SlideShare a Scribd company logo
1 of 47
Download to read offline
Discovering SmansaBir | Page 1 of 47
Discovering SmansaBir | Page 2 of 47
ْ‫م‬ُ‫ك‬ْ‫ي‬‫ا‬‫ل‬‫ا‬‫ع‬ ُ‫م‬ ‫ا‬‫َل‬ َّ‫الس‬
Discovering SmansaBir | Page 3 of 47
Leader Of SmansaBir
Kepala Sekolah : Hamdani, S.Pd, M.Pd.
Wakil Kepala Sekolah
Kesiswaan : Muhammad Wali, S.Pd
Kurikulum : Khairuddin B.Sc
Prasarana : Drs. Muchsin
Humas : Rusbaidah, S.Pd
Pembina OSIS : Abdul Khalik, S.Pd
Rizal Fuadi, S.Pd.I
Kepala Bagian
Koordinator Lab: Bahagia,S.Pd
Pustaka : Dra. Maryati Ibrahim
IT : Endi Safitri, SE
Lab Fisika : Sofiawati, S.Pd
Lab Kimia : M. Rachmat Fadhli, S.Pd
Lab Biologi : Suhaidar, S.Pd
Lab Bahasa : Rina Rahmi, S.Pd.I
Kepala Tata Usaha: Darmiati
Pembina Organisasi
OSIS : Abdul Khalik, S.Pd
Pramuka : Ismawardi, S.Pd
Rohis Fosrem : Rina Rahmi, S.Pd.I
PMR : Dra. Elfi Syahrani
Sispala : Fakhrurrazi, S.Pd.I
PPS : Adi Satria, S.Pd
Penjaga Sekolah : Zulfadli
Satpam : Handro Soni
Kata Pengantar
Alhamdulillah telah diterbitkan buku ini
dengan tema Discovering SmansaBir.
Buku ini merupakan buku terbitan
pertama yang disusun untuk
memperkenalkan SMA Negeri 1 Bireuen
kepada masyarakat luas. Semoga buku ini
dapat bermanfaat bagi kita semua.
Akhirnya penyusun mengucapkan terima
kasih yang sebesar-besarnya kepada
semua pihak yang telah membantu
penerbitan buku ini.
Bireuen, September 2016
Tim Penyusun
Discovering SmansaBir | Page 4 of 47
Pesan & Kesan
Kepala
Sekolah
Pesan:
Kita berharap agar SMA Negeri 1 Bireuen ini tetap menjadi pintu gerbang menuju masa
depan yang lebih cerah bagi siswa dan siswi serta membantu mereka menentukan pilihan-
pilihan yang lebih baik dalam kehidupannya.
Kesan :
Sekolah ini sering menjadi seperti rumah kedua bagi saya karena saya kadang-kadang
menghabiskan lebih banyak waktu di sini dibandingkan di rumah saya sendiri dalam segala
urusan kedinasan saya.
Hamdani, S.Pd, M.Pd
Discovering SmansaBir | Page 5 of 47
Daftar Isi
Salam (1)
Leader of SmansaBir (2)
Pesan dan Kesan Kepala Sekolah (3)
Daftar Isi (4)
Sapa (5)
City Map of Bireuen (6)
Visi dan Misi Sekolah (10)
Fasilitas Sekolah (11)
Ekstrakurikuler (12)
Kenapa Harus SmansaBir? (13)
Guru dan Staf Administrasi (17)
Lintas Organisasi (19)
Ragam Kegiatan Siswa (28)
Discovering SmansaBir | Page 6 of 47
َ‫أ‬‫ه‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬ْ‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬ًَ‫ل‬َ‫َو‬َ‫س‬‫ه‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬ْ‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬ًَ‫ل‬
Welcome to Smansa Bireuen
Discovering SmansaBir | Page 7 of 47
Kabupaten Bireuen adalah salah satu kabupaten di Aceh, Indonesia. Kabupaten ini menjadi wilayah otonom sejak
tahun 2000 sebagai hasil pemekaran dari Kabupaten Aceh Utara.
Bireuen pernah menjadi ibukota RI ketiga, setelah jatuhnya Yogyakarta Ibukota RI yang kedua, kembali dikuasai
Belanda. Ketika itu Bireuen dijadikan sebagai pusat pengendalian pemerintahan dan perjuangan dalam menghadapi
setiap serangan musuh. Karena itu pula sampai sekarang, Bireuen mendapat julukan sebagai Kota Juang.
Kabupaten Bireuen juga terkenal dengan ragam kulinernya, di antaranya Mie Kocok Geurugok, Rujak Manis Kutablang
dan Bakso Gatok Kuta Blang, Sate Matang, Bu Sie Itek Bireuen dan Nagasari Kota Juang.
City Map of
Discovering SmansaBir | Page 8 of 47
Senyum, sapa dan salam adalah aktivitas rutin di SMA
Negeri 1 Bireuen pada setiap pagi untuk menyambut
siswa melibatkan Kepala Sekolah dan guru agar
hubungan guru dan siswa semakin baik dan
mempererat silaturrahmi serta menumbuhkan budi
pekerti yang baik pada siswa.
Discovering SmansaBir | Page 9 of 47
Asri, hijau, sejuk, dan bersih merupakan salah satu
konsep penataan dan pengelolaan ruang terbuka pada
SMA Negeri 1 Bireuen.
Konsep ini bertujuan membantu menghadirkan
pendidikan yang nyaman serta membentuk karakter
peduli kepada lingkungan bagi siswa.
Discovering SmansaBir | Page 10 of 47
Pengembangan kreativitas dan penyaluran bakat
menjadi landasan pemilihan aktivitas siswa baik dalam
kegiatan intrakurikuler maupun ekstrakurikuler.
Ragam aktivitas siswa dapat ditemukan di sekolah ini
mulai dari pembinaan keagamaan, akademik, seni,
kepemimpinan, entrepreneurship, kepedulian sosial,
dan lain-lain.
Discovering SmansaBir | Page 11 of 47
Visi :
Unggul dalam prestasi dan
berkarakter Islami
Misi :
1. Mengembangkan sikap dan
perilaku religius melalui kegiatan
dan bimbingan keagamaan.
2. Meningkatkan prestasi akademik
dan non akademik melalui
kegiatan peningkatan mutu
pelajaran.
3. Meningkatkan kreativitas siswa
melalui kegiatan pengembangan
potensi diri.
4. Mempersiapkan siswa untuk
mampu bersaing dalam
mengikuti berbagai lomba
tingkat daerah dan nasional
melalui bimbingan.
5. Mewujudkan sekolah yang
aman, nyaman, bersih, rapi,
