembayaran menggunakan menu klik kanan pada mouse
2) Pembayaran melalui penulusuran atau pencarian pelanggan
a. Masukan ID pelanggan kedalam table “Search”, dan liat transaksi
penggunaan paket.
SmartBilling
Ver20121101.01
27
Email : smartbilling@taiga.co.id
3) Cara mengganti waktu mulai pelanggan
a. Opsi ini berfungsi untuk menghitung mundur atau menghitung maju waktu
pada PC Client.
b. Dalamsettingan waktu disini akan dapat mengubah harga billing pada biling
yang dipilih dan sedang keadaan aktif / berjalan.
SmartBilling
Ver20121101.01
28
Email : smartbilling@taiga.co.id
4) Cara penghentian sementara waktu penggunaan pelanggan
5) Cara berpindah tempat PC pelanggan ke PC yang lain
a. Pada fitur “Pindah Tempat” operator warnet akan lebih dimudahkan untuk
menandakan PC Client yang hendak melakukan Pindah PC Client.
SmartBilling
Ver20121101.01
29
Email : smartbilling@taiga.co.id
6) Cara mengecek informasi penggunaan pelanggan.
a. Pada tampilan sebelah kiri gambar memberikan informasi pelanggan secara
lengkap mulai dari jenis paket yang dipakai hingga total pesanan barang
yang harus di bayar.
7) Cara mengecek program yang digunakan pelanggan.
a. Akan melihat program apa saja yang sedang berjalan pada PC Client, fitur ini
sangat membantu tugas operator warnet untuk memantau aktivitas
pelanggan dari ancaman program illegal yg bertujuan mengancam
keamanan warnet anda.
SmartBilling
Ver20121101.01
30
Email : smartbilling@taiga.co.id
8) Cara meninggalkan Memo kepada pelanggan
a. Untuk mempermudah tugas operator dalam pengawasan terhadap user
atau pelanggan, fitur memobisa di gunakan untuk menandakan pada Table
PC Client berupa pesan pendek.
9) Cara saling chat dengan pelanggan
a. Untuk memudahkan penyampaian pesan atau informasi kepada pelanggan
bisa menggunakan fitur chat dengan cara klik kanan pada Table PC Client
dan pilih opsi “Kirim Pesan PC Pelanggan”.
SmartBilling
Ver20121101.01
31
Email : smartbilling@taiga.co.id
Contoh pengoperasian :
1. Pilih PC Client pada table “PC yang dipilih sekarang”
2. Untuk menampilkan percakapan antara PC.
3. Kolom untuk memasukan pesan Chat.
4. Klik tombol Kirim untuk mengirim pesan, dan klik tombol tutup
untuk mengakhiri pesan.
H. Operasi Warnet
1) Pengambilalihan / Pindah Shift
Untuk melakukan perpindahan shift dapat dilakukan melalui Serah Terima/Tukar Shift
dan setelah menu tersebut dipilih maka akan keluar seperti dibawah ini
SmartBilling
Ver20121101.01
32
Email : smartbilling@taiga.co.id
Pada gambar diatas mejelaskan pendapatan uang yang didapat dari shift
sebelumnya dan yang akan diberikan kepada shift selanjutnya.
Gambardiatas menunjukan memo yang aktif di shift sebelumnya
Gambardiatas menunjukan log yang ada di shift sebelumnya
Gambardiatas menunjukan penjualan di shift sebelumnya
SmartBilling
Ver20121101.01
33
Email : smartbilling@taiga.co.id
Gambardiatas menunjukan penjualan barang di shift sebelumnya
2) Manajemen Member
Untuk Member dapat dilakukan melalui menu Manajemen member seperti diatas
a. Konfigurasi Layar Status Pemakaian Member
Disini dapat dilihat Top 5 Member yang ring berkunjung dan Top 5 paket yang di
beli serta jumlah member yang ada.
SmartBilling
Ver20121101.01
34
Email : smartbilling@taiga.co.id
b. Cara penelusuran daftar member
Untuk mencari member bisa dilakukan dengan klik tombol cari maka seluruh
dari dan untuk menghapus member dari list dapat dilakukan dengan cara klik
member yang akan dihapus kemudian klik tombol hapus member.
c. Cara Membuat/ Mengedit Member
Darilist member untuk membuat dapat dilakkukan dengan cara klik tombol ‘join
member’ maka akan tampil windows diatas dan untuk melakukan perubahan
data member bisa dilakuakn dengan cara memilih member di list dan klik tombol
‘ubah informasi member’.
SmartBilling
Ver20121101.01
35
Email : smartbilling@taiga.co.id
3) Laporan Barang
Untuk mengakses manajemn barang bisa dilakukan dengan dua cara diatas dan setelah
itu akan keluar seperti dibawah
Disini akanmenammpilkan Top 5 barang yang sering terjual dan Top 5 penjualan barang
serta grafik yang bisa membedakan dengan penjulan hari kemarin
Gambar diatas menunjukan list barng yang terdapat di warnet dan siap untuk melakukan
penjualan. Untuk menambahkan barang bisa dilakukan dengan klik tombol masukan
Barang. Danakan tampil seperti dibawah ini
SmartBilling
Ver20121101.01
36
Email : smartbilling@taiga.co.id
4) Laporan Penjualan
Untuk laporan penjualan bisa dilakukan dengan memilih menu laporan penjulan seperti
diatas atau melalui icon yang bergambar diagram.
a. Laporan Penjualan
SmartBilling
Ver20121101.01
37
Email : smartbilling@taiga.co.id
Laporan pada smart billing dilengkapi dengan diagram yang membuat
kemudahan owner dalam melakukan review. Danuntuk melihat rincian bisa
dilakukan dengan menekan tombol ‘Cari Detail’ dan tampil seperti dibawah ini.
b. Cara Penulusuran Penjualan per-Hari
Untuk laporan ini bisa membangdingkan dengan hari-hari sebelumnya yang
dilengkapi dengan diagram.
SmartBilling
Ver20121101.01
38
Email : smartbilling@taiga.co.id
c. Cara Penulusuran Penjualan per-Bulan
Laporan ini untuk membandingkan dengan bulan-bulan sebelumnya.
d. Cara Penulusuran Catatan Event
Pada rincian event akan memperlihatkan kerja yang dilakukan di server selama
waktu yang diset.
SmartBilling
Ver20121101.01
39
Email : smartbilling@taiga.co.id
Manajemen Smart PC
Menajemen Smart PC adalah tool yang membantu pihak warnet untuk melakukan maintenance
warnet serta didalam Manajement Smart PC ini dilengkapi dengan fitur-fitur yang sangat cangih.
Seperti
- Sync
- Recovery
- Kontrol PC (Pengaturan Controlpanel, Drive& Folder, System, Blok Program, Resolusi)
- Pengiriman File
1. Sync
SmartBilling
Ver20121101.01
40
Email : smartbilling@taiga.co.id
 Group GameSync memudahkan tugas operator untuk mengatur pengelompokan PC Client
yang akan di sinkronisasikan sesuai jenis game.
 Setting Sync Area
o Untuk memberikan Synkronisasi pada PC Clent di area yang sudah di pilih
o Isi kanNo Pc Awal dan No PCakhir untukmen singkronisasi data pada data pada PC
yang di telah di atur kegunaannya
2. Recovery
Fitur recovery ini berfungsi sebagai proteksi terhadap system windows yang digunakan sehingga
jika terjadi masalah disistem windows warnet tersebut pemilik/teknisi hanya melakukan
recovery untuk mengembalikan system windows semula dan siap digunakan.
SmartBilling
Ver20121101.01
41
Email : smartbilling@taiga.co.id
Untuk melakukan install recovery bisa dilakukan seperti diatas dengan mengklik klik client yang
dipilih dan memilih Install recovery dan untuk melakukan recovery hanya memilih recovery.
Untuk recovery dapat diatur melalui setingan seperti dibawah ini
3. KontrolPC
a) Pengaturan Control Panel
Untuk membatasi penggunaan control Panel oleh user/client
SmartBilling
Ver20121101.01
42
Email : smartbilling@taiga.co.id
b) Pengaturan Drive & Folder
Fitur ini digunakan untuk menyembunyikan Drive dan Folder yang dianggap penting oleh
pemilik warnet dan tidak bisa diakses oleh pelanggan.
c) Fix System
Fitur fix system ini berfungsi untuk menyamakan jam client dan counter serta
menstandarkan volume yang digukan client. Ditambah fitur manajemn Icon serta program
yang harus berjalan saat user menggunakan PC Client.
SmartBilling
Ver20121101.01
43
Email : smartbilling@taiga.co.id
d) Blok Program
Fitur ini untuk melakukan blok program yang tidak diingginkan, sehingga mengurangi
penggunaan program illegal.
e) Fix resolusi
Ini untuk menyeragamkan atau mendefaultkan setingan resolisi computer client.
SmartBilling
Ver20121101.01
44
Email : smartbilling@taiga.co.id
4. Pengiriman File
Fitur penggiriman file sengat berguna untuk warnet sehingga pemilik warnet ingin melakukan
install program baru tidak mengalami kesulitan.

