SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
BUDIDAYA KEDELAI
MUHAMMAD AINUR FIRDAUS
http://www.free-powerpoint-templates-design.com
KEDELAIkedelai merupakan tanaman pangan berupa
semak yang tumbuh tegak,kedelai berasal dari
Manshukuo (Cina Utara) yang
kemudiantersebar dan dibudidayakan
diIndonesia mulai abad ke 17
• Familia : Leguminosae
• Subfamili :papilionoidae
• Genus : glycine
• Species : glycine max L.
ALASAN
PEMILIHAN
KEDELAI
Dapat dimanfaatkan menjadi olahan /bahan hasil
1. Olahan dalam bentuk makanan :
a) protein kedelai ( kue-kue, susu, vetsin,
permen dan daging nabati)
b) Minyak kedelai ( minyak goreng, margarin an
bahan minyak lainnya)
2. Olahan dalam bentuk bahan non makanan: cat
cair, tinta cetak, kosmetik, insektisida dan farmasi.
SYARAT PERTUMBUHAN
Iklim :
a. Tropis dan subtropis
b. Curah hujan sekitar 100-400
mm/bulan
c. Suhu 21-34 derajat celcius
Media tanam :
a. Kondisi tanah tidak terlalu
basah,tetapi air tetap tersedia
b. Drainase dan aerasi tanah
cukup baik
c. Tanah yang cocok :
alluvial,regosol,grumosol,latosol
,dan andosol.
d. Tanah baru tanam ditambahkan
bakteri rhizobium
e. Kondisi tanah banyak humus
f. Ph tanah 5,5 - 8
Ketingian tempat :0,5 -300 mdpl biji
kecil dan 300-500 mdpl untuk biji
besar
BUDIDAYA
Pembenihan:
1. Syarat benih : berasal dari
varietas unggul yang memiliki
ketahanan dari hama dan
penyakit, bersih dari kotoran,
dan memiliki daya tumbuh
yang besar dan seragam.
2. Penyiapan benih : benih yang
akan ditanam dicampur
dengan legin (5-10 gr untuk 1
kg benih kedelai)
3. Teknik penyemaian benih : 3-
4 biji perlubang
Pengelolahan media tanam
1. Persiapan :
a. Tanpa pengelolahan
tanah
b. Dengan pengelolahan
tanah
2. Pembentukan bedengan :
lebar 50-60cm dengan
ketinggian 20 cm
3. Pengapuran dilakukan
apabila ph tanah kurang dari
5,5
1st
2st
Teknik penanaman :
1. Penentuan pola tanam : jarak tanam 30
x 20 cm, 25 x 25 cm, 20 x 20 cm.
2. Pembuatan lumbung tanam : 5-20 cm
3. Cara penanaman :
a. Tunggal
b. Campuran
c. Tumpang sari
4. Waktu tanam : menjelang akhir musim
penghujan
Pemeliharaan tanaman
1. Penjarangan dan penyulaman dilakukan sore hari
setelah usia 5-6 hari penanaman
2. Penyiangan :
1. Dilakukan pada usia 2-3 minggu
2. Dilakukan pada usia 6 minggu disertai
pemupukan
3. Pembumbunan
4. Pemupukan :
1. subur : urea 50kg/ha
2. subur sedang : urea 50kg/ha , TPS= 75kg/ha,
KCl = 100kg
3. Subur rendah : urea 100kg/ha, TPS 75kg/ha,
KCl = 100 kg
4. Kering kurang subur : kandang = 2000-3000kg
/ha , urea =50kg/ha , TPS = 50-70kg/ha, KCl :
50-70kg/ha
5. Pengairan dan penyiraman diupayakan jkondisi
tanah yang lembab tetapi tidak becek kecuali pad
masa menjelang panen tanah diupayakan kering
PANEN
Ciri dan umur panen
dapat dilihat dan
dilakukan
pemanenan pada
kondisi apabila daun
sudah menguning
(bukan karena
terserang hama dan
penyakit) dengan
umur berkisar 75-
110 hari.
Cara panen :
Pemungutan dengan
cara mencabut
Pemungutan dengan
cara memotong
Periode panen : dilakukan
secara bertahap
Prakiraan produksi : 600-
700 kg/ha
• Pengumpulan dan pengeringan dilakukan
selama 3 hari hingga kadar air 10-15% dan
dilakuakan pada pagi hari jam 10- 12
• Penyortiran dan pengolongan , diperkirakan
setelah di pisah dari batang , daun akan
diperoleh biji kedelai sekitar 18,2 %
• Penyimpanan dapat dilakukan dengan cara
memberikan alas kayu diatas tanah dengan
tujuan agar kedelai tidak bersentuhan langsung
dengan tanah kemudian dengan penjemuran
kembali kedelai setiap 2-3 bulan.
Thank You