sejuk, indah dan hijau melalui
kegiatan bakti sekolah.
6. Meningkatkan layanan informasi
pendidikan berbasis teknologi
informasi dan komunikasi.
Discovering SmansaBir | Page 12 of 47
CCTV
Kantin
Koperasi
Laboratorium Bahasa
Laboratorium Biologi
Laboratorium Kimia
Laboratorium Komputer
Laboratorium Multimedia
Lapangan Basket
Lapangan Bulu Tangkis
Lapangan Voli
Mushalla
Panggung Kreativitas
Parkir
Perpustakaan
Pondok Baca
Pos Satpam
Pos Piket
Ruang Kelas Full AC
Ruang Kepala Sekolah
Ruang Komite Sekolah
Ruang OSIS
Ruang Pramuka
Ruang Rohis Fosrem
Ruang Seni
Ruang Tata Usaha
Ruang Pelayanan Konseling
Ruang Tunggu
Taman
Toilet
Unit Kesehatan Sekolah
Wi-fi Area
FASILITAS
SEKOLAH
Discovering SmansaBir | Page 13 of 47
EKSTRA
KURIKULER
PASKIBRA SEKOLAH MENTOR QURAN SEBAYA
PALANG MERAH REMAJA
OLAHRAGA
ROHIS FOSREM
Discovering SmansaBir | Page 14 of 47
KENAPA HARUS
SMANSABIR?
❖ Mempunyai guru-guru dan staf yang berpengalaman.
❖ Ditunjuk sebagai salah satu sekolah model dan rujukan di
Kabupaten Bireuen.
❖ Memiliki program unggulan Menghafal Al- Qur’an
❖ Memiliki kesempatan berprestasi dan berkreasi lebih luas.
❖ Terdapat banyak organisasi ekstrakurikuler di antaranya
OSIS, Pramuka, Rohis Fosrem, PMR, Sispala, Purna Paskibra
Sekolah, Satgas Anti Narkoba, Redaksi Majalah Smansa,
Mentor Qur’an Sebaya, dan Duta Literasi Sekolah, dan lain-
lain.
Discovering SmansaBir | Page 15 of 47
MUSHALA
Mushala menjadi pusat pembinaan aktivitas
keagamaan seperti pembiasaan Shalat Dhuha, Shalat
Zhuhur, Shalat ‘Ashar, tausiyah, membaca Al-Quran,
dan lain-lain.
Terdapat 2 buah mushalla di sekolah ini, Mushalla Putra
dan Mushalla Putri.
Discovering SmansaBir | Page 16 of 47
RUANG
KEPALA SEKOLAH
Ruang Kepala Sekolah dilengkapi dengan kursi tamu
untuk menerima dan melayani tamu yang berkunjung,
jaringan internet, lemari arsip, dan toilet khusus.
Di sinilah kepala sekolah sebagai manajer dan
administrator sekolah bekerja agar sekolah ini berjalan
maksimal sesuai dengan tujuan.
Discovering SmansaBir | Page 17 of 47
Lapangan olah raga yang merupakan halaman
depan sekolah berfungsi sebagai sarana kegiatan
Olah Raga di pagi hari. Selain itu, aktivitas
extrakurikuler pun kerap di lakukan di sini.
Tersedia 3 jenis lapangan olah raga di sekolah ini,
yaitu Lapangan Basket, Lapangan Voli, dan
Lapangan Bulu Tangkis
LAPANGAN
OLAH RAGA
Discovering SmansaBir | Page 18 of 47
DEWAN GURU DAN STAF ADMINISTRASI
SMA NEGERI 1 BIREUEN
Discovering SmansaBir | Page 19 of 47
Berbagai kegiatan dengan melibatkan seluruh guru dan staf sering dilakukan dengan tujuan mempererat persaudaraan dan
membangun kekuatan teamwork di SMA Negeri 1 Bireuen. Di antara kegiatan tersebut adalah funwalk, rekreasi, masak dan
makan bersama, dan lain-lain.
Discovering SmansaBir | Page 20 of 47
Lintas
Organisasi
Discovering SmansaBir | Page 21 of 47
OSIS
(Organisasi Siswa Intra Sekolah)
Discovering SmansaBir | Page 22 of 47
Pramuka
(Praja Muda Karana)
Discovering SmansaBir | Page 23 of 47
Rohis Fosrem
(Rohani Islam – Forum Silaturrahmi Remaja Muslim)
Discovering SmansaBir | Page 24 of 47
PMR
(Palang Merah Remaja)
Discovering SmansaBir | Page 25 of 47
Sispala Muda
(Siswa Pencinta Alam - Muda)
Discovering SmansaBir | Page 26 of 47
PPS
(Purna Paskibra Sekolah)
Discovering SmansaBir | Page 27 of 47
MQS
(Mentor Qur’an Sebaya)
Discovering SmansaBir | Page 28 of 47
EDC
(English Debate Club)
Discovering SmansaBir | Page 29 of 47
Ragam
Kegiatan Siswa
Discovering SmansaBir | Page 30 of 47
Qurban Smansa Berbagi Bersama
Discovering SmansaBir | Page 31 of 47
Bazzar Kreativitas Siswa
Discovering SmansaBir | Page 32 of 47
WISUDA LULUSAN
SMA NEGERI 1 BIREUEN
Discovering SmansaBir | Page 33 of 47
YASINAN DAN TAUSIAH JUM’AT
Discovering SmansaBir | Page 34 of 47
EKSPEDISI SISPALA MUDA
SMANSA BIREUEN
Discovering SmansaBir | Page 35 of 47
OUTBOND ROHIS FOSREM
SMANSA BIREUEN
Discovering SmansaBir | Page 36 of 47
SANTUNAN ANAK YATIM
ROHIS FOSREM SMANSA BIREUEN
Discovering SmansaBir | Page 37 of 47
NASYID AL-MIZAN ACAPELLA SMANSA BIREUEN
Discovering SmansaBir | Page 38 of 47
AKSI SOSIAL
PRAMUKA SMANSA BIREUEN
Discovering SmansaBir | Page 39 of 47
KEGIATAN
LITERASI
SISWA
DAN
GURU
Discovering SmansaBir | Page 40 of 47
Taushiyah
Zhuhur
Discovering SmansaBir | Page 41 of 47
JUARA-JUARA LOMBA LITERASI KELAS
Discovering SmansaBir | Page 42 of 47
JUARA-JUARA RAGAM LOMBA ANTAR KELAS
Discovering SmansaBir | Page 43 of 47
SISWA PENERIMA BEASISWA
PROGRAM TAHFIZH AL-QURAN
Discovering SmansaBir | Page 44 of 47
Discovering SmansaBir | Page 45 of 47
TIM PENYUSUN
BUKU PROFIL SMA NEGERI 1 BIREUEN
2016
Rizal Fuadi (Editor)
Muhammad Naufal Arif (Layouter)
Arif Kurniawan (Photographer)
Indra Saputra (Script Writer)
Discovering SmansaBir | Page 46 of 47
Discovering SmansaBir | Page 47 of 47

