SlideShare a Scribd company logo
1 of 36
1 
KAIDAH PENULISAN 
SKRIPSI 
PERLU UNTUK PEMBIMBING 
PENTING BAGI MAHASISWA 
YANG DIBIMBING 
OLEH: 
SUDARMAJI
KARAKTERISTIK SKRIPSI 
BERMANFAAT BAGI PENGEMBANGAN PENDIDIKAN, BAIK 
SECARA TEORITIS MAUPUN PRAKTIS, MULAI DARI TINGKAT 
DASAR SAMPAI PERGURUAN TINGGI, JUGA PENDIDIKAN 
LUAR SEKOLAH DAN PENDIDIKAN KELUARGA. 
MENGARAH PADA PEMECAHAN MASALAH PENDIDIKAN DAN 
PENGAJARAN. UNTUK BIDANG NONKEPENDIDIKAN, SKRIPSI 
DIARAHKAN PADA PERMASALAHAN BIDANG KEILMUAN 
YANG SESUAI DENGAN PROGRAM STUDI MAHASISWA. 
DITULIS ATAS DASAR HASIL PENGAMATAAN DAN OBSERVASI 
LAPANGAN ATAUPUN PENELAAHAN PUSTAKA. 
DITULIS DALAM BAHASA INDONESIA YANG BAIK DAN BENAR. 
(KECUALI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS). 
TEBAL SKRIPSI MINIMAL 45 HALAMAN (MINUS LAMPIRAN). 
2
TUGAS PEMBIMBING 
PEMBIMBING BERTUGAS MENGARAHKAN 
SISTEMATIKA, METODOLOGI/PROSEDUR, 
DAN ISI SKRIPSI. PEMB. I DAN II DAPAT 
BERSEPAKAT UNTUK MEMBAGI TUGAS 
DALAM PROSES PEMBIMBINGAN 
PROSES PEMBIMBINGAN DAPAT DILAKUKAN 
SECARA FLEKSIBEL, YAKNI DALAM WAKTU 
YANG BERSAMAAN / BERGANTIAN ATAUPUN 
DISELESAIKAN OLEH PEMB. II DAN 
DILANJUTKAN KE PEMB. I 
3
4 
BAGIAN AWAL 
SKRIPSI 
1) SAMPUL SKRIPSI, 2) HALAMAN 
KOSONG, 3) ABSTRAK, 4) HALAMAN 
JUDUL, 5) PERNYATAAN, 6) PENGESAHAN 
7) RIWAYAT HIDUP, 8) PERSEMBAHAN, 9) 
MOTO, 10) KATA PENGANTAR, 11) 
DAFTAR ISI, 12) DAFTAR TABEL, 13) 
DAFTAR GAMBAR, 14) DAFTAR LAMPIRAN
5 
ISI SKRIPSI 
BAB I: LATAR BELAKANG MASALAH, IDENTIFIKASI MASALAH, 
PEMBATASAN MASALAH, PERUMUSAN MASALAH, TUJUAN 
PENELITIAN, KEGUNAAN PENELITIAN, DAN RUANG LINGKUP 
PENELITIAN 
BAB II: TINJAUAN PUSTAKA, KERANGKA BERPIKIR, DAN HIPOTESIS 
(BILA ADA) 
BAB III: METODE PENELITIAN, VARIABEL PENELITIAN, DEFINISI 
OPERASIONAL, RENCANA PENGUKURAN, POPULASI, SAMPEL, 
TEKNIK SAMPLING, TEKNIK PENGUMPULAN DATA, INSTRUMEN 
PENELITIAN, DAN TEKNIK ANALISIS DATA 
BAB IV: GAMBARAN UMUM DAERAH PENELITIAN, ANALISIS DATA 
DAN PENGUJIAN HIPOTESIS/URAIAN JAWABAN ATAS 
PERTANYAAN PENELITIAN, DAN PEMBAHASAN 
BAB V: SIMPULAN DAN SARAN 
DAFTAR PUSTAKA
6 
ABSTRAK 
ABSTRAK DITULIS DALAM TIGA PARAGRAF. 
PARAGRAF PERTAMA BERISI URAIAN SINGKAT 
MENGENAI MASALAH DAN TUJUAN 
PENELITIAN. PARAGRAF KEDUA BERISI 
METODE YANG DIGUNAKAN, POPULASI, 
SAMPEL, INSTRUMENTASI, ANALISIS DATA, 
DAN INTERPRETASI. PARAGRAF KETIGA 
BERISI SIMPULAN HASIL PENELITIAN. 
ABSTRAK DITULIS DENGAN SPASI GANDA DAN 
TIDAK LEBIH DARI 500 KATA (DUA HALAMAN).
KATA PENGANTAR 
HALAMAN INI BERISI TENTANG INFORMASI 
SECARA GARIS BESAR MENGENAI ISI/ 
MATERI PENULISAN SKRIPSI. BERISI URAIAN 
YANG MENGANTARKAN PARA PEMBACA 
SKRIPSI KEPADA PERMASALAHAN YANG 
DITELITI. PADA KATA PENGANTAR DAPAT 
DISERTAKAN UCAPAN TERIMA KASIH 
KEPADA PIHAK-PIHAK YANG TERKAIT 
SECARA LANGSUNG DAN BERJASA DALAM 
PROSES PENULISAN SKRIPSI 
7
LATAR BELAKANG MASALAH 
BAGIAN INI MENJELASKAN TENTANG PENTINGNYA 
PERMASALAHAN YANG AKAN DITELITI DILIHAT 
DARI SEGI PENGAJARAN DAN PENGEMBANGAN 
ILMU. HAL YANG PERLU DISAJIKAN PADA LBM 
ADALAH ALASAN APA DAN MENGAPA PENELITI 
MERASA PERLU UNTUK MELAKUKAN PENELITIAN. 
APA AKIBATNYA JIKA PERMASALAHAN YANG ADA 
TIDAK DITELITI. LBM HARUS MENGUNGKAPKAN 
GEJALA-GEJALA KESENJANGAN YANG TERDAPAT 
DI LAPANGAN SEBAGAI DASAR PEMIKIRAN UNTUK 
MENEMUKAN PERMASALAHAN. 
8
IDENTIFIKASI MASALAH 
BAGIAN INI BERISI TENTANG KAJIAN 
TERHADAP BERBAGAI PERMASALAHAN 
YANG MUNCUL DAN PERLU DIPILAH-PILAH 
SESUAI DENGAN MAKSUD, TUJUAN, DAN 
RUANG LINGKUP PENELITIAN. IDENTI-FIKASI 
MASALAH DITUANGKAN DALAM 
BENTUK PERNYATAAN, DAN BUKAN 
DENGAN KALIMAT TANYA 
9
PEMBATASAN MASALAH 
BAGIAN INI BERISI TENTANG PERMASALAHAN 
POKOK YANG AKAN DITELITI SESUAI DENGAN 
RUANG LINGKUP PENELITIAN. BATASAN 
MASALAH DIAMBIL BERDASARKAN BUTIR-BUTIR 
YANG ADA PADA IDENTIFIKASI 
MASALAH DENGAN MEMPERTIMBANGKAN 
ASPEK-ASPEK METODOLOGIS, KELAYAKAN, 
DAN KETERBATASAN PENULIS DALAM 
MELAKUKAN PENELITIAN 
10
PERUMUSAN MASALAH 
PERMASALAHAN YANG MUNCUL DAN TELAH 
DIBATASI HARUS DIRUMUSKAN SECARA 
JELAS DAN LUGAS. PERUMUSAN MASALAH 
DAPAT DILAKUKAN DENGAN KALIMAT 
TANYA ATAUPUN KALIMAT NARATIF. 
MASALAH YANG DIRUMUSKAN HARUS 
RELEVAN DENGAN TUJUAN PENELITIAN 
DAN HIPOTESIS 
11
TUJUAN PENELITIAN 
DIKEMUKAKAN SECARA RINGKAS TENTANG TARGET 
YANG INGIN DICAPAI, BAIK SECARA UMUM MAUPUN 
SECARA KHUSUS. BANYAKNYA BUTIR DALAM TUJUAN 
