SlideShare a Scribd company logo
1 of 40
Download to read offline
Ns. WIDYAWATI, S.Kep, M.Kes
SISTEM 
INTEGUMENKULIT 
RAMBUT 
KUKU 
KELENJAR 
ADNEKSA
Kulit tersusun atas 3 lapisan utama : 
1. Lapisan epidermis/ kutikel 
a)Stratum korneum / lapisan tanduk 
b)Stratum lusidum 
c)Stratum granulosum / lapisan keratohialin 
d)Stratum spinosum / stratum malphigi / pickle cell layer 
e)Stratum basale 
2. Lapisan dermis/ korium, kutis vera, true skin 
a)Pars papilare 
b)Pars retikulare 
3. Lapisan subkutis/ hipodermis
STRATUM KORNEUM/ 
LAP TANDUK 
Lapisan kulit yang paling luar 
Terdiri atas beberapa lapis sel-sel gepeng yang mati 
Tidak berinti 
Protoplasmanya telah berubah menjadi keratin/zat tanduk 
Terdiri dari 15-30 lapisan sel keratin
STRATUM LUSIDUM 
Terdapat langsung di bawah lapisan korneum 
Lapisan sel terang 
Lapisan sel gepeng tanpa inti 
Protoplasma yang berubah menjadi protein (elerdin) 
Hanya ada pada kulit yang tebal, tampak lebih jelas di telapak tangan dan kaki
TRATUM GRANULOSUM/ LAPISAN KERATOHIALIN 
Terdiridari2-3 lapisanselgepeng 
Grainy (lapisanbulirpadi) 
Sitoplasmaberbutirkasar(keratohialin), terdapatintidiantaranya. 
Jugatampakjelasditelapaktangandankaki.
STRATUM SPINOSUM/ STRATUM MALPHIGI/ PICKLE CELL LAYER 
Terdiri dari 5-8 lapisan 
Lapisan yang paling tebal (0,2 mm) 
Sel berbentuk poligonal yang besarnya berbeda-beda karena adanya proses mitosis. 
Terdapat sel langerhans 
Lapisan ini memproduksi keratin 
Keratin merupakan protein yang tidak larut air –menjaga kelembaban kulit
STRATUM BASALE 
Lapisan epidermis yang paling dalam, berkontak dengan dermis 
Terdiri atas sel-sel berbentuk kubus/kolumnar 
Terdiri dari sel pembentuk melanin yang mengandung pigmen. 
Sel-sel basal mengadakan mitosis dan berfungsi reproduktif
EPIDERMIS
◦Berisi 3 jenis jaringan : Kolagen dan serat elastis, Otot, Saraf 
◦Mendapat suplai darah dan saraf 
◦Lapisan di bawah epidermis yang jauh lebih tebal daripada epidermis. 
◦Sensori aparatus: sentuhan, tekanan, temperatur, nyeri. 
◦Terdiri dari 2 bagian : 
Pars Papilare : bagian yang menonjol ke epidermis, berisi ujung serabut saraf dan pemb darah 
Pars Retikulare : banyak mengandung jaringan ikat, folikel rambut, pemb darah, saraf, kolagen.
Merupakan kelanjutan dermis 
terdiri atas jaringan ikat longgar berisi sel-sel lemak di dalamnya. 
Lapisan sel-sel lemak disebut panikulus adiposa yang berfungsi sebagai cadangan makanan. 
erdapat ujung-ujung saraf tepi, pembuluh darah dan getah bening
Terdiri atas jaringan ikat longgar berisi 
sel lemak. 
Tebal tipisnya jaringan lemak tidak sama tergantung pada lokalisasinya, 
di abdomen dapat mencapai ketebalan 3 cm, kelopak mata dan penis sangat sedikit dan fungsinya sebagai Isolator panas bagi tubuh
Mampu memproduksi pigmen coklat, melanin 
Melanindapat menyerap sinar ultraviolet (UV) 
Sinar UV light berisi energi tinggi foton yang dapat merusak DNA –mutasi 
Melanin dapat mencegah kerusakan DNA, membantu mencegahkankerkulit
1.Kelenjar kulit : 
a. Kelenjar keringat (Glandulasudorifera) 
b. Kelenjar palit/minyak(Gl.Sebasea ) 
2.KUKU 
3.RAMBUT. 
4.Organ sensoris: adanya ujung saraf 
sensoris di dermis dan sub kutis.
Terdiri dari kelenjar keringat dan kelenjar sebaseus/ kelenjar minyak 
Kelenjar keringat terbagi atas : 
Kelenjar Ekrin 
Kelenjar apokrin
Kelenjar kecil-kecil, letaknya dangkal, di lapisan dermis, bermuara di permukaan kulit. 
Sekret encer ±1,5 lt/24 jam 