More Related Content

What's hot

PRINSIP DASAR KEPRAMUKAAN
PRINSIP DASAR KEPRAMUKAANPRINSIP DASAR KEPRAMUKAAN
PRINSIP DASAR KEPRAMUKAAN
Lanang
 
Bola baling Sekolah Rendah
Bola baling Sekolah RendahBola baling Sekolah Rendah
Bola baling Sekolah Rendah
Thanasilan Silan
 
Olahraga sekolah rendah
Olahraga sekolah rendahOlahraga sekolah rendah
Olahraga sekolah rendah
Sun Lam
 
Keranjangsr
KeranjangsrKeranjangsr
Keranjangsr
koon
 
Pedoman umum pelaksanaan kkn unissula 20162
Pedoman umum pelaksanaan kkn unissula 20162Pedoman umum pelaksanaan kkn unissula 20162
Pedoman umum pelaksanaan kkn unissula 20162
cicit123
 

What's hot (20)

Takwim koko.2014
Takwim koko.2014Takwim koko.2014
Takwim koko.2014
 
Pdk dan mk
Pdk dan mkPdk dan mk
Pdk dan mk
 
Program kerja-kesiswaan1
Program kerja-kesiswaan1Program kerja-kesiswaan1
Program kerja-kesiswaan1
 
Pembekalan kkn 2016
Pembekalan kkn 2016Pembekalan kkn 2016
Pembekalan kkn 2016
 
Badminton Sekolah Rendah
Badminton Sekolah RendahBadminton Sekolah Rendah
Badminton Sekolah Rendah
 
PRINSIP DASAR KEPRAMUKAAN
PRINSIP DASAR KEPRAMUKAANPRINSIP DASAR KEPRAMUKAAN
PRINSIP DASAR KEPRAMUKAAN
 
Bola baling Sekolah Rendah
Bola baling Sekolah RendahBola baling Sekolah Rendah
Bola baling Sekolah Rendah
 
Cara membina- peserta- didik- pramuka
Cara membina- peserta- didik- pramukaCara membina- peserta- didik- pramuka
Cara membina- peserta- didik- pramuka
 
62881282 proker-kesiswaan-2011
62881282 proker-kesiswaan-201162881282 proker-kesiswaan-2011
62881282 proker-kesiswaan-2011
 
Kkn ber budai unissula
Kkn ber budai unissulaKkn ber budai unissula
Kkn ber budai unissula
 
Bola baling sekolah rendah
Bola baling sekolah rendahBola baling sekolah rendah
Bola baling sekolah rendah
 
Modul Latihan Sukan Untuk Kelab Sukan Sekolah - Kriket
Modul Latihan Sukan Untuk Kelab Sukan Sekolah - KriketModul Latihan Sukan Untuk Kelab Sukan Sekolah - Kriket
Modul Latihan Sukan Untuk Kelab Sukan Sekolah - Kriket
 