PENELITIAN TIDAK HARUS SAMA DENGAN 
BANYAKNYA RUMUSAN MASALAH. TUJUAN UMUM 
YANG INGIN DICAPAI DIGAMBARKAN SECARA 
SINGKAT DALAM SATU ATAU DUA KALIMAT. TUJUAN 
KHUSUS DIRUMUSKAN DALAM BENTUK BUTIR-BUTIR 
(MISALNYA, 1, 2, 3, DST) YANG SECARA SPESIFIK 
MENGACU KEPADA PERTANYAAN PENELITIAN 
12
13 
KEGUNAAN PENELITIAN 
KEMUKAKAN KEGUNAAN 
PENELITIAN BAGI PIHAK-PIHAK 
TERTENTU YANG TERKAIT DENGAN 
MASALAH YANG DITELITI, BAIK 
YANG BERSIFAT PRAKTIS MAUPUN 
YANG BERSIFAT TEORITIS
14 
RUANG LINGKUP 
SECARA BERURUTAN, BAGIAN INI 
BERISI URAIAN TENTANG OBJEK 
(MATERI) YANG AKAN DITELITI, 
SUBJEK (PELAKU) YANG MENJADI 
SASARAN PENELITIAN, DAERAH 
(LOKASI) PENELITIAN, SERTA 
WAKTU PELAKSANAAN PENELITIAN.
TINJAUAN PUSTAKA 
BAGIAN INI BERISI ANALISIS BERBAGAI TEORI 
YANG DIGUNAKAN SEBAGAI ACUAN, SERTA 
ANALISIS BERBAGAI PENELITIAN TERDAHULU 
YANG RELEVAN. TINJAUAN PUSTAKA TIDAK 
HANYA BERISI KUMPULAN PENDAPAT PARA 
PAKAR, MELAINKAN MENGUNGKAP 
BEBERAPA TEORI ATAU PENGERTIAN POKOK 
DAN PENGERTIAN TURUNANNYA SESUAI 
DENGAN PERMASALAHAN YANG DITELITI 
15
KERANGKA BERPIKIR 
BERISI GAMBARAN TENTANG POLA 
HUBUNGAN ANTARVARIABEL MAUPUN 
KERANGKA KONSEP YANG DIGUNAKAN OLEH 
PENELITI UNTUK MENJAWAB PERMASALAHAN 
YANG DITELITI. KERANGKA BERPIKIR DAPAT 
BERUPA TEORI, EVIDENSI-EVIDENSI, DAN 
DAPAT PULA BERUPA PEMIKIRAN PENELITI 
SENDIRI. KERANGKA BERPIKIR HARUS 
DIRUMUSKAN DALAM BENTUK KALIMAT 
DEKLARATIF. JADI, BUKAN DENGAN KALIMAT 
PERTANYAAN, KALIMAT SARAN, ATAUPUN 
KALIMAT PENGHARAPAN. 
16
HIPOTESIS 
HIPOTESIS HARUS DIRUMUSKAN 
SECARA SINGKAT, JELAS, DAN LUGAS 
DENGAN KALIMAT PERNYATAAN. 
HIPOTESIS DIRUMUSKAN BERDASARKAN 
TINJAUAN PUSTAKA DAN KERANGKA 
BERPIKIR YANG TELAH DILAKUKAN 
17
METODE PENELITIAN 
PADA BAGIAN INI TIDAK PERLU DIURAIKAN 
TENTANG PENGERTIAN METODE/METODOLOGI 
ATAUPUN JENIS-JENIS METODE PENELITIAN, 
BAIK OLEH PENULIS MAUPUN OLEH PARA 
PAKAR PENELITIAN. CUKUP DIJELASKAN 
“METODE APA” YANG DIGUNAKAN, SERTA 
ALASAN SECARA RASIONAL “MENGAPA” 
PENELITI MENGGUNAKAN METODE TERSEBUT 
DALAM PENELITIANNYA. 
18
VARIABEL PENELITIAN 
VARIABEL APA SAJA YANG MENJADI TITIK 
PERHATIAN PENELITI, BERAPA JUMLAH 
VARIABEL YANG DITELITI, APA YANG MENJADI 
VARIABEL BEBAS DAN TERIKAT. PADA 
BAGIAN INI TIDAK PERLU DIURAIKAN 
PENGERTIAN VARIABEL, YANG PERLU 
DIJELASKAN ADALAH DEFINISI OPERASIONAL 
(BUKAN KONSEPTUAL), SERTA PENGUKURAN 
VARIABEL YANG BERISI LANGKAH/TEKNIK 
PENGUKURAN. 
19
POPULASI, SAMPEL, DAN 
TEKNIK SAMPLING 
TIDAK PERLU DIURAIKAN PENGERTIAN 
POPULASI, SAMPEL, ATAUPUN TEKNIK 
SAMPLING. CUKUP DIJELASKAN APA/SIAPA 
YANG MENJADI POPULASI, BERAPA JUMLAH 
SAMPEL, TEKNIK APA YANG DIGUNAKAN 
UNTUK MENGAMBIL SAMPEL DISERTAI 
ALASAN PENGGUNAAN TEKNIK TERSEBUT 
SECARA RASIONAL 
20
BEBERAPA TEKNIK 
21 
SAMPLING 
1. SAMPLING ACAK (RANDOM SAMPLING) 
A. SAMPLING ACAK SEDERHANA (SIMPLE RANDOM SAMPLING) 
B. SAMPLING ACAK BERATURAN (ORDINAL RANDOM SAMPLING) 
C. SAMPLING BILANGAN ACAK (NUMBERS RANDOM SAMPLING) 
2. SAMPLING KELOMPOK (CLUSTER SAMPLING) 
3. SAMPLING BERTINGKAT (STRATIFIED SAMPLING) 
4. SAMPLING BERTUJUAN (PURPOSIVE SAMPLING) 
5. SAMPLING DAERAH/WILAYAH (AREA SAMPLING) 
6. SAMPLING KEMBAR (DOUBLE SAMPLING) 
7. SAMPLING BERIMBANG (PROPORTIONAL SAMPLING) 
8. SAMPLING BOLA SALJU (SNOWBALL SAMPLING)
TEKNIK PENGUMPULAN DATA 
PADA BAGIAN INI HARUS DIJELASKAN 
TENTANG BERBAGAI TEKNIK/CARA DAN 
LANGKAH-LANGKAH YANG DIGUNAKAN OLEH 
PENELITI DALAM PROSES PENGUMPULAN 
DATA, SERTA DIKEMUKAKAN PULA ALASAN 
YANG RASIONAL “UNTUK APA” DAN 
“MENGAPA” PENELITI MENGGUNAKAN TEKNIK 
TERSEBUT DALAM PENELITIANNYA 
22
BEBERAPA TEKNIK 
PENGUMPUL DATA 
23 
1. PENGAMATAN (OBSERVATION) 
A. NONPARTICIPANT OBSERVATION 
B. PASSIVE PARTICIPANT OBSERVATION 
C. MODERATE PARTICIPANT OBSERVATION 
D. ACTIVE PARTICIPANT OBSERVATION 
E. COMPLETE PARTICIPANT OBSERVATION 
2. WAWANCARA (INTERVIEW) 
3. DOKUMENTASI (DOCUMENTATION) 
4. TES (TEST) 
5. ANGKET (QUESTIONAIRE)
INSTRUMEN PENELITIAN 
PADA BAGIAN INI DIURAIKAN TENTANG SEMUA 
ALAT PENGUMPUL DATA MAUPUN ALAT UKUR 
YANG DIGUNAKAN DALAM PENELITIAN, BAIK 
DENGAN TES ATAUPUN NONTES. DIURAIKAN 
PULA ANALISIS UNTUK MENGETAHUI KUALITAS 
INSTRUMEN (VALIDITAS DAN RELIABILITAS). 
UNTUK INSTRUMEN YANG BERUPA TES HASIL 
BELAJAR, HARUS DICARI TINGKAT KESUKARAN, 
DAYA PEMBEDA, DAN EFEKTIVITAS DISTRAKTOR 