More Related Content

More from tani57

16. Heryana Putri (i grow)
16. Heryana Putri (i grow)16. Heryana Putri (i grow)
16. Heryana Putri (i grow)tani57
 
Kendy anggara s 14(tani hub)
Kendy anggara s 14(tani hub)Kendy anggara s 14(tani hub)
Kendy anggara s 14(tani hub)tani57
 
tani hub. by kendy anggara.
tani hub. by kendy anggara. tani hub. by kendy anggara.
tani hub. by kendy anggara. tani57
 
Adyana s.n (02) apk si mbah
Adyana s.n (02) apk si mbahAdyana s.n (02) apk si mbah
Adyana s.n (02) apk si mbahtani57
 
23. MUHAMAD PADIL KALKULATOR PERTANIAN
23. MUHAMAD PADIL KALKULATOR PERTANIAN23. MUHAMAD PADIL KALKULATOR PERTANIAN
23. MUHAMAD PADIL KALKULATOR PERTANIANtani57
 
Upja smart mobile. oleh firman adiyanto
Upja smart mobile. oleh firman adiyanto Upja smart mobile. oleh firman adiyanto
Upja smart mobile. oleh firman adiyanto tani57
 
Aplikasi Merdeka Tani _Armed Aryako
Aplikasi Merdeka Tani _Armed AryakoAplikasi Merdeka Tani _Armed Aryako
Aplikasi Merdeka Tani _Armed Aryakotani57
 
29. ratna kurniawati etanee
29. ratna kurniawati   etanee29. ratna kurniawati   etanee
29. ratna kurniawati etaneetani57
 
04. Alfayu Anastasia (Aplikasi Petani)
04. Alfayu Anastasia (Aplikasi Petani)04. Alfayu Anastasia (Aplikasi Petani)
04. Alfayu Anastasia (Aplikasi Petani)tani57
 
24. Nasri r.b apl creative ideas plants
24. Nasri r.b apl creative ideas plants24. Nasri r.b apl creative ideas plants
24. Nasri r.b apl creative ideas plantstani57
 
03 Ahmad Fazel, apl RiTX Bertani apl
03 Ahmad Fazel, apl RiTX Bertani apl03 Ahmad Fazel, apl RiTX Bertani apl
03 Ahmad Fazel, apl RiTX Bertani apltani57
 
34. syantya dewi wahyuni apl. desa apps
34. syantya dewi wahyuni   apl. desa apps34. syantya dewi wahyuni   apl. desa apps
34. syantya dewi wahyuni apl. desa appstani57
 
22. mila via (habibi garden)
22. mila via (habibi garden)22. mila via (habibi garden)
22. mila via (habibi garden)tani57
 
37. Wida Widarti (Sidacare)
37. Wida Widarti (Sidacare)37. Wida Widarti (Sidacare)
37. Wida Widarti (Sidacare)tani57
 
21. Mila via_habibi garden
21. Mila via_habibi garden21. Mila via_habibi garden
21. Mila via_habibi gardentani57
 
1. ade milda sugiaksa
1. ade milda sugiaksa1. ade milda sugiaksa
1. ade milda sugiaksatani57
 
38. yuni muzdhalifah panenmart
38. yuni muzdhalifah panenmart38. yuni muzdhalifah panenmart
38. yuni muzdhalifah panenmarttani57
 
I grow
I growI grow
I growtani57
 
Aplikasi Petani Penelitian
Aplikasi Petani PenelitianAplikasi Petani Penelitian
Aplikasi Petani Penelitiantani57
 
Rieview apk budidaya tanaman sayuran
Rieview apk budidaya tanaman sayuranRieview apk budidaya tanaman sayuran
Rieview apk budidaya tanaman sayurantani57
 

More from tani57 (20)

16. Heryana Putri (i grow)
16. Heryana Putri (i grow)16. Heryana Putri (i grow)
16. Heryana Putri (i grow)
 
Kendy anggara s 14(tani hub)
Kendy anggara s 14(tani hub)Kendy anggara s 14(tani hub)
Kendy anggara s 14(tani hub)
 
tani hub. by kendy anggara.
tani hub. by kendy anggara. tani hub. by kendy anggara.
tani hub. by kendy anggara.
 