Olahraga sekolah rendah
Olahraga sekolah rendahOlahraga sekolah rendah
Olahraga sekolah rendah
 
Keranjangsr
KeranjangsrKeranjangsr
Keranjangsr
 
laporan kem motivasi bersama ibu bapa
laporan kem motivasi bersama ibu bapalaporan kem motivasi bersama ibu bapa
laporan kem motivasi bersama ibu bapa
 
Peran, tugas dan tanggungjawab pembina pramuka
Peran, tugas dan tanggungjawab pembina pramukaPeran, tugas dan tanggungjawab pembina pramuka
Peran, tugas dan tanggungjawab pembina pramuka
 
Buku panduan pengurusan olahraga di sekolah
Buku panduan pengurusan olahraga di sekolahBuku panduan pengurusan olahraga di sekolah
Buku panduan pengurusan olahraga di sekolah
 
Pedoman umum pelaksanaan kkn unissula 20162
Pedoman umum pelaksanaan kkn unissula 20162Pedoman umum pelaksanaan kkn unissula 20162
Pedoman umum pelaksanaan kkn unissula 20162
 
Hoki sekolah menengah
Hoki sekolah menengahHoki sekolah menengah
Hoki sekolah menengah
 
Olahraga sekolah menengah
Olahraga sekolah menengahOlahraga sekolah menengah
Olahraga sekolah menengah
 

Viewers also liked

Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasiPengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
thofagunners
 
10 kualitas pribadi yang disukai
10 kualitas pribadi yang disukai10 kualitas pribadi yang disukai
10 kualitas pribadi yang disukai
Iin Ernawati
 
Enam hak seorang muslim
Enam  hak  seorang  muslimEnam  hak  seorang  muslim
Enam hak seorang muslim
nuruluyun
 
Adab berinteraksi dengan lawan jenis
Adab berinteraksi dengan lawan jenisAdab berinteraksi dengan lawan jenis
Adab berinteraksi dengan lawan jenis
Rizal Fuadi Muhammad
 
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasi
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasiMembangun sikap positif dalam menghadapi situasi
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasi
thofagunners
 
Halaqah muntijah penghasil kader muntijah
Halaqah muntijah penghasil kader muntijahHalaqah muntijah penghasil kader muntijah
Halaqah muntijah penghasil kader muntijah
Rizal Fuadi Muhammad
 

Viewers also liked (20)

Istiqaamah
IstiqaamahIstiqaamah
Istiqaamah
 
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasiPengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
 
20 Langkah Menjadi Pemimpin yang Baik
20 Langkah Menjadi Pemimpin yang Baik20 Langkah Menjadi Pemimpin yang Baik
20 Langkah Menjadi Pemimpin yang Baik
 
Sebab datang dan hilangnya hidayah allah
Sebab datang dan hilangnya hidayah allahSebab datang dan hilangnya hidayah allah
Sebab datang dan hilangnya hidayah allah
 
تعريف الرسول
تعريف الرسولتعريف الرسول
تعريف الرسول
 
الصفات
الصفاتالصفات
الصفات
 
20 100 bilangan arab
20 100 bilangan arab20 100 bilangan arab
20 100 bilangan arab
 
Jadilah versi terbaikmu
Jadilah versi terbaikmuJadilah versi terbaikmu
Jadilah versi terbaikmu
 
10 kualitas pribadi yang disukai
10 kualitas pribadi yang disukai10 kualitas pribadi yang disukai
10 kualitas pribadi yang disukai
 
Buah taqwa
Buah taqwaBuah taqwa
Buah taqwa
 
Hadiah kehidupan - satu ikrar sejuta harapan
Hadiah kehidupan - satu ikrar sejuta harapanHadiah kehidupan - satu ikrar sejuta harapan
Hadiah kehidupan - satu ikrar sejuta harapan
 
Mari Beriman Sejenak
Mari Beriman SejenakMari Beriman Sejenak
Mari Beriman Sejenak
 
Ghadhdhul bashar
Ghadhdhul basharGhadhdhul bashar
Ghadhdhul bashar
 
Enam hak seorang muslim
Enam  hak  seorang  muslimEnam  hak  seorang  muslim
Enam hak seorang muslim
 
Adab berinteraksi dengan lawan jenis
Adab berinteraksi dengan lawan jenisAdab berinteraksi dengan lawan jenis
Adab berinteraksi dengan lawan jenis
 
6 hak dan kewajiban sesama muslim
6 hak dan kewajiban sesama muslim6 hak dan kewajiban sesama muslim
6 hak dan kewajiban sesama muslim
 
Kewajiban sesama muslim
Kewajiban sesama muslimKewajiban sesama muslim
Kewajiban sesama muslim
 
Fiqih zakat fithrah
Fiqih zakat fithrahFiqih zakat fithrah
Fiqih zakat fithrah
 
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasi
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasiMembangun sikap positif dalam menghadapi situasi
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasi
 
Halaqah muntijah penghasil kader muntijah
Halaqah muntijah penghasil kader muntijahHalaqah muntijah penghasil kader muntijah
Halaqah muntijah penghasil kader muntijah
 

Similar to Profil SMAN 1 Bireuen

organisasi-osis.pptx
organisasi-osis.pptxorganisasi-osis.pptx
organisasi-osis.pptx
Albadar4
 
Ppt Kebebasan Berorganisasi
Ppt Kebebasan BerorganisasiPpt Kebebasan Berorganisasi
Ppt Kebebasan Berorganisasi
Cha-cha Taulanys
 