(PENGECOH). 
24
TEKNIK ANALISIS DATA 
DIKEMUKAKAN LANGKAH YANG DITEMPUH SERTA 
TEKNIK YANG DIGUNAKAN OLEH PENELITI DALAM 
MENGANALISIS DATA. SEBELUM MELAKUKAN 
PENGUJIAN ATAS HIPOTESIS YANG DIAJUKAN, 
TERLEBIH DAHULU PENULIS MELAKUKAN 
PENGUJIAN (UJI PRASYARAT) UNTUK MENGETAHUI 
KEACAKAN DATA (UJI KEACAKAN), NORMALITAS 
DATA (UJI NORMALITAS), HOMOGENITAS DATA (UJI 
HOMOGENITAS), DAN LINIERITAS (UJI LINIERITAS). 
UJI PRASYARAT TERSEBUT DILAKUKAN SESUAI 
DENGAN KEPERLUAN. 
25
GAMBARAN UMUM DAERAH 
26 
PENELITIAN 
BERISI URAIAN MENGENAI KONDISI 
ATAU KEADAAN FISIK MAUPUN 
NONFISIK LOKASI DAN SUBJEK 
PENELITIAN. (BUKAN KEHARUSAN)
ANALISIS DATA DAN 
PENGUJIAN HIPOTESIS 
DIKEMUKAKAN LANGKAH-LANGKAH 
YANG DILAKUKAN PENELITI DALAM 
MENGANALISIS DATA DAN UJI 
HIPOTESIS, BAIK DENGAN STATISTIK 
MAUPUN NONSTATISTIK. JIKA DENGAN 
STATISTIK, URAIKAN PENERAPAN 
BEBERAPA RUMUS DAN KRITERIA UJI 
UNTUK MEMBUKTIKAN HIPOTESIS, 
TERMASUK UJI PRASYARAT JIKA 
DIPERLUKAN. (BUKAN UJI INSTRUMEN) 
27
JIKA TIDAK DENGAN STATISTIK, MAKA 
JAWABAN ATAS BEBERAPA PERTANYAAN 
PENELITIAN DIURAIKAN DENGAN KALIMAT 
YANG DAPAT DIPERTANGGUNGJAWABKAN. 
SELANJUTNYA, DIBERIKAN PEMAKNAAN 
TERHADAP SEMUA DATA DAN HASIL 
PENGUJIAN HIPOTESIS. PENELITI HARUS 
MEMAHAMI KARAKTERISTIK SEMUA DATA 
YANG AKAN DIMAKNAI AGAR TIDAK TERJADI 
KEKELIRUAN DALAM PEMAKNAAN. 
28
PADA BAB IV TIDAK PERLU DIKEMUKA-KAN 
29 
ANALISIS UJI INSTRUMEN 
PENELITIAN (UJI VALIDITAS, 
RELIABILITAS, TINGKAT KESUKARAN, 
DAYA PEMBEDA, DAN DISTRAKTOR). 
JIKA ANALISIS TERSEBUT DILAKUKAN, 
SEBAIKNYA DITUANGKAN DALAM 
LAMPIRAN
30 
PEMBAHASAN 
BERISI URAIAN TENTANG PENEMUAN PENTING DALAM 
PENELITIAN, IMPLIKASI PENEMUAN TERHADAP TEORI, 
URAIAN TENTANG KETERBATASAN PENELITIAN, 
REKOMENDASI UNTUK PENELITIAN SELANJUTNYA. 
HARUS DIJELASKAN MENGAPA/BAGAIMANA HASIL-HASIL 
PENELITIAN ITU DAPAT TERJADI. DALAM HAL 
INI, DIPERLUKAN SIKAP ILMIAH PENELITI, YAKNI SIKAP 
BERSEDIA DAN TERBUKA MENGEMUKAKAN SEBAB-AKIBAT 
SEHINGGA DITEMUKAN SESUATU YANG 
BERBEDA DALAM PENELITIANNYA. DEMIKIAN PULA, 
PENELITI HARUS MENGEMUKAKAN HASIL PENELITIAN 
SECARA APA ADANYA DENGAN TIDAK MENINGGAL-KAN 
ETIKA ILMIAH DAN TATAKRAMA KEILMUAN.
31 
SIMPULAN 
SIMPULAN HARUS DITULIS SECARA 
TEGAS DAN LUGAS SESUAI DENGAN 
PERMASALAHAN PENELITIAN. TERDAPAT 
DUA MODEL DALAM MENULISKAN 
SIMPULAN, YAKNI (1) MODEL BUTIR DEMI 
BUTIR, DAN (2) MODEL ESEI PADAT. 
UNTUK KARYA TULIS ILMIAH SEPERTI 
SKRIPSI, PENULISAN SIMPULAN MODEL 
ESEI PADAT LEBIH BAIK DARIPADA 
MODEL BUTIR DEMI BUTIR
32 
SARAN 
KEMUKAKAN SARAN YANG OPERASIONAL 
BERDASARKAN TEMUAN PENELITIAN. 
KEMUKAKAN PULA REKOMENDASI YANG 
DITUJUKAN KEPADA SUBJEK PENELITIAN 
(SISWA, GURU, ORANG TUA, SEKOLAH/ 
LEMBAGA), PARA PEMBUAT KEBIJAKAN, 
PARA PENGGUNA HASIL PENELITIAN, DAN 
KEPADA PENELITI BERIKUTNYA YANG 
BERMINAT UNTUK MELAKUKAN 
PENELITIAN LANJUTAN
33 
REFERENSI 
SEMUA SUMBER YANG DIPAKAI 
SEBAGAI RUJUKAN DALAM SKRIPSI 
HARUS DICANTUMKAN DALAM 
DAFTAR PUSTAKA. SUMBER YANG 
TIDAK DIPAKAI ATAU TIDAK DIKUTIP 
DALAM PENULISAN SKRIPSI, TIDAK 
PERLU DICANTUMKAN DALAM 
DAFTAR PUSTAKA
NAMA PENGARANG YANG LEBIH DARI SATU KATA, 
DITULIS DENGAN MENDAHULUKAN NAMA BELAKANG 
YANG DIBATASI TANDA KOMA DAN DIAKHIRI TANDA 
TITIK (NAMA DEPAN DAPAT DISINGKAT). DIIKUTI TAHUN 
PENERBITAN YG DIAKHIRI TANDA TITIK. JUDUL BUKU 
DICETAK MIRING YG DIAKHIRI TANDA TITIK. DIIKUTI 
NAMA KOTA TEMPAT BUKU DITERBITKAN YG DIAKHIRI 
TANDA TITIK DUA, DAN NAMA PENERBIT DIAKHIRI 
TANDA TITIK. SUMBER YANG MEMAKAN TEMPAT LEBIH 
DARI SATU BARIS, DITULIS DENGAN JARAK SATU SPASI 
ANTARBARIS DAN BARIS KEDUA MENJOROK ENAM 
KETUKAN (SATU TAB DALAM KOMPUTER). JARAK 
ANTARA MASING-MASING SUMBER ADALAH DUA SPASI 
34
35 
LAMPIRAN 
BAGIAN INI BERISI SEMUA DOKUMEN 
YANG DIGUNAKAN DALAM PENELITIAN 
DAN PENULISAN SKRIPSI. SETIAP 
LAMPIRAN HARUS DIBERI NOMOR URUT 
DAN NOMOR HALAMAN SESUAI DENGAN 
URUTAN PENGGUNAANNYA. JIKA PERLU, 
DAPAT DITAMBAHKAN JUDUL PADA 
LAMPIRAN TERSEBUT.
36 
MARGIN 
BATAS ATAS, BAWAH, DAN TEPI KANAN 
BERJARAK 3 CM DARI PINGGIR KERTAS, BATAS 
TEPI KIRI BERJARAK 4 CM DARI PINGGIR 
KERTAS. KHUSUS PENGETIKAN JUDUL BAB 
ATAU SEJENISNYA, BATAS ATAS PENGETIKAN 
BERJARAK 6 CM DARI PINGGIR KERTAS. BATAS 
TIAP-TIAP TEPI TERSEBUT MERUPAKAN BATAS 
MAKSIMAL, ARTINYA HASIL KETIKAN TIDAK 
BOLEH MELEBIHI BATAS TETAPI BOLEH 
KURANG.