More Related Content

What's hot

Menyederhanakan fungsi boolean dengan menggunakan metode quin1
Menyederhanakan fungsi boolean dengan menggunakan metode quin1Menyederhanakan fungsi boolean dengan menggunakan metode quin1
Menyederhanakan fungsi boolean dengan menggunakan metode quin1
BAIDILAH Baidilah
 
Use case specification dan activity diagram [INTERNAL EDUCATIONAL PURPOSED]
Use case specification dan activity diagram [INTERNAL EDUCATIONAL PURPOSED]Use case specification dan activity diagram [INTERNAL EDUCATIONAL PURPOSED]
Use case specification dan activity diagram [INTERNAL EDUCATIONAL PURPOSED]
Theo Pratama
 
Database minimarket-Garnis Q
Database minimarket-Garnis QDatabase minimarket-Garnis Q
Database minimarket-Garnis Q
G Nis
 

What's hot (20)

Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
 
Informasi dan Proses Bisnis Oleh Rismayani,S.Kom,M.T.
Informasi dan Proses Bisnis Oleh Rismayani,S.Kom,M.T.Informasi dan Proses Bisnis Oleh Rismayani,S.Kom,M.T.
Informasi dan Proses Bisnis Oleh Rismayani,S.Kom,M.T.
 
Bagan terstruktur
Bagan terstrukturBagan terstruktur
Bagan terstruktur
 
DESKRIPSI PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK Sistem Akademik Kartu Hasil Studi
DESKRIPSI PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK Sistem Akademik Kartu Hasil StudiDESKRIPSI PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK Sistem Akademik Kartu Hasil Studi
DESKRIPSI PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK Sistem Akademik Kartu Hasil Studi
 
Perkembangan Komputer dalam Masyarakat
Perkembangan Komputer dalam Masyarakat Perkembangan Komputer dalam Masyarakat
Perkembangan Komputer dalam Masyarakat
 
Menyederhanakan fungsi boolean dengan menggunakan metode quin1
Menyederhanakan fungsi boolean dengan menggunakan metode quin1Menyederhanakan fungsi boolean dengan menggunakan metode quin1
Menyederhanakan fungsi boolean dengan menggunakan metode quin1
 
PROPOSAL ANAN PETSHOP.pptx
PROPOSAL ANAN PETSHOP.pptxPROPOSAL ANAN PETSHOP.pptx
PROPOSAL ANAN PETSHOP.pptx
 
INPUT - PROSES - OUTPUT
INPUT - PROSES - OUTPUTINPUT - PROSES - OUTPUT
INPUT - PROSES - OUTPUT
 
Konsep Desain Sistem
Konsep Desain SistemKonsep Desain Sistem
Konsep Desain Sistem
 
Makalah Fuzzy Logic Dan Penerapannya
Makalah Fuzzy Logic Dan PenerapannyaMakalah Fuzzy Logic Dan Penerapannya
Makalah Fuzzy Logic Dan Penerapannya
 
Powerpoint Pengantar Komputer
Powerpoint Pengantar KomputerPowerpoint Pengantar Komputer
Powerpoint Pengantar Komputer
 
Mekanisme Electronic E-Commerce Dalam Dunia Bisnis
Mekanisme Electronic E-Commerce Dalam Dunia BisnisMekanisme Electronic E-Commerce Dalam Dunia Bisnis
Mekanisme Electronic E-Commerce Dalam Dunia Bisnis
 
Contoh makalah e commerce pasar digital dan barang digital
Contoh makalah e commerce pasar digital dan barang digitalContoh makalah e commerce pasar digital dan barang digital
Contoh makalah e commerce pasar digital dan barang digital
 
Use case specification dan activity diagram [INTERNAL EDUCATIONAL PURPOSED]
Use case specification dan activity diagram [INTERNAL EDUCATIONAL PURPOSED]Use case specification dan activity diagram [INTERNAL EDUCATIONAL PURPOSED]
Use case specification dan activity diagram [INTERNAL EDUCATIONAL PURPOSED]
 
Makalah Perancangan ERD & LRS Pada Sistem Pemesanan Hotel
Makalah Perancangan ERD & LRS Pada Sistem Pemesanan HotelMakalah Perancangan ERD & LRS Pada Sistem Pemesanan Hotel
Makalah Perancangan ERD & LRS Pada Sistem Pemesanan Hotel
 
Penjelasan Program
Penjelasan ProgramPenjelasan Program
Penjelasan Program
 
Database minimarket-Garnis Q
Database minimarket-Garnis QDatabase minimarket-Garnis Q
Database minimarket-Garnis Q
 