A Visi dan Misi Sekolah berisi tentang susunan visi misi sekolah yang menunju...
A Visi dan Misi Sekolah berisi tentang susunan visi misi sekolah yang menunju...A Visi dan Misi Sekolah berisi tentang susunan visi misi sekolah yang menunju...
A Visi dan Misi Sekolah berisi tentang susunan visi misi sekolah yang menunju...
tutut rukmana
 
1) Desain Program Operasional Layanan BK (1).pptx
1) Desain Program Operasional Layanan BK (1).pptx1) Desain Program Operasional Layanan BK (1).pptx
1) Desain Program Operasional Layanan BK (1).pptx
PutriSindyTaureza
 

Similar to Profil SMAN 1 Bireuen (20)

Struktur OSIS
Struktur OSISStruktur OSIS
Struktur OSIS
 
PPT Sosialisasi IRMA-1.pdf
PPT Sosialisasi IRMA-1.pdfPPT Sosialisasi IRMA-1.pdf
PPT Sosialisasi IRMA-1.pdf
 
organisasi-osis.pptx
organisasi-osis.pptxorganisasi-osis.pptx
organisasi-osis.pptx
 
organisasi-osis.pptx
organisasi-osis.pptxorganisasi-osis.pptx
organisasi-osis.pptx
 
Profil MAN 1 Barito Kuala.pptx
Profil MAN 1 Barito Kuala.pptxProfil MAN 1 Barito Kuala.pptx
Profil MAN 1 Barito Kuala.pptx
 
Organisasi osis
Organisasi osisOrganisasi osis
Organisasi osis
 
Laporan Magang
Laporan MagangLaporan Magang
Laporan Magang
 
Ppt ppkn bab 1
Ppt ppkn bab 1Ppt ppkn bab 1
Ppt ppkn bab 1
 
Ppt Kebebasan Berorganisasi
Ppt Kebebasan BerorganisasiPpt Kebebasan Berorganisasi
Ppt Kebebasan Berorganisasi
 
021 PERSENTASI LOKAKARYA DESA PULOSARI-1.pptx
021 PERSENTASI LOKAKARYA DESA PULOSARI-1.pptx021 PERSENTASI LOKAKARYA DESA PULOSARI-1.pptx
021 PERSENTASI LOKAKARYA DESA PULOSARI-1.pptx
 
156894238 contoh-program-kerja-osis
156894238 contoh-program-kerja-osis156894238 contoh-program-kerja-osis
156894238 contoh-program-kerja-osis
 
Bi presentasi proposal
Bi presentasi proposalBi presentasi proposal
Bi presentasi proposal
 
Bk bab 1
Bk bab 1Bk bab 1
Bk bab 1
 
Profil LPPM.pptx
Profil LPPM.pptxProfil LPPM.pptx
Profil LPPM.pptx
 
tugas ruang kolaborasi modul 3.3 kelompok 2
tugas ruang kolaborasi modul 3.3 kelompok 2tugas ruang kolaborasi modul 3.3 kelompok 2
tugas ruang kolaborasi modul 3.3 kelompok 2
 
A Visi dan Misi Sekolah berisi tentang susunan visi misi sekolah yang menunju...
A Visi dan Misi Sekolah berisi tentang susunan visi misi sekolah yang menunju...A Visi dan Misi Sekolah berisi tentang susunan visi misi sekolah yang menunju...
A Visi dan Misi Sekolah berisi tentang susunan visi misi sekolah yang menunju...
 
SMPN 1 PANTE BIDARI BROSUR.pdf
SMPN 1 PANTE BIDARI BROSUR.pdfSMPN 1 PANTE BIDARI BROSUR.pdf
SMPN 1 PANTE BIDARI BROSUR.pdf
 
Bab i pendidikan_kewarganegaraan
Bab i pendidikan_kewarganegaraanBab i pendidikan_kewarganegaraan
Bab i pendidikan_kewarganegaraan
 
1) Desain Program Operasional Layanan BK (1).pptx
1) Desain Program Operasional Layanan BK (1).pptx1) Desain Program Operasional Layanan BK (1).pptx
1) Desain Program Operasional Layanan BK (1).pptx
 
3. MODEL LAYANAN BK SMA_PSP.pdf
3. MODEL LAYANAN BK SMA_PSP.pdf3. MODEL LAYANAN BK SMA_PSP.pdf
3. MODEL LAYANAN BK SMA_PSP.pdf
 

More from Rizal Fuadi Muhammad

Cara nabi muhammad saw membentuk jiwa anak
Cara nabi muhammad saw membentuk jiwa anakCara nabi muhammad saw membentuk jiwa anak
Cara nabi muhammad saw membentuk jiwa anak
Rizal Fuadi Muhammad
 
خَفْضُ الصَّوْتِ (Merendahkan Suara)
خَفْضُ الصَّوْتِ (Merendahkan Suara)خَفْضُ الصَّوْتِ (Merendahkan Suara)
خَفْضُ الصَّوْتِ (Merendahkan Suara)
Rizal Fuadi Muhammad
 
Nikmat nikmat allah yang jarang disyukuri
Nikmat nikmat allah yang jarang disyukuriNikmat nikmat allah yang jarang disyukuri
Nikmat nikmat allah yang jarang disyukuri
Rizal Fuadi Muhammad
 

More from Rizal Fuadi Muhammad (20)

Metode menghafal ayat al quran dan hadits dalam pembelajaran
Metode menghafal ayat al quran dan hadits dalam pembelajaranMetode menghafal ayat al quran dan hadits dalam pembelajaran
Metode menghafal ayat al quran dan hadits dalam pembelajaran
 
