SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
PROJECT BASED LEARNING

RESUME
Untuk memenuhi tugas matakuliah Strategi Belajar Mengajar
Yang dibina oleh Dr. Hj. Sri Endah Indriwati, M.Pd. dan
Prof. Dra. Herawati Susilo, M.Sc., Ph.D.

Disusun oleh

Zuha Farhana

(110341421506)
Offering A/Biologi

The Learning University

UNIVERSITAS NEGERI MALANG
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
JURUSAN BIOLOGI
Oktober 2013
PROJECT BASED LEARNING (PEMBELAJARAN BERBASIS PROYEK)
Project Based Learning atau dengan akronim PBL adalah pemanfaatan
proyek dalam proses belajar mengajar, dengan tujuan memperdalam
pembelajaran, di mana siswa menggunakan pertanyaan-pertanyaan investigatif
dan juga teknologi yang relevan dengan hidup mereka. Proyek-proyek ini juga
berfungsi sebagai bahan menguji dan menilai kompetensi siswa pada mata
pelajaran tertentu, bukan dengan menggunakan ujian tertulis konvensional.
Dalam PBL, siswa mengembangkan sendiri investigasi mereka bersama rekan
kelompok maupun secara individual, sehingga siswa secara otomatis akan
mengembangkan pula kemampuan riset mereka. Siswa secara aktif terlibat
dalam proses pendefinisian masalah, pemecahan masalah, pengambilan
keputusan, dan aktivitas investigatif lainnya. Mereka didorong untuk
memunculkan ide-ide serta solusi realistis.
Secara umum, karakteristik PBL adalah sebagai berikut:

Siswa mengambil keputusan sendiri dalam kerangka kerja yang telah
ditentukan bersama sebelumnya.
Siswa berusaha memecahkan sebuah masalah atau tantangan yang tidak
memiliki satu jawaban pasti.
Siswa ikut merancang proses yang akan ditempuh dalam mencari solusi.
Siswa didorong untuk berpikir kritis, memecahkan masalah, berkolaborasi,
serta mencoba berbagai macam bentuk komunikasi.
Siswa bertanggung jawab mencari dan mengelola sendiri informasi yang
mereka kumpulkan.
Pakar-pakar dalam bidang yang berkaitan dengan proyek yang dijalankan
sering diundang menjadi guru tamu dalam sesi-sesi tertentu untuk memberi
pencerahan bagi siswa.
Evaluasi dilakukan secara terus menerus selama proyek berlangsung.
Siswa secara reguler merefleksikan dan merenungi apa yang telah mereka
lakukan, baik proses maupun hasilnya.
Produk akhir dari proyek (belum tentu berupa material, tapi bisa berupa
presentasi, drama, dll) dipresentasikan di depan umum (maksudnya, tidak
hanya pada gurunya, namun bisa juga pada dewan guru, orang tua, dll) dan
dievaluasi kualitasnya.
Di dalam kelas dikembangkan suasana penuh toleransi terhadap kesalahan
dan perubahan, serta mendorong bermunculannya umpan balik serta revisi.
Pendekatan

PBL ini

menciptakan

lingkungan

belajar

di

mana

siswa

“membangun” pengetahuan mereka sendiri. Guru di PBL benar-benar lebih
berfungsi sebagai fasilitator. Dalam pembelajaran ini benar-benar diutamakan
antusiasme dan keterlibatan para siswa dalam proses belajar mengajar.

