SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
Empat Lilin
Ada 4 lilin yang menyala, Sedikit demi sedikit habis meleleh.
Suasana begitu sunyi sehingga terdengarlah percakapan mereka.
Yang pertama berkata:  “ Aku adalah Damai   Namun manusia tak mampu menjagaku: maka lebih baik aku mematikan diriku saja!” Demikianlah sedikit demi sedikit sang lilin padam.
Yang kedua berkata: “  Aku adalah Iman Sayang aku tak berguna lagi.  Manusia tak mau mengenalku,  Utnuk itulah tak ada gunanya aku tetap menyala.” Begitu selesai bicara, tiupan angin memadamkannya.
Dengan sedih giliran Lilin ketiga bicara: “  Aku adalah Cinta Tak mampu lagi aku untuk tetap menyala.  Manusia tidak lagi memandang dan mengganggapku berguna.  Mereka saling membenci, bahkan membenci mereka yang mencintainya, membenci keluarganya.” Tanpa menunggu waktu lama, maka matilah Lilin ketiga.
Tanpa terduga... Seorang anak saat itu masuk ke dalam kamar, dan melihat ketiga Lilin telah padam.  Karena takut akan kegelapan itu, ia berkata: “  Ekh apa yang terjadi?! Kalian harus tetap menyala, Aku takut akan kegelapan!” Lalu ia mengangis tersedu-sedu.
Lalu dengan terharu Lilin keempat berkata: “ Jangan takut,  Janganlah menangis,  selama aku masih ada dan menyala, kita tetap dapat selalu menyalakan ketiga Lilin lainnya: Akulah HARAPAN ”
Dengan mata bersinar, sang anak mengambil Lilin Harapan, lalu menyalakan kembali ketiga Lilin lainnya.
Apa yang tidak pernah mati hanyalah HARAPAN yang ada dalam hati kita....
...dan masing-masing kita semoga dapat menjadi alat, seperti sang anak tersebut, yang dalam situasi apapun mampu menghidupkan kembali Iman, Damai, Cinta dengan HARAPAN-nya!!!

More Related Content

What's hot

BANGSA ISRAEL PERGI KELUAR MENGAMBIL MANNA
BANGSA ISRAEL PERGI KELUAR MENGAMBIL MANNABANGSA ISRAEL PERGI KELUAR MENGAMBIL MANNA
BANGSA ISRAEL PERGI KELUAR MENGAMBIL MANNA
Adam Hiola
 

What's hot (20)

Cerita Rohani Bergambar - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
Cerita Rohani Bergambar - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]Cerita Rohani Bergambar - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
Cerita Rohani Bergambar - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
 
BANGSA ISRAEL PERGI KELUAR MENGAMBIL MANNA
BANGSA ISRAEL PERGI KELUAR MENGAMBIL MANNABANGSA ISRAEL PERGI KELUAR MENGAMBIL MANNA
BANGSA ISRAEL PERGI KELUAR MENGAMBIL MANNA
 
Slide Cerita Sekolah Minggu - 17 Agustus
Slide Cerita Sekolah Minggu - 17 AgustusSlide Cerita Sekolah Minggu - 17 Agustus
Slide Cerita Sekolah Minggu - 17 Agustus
 
ISHAK MENGHORMATI ABRAHAM
ISHAK MENGHORMATI ABRAHAMISHAK MENGHORMATI ABRAHAM
ISHAK MENGHORMATI ABRAHAM
 
Kematian kristus
Kematian kristusKematian kristus
Kematian kristus
 
Allah menyediakan
Allah menyediakanAllah menyediakan
Allah menyediakan
 
Menjadi Saksi Kristus
Menjadi Saksi KristusMenjadi Saksi Kristus
Menjadi Saksi Kristus
 
yeremia
yeremiayeremia
yeremia
 
Sesi 6 Pengajaran Taurat KPKS kitab Imamat dan bilangan
Sesi 6 Pengajaran Taurat KPKS kitab Imamat dan bilanganSesi 6 Pengajaran Taurat KPKS kitab Imamat dan bilangan
Sesi 6 Pengajaran Taurat KPKS kitab Imamat dan bilangan
 
Kehidupan Yesus untuk anak anak - Buku mewarnai
Kehidupan Yesus untuk anak anak - Buku mewarnaiKehidupan Yesus untuk anak anak - Buku mewarnai
Kehidupan Yesus untuk anak anak - Buku mewarnai
 
St. Theresia Avila
St. Theresia AvilaSt. Theresia Avila
St. Theresia Avila
 
Cerita perjanjian lama untuk anak anak - buku mewarnai
Cerita perjanjian lama untuk anak anak - buku mewarnaiCerita perjanjian lama untuk anak anak - buku mewarnai
Cerita perjanjian lama untuk anak anak - buku mewarnai
 
Yesus mengasihi anak anak
Yesus mengasihi anak anakYesus mengasihi anak anak
Yesus mengasihi anak anak
 
Contoh Doa Umat dalam Liturgi Katolik Roma (2)
Contoh Doa Umat dalam Liturgi Katolik Roma (2)Contoh Doa Umat dalam Liturgi Katolik Roma (2)
Contoh Doa Umat dalam Liturgi Katolik Roma (2)
 