More Related Content

Viewers also liked

25. Twittwoch zu Berlin: Nicole Simon über Pinterest
25. Twittwoch zu Berlin: Nicole Simon über Pinterest25. Twittwoch zu Berlin: Nicole Simon über Pinterest
25. Twittwoch zu Berlin: Nicole Simon über PinterestTwittwoch e.V.
 
Kristen Wilkie Portfolio
Kristen Wilkie PortfolioKristen Wilkie Portfolio
Kristen Wilkie PortfolioKristen Wilkie
 
Brochure Armonia 2010 - Du Lac et Du Parc Grand Resort Riva del
Brochure Armonia 2010 - Du Lac et Du Parc Grand Resort Riva del Brochure Armonia 2010 - Du Lac et Du Parc Grand Resort Riva del
Brochure Armonia 2010 - Du Lac et Du Parc Grand Resort Riva del Andrea
 
Tools und Instrumente im Web für Tourismusmarketing
Tools und Instrumente im Web für TourismusmarketingTools und Instrumente im Web für Tourismusmarketing
Tools und Instrumente im Web für TourismusmarketingMartin Schobert
 
Daumenkino zur Märzrevolution (Metternich)
Daumenkino zur Märzrevolution (Metternich)Daumenkino zur Märzrevolution (Metternich)
Daumenkino zur Märzrevolution (Metternich)THGSchueler3
 
Google Wave und die Entwicklung der Kommunikation im Web
Google Wave und die Entwicklung der Kommunikation im WebGoogle Wave und die Entwicklung der Kommunikation im Web
Google Wave und die Entwicklung der Kommunikation im WebHartmut Wöhlbier
 
Der Platz Der Opelgeschichte
Der Platz Der OpelgeschichteDer Platz Der Opelgeschichte
Der Platz Der Opelgeschichteguest6d9465a
 
Communities und E-Learning
Communities und E-LearningCommunities und E-Learning
Communities und E-Learningcniemczik
 
Präsentation Moritz Orendt bei transformingMEDIA
Präsentation Moritz Orendt bei transformingMEDIAPräsentation Moritz Orendt bei transformingMEDIA
Präsentation Moritz Orendt bei transformingMEDIALokalrundfunktage
 
Cattier cremedusche
Cattier cremeduscheCattier cremedusche
Cattier cremeduschecalp1
 
Was ist Social Media und wie kann ich es für mein Unternehmen nutzen?
Was ist Social Media und wie kann ich es für mein Unternehmen nutzen?Was ist Social Media und wie kann ich es für mein Unternehmen nutzen?
Was ist Social Media und wie kann ich es für mein Unternehmen nutzen?blueintelligence
 
Transforming Media 2015 - Mut zum Neustart: Wie sich das Wissenschaftsmagazin...
Transforming Media 2015 - Mut zum Neustart: Wie sich das Wissenschaftsmagazin...Transforming Media 2015 - Mut zum Neustart: Wie sich das Wissenschaftsmagazin...
Transforming Media 2015 - Mut zum Neustart: Wie sich das Wissenschaftsmagazin...Lokalrundfunktage
 
Rechtliche Herausforderungen im internationalen B2C-Onlinehandel
Rechtliche Herausforderungen im internationalen B2C-OnlinehandelRechtliche Herausforderungen im internationalen B2C-Onlinehandel
Rechtliche Herausforderungen im internationalen B2C-OnlinehandelTrusted Shops
 

Viewers also liked (18)

25. Twittwoch zu Berlin: Nicole Simon über Pinterest
25. Twittwoch zu Berlin: Nicole Simon über Pinterest25. Twittwoch zu Berlin: Nicole Simon über Pinterest
25. Twittwoch zu Berlin: Nicole Simon über Pinterest
 
June Web
June WebJune Web
June Web
 
Kai UweWeidlich
Kai UweWeidlichKai UweWeidlich
Kai UweWeidlich
 
Informationskompetenz
InformationskompetenzInformationskompetenz
Informationskompetenz
 
Kristen Wilkie Portfolio
Kristen Wilkie PortfolioKristen Wilkie Portfolio
Kristen Wilkie Portfolio
 
Brochure Armonia 2010 - Du Lac et Du Parc Grand Resort Riva del
Brochure Armonia 2010 - Du Lac et Du Parc Grand Resort Riva del Brochure Armonia 2010 - Du Lac et Du Parc Grand Resort Riva del
Brochure Armonia 2010 - Du Lac et Du Parc Grand Resort Riva del
 
Tools und Instrumente im Web für Tourismusmarketing
Tools und Instrumente im Web für TourismusmarketingTools und Instrumente im Web für Tourismusmarketing
Tools und Instrumente im Web für Tourismusmarketing
 
Daumenkino zur Märzrevolution (Metternich)
Daumenkino zur Märzrevolution (Metternich)Daumenkino zur Märzrevolution (Metternich)
Daumenkino zur Märzrevolution (Metternich)
 
Google Wave und die Entwicklung der Kommunikation im Web
Google Wave und die Entwicklung der Kommunikation im WebGoogle Wave und die Entwicklung der Kommunikation im Web
Google Wave und die Entwicklung der Kommunikation im Web
 
Der Platz Der Opelgeschichte
Der Platz Der OpelgeschichteDer Platz Der Opelgeschichte
Der Platz Der Opelgeschichte
 
Communities und E-Learning
Communities und E-LearningCommunities und E-Learning
Communities und E-Learning
 
Life Sciences 2.0
Life Sciences 2.0Life Sciences 2.0
Life Sciences 2.0
 
Präsentation Moritz Orendt bei transformingMEDIA
Präsentation Moritz Orendt bei transformingMEDIAPräsentation Moritz Orendt bei transformingMEDIA
Präsentation Moritz Orendt bei transformingMEDIA
 
Cattier cremedusche
Cattier cremeduscheCattier cremedusche
Cattier cremedusche
 
Was ist Social Media und wie kann ich es für mein Unternehmen nutzen?
Was ist Social Media und wie kann ich es für mein Unternehmen nutzen?Was ist Social Media und wie kann ich es für mein Unternehmen nutzen?
Was ist Social Media und wie kann ich es für mein Unternehmen nutzen?
 
SEM & Recht - Die neuesten Rechtstipps zum Suchmaschinenmarketing
SEM & Recht - Die neuesten Rechtstipps zum SuchmaschinenmarketingSEM & Recht - Die neuesten Rechtstipps zum Suchmaschinenmarketing
SEM & Recht - Die neuesten Rechtstipps zum Suchmaschinenmarketing
 
Transforming Media 2015 - Mut zum Neustart: Wie sich das Wissenschaftsmagazin...
Transforming Media 2015 - Mut zum Neustart: Wie sich das Wissenschaftsmagazin...Transforming Media 2015 - Mut zum Neustart: Wie sich das Wissenschaftsmagazin...
Transforming Media 2015 - Mut zum Neustart: Wie sich das Wissenschaftsmagazin...
 
Rechtliche Herausforderungen im internationalen B2C-Onlinehandel
Rechtliche Herausforderungen im internationalen B2C-OnlinehandelRechtliche Herausforderungen im internationalen B2C-Onlinehandel
Rechtliche Herausforderungen im internationalen B2C-Onlinehandel
 

Similar to Pedoman skripsi

Pengantar penelitian
Pengantar penelitianPengantar penelitian
Pengantar penelitianPeny Ariani
 
Penelitian dan pengembangan
Penelitian dan pengembanganPenelitian dan pengembangan
Penelitian dan pengembanganRufi'i Rufii
 
Paradigma riset kuantitatif manajemen bisnis
Paradigma riset kuantitatif manajemen bisnisParadigma riset kuantitatif manajemen bisnis
Paradigma riset kuantitatif manajemen bisnisRian
 
Tehnik Telusur TOT Dr Dini.pptx
Tehnik Telusur TOT Dr Dini.pptxTehnik Telusur TOT Dr Dini.pptx
Tehnik Telusur TOT Dr Dini.pptxUmbuArnoldOfficial
 
Tes dan pengukuran
Tes dan pengukuranTes dan pengukuran
Tes dan pengukuranArif Winahyu
 
fdokumen.com_metodologi-penelitian-sosial-562d0d36ab050.ppt
fdokumen.com_metodologi-penelitian-sosial-562d0d36ab050.pptfdokumen.com_metodologi-penelitian-sosial-562d0d36ab050.ppt
fdokumen.com_metodologi-penelitian-sosial-562d0d36ab050.pptZainal78
 