KRITERIA PENILAIAN RESUME
MATA KULIAH PBM BIOLOGI II
No

Elemen yang

Indikator

Penyekoran

Dinilai
1

Identitas (X1)

1. Judul resume

4=6 indikator muncul

2. Nama

3= 4 indikator muncul

3. NIM

2= 2 indikator muncul

4. Keperluan penulisan

1= 1 indikator muncul

5. Tempat
6. Waktu
2

Isi resume
a. Sub judul (X2) 1. Menggambarkan judul resume
secara keseluruhan

4= 3 indikator muncul
3= 2 indikator muncul

2. Dituliskan per butir atau singkat

2= 1 indikator muncul

3. Topik dituliskan dengan jelas

1= tidak ada sub judul

b. Sub anak judul 1. Menggambarkan sub judul
(X3)

2. Uraian singkat

4= 4 indikator muncul
3= 3 indikator muncul
3. Uraian isi padat
4. Isi jelas
c. Uraian sub

2= 2 indikator muncul
1= 1 indikator muncul

1. Membahas topik secara mendalam 4= 3 indikator muncul

anak judul

(tidak terlalu panjang dan bertele-

3= 2 indikator muncul

(X4)

tele)

2= 1 indikator tampak

2. Relevan dengan topik, dan dibahas 1= tidak ada uraian sub
secara tuntas (menggambarkan ide anak judul
pokok dari pembahasan materi)
3. Menggunakan gaya penulisan
ringkas (ada kata kunci)
3

Sistematika
penulisan (X5)

1. Pemberian penomoran yang ajeg

4= 2 indikator muncul

pada sub judul, sub anak judul, dan 3= 1 indikator muncul
butir-butir materi
2. Ada perbedaan antara tanda sub

2= hanya sub judul/sub
anak judul/butir-butir

judul, sub anak judul, dan butir-butir uraian yang ajeg
uraian

1= tidak mengikuti
sistematika penulisan

4

Penggunaan

1. Bahasa mudah dipahami

bahasa dalam

2. Menggunakan bahasa sesuai dengan 3= 3 indikator muncul

resume (X6)

EYD

4= 4 indikator muncul

2= 2 indikator muncul

3. Tidak menggunakan kata-kata tanpa 1= 1 indikator muncul
makna (ex: dll, dsb, yang besarbesarnya)
4. Tidak ada (Sedikit) salah tulis atau
salah ketik
NILAI= (X1+X2+ X3+2X4 +X5 +X6/28) × 100
NILAI = ...........................................................
Milik:.........................................................
Penilai:...........................................................

More Related Content

What's hot

Ppt rangkuman paket
Ppt rangkuman paketPpt rangkuman paket
Ppt rangkuman paketWhuy Whuy
 
Bab ii rangkum
Bab ii rangkumBab ii rangkum
Bab ii rangkumWhuy Whuy
 
Resume materi PTK
Resume materi PTKResume materi PTK
Resume materi PTKSary Phah
 
1.3b 3.1.2b problem based learning fis
1.3b 3.1.2b problem based learning fis1.3b 3.1.2b problem based learning fis
1.3b 3.1.2b problem based learning fisPPKHBFISIKAPATI
 
Model pembelajaran efektif
Model pembelajaran efektifModel pembelajaran efektif
Model pembelajaran efektifS. Suharto
 
Resume Materi PTK
Resume Materi PTKResume Materi PTK
Resume Materi PTKSary Phah
 
Penelitian Tindakan Kelas - Pengertian dan Ruang Lingkup PTK
Penelitian Tindakan Kelas -  Pengertian dan Ruang Lingkup PTKPenelitian Tindakan Kelas -  Pengertian dan Ruang Lingkup PTK
Penelitian Tindakan Kelas - Pengertian dan Ruang Lingkup PTKHaristian Sahroni Putra
 
Model Pembelajaran
Model PembelajaranModel Pembelajaran
Model Pembelajarankurnia1hebat
 
Rpp Refleksi (Pencerminan) SMP Kelas 7 Kurikulum 2013
Rpp Refleksi (Pencerminan) SMP Kelas 7 Kurikulum 2013Rpp Refleksi (Pencerminan) SMP Kelas 7 Kurikulum 2013
Rpp Refleksi (Pencerminan) SMP Kelas 7 Kurikulum 2013Lusia Astuti
 
Objek dalam Penelitian Tindakan Kelas - smst VI
Objek dalam Penelitian Tindakan Kelas - smst VIObjek dalam Penelitian Tindakan Kelas - smst VI
Objek dalam Penelitian Tindakan Kelas - smst VIQonita Aliyatunnuha
 