Proses bisnis flowchart
Proses bisnis flowchartProses bisnis flowchart
Proses bisnis flowchart
 
Pendeteksi gempa bumi
Pendeteksi gempa bumiPendeteksi gempa bumi
Pendeteksi gempa bumi
 
Sistem kendali di industri
Sistem kendali di industriSistem kendali di industri
Sistem kendali di industri
 

Viewers also liked

Cara setting lan network internet server dengan client
Cara setting lan network internet server dengan clientCara setting lan network internet server dengan client
Cara setting lan network internet server dengan client
Operator Warnet Vast Raha
 
Cara setting-jaringan-warnet-cepat
Cara setting-jaringan-warnet-cepatCara setting-jaringan-warnet-cepat
Cara setting-jaringan-warnet-cepat
Angga Arency
 
Petunjuk cara setting jaringan warnet bagi pemula
Petunjuk cara setting jaringan warnet bagi pemulaPetunjuk cara setting jaringan warnet bagi pemula
Petunjuk cara setting jaringan warnet bagi pemula
Iyan Araya
 
Konfigurasi mikrotik-dasar-hotspot-dan-warnet
Konfigurasi mikrotik-dasar-hotspot-dan-warnetKonfigurasi mikrotik-dasar-hotspot-dan-warnet
Konfigurasi mikrotik-dasar-hotspot-dan-warnet
R Arju Damar
 
Debian Server Tutorial Komplit
Debian Server Tutorial KomplitDebian Server Tutorial Komplit
Debian Server Tutorial Komplit
Rahmad Kurniawan
 
TUTORIAL SETTING DAN SHARING FOLDER/FILE DI WINDOWS 7
TUTORIAL SETTING DAN SHARING FOLDER/FILE DI WINDOWS 7TUTORIAL SETTING DAN SHARING FOLDER/FILE DI WINDOWS 7
TUTORIAL SETTING DAN SHARING FOLDER/FILE DI WINDOWS 7
otegra
 
Praktikum pemrograman jaringan-1-3
Praktikum pemrograman jaringan-1-3Praktikum pemrograman jaringan-1-3
Praktikum pemrograman jaringan-1-3
sulaiman yunus
 
Cara mengatasi program has stopped working
Cara mengatasi program has stopped workingCara mengatasi program has stopped working
Cara mengatasi program has stopped working
mapala_jombang
 

Viewers also liked (20)

Cara setting lan network internet server dengan client
Cara setting lan network internet server dengan clientCara setting lan network internet server dengan client
Cara setting lan network internet server dengan client
 
Cara menghubungkan client ke server
Cara menghubungkan client ke serverCara menghubungkan client ke server
Cara menghubungkan client ke server
 
Cara setting-jaringan-warnet-cepat
Cara setting-jaringan-warnet-cepatCara setting-jaringan-warnet-cepat
Cara setting-jaringan-warnet-cepat
 
Cara membagi bandwidth client komputer tanpa
Cara membagi bandwidth client komputer tanpaCara membagi bandwidth client komputer tanpa
Cara membagi bandwidth client komputer tanpa
 
Tutorial BEX (Billing Explorer) 2007
Tutorial BEX (Billing Explorer) 2007Tutorial BEX (Billing Explorer) 2007
Tutorial BEX (Billing Explorer) 2007
 
Konfigurasi Dasar Windows Server 2012 R2 rev.1
Konfigurasi Dasar Windows Server 2012 R2 rev.1Konfigurasi Dasar Windows Server 2012 R2 rev.1
Konfigurasi Dasar Windows Server 2012 R2 rev.1
 
Petunjuk cara setting jaringan warnet bagi pemula
Petunjuk cara setting jaringan warnet bagi pemulaPetunjuk cara setting jaringan warnet bagi pemula
Petunjuk cara setting jaringan warnet bagi pemula
 
Tutorial membangun server jaringan
Tutorial  membangun  server  jaringanTutorial  membangun  server  jaringan
Tutorial membangun server jaringan
 
Konfigurasi mikrotik-dasar-hotspot-dan-warnet
Konfigurasi mikrotik-dasar-hotspot-dan-warnetKonfigurasi mikrotik-dasar-hotspot-dan-warnet
Konfigurasi mikrotik-dasar-hotspot-dan-warnet
 
Debian Server Tutorial Komplit
Debian Server Tutorial KomplitDebian Server Tutorial Komplit
Debian Server Tutorial Komplit
 
TUTORIAL SETTING DAN SHARING FOLDER/FILE DI WINDOWS 7
TUTORIAL SETTING DAN SHARING FOLDER/FILE DI WINDOWS 7TUTORIAL SETTING DAN SHARING FOLDER/FILE DI WINDOWS 7
TUTORIAL SETTING DAN SHARING FOLDER/FILE DI WINDOWS 7
 
Laporan Prakkerin
Laporan PrakkerinLaporan Prakkerin
Laporan Prakkerin
 
cara menyambungkan komputer ke internet dengan dial-up
cara menyambungkan komputer ke internet dengan dial-upcara menyambungkan komputer ke internet dengan dial-up
cara menyambungkan komputer ke internet dengan dial-up
 
Praktikum pemrograman jaringan-1-3
Praktikum pemrograman jaringan-1-3Praktikum pemrograman jaringan-1-3
Praktikum pemrograman jaringan-1-3
 
Cara mengatasi program has stopped working
Cara mengatasi program has stopped workingCara mengatasi program has stopped working
Cara mengatasi program has stopped working
 
Spesifikasi Komputer Untuk Membuat komputer server-2014
Spesifikasi Komputer Untuk Membuat komputer server-2014Spesifikasi Komputer Untuk Membuat komputer server-2014
Spesifikasi Komputer Untuk Membuat komputer server-2014
 
Pemrograman Jaringan
Pemrograman JaringanPemrograman Jaringan
Pemrograman Jaringan
 
Topologi Jaringan untuk Ujian Nasional Berbasis Komputer 2016
Topologi Jaringan untuk Ujian Nasional Berbasis Komputer 2016Topologi Jaringan untuk Ujian Nasional Berbasis Komputer 2016
Topologi Jaringan untuk Ujian Nasional Berbasis Komputer 2016
 
Network protocols and Java programming
Network protocols and Java programmingNetwork protocols and Java programming
Network protocols and Java programming
 
cara membuat hotspot dengan MikroTik di VirtualBox
cara membuat hotspot dengan MikroTik di VirtualBoxcara membuat hotspot dengan MikroTik di VirtualBox
cara membuat hotspot dengan MikroTik di VirtualBox
 

Similar to Smart Billing dan cara cara menerapkannya

Membuat Hotspot Menggunakan Easy Hostpot
Membuat Hotspot Menggunakan Easy HostpotMembuat Hotspot Menggunakan Easy Hostpot
Membuat Hotspot Menggunakan Easy Hostpot
Dhika Yagami
 