Lembar Penjajagan Iqra
Lembar Penjajagan IqraLembar Penjajagan Iqra
Lembar Penjajagan Iqra
 
Working in Teams
Working in TeamsWorking in Teams
Working in Teams
 
Perawatan jenazah
Perawatan jenazahPerawatan jenazah
Perawatan jenazah
 
Mendidik anak mencintai al quran
Mendidik anak mencintai al quranMendidik anak mencintai al quran
Mendidik anak mencintai al quran
 
Kriteria pemimpin yang baik
Kriteria pemimpin yang baikKriteria pemimpin yang baik
Kriteria pemimpin yang baik
 
Sepuluh Prinsip Pembelajaran IQRA
Sepuluh Prinsip Pembelajaran IQRASepuluh Prinsip Pembelajaran IQRA
Sepuluh Prinsip Pembelajaran IQRA
 
Doa menghilangkan kesedihan dan kegelisahan
Doa menghilangkan kesedihan dan kegelisahanDoa menghilangkan kesedihan dan kegelisahan
Doa menghilangkan kesedihan dan kegelisahan
 
كَمْ السَّاعَة الآن؟
كَمْ السَّاعَة الآن؟كَمْ السَّاعَة الآن؟
كَمْ السَّاعَة الآن؟
 
هُوَ وَأَنَا
هُوَ وَأَنَاهُوَ وَأَنَا
هُوَ وَأَنَا
 
Dododaidi
DododaidiDododaidi
Dododaidi
 
Menyambut un
Menyambut unMenyambut un
Menyambut un
 
Cara nabi muhammad saw membentuk jiwa anak
Cara nabi muhammad saw membentuk jiwa anakCara nabi muhammad saw membentuk jiwa anak
Cara nabi muhammad saw membentuk jiwa anak
 
Bagaimana rasulullah mendidik anak
Bagaimana rasulullah mendidik anakBagaimana rasulullah mendidik anak
Bagaimana rasulullah mendidik anak
 
Membentuk kader muntijah
Membentuk kader muntijahMembentuk kader muntijah
Membentuk kader muntijah
 
Taqwa
TaqwaTaqwa
Taqwa
 
خَفْضُ الصَّوْتِ (Merendahkan Suara)
خَفْضُ الصَّوْتِ (Merendahkan Suara)خَفْضُ الصَّوْتِ (Merendahkan Suara)
خَفْضُ الصَّوْتِ (Merendahkan Suara)
 
Nikmat nikmat allah yang jarang disyukuri
Nikmat nikmat allah yang jarang disyukuriNikmat nikmat allah yang jarang disyukuri
Nikmat nikmat allah yang jarang disyukuri
 
Menjaga lidah
Menjaga lidahMenjaga lidah
Menjaga lidah
 
Fiqih shalat
Fiqih shalatFiqih shalat
Fiqih shalat
 

Recently uploaded

Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 

Recently uploaded (20)

DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 

Profil SMAN 1 Bireuen

  • 1. Discovering SmansaBir | Page 1 of 47
  • 2. Discovering SmansaBir | Page 2 of 47 ْ‫م‬ُ‫ك‬ْ‫ي‬‫ا‬‫ل‬‫ا‬‫ع‬ ُ‫م‬ ‫ا‬‫َل‬ َّ‫الس‬
  • 3. Discovering SmansaBir | Page 3 of 47 Leader Of SmansaBir Kepala Sekolah : Hamdani, S.Pd, M.Pd. Wakil Kepala Sekolah Kesiswaan : Muhammad Wali, S.Pd Kurikulum : Khairuddin B.Sc Prasarana : Drs. Muchsin Humas : Rusbaidah, S.Pd Pembina OSIS : Abdul Khalik, S.Pd Rizal Fuadi, S.Pd.I Kepala Bagian Koordinator Lab: Bahagia,S.Pd Pustaka : Dra. Maryati Ibrahim IT : Endi Safitri, SE Lab Fisika : Sofiawati, S.Pd Lab Kimia : M. Rachmat Fadhli, S.Pd Lab Biologi : Suhaidar, S.Pd Lab Bahasa : Rina Rahmi, S.Pd.I Kepala Tata Usaha: Darmiati Pembina Organisasi OSIS : Abdul Khalik, S.Pd Pramuka : Ismawardi, S.Pd Rohis Fosrem : Rina Rahmi, S.Pd.I PMR : Dra. Elfi Syahrani Sispala : Fakhrurrazi, S.Pd.I PPS : Adi Satria, S.Pd Penjaga Sekolah : Zulfadli Satpam : Handro Soni Kata Pengantar Alhamdulillah telah diterbitkan buku ini dengan tema Discovering SmansaBir. Buku ini merupakan buku terbitan pertama yang disusun untuk memperkenalkan SMA Negeri 1 Bireuen kepada masyarakat luas. Semoga buku ini dapat bermanfaat bagi kita semua. Akhirnya penyusun mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah membantu penerbitan buku ini. Bireuen, September 2016 Tim Penyusun
  • 4. Discovering SmansaBir | Page 4 of 47 Pesan & Kesan Kepala Sekolah Pesan: Kita berharap agar SMA Negeri 1 Bireuen ini tetap menjadi pintu gerbang menuju masa depan yang lebih cerah bagi siswa dan siswi serta membantu mereka menentukan pilihan- pilihan yang lebih baik dalam kehidupannya. Kesan : Sekolah ini sering menjadi seperti rumah kedua bagi saya karena saya kadang-kadang menghabiskan lebih banyak waktu di sini dibandingkan di rumah saya sendiri dalam segala urusan kedinasan saya. Hamdani, S.Pd, M.Pd
  • 5. Discovering SmansaBir | Page 5 of 47 Daftar Isi Salam (1) Leader of SmansaBir (2) Pesan dan Kesan Kepala Sekolah (3) Daftar Isi (4) Sapa (5) City Map of Bireuen (6) Visi dan Misi Sekolah (10) Fasilitas Sekolah (11) Ekstrakurikuler (12) Kenapa Harus SmansaBir? (13) Guru dan Staf Administrasi (17) Lintas Organisasi (19) Ragam Kegiatan Siswa (28)
  • 6. Discovering SmansaBir | Page 6 of 47 َ‫أ‬‫ه‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬ْ‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬ًَ‫ل‬َ‫َو‬َ‫س‬‫ه‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬ْ‫ـ‬‫ـ‬‫ـ‬ًَ‫ل‬ Welcome to Smansa Bireuen
  • 7. Discovering SmansaBir | Page 7 of 47 Kabupaten Bireuen adalah salah satu kabupaten di Aceh, Indonesia. Kabupaten ini menjadi wilayah otonom sejak tahun 2000 sebagai hasil pemekaran dari Kabupaten Aceh Utara. Bireuen pernah menjadi ibukota RI ketiga, setelah jatuhnya Yogyakarta Ibukota RI yang kedua, kembali dikuasai Belanda. Ketika itu Bireuen dijadikan sebagai pusat pengendalian pemerintahan dan perjuangan dalam menghadapi setiap serangan musuh. Karena itu pula sampai sekarang, Bireuen mendapat julukan sebagai Kota Juang. Kabupaten Bireuen juga terkenal dengan ragam kulinernya, di antaranya Mie Kocok Geurugok, Rujak Manis Kutablang dan Bakso Gatok Kuta Blang, Sate Matang, Bu Sie Itek Bireuen dan Nagasari Kota Juang. City Map of
  • 8. Discovering SmansaBir | Page 8 of 47 Senyum, sapa dan salam adalah aktivitas rutin di SMA Negeri 1 Bireuen pada setiap pagi untuk menyambut siswa melibatkan Kepala Sekolah dan guru agar hubungan guru dan siswa semakin baik dan mempererat silaturrahmi serta menumbuhkan budi pekerti yang baik pada siswa.
  • 9. Discovering SmansaBir | Page 9 of 47 Asri, hijau, sejuk, dan bersih merupakan salah satu konsep penataan dan pengelolaan ruang terbuka pada SMA Negeri 1 Bireuen. Konsep ini bertujuan membantu menghadirkan pendidikan yang nyaman serta membentuk karakter peduli kepada lingkungan bagi siswa.
  • 10. Discovering SmansaBir | Page 10 of 47 Pengembangan kreativitas dan penyaluran bakat menjadi landasan pemilihan aktivitas siswa baik dalam kegiatan intrakurikuler maupun ekstrakurikuler. Ragam aktivitas siswa dapat ditemukan di sekolah ini mulai dari pembinaan keagamaan, akademik, seni, kepemimpinan, entrepreneurship, kepedulian sosial, dan lain-lain.
  • 11. Discovering SmansaBir | Page 11 of 47 Visi : Unggul dalam prestasi dan berkarakter Islami Misi : 1. Mengembangkan sikap dan perilaku religius melalui kegiatan dan bimbingan keagamaan. 2. Meningkatkan prestasi akademik dan non akademik melalui kegiatan peningkatan mutu pelajaran. 3. Meningkatkan kreativitas siswa melalui kegiatan pengembangan potensi diri. 4. Mempersiapkan siswa untuk mampu bersaing dalam mengikuti berbagai lomba tingkat daerah dan nasional melalui bimbingan. 5. Mewujudkan sekolah yang aman, nyaman, bersih, rapi, sejuk, indah dan hijau melalui kegiatan bakti sekolah. 6. Meningkatkan layanan informasi pendidikan berbasis teknologi informasi dan komunikasi.