Tugas resume buku ptk
Tugas resume buku ptkTugas resume buku ptk
Tugas resume buku ptkReza Riezky
 
Sintak berbagai model pembelajaran
Sintak berbagai model pembelajaranSintak berbagai model pembelajaran
Sintak berbagai model pembelajaranrestya21
 
2.2.2 problem based learning
2.2.2 problem based learning2.2.2 problem based learning
2.2.2 problem based learningMJUNAEDI1961
 

What's hot (19)

Ppt rangkuman paket
Ppt rangkuman paketPpt rangkuman paket
Ppt rangkuman paket
 
Bab ii rangkum
Bab ii rangkumBab ii rangkum
Bab ii rangkum
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
Resume materi PTK
Resume materi PTKResume materi PTK
Resume materi PTK
 
1.3b 3.1.2b problem based learning fis
1.3b 3.1.2b problem based learning fis1.3b 3.1.2b problem based learning fis
1.3b 3.1.2b problem based learning fis
 
Model pembelajaran efektif
Model pembelajaran efektifModel pembelajaran efektif
Model pembelajaran efektif
 
Resume Materi PTK
Resume Materi PTKResume Materi PTK
Resume Materi PTK
 
Penelitian Tindakan Kelas - Pengertian dan Ruang Lingkup PTK
Penelitian Tindakan Kelas -  Pengertian dan Ruang Lingkup PTKPenelitian Tindakan Kelas -  Pengertian dan Ruang Lingkup PTK
Penelitian Tindakan Kelas - Pengertian dan Ruang Lingkup PTK
 
Model Pembelajaran
Model PembelajaranModel Pembelajaran
Model Pembelajaran
 
Rpp translasi
Rpp translasiRpp translasi
Rpp translasi
 
Konsep pembelajaran
Konsep pembelajaranKonsep pembelajaran
Konsep pembelajaran
 
Rpp Refleksi (Pencerminan) SMP Kelas 7 Kurikulum 2013
Rpp Refleksi (Pencerminan) SMP Kelas 7 Kurikulum 2013Rpp Refleksi (Pencerminan) SMP Kelas 7 Kurikulum 2013
Rpp Refleksi (Pencerminan) SMP Kelas 7 Kurikulum 2013
 
Objek dalam Penelitian Tindakan Kelas - smst VI
Objek dalam Penelitian Tindakan Kelas - smst VIObjek dalam Penelitian Tindakan Kelas - smst VI
Objek dalam Penelitian Tindakan Kelas - smst VI
 
Resume buku ptk
Resume buku ptkResume buku ptk
Resume buku ptk
 
TEORI BELAJAR
TEORI BELAJARTEORI BELAJAR
TEORI BELAJAR
 
Tugas resume buku ptk
Tugas resume buku ptkTugas resume buku ptk
Tugas resume buku ptk
 
Sintak berbagai model pembelajaran
Sintak berbagai model pembelajaranSintak berbagai model pembelajaran
Sintak berbagai model pembelajaran
 
Slide model pembelajaran
Slide   model pembelajaranSlide   model pembelajaran
Slide model pembelajaran
 
2.2.2 problem based learning
2.2.2 problem based learning2.2.2 problem based learning
2.2.2 problem based learning
 

Viewers also liked

export-dynamics-colombia
export-dynamics-colombiaexport-dynamics-colombia
export-dynamics-colombiaSami Karim
 
Erica Frischkorn Is A Well-Rounded, And Highly Dedicated Personality
Erica Frischkorn Is A Well-Rounded, And Highly Dedicated PersonalityErica Frischkorn Is A Well-Rounded, And Highly Dedicated Personality
Erica Frischkorn Is A Well-Rounded, And Highly Dedicated Personalityedendael
 
What is Zakkok?
What is Zakkok?What is Zakkok?
What is Zakkok?Zakkok
 
Year 9, issue 331
Year 9, issue 331Year 9, issue 331
Year 9, issue 331VIJAY NEWS
 
Resume metode simulasi
Resume metode simulasiResume metode simulasi
Resume metode simulasiZuha Farhana
 