Manual p cman_20090526
Manual p cman_20090526Manual p cman_20090526
Manual p cman_20090526
melean
 
Petunjuk singkat mega internet individu
Petunjuk singkat mega internet individuPetunjuk singkat mega internet individu
Petunjuk singkat mega internet individu
Ferry Steve
 
PERANCANGAN DAN PEMBUATAN WEBSITE E-COMMERCE DI 9 SEGAR
PERANCANGAN DAN PEMBUATAN WEBSITE E-COMMERCE DI 9 SEGARPERANCANGAN DAN PEMBUATAN WEBSITE E-COMMERCE DI 9 SEGAR
PERANCANGAN DAN PEMBUATAN WEBSITE E-COMMERCE DI 9 SEGAR
Ahmboh Sopojenengqiki
 
Cara setting koneksi dial
Cara setting koneksi dialCara setting koneksi dial
Cara setting koneksi dial
Nash Rul
 

Similar to Smart Billing dan cara cara menerapkannya (20)

Manual p cman
Manual p cmanManual p cman
Manual p cman
 
Membuat Hotspot Menggunakan Easy Hostpot
Membuat Hotspot Menggunakan Easy HostpotMembuat Hotspot Menggunakan Easy Hostpot
Membuat Hotspot Menggunakan Easy Hostpot
 
Manual p cman_20090526
Manual p cman_20090526Manual p cman_20090526
Manual p cman_20090526
 
Setting nct
Setting nctSetting nct
Setting nct
 
Bab iv billing
Bab iv billingBab iv billing
Bab iv billing
 
SOFTWARE MINIMARKET, software retail, SOFTWARE KASIR, software toko, SOFTWARE...
SOFTWARE MINIMARKET, software retail, SOFTWARE KASIR, software toko, SOFTWARE...SOFTWARE MINIMARKET, software retail, SOFTWARE KASIR, software toko, SOFTWARE...
SOFTWARE MINIMARKET, software retail, SOFTWARE KASIR, software toko, SOFTWARE...
 
Readme pika
Readme pikaReadme pika
Readme pika
 
Readme pika
Readme pikaReadme pika
Readme pika
 
Panduan pcmananager
Panduan pcmananagerPanduan pcmananager
Panduan pcmananager
 
Manual p cman_20090526
Manual p cman_20090526Manual p cman_20090526
Manual p cman_20090526
 
SOFTWARE AKUNTANSI: AKTIVA TETAP ( E-SOLUTION FINANCIAL)
SOFTWARE AKUNTANSI: AKTIVA TETAP ( E-SOLUTION FINANCIAL)SOFTWARE AKUNTANSI: AKTIVA TETAP ( E-SOLUTION FINANCIAL)
SOFTWARE AKUNTANSI: AKTIVA TETAP ( E-SOLUTION FINANCIAL)
 
Proposal inventory system_v.1.0
Proposal inventory system_v.1.0Proposal inventory system_v.1.0
Proposal inventory system_v.1.0
 
Cara mendapatkan layanan g
Cara mendapatkan layanan gCara mendapatkan layanan g
Cara mendapatkan layanan g
 
Cara setting jaringan warnet
Cara setting jaringan warnetCara setting jaringan warnet
Cara setting jaringan warnet
 
Setting instalasi jaringan warnet
Setting instalasi jaringan warnetSetting instalasi jaringan warnet
Setting instalasi jaringan warnet
 
Petunjuk singkat mega internet individu
Petunjuk singkat mega internet individuPetunjuk singkat mega internet individu
Petunjuk singkat mega internet individu
 
PERANCANGAN DAN PEMBUATAN WEBSITE E-COMMERCE DI 9 SEGAR
PERANCANGAN DAN PEMBUATAN WEBSITE E-COMMERCE DI 9 SEGARPERANCANGAN DAN PEMBUATAN WEBSITE E-COMMERCE DI 9 SEGAR
PERANCANGAN DAN PEMBUATAN WEBSITE E-COMMERCE DI 9 SEGAR
 
Cara setting modem adsl tp
Cara setting modem adsl tpCara setting modem adsl tp
Cara setting modem adsl tp
 
Cara setting koneksi dial
Cara setting koneksi dialCara setting koneksi dial
Cara setting koneksi dial
 
Tugas RPL web application
Tugas RPL web applicationTugas RPL web application
Tugas RPL web application
 

Recently uploaded

PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
MaskuratulMunawaroh
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
FitriaSarmida1
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
furqanridha
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 