Udara panas dan kering, ±6 lt/24 jam 
Sekresi kelenjar ekrin dipengaruhi oleh stres emosional, faktor panas dan saraf simpatis 
Fungsinyauntuk pengeluaran keringat, pengaturan suhu tubuh
Terletak lebih dalam, sekresi lebih kental 
Banyak terdapat pada axila,areola mamae, pubis, dan saluran telinga luar 
Fungsi belum jelas
Terdapatdiseluruhpermukaankulitkecualiditelapaktangandankaki 
Terletakdisampingakarrambut, bermuarapadafolikelrambut 
Fungsi: memberilapisanlemak, bakteriostatik, menahanevaporasi 
Masaremajakelenjarsabasealebihproduktif
Terdiri dari akar rambut dan batang 
Menutupi hampir seluruh permukaan tubuh 
Diproduksi oleh folikel rambut
Siklus pertumbuhan rambut: 
◦Fase Anagen/pertumbuhan : 2-6 tahun dengan kecepataan tumbuh 0,35mm/hari 
◦Fase Telogen/istirahat : beberapa bulan 
◦Fase Katogen :fase diantara kedua fase 
Pada saat 85% mengalami fase anagen, 15 % mengalami fase telogen
Bagian terminal lapisan tanduk yang menebal 
Akar kuku : bagian yang terbenam kulit jari 
Badan kuku : bagian di atas jaringan lunak ujung jari 
Tumbuh : 1 mm/minggu 
Fungsi: 
melindungi jari tangan
1.Fungsi proteksi 
Kulit menjaga bagian dalam tubuh terhadap gangguan fisis atau mekanis, 
misalnyatekanan, gesekan, tarikan, gangguan kimiawi terutama yang bersifat iritan; lisol, karbol, asam dan alkali kuat, gangguan yang bersifat panas; radiasi, sengatan UV, gangguan infeksi luar; kuman/bakteri, jamur 
Hal di atas terjadi karena adanya bantalan lemak, tebalnya lapisan kulit dan serabut jaringan penunjangyang berperan sebagai pelindung terhadap gangguan fisik.
2. Fungsi absorbsi 
Kulit yang sehat tidak mudah menyerapair, larutan dan benda padat, tapi cairan yang mudah menguap lebih mudah diserap. 
Permeabilitas kulit terhadap O2, CO2 dan uap air memungkinkan kulit ikut mengambil bagian pada fungsi respirasi.
3. Fungsi ekskresi 
Kelenjar kulit mengeluarkan zat-zat yang tidak berguna lagi atau sisa metabolisme dalam tubuh; NaCl, urea, as urat dan ammonia. 
Sebumyang diproduksi melindungi kulit juga menahan evaporasi airyang berlebihan sehingga kulit tidak menjadi kering. 
Produksi kelenjar lemak dan keringat di kulit menyebabkan keasaman kulit pd pH 5-6,5
4. Fungsi persepsi 
Kulit mengandung ujung-ujung saraf sensorikdi dermis dan subkutis. 
Terhadap rangsangan panasdiperankan oleh badan ruffinidi dermis dan subkutis. 
Terhadap dingindiperankan oleh badan krause yang terletak di dermis. 
Badan taktil meissnerr terletak di papila dermis berperan terhadap rabaan. 
Terhadap tekanandiperankan oleh badan vater paccinidi epidermis
5. Fungsi pengaturan suhu tubuh 
Kulit melakukan peranan ini dengan cara mengeluarkan keringat dan mengerutkan otot / kontraksi pembuluh darah kulit. 
Kulit kaya akan pembuluh darah sehingga memungkinkan kulit mendapat nutrisi yang cukup baik.
6. Fungsi pembentukan pigmen 
Sel pembentuk pigmen/melanosit terletak di lapisan basal dan sel ini berasal dari rigi saraf. 
Jumlah melanosit menentukan warna kulit ras maupun individu. 
Warna kulit tidak sepenuhnya dipengaruhi oleh pigmen kulit melainkan juga oleh tebal tipisnya kulit, reduksi Hb, oksi Hb dan karoten.
7. Fungsi keratinisasi 
Proses berlangsung 14-21 hari sebagai perlindungan terhadap infeksi secara mekanis fisiologik 
8. Fungsi pembentukan vit D 
Dengan mengubah 7-dihidroksikolesterol dengan bantuan sinar matahari.
Sistem Integumen
Sistem Integumen
Sistem Integumen