Primera visita a la GDC
Primera visita a la GDC Primera visita a la GDC
Primera visita a la GDC doraandrade
 
зPщита проектов по дополнительному образованию
зPщита проектов по дополнительному образованиюзPщита проектов по дополнительному образованию
зPщита проектов по дополнительному образованиюSamara Strategia
 
Year 9, issue 326
Year 9, issue 326Year 9, issue 326
Year 9, issue 326VIJAY NEWS
 
Year 9, issue 335
Year 9, issue 335Year 9, issue 335
Year 9, issue 335VIJAY NEWS
 
Журнал дело №7 за август 2014 О перспективах развития самары
Журнал дело №7 за август 2014 О перспективах развития самарыЖурнал дело №7 за август 2014 О перспективах развития самары
Журнал дело №7 за август 2014 О перспективах развития самарыSamara Strategia
 
нестандартное оборудование
нестандартное оборудованиенестандартное оборудование
нестандартное оборудованиеSvetlana Shvetsova
 
Ways to Improve Quality of Life for Seniors
Ways to Improve Quality of Life for SeniorsWays to Improve Quality of Life for Seniors
Ways to Improve Quality of Life for SeniorsJoy de Guzman
 
Washington State Bar Association Provides Educational Resources
Washington State Bar Association Provides Educational ResourcesWashington State Bar Association Provides Educational Resources
Washington State Bar Association Provides Educational ResourcesFaiyaz Dean
 

Viewers also liked (18)

Etapa preesquemática
Etapa preesquemáticaEtapa preesquemática
Etapa preesquemática
 
Pitch (90 sec)
Pitch (90 sec)Pitch (90 sec)
Pitch (90 sec)
 
export-dynamics-colombia
export-dynamics-colombiaexport-dynamics-colombia
export-dynamics-colombia
 
Erica Frischkorn Is A Well-Rounded, And Highly Dedicated Personality
Erica Frischkorn Is A Well-Rounded, And Highly Dedicated PersonalityErica Frischkorn Is A Well-Rounded, And Highly Dedicated Personality
Erica Frischkorn Is A Well-Rounded, And Highly Dedicated Personality
 
Be happy at work
Be happy at workBe happy at work
Be happy at work
 
What is Zakkok?
What is Zakkok?What is Zakkok?
What is Zakkok?
 
Year 9, issue 331
Year 9, issue 331Year 9, issue 331
Year 9, issue 331
 
Resume metode simulasi
Resume metode simulasiResume metode simulasi
Resume metode simulasi
 
Primera visita a la GDC
Primera visita a la GDC Primera visita a la GDC
Primera visita a la GDC
 
зPщита проектов по дополнительному образованию
зPщита проектов по дополнительному образованиюзPщита проектов по дополнительному образованию
зPщита проектов по дополнительному образованию
 
Year 9, issue 326
Year 9, issue 326Year 9, issue 326
Year 9, issue 326
 
Using Hashtags To Extend Your Reach On Social Media
Using Hashtags To Extend Your Reach On Social MediaUsing Hashtags To Extend Your Reach On Social Media
Using Hashtags To Extend Your Reach On Social Media
 
Year 9, issue 335
Year 9, issue 335Year 9, issue 335
Year 9, issue 335
 
Журнал дело №7 за август 2014 О перспективах развития самары
Журнал дело №7 за август 2014 О перспективах развития самарыЖурнал дело №7 за август 2014 О перспективах развития самары
Журнал дело №7 за август 2014 О перспективах развития самары
 
13122014
1312201413122014
13122014
 
нестандартное оборудование
нестандартное оборудованиенестандартное оборудование
нестандартное оборудование
 
Ways to Improve Quality of Life for Seniors
Ways to Improve Quality of Life for SeniorsWays to Improve Quality of Life for Seniors
Ways to Improve Quality of Life for Seniors
 