2-tkm_inm-update-3-des-2020_update.docx
2-tkm_inm-update-3-des-2020_update.docx2-tkm_inm-update-3-des-2020_update.docx
2-tkm_inm-update-3-des-2020_update.docxMadediahsukmaMahatri
 
MI 2 MANAJEMEN DATA(1) (1).pptx
MI 2 MANAJEMEN DATA(1) (1).pptxMI 2 MANAJEMEN DATA(1) (1).pptx
MI 2 MANAJEMEN DATA(1) (1).pptxyoland8
 
Bahan presentasi ptk
Bahan presentasi ptkBahan presentasi ptk
Bahan presentasi ptkrayon30
 
Hijau Krem Kuning Ceria Tugas Presentasi_20240302_092352_0000.pdf
Hijau Krem Kuning Ceria  Tugas Presentasi_20240302_092352_0000.pdfHijau Krem Kuning Ceria  Tugas Presentasi_20240302_092352_0000.pdf
Hijau Krem Kuning Ceria Tugas Presentasi_20240302_092352_0000.pdfStitMumtazKarimun
 
1. KONTRAK KULIAHKONTRAK KULIAH.ppsx
1. KONTRAK KULIAHKONTRAK KULIAH.ppsx1. KONTRAK KULIAHKONTRAK KULIAH.ppsx
1. KONTRAK KULIAHKONTRAK KULIAH.ppsxTahang Flexter
 

Similar to Pedoman skripsi (20)

Pengantar penelitian
Pengantar penelitianPengantar penelitian
Pengantar penelitian
 
Penelitian dan pengembangan
Penelitian dan pengembanganPenelitian dan pengembangan
Penelitian dan pengembangan
 
Struktur PI.ppt
Struktur PI.pptStruktur PI.ppt
Struktur PI.ppt
 
Paradigma riset kuantitatif manajemen bisnis
Paradigma riset kuantitatif manajemen bisnisParadigma riset kuantitatif manajemen bisnis
Paradigma riset kuantitatif manajemen bisnis
 
metode penelitian
metode penelitianmetode penelitian
metode penelitian
 
Tehnik Telusur TOT Dr Dini.pptx
Tehnik Telusur TOT Dr Dini.pptxTehnik Telusur TOT Dr Dini.pptx
Tehnik Telusur TOT Dr Dini.pptx
 
Tes dan pengukuran
Tes dan pengukuranTes dan pengukuran
Tes dan pengukuran
 
fdokumen.com_metodologi-penelitian-sosial-562d0d36ab050.ppt
fdokumen.com_metodologi-penelitian-sosial-562d0d36ab050.pptfdokumen.com_metodologi-penelitian-sosial-562d0d36ab050.ppt
fdokumen.com_metodologi-penelitian-sosial-562d0d36ab050.ppt
 
PPT MODUL 1 EVALUASI.pptx
PPT MODUL  1 EVALUASI.pptxPPT MODUL  1 EVALUASI.pptx
PPT MODUL 1 EVALUASI.pptx
 
2-tkm_inm-update-3-des-2020_update.docx
2-tkm_inm-update-3-des-2020_update.docx2-tkm_inm-update-3-des-2020_update.docx
2-tkm_inm-update-3-des-2020_update.docx
 
Dokep 2 (pa mursalin) AKPER PEMKAB MUNA
Dokep 2 (pa mursalin) AKPER PEMKAB MUNA Dokep 2 (pa mursalin) AKPER PEMKAB MUNA
Dokep 2 (pa mursalin) AKPER PEMKAB MUNA
 
Dokumentasi AKPER PEMKAB MUNA
Dokumentasi AKPER PEMKAB MUNA Dokumentasi AKPER PEMKAB MUNA
Dokumentasi AKPER PEMKAB MUNA
 
Dokep 2 (pa mursalin) AKPER PEMKAB MUNA
Dokep 2 (pa mursalin) AKPER PEMKAB MUNA Dokep 2 (pa mursalin) AKPER PEMKAB MUNA
Dokep 2 (pa mursalin) AKPER PEMKAB MUNA
 
Teknik Puldata
Teknik PuldataTeknik Puldata
Teknik Puldata
 
MI 2 MANAJEMEN DATA(1) (1).pptx
MI 2 MANAJEMEN DATA(1) (1).pptxMI 2 MANAJEMEN DATA(1) (1).pptx
MI 2 MANAJEMEN DATA(1) (1).pptx
 
Talkshow tesis dan disertasi 1
Talkshow tesis dan disertasi 1Talkshow tesis dan disertasi 1
Talkshow tesis dan disertasi 1
 
Bahan presentasi ptk
Bahan presentasi ptkBahan presentasi ptk
Bahan presentasi ptk
 
Hijau Krem Kuning Ceria Tugas Presentasi_20240302_092352_0000.pdf
Hijau Krem Kuning Ceria  Tugas Presentasi_20240302_092352_0000.pdfHijau Krem Kuning Ceria  Tugas Presentasi_20240302_092352_0000.pdf
Hijau Krem Kuning Ceria Tugas Presentasi_20240302_092352_0000.pdf
 
1. KONTRAK KULIAHKONTRAK KULIAH.ppsx
1. KONTRAK KULIAHKONTRAK KULIAH.ppsx1. KONTRAK KULIAHKONTRAK KULIAH.ppsx
1. KONTRAK KULIAHKONTRAK KULIAH.ppsx
 
DOKUMENTASI POS & CND.pptx
DOKUMENTASI POS & CND.pptxDOKUMENTASI POS & CND.pptx
DOKUMENTASI POS & CND.pptx
 

More from Mas Ragil

Ev.pend3 hp-df
Ev.pend3 hp-dfEv.pend3 hp-df
Ev.pend3 hp-dfMas Ragil
 
Evaluasi pend 1 2 df hp rev
Evaluasi pend 1 2 df hp revEvaluasi pend 1 2 df hp rev
Evaluasi pend 1 2 df hp revMas Ragil
 
Ptk 4 pelaporan
Ptk 4 pelaporanPtk 4 pelaporan
Ptk 4 pelaporanMas Ragil
 
Ptk 1 pendahuluan
Ptk 1 pendahuluanPtk 1 pendahuluan
Ptk 1 pendahuluanMas Ragil
 

More from Mas Ragil (6)

Ev.pend3 hp-df
Ev.pend3 hp-dfEv.pend3 hp-df
Ev.pend3 hp-df
 
Evaluasi pend 1 2 df hp rev
Evaluasi pend 1 2 df hp revEvaluasi pend 1 2 df hp rev
Evaluasi pend 1 2 df hp rev
 
Ev.pend5 hp
Ev.pend5 hpEv.pend5 hp
Ev.pend5 hp
 
Aev.pend6
Aev.pend6Aev.pend6
Aev.pend6
 
Ptk 4 pelaporan
Ptk 4 pelaporanPtk 4 pelaporan
Ptk 4 pelaporan
 
Ptk 1 pendahuluan
Ptk 1 pendahuluanPtk 1 pendahuluan
Ptk 1 pendahuluan
 

Recently uploaded

Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin LimAsi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin LimNodd Nittong
 
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN  MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdfPelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN  MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdfEmeldaSpd
 
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxAksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxdonny761155
 
Diagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
Diagram Fryer Pembelajaran BerdifferensiasiDiagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
Diagram Fryer Pembelajaran BerdifferensiasiOviLarassaty1
 
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptxUNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptxFranxisca Kurniawati
 
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMP
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMPPOWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMP
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMPAnaNoorAfdilla
 
CERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptx
CERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptxCERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptx
CERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptxpolianariama40
 
1.3.a.8 KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 1.3 (Heriyanto).pdf
1.3.a.8  KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 1.3 (Heriyanto).pdf1.3.a.8  KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 1.3 (Heriyanto).pdf
1.3.a.8 KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 1.3 (Heriyanto).pdfHeriyantoHeriyanto44
 
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfslide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfNURAFIFAHBINTIJAMALU
 
Program Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdf
Program Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdfProgram Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdf
Program Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdfwaktinisayunw93
 