Smart Billing dan cara cara menerapkannya

  • 1.
  • 2. SmartBilling Ver20121101.01 1 Email : smartbilling@taiga.co.id Pra-Installasi - Sistem Recovery(DeepFreeze,Shadow DefenderDll) - Pembatas Sistem Windows/locksistem (winlockdan program sejenisnya) - IP Counterand Client Installasi - Cara pemasangan Counter - Cara pemasangan Client Koneksi Serverdan Client Pengoperasian - Pengaturan Administrator - Cara Tata Letak Meja - Pengaturan PCClient - Reboot/Mematikan/MenyalakanPC Client - Pengaturan Biaya - Penjualan Pra-Bayar(Paket) / Personal - Pengubahan PaketBiaya - PengembalianPaketBiaya - Penjualan Barang - Pengaturan Pembayaran - Operasi Warnet ManajemenSmart PC - Sync - Recovery - Kontrol PC - PengirimanFile
  • 3. SmartBilling Ver20121101.01 2 Email : smartbilling@taiga.co.id Pra-Installasi Untuk melakukan Instalasi Smart Billing, ada beberapa hal yang harus diperhatikan. 1. Sistem Recovery (Deep Freeze, Shadow Defender Dll) a. Instalasi dengan system recovery umum - Buka/Unlock system recovery sebelum melakukan instalasi, dan umumnya melakukan restart computer dalam melakukan pembukaan system recovery. - Uninstall Billing yang digunakan (Server/Client). - Install Smart Billing (Server/Client) - Hidupkan/lock kembali recovery system yang digunakan. b. Instalasi dengan system recovery Smart Billing - Buka/Unlock system recovery sebelum melakukan instalasi, dan umumnya melakukan restart computer dalam melakukan pembukaan system recovery. - Uninstall recovery System yang digunakan agar tidak terjadi masalah dengan system recovery Smart Billing. - Uninstall Billing yang digunakan (Server/Client). - Install Smart Billing (Server/Client) - Hidupkan/lock kembali recovery system yang digunakan. 2. Pembatas Sistem Windows/lock sistem (winlock dan program sejenisnya) a. Instalasi dengan lock sistem umum - Buka/Unlock lock system sebelum melakukan instalasi, dan umunya melakukan restart computer dalam melakukan pembukaan system recovery. - Uninstall Billing yang digunakan (Server/Client). - Install Smart Billing (Server/Client) - Hidupkan/lock kembali lock system yang digunakan. b. Instalasi dengan system recovery Smart Billing - Buka/Unlock lock system sebelum melakukan instalasi, dan umunya melakukan restart computer dalam melakukan pembukaan system recovery. - Uninstall lock System yang digunakan agar tidak terjadi masalah dengan lock system Smart Billing. - Uninstall Billing yang digunakan (Server/Client). - Install Smart Billing (Server/Client) - Hidupkan/lock kembali lock system yang digunakan.
  • 4. SmartBilling Ver20121101.01 3 Email : smartbilling@taiga.co.id 3. IP Counter and Client - Untuk melakukan set IP mohon melakukan Cek IP dengan CMD windows yang bisa dilakukan dengan cara “windows +R”pada keyboard. Danketik “CMD” dan enter maka akan keluar command mode dan ketik ”ipconfig”. Seperti gambar dibawah ini. Danmohon dicatat agaragar bisa digunakan. - Untuk penggunaan smart billing IP computer harus dalam keadaan static dan ini bisa dilakukan pada Start >> Control Panel >> Network Interface - - Klik kanan kemudiaan pilih “Properties” setelah itu akan keluar windows properties dan pilih “InternetProtocol(TCP/IPv4” dan klik properties.
  • 5. SmartBilling Ver20121101.01 4 Email : smartbilling@taiga.co.id - Kemudian pilih “Use thefollowingIP address”dan masukan IP sesuai dengan IP router yang digunakan pada umumnya IP yang digunakan adalah 192.168.xxx.yyy (contoh : 192.168.1.1 - 192.168.1.254 / 192.168.10.1 – 192.168.10.254). Untuk tiap PC, IP harus berbeda jangan samapai da yang sama karena akan mempengaruhi kinerja dari PC. Untuk IPgateway semua PC (client / server) adalah sama. - Klik OK untuk mengaplikasikan setingan yang sudah dibuat. Dancoba untuk melakukan brosing. Untuk memastikan bawa IP yang dibuat tidak salah.
  • 6. SmartBilling Ver20121101.01 5 Email : smartbilling@taiga.co.id Installasi 1) Cara pemasangan Counter Untuk mendapatkan Smart Billing bisa dengan mengakses link yang diberikan dan mendownload file Counter, maka akan didapatkan file SB_Svr_Bin_2012xxxx.exe dan instalasi bisa dilakukan dengan cara dibawah ini Di dalam Installer Smart Billing ini sudah dilengkapi dengan plugin pendukungnya seperti SQL dan NetFrameWork. Jika sudah selesai melakukan install smart billing Counter maka PC Counter/server akan melakukan restart. Setelah itu Double Klik Icon smartbilling seperti dibawah ini. Masukkan ID Gwarnet beserta password yang sudah anda daftarkan di http://www.gwarnet.com untuk mengaktifkan server SmartBilling. Setelah memasukan ID gwarnet yang telah aktif maka akan keluar login billing seperti dibawah ini
  • 7. SmartBilling Ver20121101.01 6 Email : smartbilling@taiga.co.id Gambardiatas menunjukkan bahwa smart billing Counter/Server sudah siap digunakan. Pada sisi counter akan di set IPClient yang harus dilakukan manual. Dan bisa dilakukan pada menu manajemen Client
  • 8. SmartBilling Ver20121101.01 7 Email : smartbilling@taiga.co.id - Kllik kolom no1 kemudian isi IP client dan klik simpan. Untuk IP yang sudah benar dan sudah ter install client maka akan muncul MACaddress. - Untuk menganti computer yang sudah terdaftar MACnya maka harus dilakukan dengan mengklik Hapus MAC address dan lakukan kembali cara yang ada diatas. IP Sudah Terdaftar pada counter IP Belum terdaftar/Salah memasukan IPConter
  • 9. SmartBilling Ver20121101.01 8 Email : smartbilling@taiga.co.id 2) Cara pemasangan Client Untuk mendapatkan Smart Billing Client bisa dengan mengakses link yang diberikan dan mendownload file Client, maka akan didapatkan file SB_Clt_Bin_2012xxxx.exe dan instalasi bisa dilakukan dengan cara dibawah ini Hal-hal yang perlu diperhatikan dari instalasi client adalah - Untuk selesai instalasi client hal yang harus diperhatikan adalah memasukan IP Counter yang sudah di set. Danuntuk membuka billing Client yang terkunci bisa dilakuakn dengan cara “Shift + Ctrl + Alt + Z”dan masukan password default “1234” - IP Computer yang digunakan harus static tidak otomatis (DHCP) - Dansaat pemasangan Client sudah selesai maka harus memasukan IPCounter/Server agar bisa terhubung dengan server.