Washington State Bar Association Provides Educational Resources
Washington State Bar Association Provides Educational ResourcesWashington State Bar Association Provides Educational Resources
Washington State Bar Association Provides Educational Resources
 

Similar to PBL-PROJECT BASED LEARNING

1.3 c konsep model pembelajaran PjBL
1.3 c  konsep model pembelajaran PjBL1.3 c  konsep model pembelajaran PjBL
1.3 c konsep model pembelajaran PjBLumar fauzi
 
Pendekatan konstruktivisme
Pendekatan konstruktivismePendekatan konstruktivisme
Pendekatan konstruktivismeZuha Farhana
 
Pendekatan fakta dan pendekatan konsep
Pendekatan fakta dan pendekatan konsepPendekatan fakta dan pendekatan konsep
Pendekatan fakta dan pendekatan konsepZuha Farhana
 
Jurnal Proposal Seminar Pend. Biologi
Jurnal Proposal Seminar Pend. BiologiJurnal Proposal Seminar Pend. Biologi
Jurnal Proposal Seminar Pend. BiologiNursidiq 92
 
PENERAPAN PARTISIPASI PADA METODE DISKUSI DALAM PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACH...
PENERAPAN PARTISIPASI PADA METODE DISKUSI DALAM PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACH...PENERAPAN PARTISIPASI PADA METODE DISKUSI DALAM PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACH...
PENERAPAN PARTISIPASI PADA METODE DISKUSI DALAM PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACH...Anggi Saputra
 
1. Produk Buku Model CBL.pdf
1. Produk Buku Model CBL.pdf1. Produk Buku Model CBL.pdf
1. Produk Buku Model CBL.pdfssuserf1b2bd
 
Model pembelajaran langsung
Model pembelajaran langsungModel pembelajaran langsung
Model pembelajaran langsungZuha Farhana
 
Analisis kritis artikel
Analisis kritis artikel Analisis kritis artikel
Analisis kritis artikel Nur Ismirawati
 
Best Practice Meningkatkan Motivasi dan Minat Belajar Peserta Didik.pdf
Best Practice  Meningkatkan Motivasi dan Minat Belajar Peserta Didik.pdfBest Practice  Meningkatkan Motivasi dan Minat Belajar Peserta Didik.pdf
Best Practice Meningkatkan Motivasi dan Minat Belajar Peserta Didik.pdfDwiAstuti765533
 
tugas uts kurikulum.docx
tugas uts kurikulum.docxtugas uts kurikulum.docx
tugas uts kurikulum.docxLisnaNuraida
 
Model pembelajaran berbasis masalah 1
Model pembelajaran berbasis masalah 1Model pembelajaran berbasis masalah 1
Model pembelajaran berbasis masalah 1Taryadi Taryadi
 

Similar to PBL-PROJECT BASED LEARNING (20)

Problem posing
Problem posingProblem posing
Problem posing
 
1.3 c konsep model pembelajaran PjBL
1.3 c  konsep model pembelajaran PjBL1.3 c  konsep model pembelajaran PjBL
1.3 c konsep model pembelajaran PjBL
 
Pp nisa
Pp nisaPp nisa
Pp nisa
 
Pendekatan konstruktivisme
Pendekatan konstruktivismePendekatan konstruktivisme
Pendekatan konstruktivisme
 
anisa rahmah
anisa rahmahanisa rahmah
anisa rahmah
 
Pendekatan fakta dan pendekatan konsep
Pendekatan fakta dan pendekatan konsepPendekatan fakta dan pendekatan konsep
Pendekatan fakta dan pendekatan konsep
 
Jurnal Proposal Seminar Pend. Biologi
Jurnal Proposal Seminar Pend. BiologiJurnal Proposal Seminar Pend. Biologi
Jurnal Proposal Seminar Pend. Biologi
 
Uas ipa
Uas ipaUas ipa
Uas ipa
 
PENERAPAN PARTISIPASI PADA METODE DISKUSI DALAM PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACH...
PENERAPAN PARTISIPASI PADA METODE DISKUSI DALAM PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACH...PENERAPAN PARTISIPASI PADA METODE DISKUSI DALAM PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACH...
PENERAPAN PARTISIPASI PADA METODE DISKUSI DALAM PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACH...
 