Adyana s.n (02) apk si mbah
Adyana s.n (02) apk si mbahAdyana s.n (02) apk si mbah
Adyana s.n (02) apk si mbah
 
23. MUHAMAD PADIL KALKULATOR PERTANIAN
23. MUHAMAD PADIL KALKULATOR PERTANIAN23. MUHAMAD PADIL KALKULATOR PERTANIAN
23. MUHAMAD PADIL KALKULATOR PERTANIAN
 
Upja smart mobile. oleh firman adiyanto
Upja smart mobile. oleh firman adiyanto Upja smart mobile. oleh firman adiyanto
Upja smart mobile. oleh firman adiyanto
 
Aplikasi Merdeka Tani _Armed Aryako
Aplikasi Merdeka Tani _Armed AryakoAplikasi Merdeka Tani _Armed Aryako
Aplikasi Merdeka Tani _Armed Aryako
 
29. ratna kurniawati etanee
29. ratna kurniawati   etanee29. ratna kurniawati   etanee
29. ratna kurniawati etanee
 
04. Alfayu Anastasia (Aplikasi Petani)
04. Alfayu Anastasia (Aplikasi Petani)04. Alfayu Anastasia (Aplikasi Petani)
04. Alfayu Anastasia (Aplikasi Petani)
 
24. Nasri r.b apl creative ideas plants
24. Nasri r.b apl creative ideas plants24. Nasri r.b apl creative ideas plants
24. Nasri r.b apl creative ideas plants
 
03 Ahmad Fazel, apl RiTX Bertani apl
03 Ahmad Fazel, apl RiTX Bertani apl03 Ahmad Fazel, apl RiTX Bertani apl
03 Ahmad Fazel, apl RiTX Bertani apl
 
34. syantya dewi wahyuni apl. desa apps
34. syantya dewi wahyuni   apl. desa apps34. syantya dewi wahyuni   apl. desa apps
34. syantya dewi wahyuni apl. desa apps
 
22. mila via (habibi garden)
22. mila via (habibi garden)22. mila via (habibi garden)
22. mila via (habibi garden)
 
37. Wida Widarti (Sidacare)
37. Wida Widarti (Sidacare)37. Wida Widarti (Sidacare)
37. Wida Widarti (Sidacare)
 
21. Mila via_habibi garden
21. Mila via_habibi garden21. Mila via_habibi garden
21. Mila via_habibi garden
 
1. ade milda sugiaksa
1. ade milda sugiaksa1. ade milda sugiaksa
1. ade milda sugiaksa
 
38. yuni muzdhalifah panenmart
38. yuni muzdhalifah panenmart38. yuni muzdhalifah panenmart
38. yuni muzdhalifah panenmart
 
I grow
I growI grow
I grow
 
Aplikasi Petani Penelitian
Aplikasi Petani PenelitianAplikasi Petani Penelitian
Aplikasi Petani Penelitian
 
Rieview apk budidaya tanaman sayuran
Rieview apk budidaya tanaman sayuranRieview apk budidaya tanaman sayuran
Rieview apk budidaya tanaman sayuran
 

Recently uploaded

Modul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaunModul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaunnhsani2006
 
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...NiswatuzZahroh
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfGugunGunawan93
 
PPT PERLINDUNGAN KONSUMEN .Pengertian Transaksi Online
PPT PERLINDUNGAN KONSUMEN .Pengertian Transaksi OnlinePPT PERLINDUNGAN KONSUMEN .Pengertian Transaksi Online
PPT PERLINDUNGAN KONSUMEN .Pengertian Transaksi OnlineMMario4
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxrofikpriyanto2
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptxwongcp2
 
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfBuku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfWahyudinST
 
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup BangsaDinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup BangsaEzraCalva
 
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptPertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptNabilahKhairunnisa6
 
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxKeberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxLeniMawarti1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 8 Fase D
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 8 Fase DModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 8 Fase D
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 8 Fase DAbdiera
 
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfPanduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfandriasyulianto57
 
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanPLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanssuserc81826
 
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024MALISAAININOORBINTIA
 
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaAbdiera
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaSABDA
 
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxKeberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxLeniMawarti1
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptxAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptxHeriyantoHeriyanto44
 
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptxSKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptxg66527130
 

Recently uploaded (20)

Modul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaunModul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaun
 
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
 
PPT PERLINDUNGAN KONSUMEN .Pengertian Transaksi Online
PPT PERLINDUNGAN KONSUMEN .Pengertian Transaksi OnlinePPT PERLINDUNGAN KONSUMEN .Pengertian Transaksi Online
PPT PERLINDUNGAN KONSUMEN .Pengertian Transaksi Online
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
 
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfBuku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
 
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup BangsaDinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
 
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptPertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
 
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxKeberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 8 Fase D
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 8 Fase DModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 8 Fase D
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 8 Fase D
 
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfPanduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
 
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanPLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
 
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
 
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
 
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxKeberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptxAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
 
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptxSKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
 