  • 10. SmartBilling Ver20121101.01 9 Email : smartbilling@taiga.co.id Koneksi Server dan Client - Terhubung. - Terputus (Disconect) Untuk permasalah terputus dari server dapat terjadi seperti: o Firewall yang masih aktif baik dari Firewall windows maupun Firewall yang terpasang pada computer server dan client. o Salah melakukan setingan jaringan (IP dan subnet) o Koneksi yang kurang baik dalam jaringan LAN yang terjadi karena( konetor yang sudah tidak baik, Kabel jaringan yang sudah kurang baik, dan Network Interface yang bermasalah. o Untuk penggunaan Windows 7 settingan UACharus diperhatikan. o Virus jaringan yang bisa mempengaruhi kelancaran koneksi antara server dan client.
  • 11. SmartBilling Ver20121101.01 10 Email : smartbilling@taiga.co.id Pengoperasian 1. BagianPengoperasian dan Layar Pengaturan Smart PC Keterangan 1. Menu Utama: Menu dengan format teks pada bagian atas halaman utama dan menu untuk mengatur pengoperasian SmartBilling 2. Info Client : Memberikan Informasi Client yang sedang aktif. 3. Shortcut Icon 1 : Menu yang digunakan untuk membuat paket dan untuk mengaktifkan/menonaktifkan client yang dipilih. 4. Client : Menampilkan client yang aktif dan yang terhubung dengan counter/server. 5. Shortcut Icon 2 : untuk melihat informasi penjualan, member, barang dan manajemen Smart PC. 2. BagianPengoperasian dan Layar Pengaturan Smart PC
  • 12. SmartBilling Ver20121101.01 11 Email : smartbilling@taiga.co.id 1. Menu Utama: Menu untuk pengelolaan Manajement Smart PC. 2. Shrotcut Icon : Untuk mempercepat pengelolaan Sync, Sistem Recovery, serta menyalakan, restart, shutdown PC Client. 3. Info Client : Memberikan informasi client. 4. Client : Menampilkan staus dari client yang sedang aktif, tidak aktif, dan sedang digunakan atau tidak 5. Grup /area : Membuat grup sync game dan area computer yang akan dilakukan dengan Sync. A. Pengaturan Administrator i. Cara Membuat/Menghapus/MengeditTingkatManajemen Untuk melakukakan penambahan login pada Smart Billing bisa dilakukan melalui Setting Administrator. Serta bisa ditambahkan level administrator seperti Operator, dan Teknisi 1. Level Administrator : Memberikan hak akses yang bisa dilakukan kepada ID tersebut 2. Nama dan password : memasukan ID serta password untuk masuk atau tukar shift dalam smart billing. 3. Kelengkapan : Ini tidak wajib disi. 4. Tambah lagi, Setuju, batal : untuk membuat login tambahan atau melakukan edit pada login yang telah dibuat.
  • 13. SmartBilling Ver20121101.01 12 Email : smartbilling@taiga.co.id ii. Cara Pemilihan Kewenangan Adrministator Kewenangan/ akses ini dibuat untuk membatasi selain ID pemilik ID yang lain tidak bisa mengakses yang sudah dibatasi. Kecuali menjual produk barang dan warnet. Untuk penggunaan di wanet disarankan kapada pemilik untuk membatasi otoritas operator, dengan menghilangkan semua tanda Check (). Dan operator hanya bisa untuk melakukan penjualan saja tanpa bisa melakukan perubahan apapun yang sudah terseting.
  • 14. SmartBilling Ver20121101.01 13 Email : smartbilling@taiga.co.id iii. Pengaturan Counter Untuk pengaturan counter bisa dilakukan melakui Seting Server : 1. Cara Berhenti : Disini memberikan cara saat client tersebut berhenti menggunakan personal, Pre-paid, Pindah tempat, dan saat standby. Disini ada 3 cara yaitu Tutup Layar, Restart, dan Shutdown. 2. Ini adalah setingan yang akan ditunjukan pada server jika sudah mencapai xx jam untuk melakukan restart dan menampilkan memo saat client tersebut sudah ditandai dengan memo. 3. Memberitahukan kepada operator jika ada paket yang akkan habis dengan melakukan seting xx menit. B. Cara Tata Letak Meja
  • 15. SmartBilling Ver20121101.01 14 Email : smartbilling@taiga.co.id Untuk Pegaturan tata letak client bisa diatur dengan cara standar atau sesuai dengan keadaan /posisi meja di warnet tersebut. Hal ini bisa dilakukan melalui seting table di menu manjement server. C. Pengaturan PC Client a) Cara Pengaturan Tempat (IP / Pengaturan koneksi MAC/ Balik ke Awal) Untuk Pengaturan jumalah PC dan IP Client bisa dilakukan melalui menu Manajemen PC-Client >> Setting PC Client >>Seting IP PC-Client Maka akan muncul window seperti dibawah ini atau melalui klik kanan pada client 1. Total Jumalah PC : total pc client yang berada di warnet tersebut. 2. List Clinet : Menampilkan list IP dan MACdari client 3. IP : Memasukan IP address client yang akan dirurtkan.
  • 16. SmartBilling Ver20121101.01 15 Email : smartbilling@taiga.co.id 4. Tombol bantuan : adalah tombol yang digunakan untuk menyimpan atau mengembalikan kekeadaan semula, atau juga saat computer client terbebut digantikan dengan komputeryang lain, maka harus menekan tombol “Hapus Mac Address” untuk memasukan computer yang berbeda. 5. Tombol yang digunakan jika sudah melakukan setingan. 1) Pengaturan Fungsi dan Pengaturan Kata Sandi Administrator PC Client. Setting fungsi ini berguna untuk di client menu untuk hal-hal yang tidak dibutuhkan bisa dilakukan dengan melepas tanda cek (v) agar fitur tersebut didak aktif di client 1. Fungsi Client : Mengaktifkan/Menon-aktifkan fitur-fitur di client 2. Merubah Password admin client. 2) Pengaturan Halaman Login
  • 17. SmartBilling Ver20121101.01 16 Email : smartbilling@taiga.co.id Fitur ini adalah untuk merubah wallpaper login client 1. Contoh wallpaper yang akan dipasang di client. 2. File yang dipilih dan diaktifkan di client serta bisa melakukan penambahan/pengurangan wallpaper 3. Pemilihan client yang akan dirubah wallpaper login. 4. Tombol untuk menyimpan atau menyudahi setingan ini. 3) Pengaturan Nama Warnet/Pemberitahuan Fungsi ini untuk pemberitahuan ke Client tentang hal apa saja dan nama warnet bisa di setting disini. 1. Kolom untuk memasukan nama Warnet 2. Memilih pengumuman pada screen login dan setelah login 3. Menu editor. 4. Tombol untuk menyimpan dan menyudahi window ini. D. Reboot/Mematikan/Menyalakan PC Client a) Cara Reboot/Menyalakan/Mematikan PC Client lewat Menu Utama (Global) b) Untuk Melakukan restart/mematikan /menghidupkan PC Client bisa dilakuakn dari menu Manajemen PC-Client.
  • 18. SmartBilling Ver20121101.01 17 Email : smartbilling@taiga.co.id c) Cara Reboot/Menyalakan/Mematikan PC Client lewat Menu Klik Kanan Untuk mematikan/ restart/menghidupkan PC-Client bisa dilakukan dengan cara klik kanan pada icon client. d) Cara Reboot/Menyalakan/Mematikan PC Client lewat Tombol shortcut dengan cepat Untuk mematikan/ menghidukan dapat dilakukan dengan cara memilih client yang akan dilakukan eksekusi dan memilih tombol on/off pada menu. Seperti diatas. E. Pengaturan Biaya 1) Pengaturan Dasar (Cara membuat/menghapus/mengedit level member)