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptxElemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptxGyaCahyaPratiwi
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptxAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptxHeriyantoHeriyanto44
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfGugunGunawan93
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdfAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdfHeriyantoHeriyanto44
 
materi pembelajaran tentang INTERNET.ppt
materi pembelajaran tentang INTERNET.pptmateri pembelajaran tentang INTERNET.ppt
materi pembelajaran tentang INTERNET.pptTaufikFadhilah
 
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdf
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdfAminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdf
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdfAminullah Assagaf
 
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............SenLord
 
Modul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaAbdiera
 
Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...
Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...
Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...YulfiaFia
 
PPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdf
PPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdfPPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdf
PPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdfSBMNessyaPutriPaulan
 

Recently uploaded (20)

Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin LimAsi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
 
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN  MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdfPelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN  MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
 
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxAksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
 
Diagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
Diagram Fryer Pembelajaran BerdifferensiasiDiagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
Diagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
 
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptxUNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
 
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMP
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMPPOWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMP
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMP
 
CERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptx
CERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptxCERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptx
CERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptx
 
1.3.a.8 KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 1.3 (Heriyanto).pdf
1.3.a.8  KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 1.3 (Heriyanto).pdf1.3.a.8  KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 1.3 (Heriyanto).pdf
1.3.a.8 KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 1.3 (Heriyanto).pdf
 
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfslide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
 
Program Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdf
Program Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdfProgram Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdf
Program Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdf
 
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptxElemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptxAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdfAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
 
materi pembelajaran tentang INTERNET.ppt
materi pembelajaran tentang INTERNET.pptmateri pembelajaran tentang INTERNET.ppt
materi pembelajaran tentang INTERNET.ppt
 
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdf
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdfAminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdf
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdf
 
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
 
Modul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...
Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...
Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...
 
PPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdf
PPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdfPPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdf
PPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdf
 