  • 12. Discovering SmansaBir | Page 12 of 47 CCTV Kantin Koperasi Laboratorium Bahasa Laboratorium Biologi Laboratorium Kimia Laboratorium Komputer Laboratorium Multimedia Lapangan Basket Lapangan Bulu Tangkis Lapangan Voli Mushalla Panggung Kreativitas Parkir Perpustakaan Pondok Baca Pos Satpam Pos Piket Ruang Kelas Full AC Ruang Kepala Sekolah Ruang Komite Sekolah Ruang OSIS Ruang Pramuka Ruang Rohis Fosrem Ruang Seni Ruang Tata Usaha Ruang Pelayanan Konseling Ruang Tunggu Taman Toilet Unit Kesehatan Sekolah Wi-fi Area FASILITAS SEKOLAH
  • 13. Discovering SmansaBir | Page 13 of 47 EKSTRA KURIKULER PASKIBRA SEKOLAH MENTOR QURAN SEBAYA PALANG MERAH REMAJA OLAHRAGA ROHIS FOSREM
  • 14. Discovering SmansaBir | Page 14 of 47 KENAPA HARUS SMANSABIR? ❖ Mempunyai guru-guru dan staf yang berpengalaman. ❖ Ditunjuk sebagai salah satu sekolah model dan rujukan di Kabupaten Bireuen. ❖ Memiliki program unggulan Menghafal Al- Qur’an ❖ Memiliki kesempatan berprestasi dan berkreasi lebih luas. ❖ Terdapat banyak organisasi ekstrakurikuler di antaranya OSIS, Pramuka, Rohis Fosrem, PMR, Sispala, Purna Paskibra Sekolah, Satgas Anti Narkoba, Redaksi Majalah Smansa, Mentor Qur’an Sebaya, dan Duta Literasi Sekolah, dan lain- lain.
  • 15. Discovering SmansaBir | Page 15 of 47 MUSHALA Mushala menjadi pusat pembinaan aktivitas keagamaan seperti pembiasaan Shalat Dhuha, Shalat Zhuhur, Shalat ‘Ashar, tausiyah, membaca Al-Quran, dan lain-lain. Terdapat 2 buah mushalla di sekolah ini, Mushalla Putra dan Mushalla Putri.
  • 16. Discovering SmansaBir | Page 16 of 47 RUANG KEPALA SEKOLAH Ruang Kepala Sekolah dilengkapi dengan kursi tamu untuk menerima dan melayani tamu yang berkunjung, jaringan internet, lemari arsip, dan toilet khusus. Di sinilah kepala sekolah sebagai manajer dan administrator sekolah bekerja agar sekolah ini berjalan maksimal sesuai dengan tujuan.
  • 17. Discovering SmansaBir | Page 17 of 47 Lapangan olah raga yang merupakan halaman depan sekolah berfungsi sebagai sarana kegiatan Olah Raga di pagi hari. Selain itu, aktivitas extrakurikuler pun kerap di lakukan di sini. Tersedia 3 jenis lapangan olah raga di sekolah ini, yaitu Lapangan Basket, Lapangan Voli, dan Lapangan Bulu Tangkis LAPANGAN OLAH RAGA
  • 18. Discovering SmansaBir | Page 18 of 47 DEWAN GURU DAN STAF ADMINISTRASI SMA NEGERI 1 BIREUEN
  • 19. Discovering SmansaBir | Page 19 of 47 Berbagai kegiatan dengan melibatkan seluruh guru dan staf sering dilakukan dengan tujuan mempererat persaudaraan dan membangun kekuatan teamwork di SMA Negeri 1 Bireuen. Di antara kegiatan tersebut adalah funwalk, rekreasi, masak dan makan bersama, dan lain-lain.
  • 20. Discovering SmansaBir | Page 20 of 47 Lintas Organisasi
  • 21. Discovering SmansaBir | Page 21 of 47 OSIS (Organisasi Siswa Intra Sekolah)
  • 22. Discovering SmansaBir | Page 22 of 47 Pramuka (Praja Muda Karana)
  • 23. Discovering SmansaBir | Page 23 of 47 Rohis Fosrem (Rohani Islam – Forum Silaturrahmi Remaja Muslim)
  • 24. Discovering SmansaBir | Page 24 of 47 PMR (Palang Merah Remaja)
  • 25. Discovering SmansaBir | Page 25 of 47 Sispala Muda (Siswa Pencinta Alam - Muda)
  • 26. Discovering SmansaBir | Page 26 of 47 PPS (Purna Paskibra Sekolah)
  • 27. Discovering SmansaBir | Page 27 of 47 MQS (Mentor Qur’an Sebaya)
  • 28. Discovering SmansaBir | Page 28 of 47 EDC (English Debate Club)
  • 29. Discovering SmansaBir | Page 29 of 47 Ragam Kegiatan Siswa
  • 30. Discovering SmansaBir | Page 30 of 47 Qurban Smansa Berbagi Bersama
  • 31. Discovering SmansaBir | Page 31 of 47 Bazzar Kreativitas Siswa
  • 32. Discovering SmansaBir | Page 32 of 47 WISUDA LULUSAN SMA NEGERI 1 BIREUEN
  • 33. Discovering SmansaBir | Page 33 of 47 YASINAN DAN TAUSIAH JUM’AT
  • 34. Discovering SmansaBir | Page 34 of 47 EKSPEDISI SISPALA MUDA SMANSA BIREUEN
  • 35. Discovering SmansaBir | Page 35 of 47 OUTBOND ROHIS FOSREM SMANSA BIREUEN
  • 36. Discovering SmansaBir | Page 36 of 47 SANTUNAN ANAK YATIM ROHIS FOSREM SMANSA BIREUEN
  • 37. Discovering SmansaBir | Page 37 of 47 NASYID AL-MIZAN ACAPELLA SMANSA BIREUEN
  • 38. Discovering SmansaBir | Page 38 of 47 AKSI SOSIAL PRAMUKA SMANSA BIREUEN
  • 39. Discovering SmansaBir | Page 39 of 47 KEGIATAN LITERASI SISWA DAN GURU
  • 40. Discovering SmansaBir | Page 40 of 47 Taushiyah Zhuhur
  • 41. Discovering SmansaBir | Page 41 of 47 JUARA-JUARA LOMBA LITERASI KELAS
  • 42. Discovering SmansaBir | Page 42 of 47 JUARA-JUARA RAGAM LOMBA ANTAR KELAS
  • 43. Discovering SmansaBir | Page 43 of 47 SISWA PENERIMA BEASISWA PROGRAM TAHFIZH AL-QURAN
  • 44. Discovering SmansaBir | Page 44 of 47
  • 45. Discovering SmansaBir | Page 45 of 47 TIM PENYUSUN BUKU PROFIL SMA NEGERI 1 BIREUEN 2016 Rizal Fuadi (Editor) Muhammad Naufal Arif (Layouter) Arif Kurniawan (Photographer) Indra Saputra (Script Writer)
  • 46. Discovering SmansaBir | Page 46 of 47
  • 47. Discovering SmansaBir | Page 47 of 47