  • 19. SmartBilling Ver20121101.01 18 Email : smartbilling@taiga.co.id 1. Daftar Jenis Member yang telah di buat. 2. Untuk membuat Level Baru/ Edit / menghapus Daftar member. 3. Beri tanda Checklist untuk mengatur batas waktu pembatalan saat user memulai paket. 4. Beri tanda Checklist untuk mengatur batas waktu untuk mengubah jenis paket. 2) Pengaturan Biaya Pascabayar / Personal a. Cara Membuat baru/Mengedit 1. Memilih jenis level member. 2. Rincian jenis paket secara detil. 3. Opsi untuk membuat / mengedit / menghapus jenis paket. 4. Untuk melihat daftar rincian tombol ke atas dan tombol ke bawah.
  • 20. SmartBilling Ver20121101.01 19 Email : smartbilling@taiga.co.id b. Contoh pengaplikasian 1. Untuk mengatur nominal tarif dengan kelipatan waktu per 6 menit dengan jumlah maksimal waktu yang telah di tentukan. 2. Nama Paket 3. Pengaturan Waktu dan Hargauntuk setiap Jenis Paket yang di buat. 4. Setuju dan Pembatalan Setting durasi waktu untuk join personal :  Pertama Isikan “Nama Paket” contoh =“30 menit pertama”. Masukan “Setting Waktu” contoh = “30 menit”. Isi “Setting Harga” Contoh = “1500”, dan beri checklist pada kotak kecil untuk pembulatan harga paket.  Kedua Isikan “Nama Paket” contoh = “30 menit berikutnya”. Masukan “Setting Waktu” contoh = “30 menit”. Isi “Setting Harga” Contoh = “1500”, kosongkan checklist pada kotak kecil untuk mengatur kelipatan harga paket . Keterangan. Settingan harga di atas adalah untuk membuat harga personal dengan hitungan 30 menit pertama berjumlah Rp.1500 dan 30 menit berikutnya berjumlah Rp.300 berkelipatan per 6 menit. c. Contoh pengaplikasian sesuai pangkat 3) Pengaturan Biaya Prabayar
  • 21. SmartBilling Ver20121101.01 20 Email : smartbilling@taiga.co.id a. Cara Membuat baru/ Mengedit b. Contoh pengaplikasian  Masukan nama paket, contoh = “1 Jam”  Masukan durasi waktu di “Waktu Penggunaan”, contoh = “60 menit”  Masukan harga nominal untuk setiap jenis paket  Untuk menggunakan masa aktif pada paket voucher, beri tanda Centang pada opsi “Setting masa aktif”, dan isi jumlah hari yg ingin di tentukan.  Klik setuju untuk mengakhiri, dan klik batal untuk melakukan pembatalan. 4) Pengaturan Happy Hours
  • 22. SmartBilling Ver20121101.01 21 Email : smartbilling@taiga.co.id Untuk penyetingan Happy Hour bias dilakukan dengan mengklik Tambah pada menu Happy Hour dan akan tampil window seperti diatas, Manukan nama, harga jan waktu penyelengaraan paket serta hari yang akan digunakan, Catatan Jika penggunaan paket happy hour di ambil sebelum jam yang di set maka sebelumnya akan dikenakan tarif personal (Tarif per jam) F. Penjualan Pra-Bayar(Paket) /Personal 1) Membuat / Mengisi paket billing dalam bentuk voucher. 2) Daftar menu paket . 3) Total jumlah biaya yang harus di bayar oleh user. 4) Untuk melakukan pembayaran a. Pengeluaran Kupon Pascabayar Non-Member b. Pengeluaran Kembali Kupon dan Melihat Status Pengeluaran Kupon c. Pengeluaran Kembali Kupon menggunakan Menu Klik Kanan pada Mouse
  • 23. SmartBilling Ver20121101.01 22 Email : smartbilling@taiga.co.id d. Cara memulai Pascabayar melalui Menu Klik Kanan pada Mouse G. Pengubahan Paket Biaya 1) Cara mengubah paket biaya menggunakan menu klik kanan pada mouse a. Klik kanan pada Table PC Client yang akan di ubah jenis paketnya, dan pilih menu paket yang tersedia. b. Danjika mengambil paket yang sama atau dibawah jam yang sudah digunakan maka akan muncul notice seperti.
  • 24. SmartBilling Ver20121101.01 23 Email : smartbilling@taiga.co.id 2) Cara menambahkan paket biaya menggunakan menu klik kanan pada mouse a. Klik kanan pada Table PC Client yang akan di tambah jenis paketnya, dan pilih menu paket yang tersedia. H. Pengembalian Paket Biaya 1) Cara pengembalian paket biaya menggunakan menu klik kanan pada mouse a. Untuk melakukan pembatalan main pada PC Client dengan toleransi uang kembali.
  • 25. SmartBilling Ver20121101.01 24 Email : smartbilling@taiga.co.id I. Penjualan Barang 1) Cara menjual barang menggunakan menu klik kanan pada mouse
  • 26. SmartBilling Ver20121101.01 25 Email : smartbilling@taiga.co.id 2) Cara penjualan barang dengan tombol pelaksanaan cepat a. Pada table “Penjualan Barang” pilih jenis makanan atau minuman yang akan di beli oleh pelanggan b. Klik ikon “tanda panah kanan” untuk memasukan ke dalam daftar pembelian yang akan di beli oleh pelanggan. c. Klik ikon “tanda panah kiri” untuk membatalkan salah satu jenis makanan dari daftar pembelian. 3) Cara pemesanan barang dari PC pelanggan dan pengecekan penjualan pada counter
  • 27. SmartBilling Ver20121101.01 26 Email : smartbilling@taiga.co.id J. Pengaturan Pembayaran 1) Cara melakukan pembayaran menggunakan menu klik kanan pada mouse 2) Pembayaran melalui penulusuran atau pencarian pelanggan a. Masukan ID pelanggan kedalam table “Search”, dan liat transaksi penggunaan paket.
  • 28. SmartBilling Ver20121101.01 27 Email : smartbilling@taiga.co.id 3) Cara mengganti waktu mulai pelanggan a. Opsi ini berfungsi untuk menghitung mundur atau menghitung maju waktu pada PC Client. b. Dalamsettingan waktu disini akan dapat mengubah harga billing pada biling yang dipilih dan sedang keadaan aktif / berjalan.
  • 29. SmartBilling Ver20121101.01 28 Email : smartbilling@taiga.co.id 4) Cara penghentian sementara waktu penggunaan pelanggan 5) Cara berpindah tempat PC pelanggan ke PC yang lain a. Pada fitur “Pindah Tempat” operator warnet akan lebih dimudahkan untuk menandakan PC Client yang hendak melakukan Pindah PC Client.
  • 30. SmartBilling Ver20121101.01 29 Email : smartbilling@taiga.co.id 6) Cara mengecek informasi penggunaan pelanggan. a. Pada tampilan sebelah kiri gambar memberikan informasi pelanggan secara lengkap mulai dari jenis paket yang dipakai hingga total pesanan barang yang harus di bayar. 7) Cara mengecek program yang digunakan pelanggan. a. Akan melihat program apa saja yang sedang berjalan pada PC Client, fitur ini sangat membantu tugas operator warnet untuk memantau aktivitas pelanggan dari ancaman program illegal yg bertujuan mengancam keamanan warnet anda.