More Related Content

What's hot

Anatomi fisiologi mata dr.Adhita Dwi A
Anatomi fisiologi mata dr.Adhita Dwi AAnatomi fisiologi mata dr.Adhita Dwi A
Anatomi fisiologi mata dr.Adhita Dwi A
Adhita Dwi Aryanti
 
Sistem integumen
Sistem integumenSistem integumen
Sistem integumen
KANDA IZUL
 

What's hot (20)

Anatomi dan Fisiologi Kulit
Anatomi dan Fisiologi KulitAnatomi dan Fisiologi Kulit
Anatomi dan Fisiologi Kulit
 
Fisiologi Kulit
Fisiologi KulitFisiologi Kulit
Fisiologi Kulit
 
Sistem Penginderaan
Sistem PenginderaanSistem Penginderaan
Sistem Penginderaan
 
histologi telinga (modul orsen)
histologi telinga (modul orsen)histologi telinga (modul orsen)
histologi telinga (modul orsen)
 
Anatomi fisiologi mata dr.Adhita Dwi A
Anatomi fisiologi mata dr.Adhita Dwi AAnatomi fisiologi mata dr.Adhita Dwi A
Anatomi fisiologi mata dr.Adhita Dwi A
 
Anatomi Muskuloskeletal
Anatomi MuskuloskeletalAnatomi Muskuloskeletal
Anatomi Muskuloskeletal
 
Sistem integumen
Sistem integumenSistem integumen
Sistem integumen
 
ppt Kulit
ppt Kulitppt Kulit
ppt Kulit
 
Sistem endokrin
Sistem endokrinSistem endokrin
Sistem endokrin
 
Antomi Fisiologi Sistem Endokrin
Antomi Fisiologi Sistem EndokrinAntomi Fisiologi Sistem Endokrin
Antomi Fisiologi Sistem Endokrin
 
Sistem integumen manusia
Sistem integumen manusiaSistem integumen manusia
Sistem integumen manusia
 
Fisiologi Pernafasan
Fisiologi PernafasanFisiologi Pernafasan
Fisiologi Pernafasan
 
Sistem Integumen dan Muskuloskeletal
Sistem Integumen dan MuskuloskeletalSistem Integumen dan Muskuloskeletal
Sistem Integumen dan Muskuloskeletal
 
Sistem kardiovaskular
Sistem kardiovaskularSistem kardiovaskular
Sistem kardiovaskular
 
Jaringan Ikat
Jaringan IkatJaringan Ikat
Jaringan Ikat
 
Anfis integumen
Anfis integumenAnfis integumen
Anfis integumen
 
Anatomi & fisiologi sistem urinaria
Anatomi & fisiologi sistem urinariaAnatomi & fisiologi sistem urinaria
Anatomi & fisiologi sistem urinaria
 
Anatomi dan fisiologi sistem endokrin
Anatomi dan fisiologi sistem endokrin Anatomi dan fisiologi sistem endokrin
Anatomi dan fisiologi sistem endokrin
 
Anatomi dan fisiologi Reproduksi Wanita
Anatomi dan fisiologi Reproduksi WanitaAnatomi dan fisiologi Reproduksi Wanita
Anatomi dan fisiologi Reproduksi Wanita
 
Anatomi fisiologi sistem-saraf
Anatomi fisiologi sistem-sarafAnatomi fisiologi sistem-saraf
Anatomi fisiologi sistem-saraf
 

Viewers also liked

Struktur, fungsi, histologi sistem integumen
Struktur, fungsi, histologi sistem integumenStruktur, fungsi, histologi sistem integumen
Struktur, fungsi, histologi sistem integumen
octo zulkarnain
 