Budidaya Tanaman kedelai

  • 1. BUDIDAYA KEDELAI MUHAMMAD AINUR FIRDAUS http://www.free-powerpoint-templates-design.com
  • 2. KEDELAIkedelai merupakan tanaman pangan berupa semak yang tumbuh tegak,kedelai berasal dari Manshukuo (Cina Utara) yang kemudiantersebar dan dibudidayakan diIndonesia mulai abad ke 17 • Familia : Leguminosae • Subfamili :papilionoidae • Genus : glycine • Species : glycine max L.
  • 3. ALASAN PEMILIHAN KEDELAI Dapat dimanfaatkan menjadi olahan /bahan hasil 1. Olahan dalam bentuk makanan : a) protein kedelai ( kue-kue, susu, vetsin, permen dan daging nabati) b) Minyak kedelai ( minyak goreng, margarin an bahan minyak lainnya) 2. Olahan dalam bentuk bahan non makanan: cat cair, tinta cetak, kosmetik, insektisida dan farmasi.
  • 4. SYARAT PERTUMBUHAN Iklim : a. Tropis dan subtropis b. Curah hujan sekitar 100-400 mm/bulan c. Suhu 21-34 derajat celcius Media tanam : a. Kondisi tanah tidak terlalu basah,tetapi air tetap tersedia b. Drainase dan aerasi tanah cukup baik c. Tanah yang cocok : alluvial,regosol,grumosol,latosol ,dan andosol. d. Tanah baru tanam ditambahkan bakteri rhizobium e. Kondisi tanah banyak humus f. Ph tanah 5,5 - 8 Ketingian tempat :0,5 -300 mdpl biji kecil dan 300-500 mdpl untuk biji besar
  • 5. BUDIDAYA Pembenihan: 1. Syarat benih : berasal dari varietas unggul yang memiliki ketahanan dari hama dan penyakit, bersih dari kotoran, dan memiliki daya tumbuh yang besar dan seragam. 2. Penyiapan benih : benih yang akan ditanam dicampur dengan legin (5-10 gr untuk 1 kg benih kedelai) 3. Teknik penyemaian benih : 3- 4 biji perlubang Pengelolahan media tanam 1. Persiapan : a. Tanpa pengelolahan tanah b. Dengan pengelolahan tanah 2. Pembentukan bedengan : lebar 50-60cm dengan ketinggian 20 cm 3. Pengapuran dilakukan apabila ph tanah kurang dari 5,5
  • 6. 1st 2st Teknik penanaman : 1. Penentuan pola tanam : jarak tanam 30 x 20 cm, 25 x 25 cm, 20 x 20 cm. 2. Pembuatan lumbung tanam : 5-20 cm 3. Cara penanaman : a. Tunggal b. Campuran c. Tumpang sari 4. Waktu tanam : menjelang akhir musim penghujan Pemeliharaan tanaman 1. Penjarangan dan penyulaman dilakukan sore hari setelah usia 5-6 hari penanaman 2. Penyiangan : 1. Dilakukan pada usia 2-3 minggu 2. Dilakukan pada usia 6 minggu disertai pemupukan 3. Pembumbunan 4. Pemupukan : 1. subur : urea 50kg/ha 2. subur sedang : urea 50kg/ha , TPS= 75kg/ha, KCl = 100kg 3. Subur rendah : urea 100kg/ha, TPS 75kg/ha, KCl = 100 kg 4. Kering kurang subur : kandang = 2000-3000kg /ha , urea =50kg/ha , TPS = 50-70kg/ha, KCl : 50-70kg/ha 5. Pengairan dan penyiraman diupayakan jkondisi tanah yang lembab tetapi tidak becek kecuali pad masa menjelang panen tanah diupayakan kering
  • 7. PANEN Ciri dan umur panen dapat dilihat dan dilakukan pemanenan pada kondisi apabila daun sudah menguning (bukan karena terserang hama dan penyakit) dengan umur berkisar 75- 110 hari. Cara panen : Pemungutan dengan cara mencabut Pemungutan dengan cara memotong Periode panen : dilakukan secara bertahap Prakiraan produksi : 600- 700 kg/ha
  • 8. • Pengumpulan dan pengeringan dilakukan selama 3 hari hingga kadar air 10-15% dan dilakuakan pada pagi hari jam 10- 12 • Penyortiran dan pengolongan , diperkirakan setelah di pisah dari batang , daun akan diperoleh biji kedelai sekitar 18,2 % • Penyimpanan dapat dilakukan dengan cara memberikan alas kayu diatas tanah dengan tujuan agar kedelai tidak bersentuhan langsung dengan tanah kemudian dengan penjemuran kembali kedelai setiap 2-3 bulan.