  • 31. SmartBilling Ver20121101.01 30 Email : smartbilling@taiga.co.id 8) Cara meninggalkan Memo kepada pelanggan a. Untuk mempermudah tugas operator dalam pengawasan terhadap user atau pelanggan, fitur memobisa di gunakan untuk menandakan pada Table PC Client berupa pesan pendek. 9) Cara saling chat dengan pelanggan a. Untuk memudahkan penyampaian pesan atau informasi kepada pelanggan bisa menggunakan fitur chat dengan cara klik kanan pada Table PC Client dan pilih opsi “Kirim Pesan PC Pelanggan”.
  • 32. SmartBilling Ver20121101.01 31 Email : smartbilling@taiga.co.id Contoh pengoperasian : 1. Pilih PC Client pada table “PC yang dipilih sekarang” 2. Untuk menampilkan percakapan antara PC. 3. Kolom untuk memasukan pesan Chat. 4. Klik tombol Kirim untuk mengirim pesan, dan klik tombol tutup untuk mengakhiri pesan. H. Operasi Warnet 1) Pengambilalihan / Pindah Shift Untuk melakukan perpindahan shift dapat dilakukan melalui Serah Terima/Tukar Shift dan setelah menu tersebut dipilih maka akan keluar seperti dibawah ini
  • 33. SmartBilling Ver20121101.01 32 Email : smartbilling@taiga.co.id Pada gambar diatas mejelaskan pendapatan uang yang didapat dari shift sebelumnya dan yang akan diberikan kepada shift selanjutnya. Gambardiatas menunjukan memo yang aktif di shift sebelumnya Gambardiatas menunjukan log yang ada di shift sebelumnya Gambardiatas menunjukan penjualan di shift sebelumnya
  • 34. SmartBilling Ver20121101.01 33 Email : smartbilling@taiga.co.id Gambardiatas menunjukan penjualan barang di shift sebelumnya 2) Manajemen Member Untuk Member dapat dilakukan melalui menu Manajemen member seperti diatas a. Konfigurasi Layar Status Pemakaian Member Disini dapat dilihat Top 5 Member yang ring berkunjung dan Top 5 paket yang di beli serta jumlah member yang ada.
  • 35. SmartBilling Ver20121101.01 34 Email : smartbilling@taiga.co.id b. Cara penelusuran daftar member Untuk mencari member bisa dilakukan dengan klik tombol cari maka seluruh dari dan untuk menghapus member dari list dapat dilakukan dengan cara klik member yang akan dihapus kemudian klik tombol hapus member. c. Cara Membuat/ Mengedit Member Darilist member untuk membuat dapat dilakkukan dengan cara klik tombol ‘join member’ maka akan tampil windows diatas dan untuk melakukan perubahan data member bisa dilakuakn dengan cara memilih member di list dan klik tombol ‘ubah informasi member’.
  • 36. SmartBilling Ver20121101.01 35 Email : smartbilling@taiga.co.id 3) Laporan Barang Untuk mengakses manajemn barang bisa dilakukan dengan dua cara diatas dan setelah itu akan keluar seperti dibawah Disini akanmenammpilkan Top 5 barang yang sering terjual dan Top 5 penjualan barang serta grafik yang bisa membedakan dengan penjulan hari kemarin Gambar diatas menunjukan list barng yang terdapat di warnet dan siap untuk melakukan penjualan. Untuk menambahkan barang bisa dilakukan dengan klik tombol masukan Barang. Danakan tampil seperti dibawah ini
  • 37. SmartBilling Ver20121101.01 36 Email : smartbilling@taiga.co.id 4) Laporan Penjualan Untuk laporan penjualan bisa dilakukan dengan memilih menu laporan penjulan seperti diatas atau melalui icon yang bergambar diagram. a. Laporan Penjualan
  • 38. SmartBilling Ver20121101.01 37 Email : smartbilling@taiga.co.id Laporan pada smart billing dilengkapi dengan diagram yang membuat kemudahan owner dalam melakukan review. Danuntuk melihat rincian bisa dilakukan dengan menekan tombol ‘Cari Detail’ dan tampil seperti dibawah ini. b. Cara Penulusuran Penjualan per-Hari Untuk laporan ini bisa membangdingkan dengan hari-hari sebelumnya yang dilengkapi dengan diagram.
  • 39. SmartBilling Ver20121101.01 38 Email : smartbilling@taiga.co.id c. Cara Penulusuran Penjualan per-Bulan Laporan ini untuk membandingkan dengan bulan-bulan sebelumnya. d. Cara Penulusuran Catatan Event Pada rincian event akan memperlihatkan kerja yang dilakukan di server selama waktu yang diset.
  • 40. SmartBilling Ver20121101.01 39 Email : smartbilling@taiga.co.id Manajemen Smart PC Menajemen Smart PC adalah tool yang membantu pihak warnet untuk melakukan maintenance warnet serta didalam Manajement Smart PC ini dilengkapi dengan fitur-fitur yang sangat cangih. Seperti - Sync - Recovery - Kontrol PC (Pengaturan Controlpanel, Drive& Folder, System, Blok Program, Resolusi) - Pengiriman File 1. Sync
  • 41. SmartBilling Ver20121101.01 40 Email : smartbilling@taiga.co.id  Group GameSync memudahkan tugas operator untuk mengatur pengelompokan PC Client yang akan di sinkronisasikan sesuai jenis game.  Setting Sync Area o Untuk memberikan Synkronisasi pada PC Clent di area yang sudah di pilih o Isi kanNo Pc Awal dan No PCakhir untukmen singkronisasi data pada data pada PC yang di telah di atur kegunaannya 2. Recovery Fitur recovery ini berfungsi sebagai proteksi terhadap system windows yang digunakan sehingga jika terjadi masalah disistem windows warnet tersebut pemilik/teknisi hanya melakukan recovery untuk mengembalikan system windows semula dan siap digunakan.
  • 42. SmartBilling Ver20121101.01 41 Email : smartbilling@taiga.co.id Untuk melakukan install recovery bisa dilakukan seperti diatas dengan mengklik klik client yang dipilih dan memilih Install recovery dan untuk melakukan recovery hanya memilih recovery. Untuk recovery dapat diatur melalui setingan seperti dibawah ini 3. KontrolPC a) Pengaturan Control Panel Untuk membatasi penggunaan control Panel oleh user/client
  • 43. SmartBilling Ver20121101.01 42 Email : smartbilling@taiga.co.id b) Pengaturan Drive & Folder Fitur ini digunakan untuk menyembunyikan Drive dan Folder yang dianggap penting oleh pemilik warnet dan tidak bisa diakses oleh pelanggan. c) Fix System Fitur fix system ini berfungsi untuk menyamakan jam client dan counter serta menstandarkan volume yang digukan client. Ditambah fitur manajemn Icon serta program yang harus berjalan saat user menggunakan PC Client.
  • 44. SmartBilling Ver20121101.01 43 Email : smartbilling@taiga.co.id d) Blok Program Fitur ini untuk melakukan blok program yang tidak diingginkan, sehingga mengurangi penggunaan program illegal. e) Fix resolusi Ini untuk menyeragamkan atau mendefaultkan setingan resolisi computer client.
  • 45. SmartBilling Ver20121101.01 44 Email : smartbilling@taiga.co.id 4. Pengiriman File Fitur penggiriman file sengat berguna untuk warnet sehingga pemilik warnet ingin melakukan install program baru tidak mengalami kesulitan.