Pp.....anfis sistem integumen
Pp.....anfis sistem integumenPp.....anfis sistem integumen
Pp.....anfis sistem integumen
arniwianti
 
Sistem integumen
Sistem integumenSistem integumen
Sistem integumen
Eva Utami
 
My ppt sistem ekskresi (show)
My ppt sistem ekskresi (show)My ppt sistem ekskresi (show)
My ppt sistem ekskresi (show)
Fiveti Pratiwi
 
Struktur dan fungsi kulit
Struktur dan fungsi kulitStruktur dan fungsi kulit
Struktur dan fungsi kulit
ShiAddung
 

Viewers also liked (15)

Struktur, fungsi, histologi sistem integumen
Struktur, fungsi, histologi sistem integumenStruktur, fungsi, histologi sistem integumen
Struktur, fungsi, histologi sistem integumen
 
Sistem integumen
Sistem integumenSistem integumen
Sistem integumen
 
Anatomi Integumen
Anatomi IntegumenAnatomi Integumen
Anatomi Integumen
 
Sistem Integumen dan Muskuloskeletal
Sistem Integumen dan MuskuloskeletalSistem Integumen dan Muskuloskeletal
Sistem Integumen dan Muskuloskeletal
 
Praktikum histogi blok 20 integumen
Praktikum histogi blok 20 integumenPraktikum histogi blok 20 integumen
Praktikum histogi blok 20 integumen
 
Integumen
IntegumenIntegumen
Integumen
 
Sistem Integumen Vertebrata
Sistem Integumen VertebrataSistem Integumen Vertebrata
Sistem Integumen Vertebrata
 
Pp.....anfis sistem integumen
Pp.....anfis sistem integumenPp.....anfis sistem integumen
Pp.....anfis sistem integumen
 
fisiologi sistem integumen - Unija.com
fisiologi sistem integumen - Unija.comfisiologi sistem integumen - Unija.com
fisiologi sistem integumen - Unija.com
 
Sistem integumen
Sistem integumenSistem integumen
Sistem integumen
 
Sistem integumen (Struktur Hewan)
Sistem integumen (Struktur Hewan)Sistem integumen (Struktur Hewan)
Sistem integumen (Struktur Hewan)
 
Sistem ekskresi pada manusia
Sistem ekskresi pada manusiaSistem ekskresi pada manusia
Sistem ekskresi pada manusia
 
My ppt sistem ekskresi (show)
My ppt sistem ekskresi (show)My ppt sistem ekskresi (show)
My ppt sistem ekskresi (show)
 
Struktur dan fungsi kulit
Struktur dan fungsi kulitStruktur dan fungsi kulit
Struktur dan fungsi kulit
 
Kulit rambut dan kuku
Kulit rambut dan kukuKulit rambut dan kuku
Kulit rambut dan kuku
 

Similar to Sistem Integumen

ANATOMI SISTEM INTEGUMEN Budi Antoro.ppt
ANATOMI SISTEM INTEGUMEN Budi Antoro.pptANATOMI SISTEM INTEGUMEN Budi Antoro.ppt
ANATOMI SISTEM INTEGUMEN Budi Antoro.ppt
MeilanySasti
 
Anatomi fisiologi sistem integumen
Anatomi fisiologi sistem integumenAnatomi fisiologi sistem integumen
Anatomi fisiologi sistem integumen
dwisibuea
 

Similar to Sistem Integumen (20)

ANATOMI SISTEM INTEGUMEN Budi Antoro.ppt
ANATOMI SISTEM INTEGUMEN Budi Antoro.pptANATOMI SISTEM INTEGUMEN Budi Antoro.ppt
ANATOMI SISTEM INTEGUMEN Budi Antoro.ppt
 
anatomifisiologisistemintegumen-160625132652.pptx
anatomifisiologisistemintegumen-160625132652.pptxanatomifisiologisistemintegumen-160625132652.pptx
anatomifisiologisistemintegumen-160625132652.pptx
 
anfis-integumen.ppt
anfis-integumen.pptanfis-integumen.ppt
anfis-integumen.ppt
 
Anatomi fisiologi sistem integumen
Anatomi fisiologi sistem integumenAnatomi fisiologi sistem integumen
Anatomi fisiologi sistem integumen
 