Samuel, Anak Tuhan - Pelayan
Samuel, Anak Tuhan - PelayanSamuel, Anak Tuhan - Pelayan
Samuel, Anak Tuhan - Pelayan
 
Wanita yang melayani
Wanita yang melayaniWanita yang melayani
Wanita yang melayani
 
Bermegah Hanya dalam Salib (Galatia 6:11-18)
Bermegah Hanya dalam Salib (Galatia 6:11-18)Bermegah Hanya dalam Salib (Galatia 6:11-18)
Bermegah Hanya dalam Salib (Galatia 6:11-18)
 
3 Pelajaran Dari Petrus, Sang Batu Karang
3 Pelajaran Dari Petrus, Sang Batu Karang3 Pelajaran Dari Petrus, Sang Batu Karang
3 Pelajaran Dari Petrus, Sang Batu Karang
 
Yesus dan Perempuan Samaria dekat sumur
Yesus dan Perempuan Samaria dekat sumurYesus dan Perempuan Samaria dekat sumur
Yesus dan Perempuan Samaria dekat sumur
 
Pelaj 8 roh kudus
Pelaj 8 roh kudusPelaj 8 roh kudus
Pelaj 8 roh kudus
 

Similar to Lilinhar (20)

Lilin Harapan
Lilin HarapanLilin Harapan
Lilin Harapan
 
Lilin harapan
Lilin harapanLilin harapan
Lilin harapan
 
Lilin harapan
Lilin harapanLilin harapan
Lilin harapan
 
Lilin harapan
Lilin harapanLilin harapan
Lilin harapan
 
Kisah 4 lilin
Kisah 4 lilinKisah 4 lilin
Kisah 4 lilin
 
Kisah 4 lilin
Kisah 4 lilinKisah 4 lilin
Kisah 4 lilin
 
Lilin
LilinLilin
Lilin
 
Lilin harapan
Lilin harapanLilin harapan
Lilin harapan
 
Lilin harapan
Lilin harapanLilin harapan
Lilin harapan
 
Lilin harapan baru
Lilin harapan baruLilin harapan baru
Lilin harapan baru
 
Lilin harapan [sikumucha hery.blogspot.com]
Lilin harapan [sikumucha hery.blogspot.com]Lilin harapan [sikumucha hery.blogspot.com]
Lilin harapan [sikumucha hery.blogspot.com]
 
Lilinhar
LilinharLilinhar
Lilinhar
 
Lilin harapan
Lilin harapanLilin harapan
Lilin harapan
 
Lilinharapan
LilinharapanLilinharapan
Lilinharapan
 
Lilinharapan
LilinharapanLilinharapan
Lilinharapan
 
Lilin harapan
Lilin harapanLilin harapan
Lilin harapan
 
Lilin harapan
Lilin harapanLilin harapan
Lilin harapan
 
Kisah empat-lilin
Kisah empat-lilinKisah empat-lilin
Kisah empat-lilin
 
Lilin harapan
Lilin harapanLilin harapan
Lilin harapan
 
Kisah Empat Lilin
Kisah Empat LilinKisah Empat Lilin
Kisah Empat Lilin
 

Lilinhar

  • 2. Ada 4 lilin yang menyala, Sedikit demi sedikit habis meleleh.
  • 3. Suasana begitu sunyi sehingga terdengarlah percakapan mereka.
  • 4. Yang pertama berkata: “ Aku adalah Damai Namun manusia tak mampu menjagaku: maka lebih baik aku mematikan diriku saja!” Demikianlah sedikit demi sedikit sang lilin padam.
  • 5. Yang kedua berkata: “ Aku adalah Iman Sayang aku tak berguna lagi. Manusia tak mau mengenalku, Utnuk itulah tak ada gunanya aku tetap menyala.” Begitu selesai bicara, tiupan angin memadamkannya.
  • 6. Dengan sedih giliran Lilin ketiga bicara: “ Aku adalah Cinta Tak mampu lagi aku untuk tetap menyala. Manusia tidak lagi memandang dan mengganggapku berguna. Mereka saling membenci, bahkan membenci mereka yang mencintainya, membenci keluarganya.” Tanpa menunggu waktu lama, maka matilah Lilin ketiga.
  • 7. Tanpa terduga... Seorang anak saat itu masuk ke dalam kamar, dan melihat ketiga Lilin telah padam. Karena takut akan kegelapan itu, ia berkata: “ Ekh apa yang terjadi?! Kalian harus tetap menyala, Aku takut akan kegelapan!” Lalu ia mengangis tersedu-sedu.
  • 8. Lalu dengan terharu Lilin keempat berkata: “ Jangan takut, Janganlah menangis, selama aku masih ada dan menyala, kita tetap dapat selalu menyalakan ketiga Lilin lainnya: Akulah HARAPAN ”
  • 9. Dengan mata bersinar, sang anak mengambil Lilin Harapan, lalu menyalakan kembali ketiga Lilin lainnya.
  • 10. Apa yang tidak pernah mati hanyalah HARAPAN yang ada dalam hati kita....
  • 11. ...dan masing-masing kita semoga dapat menjadi alat, seperti sang anak tersebut, yang dalam situasi apapun mampu menghidupkan kembali Iman, Damai, Cinta dengan HARAPAN-nya!!!