Pedoman skripsi

  • 1. 1 KAIDAH PENULISAN SKRIPSI PERLU UNTUK PEMBIMBING PENTING BAGI MAHASISWA YANG DIBIMBING OLEH: SUDARMAJI
  • 2. KARAKTERISTIK SKRIPSI BERMANFAAT BAGI PENGEMBANGAN PENDIDIKAN, BAIK SECARA TEORITIS MAUPUN PRAKTIS, MULAI DARI TINGKAT DASAR SAMPAI PERGURUAN TINGGI, JUGA PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH DAN PENDIDIKAN KELUARGA. MENGARAH PADA PEMECAHAN MASALAH PENDIDIKAN DAN PENGAJARAN. UNTUK BIDANG NONKEPENDIDIKAN, SKRIPSI DIARAHKAN PADA PERMASALAHAN BIDANG KEILMUAN YANG SESUAI DENGAN PROGRAM STUDI MAHASISWA. DITULIS ATAS DASAR HASIL PENGAMATAAN DAN OBSERVASI LAPANGAN ATAUPUN PENELAAHAN PUSTAKA. DITULIS DALAM BAHASA INDONESIA YANG BAIK DAN BENAR. (KECUALI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS). TEBAL SKRIPSI MINIMAL 45 HALAMAN (MINUS LAMPIRAN). 2
  • 3. TUGAS PEMBIMBING PEMBIMBING BERTUGAS MENGARAHKAN SISTEMATIKA, METODOLOGI/PROSEDUR, DAN ISI SKRIPSI. PEMB. I DAN II DAPAT BERSEPAKAT UNTUK MEMBAGI TUGAS DALAM PROSES PEMBIMBINGAN PROSES PEMBIMBINGAN DAPAT DILAKUKAN SECARA FLEKSIBEL, YAKNI DALAM WAKTU YANG BERSAMAAN / BERGANTIAN ATAUPUN DISELESAIKAN OLEH PEMB. II DAN DILANJUTKAN KE PEMB. I 3
  • 4. 4 BAGIAN AWAL SKRIPSI 1) SAMPUL SKRIPSI, 2) HALAMAN KOSONG, 3) ABSTRAK, 4) HALAMAN JUDUL, 5) PERNYATAAN, 6) PENGESAHAN 7) RIWAYAT HIDUP, 8) PERSEMBAHAN, 9) MOTO, 10) KATA PENGANTAR, 11) DAFTAR ISI, 12) DAFTAR TABEL, 13) DAFTAR GAMBAR, 14) DAFTAR LAMPIRAN
  • 5. 5 ISI SKRIPSI BAB I: LATAR BELAKANG MASALAH, IDENTIFIKASI MASALAH, PEMBATASAN MASALAH, PERUMUSAN MASALAH, TUJUAN PENELITIAN, KEGUNAAN PENELITIAN, DAN RUANG LINGKUP PENELITIAN BAB II: TINJAUAN PUSTAKA, KERANGKA BERPIKIR, DAN HIPOTESIS (BILA ADA) BAB III: METODE PENELITIAN, VARIABEL PENELITIAN, DEFINISI OPERASIONAL, RENCANA PENGUKURAN, POPULASI, SAMPEL, TEKNIK SAMPLING, TEKNIK PENGUMPULAN DATA, INSTRUMEN PENELITIAN, DAN TEKNIK ANALISIS DATA BAB IV: GAMBARAN UMUM DAERAH PENELITIAN, ANALISIS DATA DAN PENGUJIAN HIPOTESIS/URAIAN JAWABAN ATAS PERTANYAAN PENELITIAN, DAN PEMBAHASAN BAB V: SIMPULAN DAN SARAN DAFTAR PUSTAKA
  • 6. 6 ABSTRAK ABSTRAK DITULIS DALAM TIGA PARAGRAF. PARAGRAF PERTAMA BERISI URAIAN SINGKAT MENGENAI MASALAH DAN TUJUAN PENELITIAN. PARAGRAF KEDUA BERISI METODE YANG DIGUNAKAN, POPULASI, SAMPEL, INSTRUMENTASI, ANALISIS DATA, DAN INTERPRETASI. PARAGRAF KETIGA BERISI SIMPULAN HASIL PENELITIAN. ABSTRAK DITULIS DENGAN SPASI GANDA DAN TIDAK LEBIH DARI 500 KATA (DUA HALAMAN).
  • 7. KATA PENGANTAR HALAMAN INI BERISI TENTANG INFORMASI SECARA GARIS BESAR MENGENAI ISI/ MATERI PENULISAN SKRIPSI. BERISI URAIAN YANG MENGANTARKAN PARA PEMBACA SKRIPSI KEPADA PERMASALAHAN YANG DITELITI. PADA KATA PENGANTAR DAPAT DISERTAKAN UCAPAN TERIMA KASIH KEPADA PIHAK-PIHAK YANG TERKAIT SECARA LANGSUNG DAN BERJASA DALAM PROSES PENULISAN SKRIPSI 7
  • 8. LATAR BELAKANG MASALAH BAGIAN INI MENJELASKAN TENTANG PENTINGNYA PERMASALAHAN YANG AKAN DITELITI DILIHAT DARI SEGI PENGAJARAN DAN PENGEMBANGAN ILMU. HAL YANG PERLU DISAJIKAN PADA LBM ADALAH ALASAN APA DAN MENGAPA PENELITI MERASA PERLU UNTUK MELAKUKAN PENELITIAN. APA AKIBATNYA JIKA PERMASALAHAN YANG ADA TIDAK DITELITI. LBM HARUS MENGUNGKAPKAN GEJALA-GEJALA KESENJANGAN YANG TERDAPAT DI LAPANGAN SEBAGAI DASAR PEMIKIRAN UNTUK MENEMUKAN PERMASALAHAN. 8
  • 9. IDENTIFIKASI MASALAH BAGIAN INI BERISI TENTANG KAJIAN TERHADAP BERBAGAI PERMASALAHAN YANG MUNCUL DAN PERLU DIPILAH-PILAH SESUAI DENGAN MAKSUD, TUJUAN, DAN RUANG LINGKUP PENELITIAN. IDENTI-FIKASI MASALAH DITUANGKAN DALAM BENTUK PERNYATAAN, DAN BUKAN DENGAN KALIMAT TANYA 9
  • 10. PEMBATASAN MASALAH BAGIAN INI BERISI TENTANG PERMASALAHAN POKOK YANG AKAN DITELITI SESUAI DENGAN RUANG LINGKUP PENELITIAN. BATASAN MASALAH DIAMBIL BERDASARKAN BUTIR-BUTIR YANG ADA PADA IDENTIFIKASI MASALAH DENGAN MEMPERTIMBANGKAN ASPEK-ASPEK METODOLOGIS, KELAYAKAN, DAN KETERBATASAN PENULIS DALAM MELAKUKAN PENELITIAN 10
  • 11. PERUMUSAN MASALAH PERMASALAHAN YANG MUNCUL DAN TELAH DIBATASI HARUS DIRUMUSKAN SECARA JELAS DAN LUGAS. PERUMUSAN MASALAH DAPAT DILAKUKAN DENGAN KALIMAT TANYA ATAUPUN KALIMAT NARATIF. MASALAH YANG DIRUMUSKAN HARUS RELEVAN DENGAN TUJUAN PENELITIAN DAN HIPOTESIS 11
  • 12. TUJUAN PENELITIAN DIKEMUKAKAN SECARA RINGKAS TENTANG TARGET YANG INGIN DICAPAI, BAIK SECARA UMUM MAUPUN SECARA KHUSUS. BANYAKNYA BUTIR DALAM TUJUAN PENELITIAN TIDAK HARUS SAMA DENGAN BANYAKNYA RUMUSAN MASALAH. TUJUAN UMUM YANG INGIN DICAPAI DIGAMBARKAN SECARA SINGKAT DALAM SATU ATAU DUA KALIMAT. TUJUAN KHUSUS DIRUMUSKAN DALAM BENTUK BUTIR-BUTIR (MISALNYA, 1, 2, 3, DST) YANG SECARA SPESIFIK MENGACU KEPADA PERTANYAAN PENELITIAN 12
  • 13. 13 KEGUNAAN PENELITIAN KEMUKAKAN KEGUNAAN PENELITIAN BAGI PIHAK-PIHAK TERTENTU YANG TERKAIT DENGAN MASALAH YANG DITELITI, BAIK YANG BERSIFAT PRAKTIS MAUPUN YANG BERSIFAT TEORITIS
  • 14. 14 RUANG LINGKUP SECARA BERURUTAN, BAGIAN INI BERISI URAIAN TENTANG OBJEK (MATERI) YANG AKAN DITELITI, SUBJEK (PELAKU) YANG MENJADI SASARAN PENELITIAN, DAERAH (LOKASI) PENELITIAN, SERTA WAKTU PELAKSANAAN PENELITIAN.
  • 15. TINJAUAN PUSTAKA BAGIAN INI BERISI ANALISIS BERBAGAI TEORI YANG DIGUNAKAN SEBAGAI ACUAN, SERTA ANALISIS BERBAGAI PENELITIAN TERDAHULU YANG RELEVAN. TINJAUAN PUSTAKA TIDAK HANYA BERISI KUMPULAN PENDAPAT PARA PAKAR, MELAINKAN MENGUNGKAP BEBERAPA TEORI ATAU PENGERTIAN POKOK DAN PENGERTIAN TURUNANNYA SESUAI DENGAN PERMASALAHAN YANG DITELITI 15
  • 16. KERANGKA BERPIKIR BERISI GAMBARAN TENTANG POLA HUBUNGAN ANTARVARIABEL MAUPUN KERANGKA KONSEP YANG DIGUNAKAN OLEH PENELITI UNTUK MENJAWAB PERMASALAHAN YANG DITELITI. KERANGKA BERPIKIR DAPAT BERUPA TEORI, EVIDENSI-EVIDENSI, DAN DAPAT PULA BERUPA PEMIKIRAN PENELITI SENDIRI. KERANGKA BERPIKIR HARUS DIRUMUSKAN DALAM BENTUK KALIMAT DEKLARATIF. JADI, BUKAN DENGAN KALIMAT PERTANYAAN, KALIMAT SARAN, ATAUPUN KALIMAT PENGHARAPAN. 16
  • 17. HIPOTESIS HIPOTESIS HARUS DIRUMUSKAN SECARA SINGKAT, JELAS, DAN LUGAS DENGAN KALIMAT PERNYATAAN. HIPOTESIS DIRUMUSKAN BERDASARKAN TINJAUAN PUSTAKA DAN KERANGKA BERPIKIR YANG TELAH DILAKUKAN 17
  • 18. METODE PENELITIAN PADA BAGIAN INI TIDAK PERLU DIURAIKAN TENTANG PENGERTIAN METODE/METODOLOGI ATAUPUN JENIS-JENIS METODE PENELITIAN, BAIK OLEH PENULIS MAUPUN OLEH PARA PAKAR PENELITIAN. CUKUP DIJELASKAN “METODE APA” YANG DIGUNAKAN, SERTA ALASAN SECARA RASIONAL “MENGAPA” PENELITI MENGGUNAKAN METODE TERSEBUT DALAM PENELITIANNYA. 18