5. ANFIS Integument.pptx
5. ANFIS Integument.pptx5. ANFIS Integument.pptx
5. ANFIS Integument.pptx
 
Anfis integumen
Anfis integumenAnfis integumen
Anfis integumen
 
PENGANTAR SISTEM INTEGUMEN.pptx
PENGANTAR SISTEM INTEGUMEN.pptxPENGANTAR SISTEM INTEGUMEN.pptx
PENGANTAR SISTEM INTEGUMEN.pptx
 
PPT_ANATOMI_KULIT_DR_SHELLA.pptx
PPT_ANATOMI_KULIT_DR_SHELLA.pptxPPT_ANATOMI_KULIT_DR_SHELLA.pptx
PPT_ANATOMI_KULIT_DR_SHELLA.pptx
 
Anatomi dan Fisiologi kulit.pdf
Anatomi dan Fisiologi kulit.pdfAnatomi dan Fisiologi kulit.pdf
Anatomi dan Fisiologi kulit.pdf
 
Sistem integumen
Sistem integumenSistem integumen
Sistem integumen
 
Sistem integumen AKPER PEMKAB MUNA
Sistem integumen AKPER PEMKAB MUNA Sistem integumen AKPER PEMKAB MUNA
Sistem integumen AKPER PEMKAB MUNA
 
Sistem integumen AKPER PEMKAB MUNA
Sistem integumen AKPER PEMKAB MUNA Sistem integumen AKPER PEMKAB MUNA
Sistem integumen AKPER PEMKAB MUNA
 
Contoh askep Sistem integumen
Contoh askep Sistem integumenContoh askep Sistem integumen
Contoh askep Sistem integumen
 
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_KULIT.ppt
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_KULIT.pptANATOMI_DAN_FISIOLOGI_KULIT.ppt
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_KULIT.ppt
 
ANFIS Integument.ppt
ANFIS Integument.pptANFIS Integument.ppt
ANFIS Integument.ppt
 
Sistem integumen (1)
Sistem integumen (1)Sistem integumen (1)
Sistem integumen (1)
 
Integumen
IntegumenIntegumen
Integumen
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
INDERA_PERABA.pptx.pdfgevsxvgvz xnknKNXSNvg
INDERA_PERABA.pptx.pdfgevsxvgvz xnknKNXSNvgINDERA_PERABA.pptx.pdfgevsxvgvz xnknKNXSNvg
INDERA_PERABA.pptx.pdfgevsxvgvz xnknKNXSNvg
 
Integumentary system
Integumentary systemIntegumentary system
Integumentary system
 

More from Widyawati Widyawati (7)

Dada dan paru
Dada dan paruDada dan paru
Dada dan paru
 
Payudara dan ketiak
Payudara dan ketiakPayudara dan ketiak
Payudara dan ketiak
 
Kulit rambut dan kuku
Kulit rambut dan kukuKulit rambut dan kuku
Kulit rambut dan kuku
 
Kepala wajah dan leher
Kepala wajah dan leherKepala wajah dan leher
Kepala wajah dan leher
 
Komponen dan komposisi tubuh manusia
Komponen dan komposisi tubuh manusiaKomponen dan komposisi tubuh manusia
Komponen dan komposisi tubuh manusia
 
Sistem muskuloskeletal
Sistem muskuloskeletal Sistem muskuloskeletal
Sistem muskuloskeletal
 
Komponen dan komposisi tubuh manusia
Komponen dan komposisi tubuh manusiaKomponen dan komposisi tubuh manusia
Komponen dan komposisi tubuh manusia
 

Recently uploaded

Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
JuliBriana2
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 

Recently uploaded (20)

Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 

Sistem Integumen

  • 2. SISTEM INTEGUMENKULIT RAMBUT KUKU KELENJAR ADNEKSA
  • 3.
  • 4.
  • 5.
  • 6. Kulit tersusun atas 3 lapisan utama : 1. Lapisan epidermis/ kutikel a)Stratum korneum / lapisan tanduk b)Stratum lusidum c)Stratum granulosum / lapisan keratohialin d)Stratum spinosum / stratum malphigi / pickle cell layer e)Stratum basale 2. Lapisan dermis/ korium, kutis vera, true skin a)Pars papilare b)Pars retikulare 3. Lapisan subkutis/ hipodermis
  • 7. STRATUM KORNEUM/ LAP TANDUK Lapisan kulit yang paling luar Terdiri atas beberapa lapis sel-sel gepeng yang mati Tidak berinti Protoplasmanya telah berubah menjadi keratin/zat tanduk Terdiri dari 15-30 lapisan sel keratin
  • 8. STRATUM LUSIDUM Terdapat langsung di bawah lapisan korneum Lapisan sel terang Lapisan sel gepeng tanpa inti Protoplasma yang berubah menjadi protein (elerdin) Hanya ada pada kulit yang tebal, tampak lebih jelas di telapak tangan dan kaki
  • 9. TRATUM GRANULOSUM/ LAPISAN KERATOHIALIN Terdiridari2-3 lapisanselgepeng Grainy (lapisanbulirpadi) Sitoplasmaberbutirkasar(keratohialin), terdapatintidiantaranya. Jugatampakjelasditelapaktangandankaki.
  • 10. STRATUM SPINOSUM/ STRATUM MALPHIGI/ PICKLE CELL LAYER Terdiri dari 5-8 lapisan Lapisan yang paling tebal (0,2 mm) Sel berbentuk poligonal yang besarnya berbeda-beda karena adanya proses mitosis. Terdapat sel langerhans Lapisan ini memproduksi keratin Keratin merupakan protein yang tidak larut air –menjaga kelembaban kulit
  • 11. STRATUM BASALE Lapisan epidermis yang paling dalam, berkontak dengan dermis Terdiri atas sel-sel berbentuk kubus/kolumnar Terdiri dari sel pembentuk melanin yang mengandung pigmen. Sel-sel basal mengadakan mitosis dan berfungsi reproduktif
  • 13.
  • 14. ◦Berisi 3 jenis jaringan : Kolagen dan serat elastis, Otot, Saraf ◦Mendapat suplai darah dan saraf ◦Lapisan di bawah epidermis yang jauh lebih tebal daripada epidermis. ◦Sensori aparatus: sentuhan, tekanan, temperatur, nyeri. ◦Terdiri dari 2 bagian : Pars Papilare : bagian yang menonjol ke epidermis, berisi ujung serabut saraf dan pemb darah Pars Retikulare : banyak mengandung jaringan ikat, folikel rambut, pemb darah, saraf, kolagen.
  • 15.
  • 16. Merupakan kelanjutan dermis terdiri atas jaringan ikat longgar berisi sel-sel lemak di dalamnya. Lapisan sel-sel lemak disebut panikulus adiposa yang berfungsi sebagai cadangan makanan. erdapat ujung-ujung saraf tepi, pembuluh darah dan getah bening
  • 17. Terdiri atas jaringan ikat longgar berisi sel lemak. Tebal tipisnya jaringan lemak tidak sama tergantung pada lokalisasinya, di abdomen dapat mencapai ketebalan 3 cm, kelopak mata dan penis sangat sedikit dan fungsinya sebagai Isolator panas bagi tubuh
  • 18. Mampu memproduksi pigmen coklat, melanin Melanindapat menyerap sinar ultraviolet (UV) Sinar UV light berisi energi tinggi foton yang dapat merusak DNA –mutasi Melanin dapat mencegah kerusakan DNA, membantu mencegahkankerkulit
  • 19. 1.Kelenjar kulit : a. Kelenjar keringat (Glandulasudorifera) b. Kelenjar palit/minyak(Gl.Sebasea ) 2.KUKU 3.RAMBUT. 4.Organ sensoris: adanya ujung saraf sensoris di dermis dan sub kutis.
  • 20. Terdiri dari kelenjar keringat dan kelenjar sebaseus/ kelenjar minyak Kelenjar keringat terbagi atas : Kelenjar Ekrin Kelenjar apokrin
  • 21.