  • 19. VARIABEL PENELITIAN VARIABEL APA SAJA YANG MENJADI TITIK PERHATIAN PENELITI, BERAPA JUMLAH VARIABEL YANG DITELITI, APA YANG MENJADI VARIABEL BEBAS DAN TERIKAT. PADA BAGIAN INI TIDAK PERLU DIURAIKAN PENGERTIAN VARIABEL, YANG PERLU DIJELASKAN ADALAH DEFINISI OPERASIONAL (BUKAN KONSEPTUAL), SERTA PENGUKURAN VARIABEL YANG BERISI LANGKAH/TEKNIK PENGUKURAN. 19
  • 20. POPULASI, SAMPEL, DAN TEKNIK SAMPLING TIDAK PERLU DIURAIKAN PENGERTIAN POPULASI, SAMPEL, ATAUPUN TEKNIK SAMPLING. CUKUP DIJELASKAN APA/SIAPA YANG MENJADI POPULASI, BERAPA JUMLAH SAMPEL, TEKNIK APA YANG DIGUNAKAN UNTUK MENGAMBIL SAMPEL DISERTAI ALASAN PENGGUNAAN TEKNIK TERSEBUT SECARA RASIONAL 20
  • 21. BEBERAPA TEKNIK 21 SAMPLING 1. SAMPLING ACAK (RANDOM SAMPLING) A. SAMPLING ACAK SEDERHANA (SIMPLE RANDOM SAMPLING) B. SAMPLING ACAK BERATURAN (ORDINAL RANDOM SAMPLING) C. SAMPLING BILANGAN ACAK (NUMBERS RANDOM SAMPLING) 2. SAMPLING KELOMPOK (CLUSTER SAMPLING) 3. SAMPLING BERTINGKAT (STRATIFIED SAMPLING) 4. SAMPLING BERTUJUAN (PURPOSIVE SAMPLING) 5. SAMPLING DAERAH/WILAYAH (AREA SAMPLING) 6. SAMPLING KEMBAR (DOUBLE SAMPLING) 7. SAMPLING BERIMBANG (PROPORTIONAL SAMPLING) 8. SAMPLING BOLA SALJU (SNOWBALL SAMPLING)
  • 22. TEKNIK PENGUMPULAN DATA PADA BAGIAN INI HARUS DIJELASKAN TENTANG BERBAGAI TEKNIK/CARA DAN LANGKAH-LANGKAH YANG DIGUNAKAN OLEH PENELITI DALAM PROSES PENGUMPULAN DATA, SERTA DIKEMUKAKAN PULA ALASAN YANG RASIONAL “UNTUK APA” DAN “MENGAPA” PENELITI MENGGUNAKAN TEKNIK TERSEBUT DALAM PENELITIANNYA 22
  • 23. BEBERAPA TEKNIK PENGUMPUL DATA 23 1. PENGAMATAN (OBSERVATION) A. NONPARTICIPANT OBSERVATION B. PASSIVE PARTICIPANT OBSERVATION C. MODERATE PARTICIPANT OBSERVATION D. ACTIVE PARTICIPANT OBSERVATION E. COMPLETE PARTICIPANT OBSERVATION 2. WAWANCARA (INTERVIEW) 3. DOKUMENTASI (DOCUMENTATION) 4. TES (TEST) 5. ANGKET (QUESTIONAIRE)
  • 24. INSTRUMEN PENELITIAN PADA BAGIAN INI DIURAIKAN TENTANG SEMUA ALAT PENGUMPUL DATA MAUPUN ALAT UKUR YANG DIGUNAKAN DALAM PENELITIAN, BAIK DENGAN TES ATAUPUN NONTES. DIURAIKAN PULA ANALISIS UNTUK MENGETAHUI KUALITAS INSTRUMEN (VALIDITAS DAN RELIABILITAS). UNTUK INSTRUMEN YANG BERUPA TES HASIL BELAJAR, HARUS DICARI TINGKAT KESUKARAN, DAYA PEMBEDA, DAN EFEKTIVITAS DISTRAKTOR (PENGECOH). 24
  • 25. TEKNIK ANALISIS DATA DIKEMUKAKAN LANGKAH YANG DITEMPUH SERTA TEKNIK YANG DIGUNAKAN OLEH PENELITI DALAM MENGANALISIS DATA. SEBELUM MELAKUKAN PENGUJIAN ATAS HIPOTESIS YANG DIAJUKAN, TERLEBIH DAHULU PENULIS MELAKUKAN PENGUJIAN (UJI PRASYARAT) UNTUK MENGETAHUI KEACAKAN DATA (UJI KEACAKAN), NORMALITAS DATA (UJI NORMALITAS), HOMOGENITAS DATA (UJI HOMOGENITAS), DAN LINIERITAS (UJI LINIERITAS). UJI PRASYARAT TERSEBUT DILAKUKAN SESUAI DENGAN KEPERLUAN. 25
  • 26. GAMBARAN UMUM DAERAH 26 PENELITIAN BERISI URAIAN MENGENAI KONDISI ATAU KEADAAN FISIK MAUPUN NONFISIK LOKASI DAN SUBJEK PENELITIAN. (BUKAN KEHARUSAN)
  • 27. ANALISIS DATA DAN PENGUJIAN HIPOTESIS DIKEMUKAKAN LANGKAH-LANGKAH YANG DILAKUKAN PENELITI DALAM MENGANALISIS DATA DAN UJI HIPOTESIS, BAIK DENGAN STATISTIK MAUPUN NONSTATISTIK. JIKA DENGAN STATISTIK, URAIKAN PENERAPAN BEBERAPA RUMUS DAN KRITERIA UJI UNTUK MEMBUKTIKAN HIPOTESIS, TERMASUK UJI PRASYARAT JIKA DIPERLUKAN. (BUKAN UJI INSTRUMEN) 27
  • 28. JIKA TIDAK DENGAN STATISTIK, MAKA JAWABAN ATAS BEBERAPA PERTANYAAN PENELITIAN DIURAIKAN DENGAN KALIMAT YANG DAPAT DIPERTANGGUNGJAWABKAN. SELANJUTNYA, DIBERIKAN PEMAKNAAN TERHADAP SEMUA DATA DAN HASIL PENGUJIAN HIPOTESIS. PENELITI HARUS MEMAHAMI KARAKTERISTIK SEMUA DATA YANG AKAN DIMAKNAI AGAR TIDAK TERJADI KEKELIRUAN DALAM PEMAKNAAN. 28
  • 29. PADA BAB IV TIDAK PERLU DIKEMUKA-KAN 29 ANALISIS UJI INSTRUMEN PENELITIAN (UJI VALIDITAS, RELIABILITAS, TINGKAT KESUKARAN, DAYA PEMBEDA, DAN DISTRAKTOR). JIKA ANALISIS TERSEBUT DILAKUKAN, SEBAIKNYA DITUANGKAN DALAM LAMPIRAN
  • 30. 30 PEMBAHASAN BERISI URAIAN TENTANG PENEMUAN PENTING DALAM PENELITIAN, IMPLIKASI PENEMUAN TERHADAP TEORI, URAIAN TENTANG KETERBATASAN PENELITIAN, REKOMENDASI UNTUK PENELITIAN SELANJUTNYA. HARUS DIJELASKAN MENGAPA/BAGAIMANA HASIL-HASIL PENELITIAN ITU DAPAT TERJADI. DALAM HAL INI, DIPERLUKAN SIKAP ILMIAH PENELITI, YAKNI SIKAP BERSEDIA DAN TERBUKA MENGEMUKAKAN SEBAB-AKIBAT SEHINGGA DITEMUKAN SESUATU YANG BERBEDA DALAM PENELITIANNYA. DEMIKIAN PULA, PENELITI HARUS MENGEMUKAKAN HASIL PENELITIAN SECARA APA ADANYA DENGAN TIDAK MENINGGAL-KAN ETIKA ILMIAH DAN TATAKRAMA KEILMUAN.
  • 31. 31 SIMPULAN SIMPULAN HARUS DITULIS SECARA TEGAS DAN LUGAS SESUAI DENGAN PERMASALAHAN PENELITIAN. TERDAPAT DUA MODEL DALAM MENULISKAN SIMPULAN, YAKNI (1) MODEL BUTIR DEMI BUTIR, DAN (2) MODEL ESEI PADAT. UNTUK KARYA TULIS ILMIAH SEPERTI SKRIPSI, PENULISAN SIMPULAN MODEL ESEI PADAT LEBIH BAIK DARIPADA MODEL BUTIR DEMI BUTIR
  • 32. 32 SARAN KEMUKAKAN SARAN YANG OPERASIONAL BERDASARKAN TEMUAN PENELITIAN. KEMUKAKAN PULA REKOMENDASI YANG DITUJUKAN KEPADA SUBJEK PENELITIAN (SISWA, GURU, ORANG TUA, SEKOLAH/ LEMBAGA), PARA PEMBUAT KEBIJAKAN, PARA PENGGUNA HASIL PENELITIAN, DAN KEPADA PENELITI BERIKUTNYA YANG BERMINAT UNTUK MELAKUKAN PENELITIAN LANJUTAN
  • 33. 33 REFERENSI SEMUA SUMBER YANG DIPAKAI SEBAGAI RUJUKAN DALAM SKRIPSI HARUS DICANTUMKAN DALAM DAFTAR PUSTAKA. SUMBER YANG TIDAK DIPAKAI ATAU TIDAK DIKUTIP DALAM PENULISAN SKRIPSI, TIDAK PERLU DICANTUMKAN DALAM DAFTAR PUSTAKA
  • 34. NAMA PENGARANG YANG LEBIH DARI SATU KATA, DITULIS DENGAN MENDAHULUKAN NAMA BELAKANG YANG DIBATASI TANDA KOMA DAN DIAKHIRI TANDA TITIK (NAMA DEPAN DAPAT DISINGKAT). DIIKUTI TAHUN PENERBITAN YG DIAKHIRI TANDA TITIK. JUDUL BUKU DICETAK MIRING YG DIAKHIRI TANDA TITIK. DIIKUTI NAMA KOTA TEMPAT BUKU DITERBITKAN YG DIAKHIRI TANDA TITIK DUA, DAN NAMA PENERBIT DIAKHIRI TANDA TITIK. SUMBER YANG MEMAKAN TEMPAT LEBIH DARI SATU BARIS, DITULIS DENGAN JARAK SATU SPASI ANTARBARIS DAN BARIS KEDUA MENJOROK ENAM KETUKAN (SATU TAB DALAM KOMPUTER). JARAK ANTARA MASING-MASING SUMBER ADALAH DUA SPASI 34
  • 35. 35 LAMPIRAN BAGIAN INI BERISI SEMUA DOKUMEN YANG DIGUNAKAN DALAM PENELITIAN DAN PENULISAN SKRIPSI. SETIAP LAMPIRAN HARUS DIBERI NOMOR URUT DAN NOMOR HALAMAN SESUAI DENGAN URUTAN PENGGUNAANNYA. JIKA PERLU, DAPAT DITAMBAHKAN JUDUL PADA LAMPIRAN TERSEBUT.
  • 36. 36 MARGIN BATAS ATAS, BAWAH, DAN TEPI KANAN BERJARAK 3 CM DARI PINGGIR KERTAS, BATAS TEPI KIRI BERJARAK 4 CM DARI PINGGIR KERTAS. KHUSUS PENGETIKAN JUDUL BAB ATAU SEJENISNYA, BATAS ATAS PENGETIKAN BERJARAK 6 CM DARI PINGGIR KERTAS. BATAS TIAP-TIAP TEPI TERSEBUT MERUPAKAN BATAS MAKSIMAL, ARTINYA HASIL KETIKAN TIDAK BOLEH MELEBIHI BATAS TETAPI BOLEH KURANG.