  • 22. Kelenjar kecil-kecil, letaknya dangkal, di lapisan dermis, bermuara di permukaan kulit. Sekret encer ±1,5 lt/24 jam Udara panas dan kering, ±6 lt/24 jam Sekresi kelenjar ekrin dipengaruhi oleh stres emosional, faktor panas dan saraf simpatis Fungsinyauntuk pengeluaran keringat, pengaturan suhu tubuh
  • 23. Terletak lebih dalam, sekresi lebih kental Banyak terdapat pada axila,areola mamae, pubis, dan saluran telinga luar Fungsi belum jelas
  • 24. Terdapatdiseluruhpermukaankulitkecualiditelapaktangandankaki Terletakdisampingakarrambut, bermuarapadafolikelrambut Fungsi: memberilapisanlemak, bakteriostatik, menahanevaporasi Masaremajakelenjarsabasealebihproduktif
  • 25. Terdiri dari akar rambut dan batang Menutupi hampir seluruh permukaan tubuh Diproduksi oleh folikel rambut
  • 26. Siklus pertumbuhan rambut: ◦Fase Anagen/pertumbuhan : 2-6 tahun dengan kecepataan tumbuh 0,35mm/hari ◦Fase Telogen/istirahat : beberapa bulan ◦Fase Katogen :fase diantara kedua fase Pada saat 85% mengalami fase anagen, 15 % mengalami fase telogen
  • 27.
  • 28.
  • 29. Bagian terminal lapisan tanduk yang menebal Akar kuku : bagian yang terbenam kulit jari Badan kuku : bagian di atas jaringan lunak ujung jari Tumbuh : 1 mm/minggu Fungsi: melindungi jari tangan
  • 30.
  • 31. 1.Fungsi proteksi Kulit menjaga bagian dalam tubuh terhadap gangguan fisis atau mekanis, misalnyatekanan, gesekan, tarikan, gangguan kimiawi terutama yang bersifat iritan; lisol, karbol, asam dan alkali kuat, gangguan yang bersifat panas; radiasi, sengatan UV, gangguan infeksi luar; kuman/bakteri, jamur Hal di atas terjadi karena adanya bantalan lemak, tebalnya lapisan kulit dan serabut jaringan penunjangyang berperan sebagai pelindung terhadap gangguan fisik.
  • 32. 2. Fungsi absorbsi Kulit yang sehat tidak mudah menyerapair, larutan dan benda padat, tapi cairan yang mudah menguap lebih mudah diserap. Permeabilitas kulit terhadap O2, CO2 dan uap air memungkinkan kulit ikut mengambil bagian pada fungsi respirasi.
  • 33. 3. Fungsi ekskresi Kelenjar kulit mengeluarkan zat-zat yang tidak berguna lagi atau sisa metabolisme dalam tubuh; NaCl, urea, as urat dan ammonia. Sebumyang diproduksi melindungi kulit juga menahan evaporasi airyang berlebihan sehingga kulit tidak menjadi kering. Produksi kelenjar lemak dan keringat di kulit menyebabkan keasaman kulit pd pH 5-6,5
  • 34. 4. Fungsi persepsi Kulit mengandung ujung-ujung saraf sensorikdi dermis dan subkutis. Terhadap rangsangan panasdiperankan oleh badan ruffinidi dermis dan subkutis. Terhadap dingindiperankan oleh badan krause yang terletak di dermis. Badan taktil meissnerr terletak di papila dermis berperan terhadap rabaan. Terhadap tekanandiperankan oleh badan vater paccinidi epidermis
  • 35. 5. Fungsi pengaturan suhu tubuh Kulit melakukan peranan ini dengan cara mengeluarkan keringat dan mengerutkan otot / kontraksi pembuluh darah kulit. Kulit kaya akan pembuluh darah sehingga memungkinkan kulit mendapat nutrisi yang cukup baik.
  • 36. 6. Fungsi pembentukan pigmen Sel pembentuk pigmen/melanosit terletak di lapisan basal dan sel ini berasal dari rigi saraf. Jumlah melanosit menentukan warna kulit ras maupun individu. Warna kulit tidak sepenuhnya dipengaruhi oleh pigmen kulit melainkan juga oleh tebal tipisnya kulit, reduksi Hb, oksi Hb dan karoten.
  • 37. 7. Fungsi keratinisasi Proses berlangsung 14-21 hari sebagai perlindungan terhadap infeksi secara mekanis fisiologik 8. Fungsi pembentukan vit D Dengan mengubah 7-dihidroksikolesterol dengan bantuan sinar matahari.