Ari
AriAri
Ari
 
C:\Fake Path\Ari
C:\Fake Path\AriC:\Fake Path\Ari
C:\Fake Path\Ari
 
Ari
AriAri
Ari
 
1. Produk Buku Model CBL.pdf
1. Produk Buku Model CBL.pdf1. Produk Buku Model CBL.pdf
1. Produk Buku Model CBL.pdf
 
Model pembelajaran langsung
Model pembelajaran langsungModel pembelajaran langsung
Model pembelajaran langsung
 
Ptkipaklas4
Ptkipaklas4Ptkipaklas4
Ptkipaklas4
 
Analisis kritis artikel
Analisis kritis artikel Analisis kritis artikel
Analisis kritis artikel
 
Best Practice Meningkatkan Motivasi dan Minat Belajar Peserta Didik.pdf
Best Practice  Meningkatkan Motivasi dan Minat Belajar Peserta Didik.pdfBest Practice  Meningkatkan Motivasi dan Minat Belajar Peserta Didik.pdf
Best Practice Meningkatkan Motivasi dan Minat Belajar Peserta Didik.pdf
 
tugas uts kurikulum.docx
tugas uts kurikulum.docxtugas uts kurikulum.docx
tugas uts kurikulum.docx
 
Putri
PutriPutri
Putri
 
Model pembelajaran berbasis masalah 1
Model pembelajaran berbasis masalah 1Model pembelajaran berbasis masalah 1
Model pembelajaran berbasis masalah 1
 

More from Zuha Farhana

Resume metode demonstrasi
Resume metode demonstrasiResume metode demonstrasi
Resume metode demonstrasiZuha Farhana
 
Pengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologis
Pengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologisPengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologis
Pengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologisZuha Farhana
 
Pengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologis
Pengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologisPengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologis
Pengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologisZuha Farhana
 
Pendekatan pembelajaran kooperatif
Pendekatan pembelajaran kooperatifPendekatan pembelajaran kooperatif
Pendekatan pembelajaran kooperatifZuha Farhana
 
Pembelajaran outdoor
Pembelajaran outdoorPembelajaran outdoor
Pembelajaran outdoorZuha Farhana
 
Model pembelajaran lc
Model pembelajaran lcModel pembelajaran lc
Model pembelajaran lcZuha Farhana
 
Model pembelajaran lc 3 e, 4e, 5e, 6e, dan 7e
Model pembelajaran lc 3 e, 4e, 5e, 6e, dan 7eModel pembelajaran lc 3 e, 4e, 5e, 6e, dan 7e
Model pembelajaran lc 3 e, 4e, 5e, 6e, dan 7eZuha Farhana
 
Metode sekolah tradisional
Metode sekolah tradisionalMetode sekolah tradisional
Metode sekolah tradisionalZuha Farhana
 
Media realia,video,kmputer,foto,gambr,permainan simulasi
Media realia,video,kmputer,foto,gambr,permainan simulasiMedia realia,video,kmputer,foto,gambr,permainan simulasi
Media realia,video,kmputer,foto,gambr,permainan simulasiZuha Farhana
 
Jenis jenis model pembelajaran kooperatif
Jenis jenis model pembelajaran kooperatifJenis jenis model pembelajaran kooperatif
Jenis jenis model pembelajaran kooperatifZuha Farhana
 
Makalah motivasi dalam belajar
Makalah motivasi dalam belajarMakalah motivasi dalam belajar
Makalah motivasi dalam belajarZuha Farhana
 

More from Zuha Farhana (14)

Tulang
TulangTulang
Tulang
 
Resume metode demonstrasi
Resume metode demonstrasiResume metode demonstrasi
Resume metode demonstrasi
 
Problem solving
Problem solvingProblem solving
Problem solving
 
Pengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologis
Pengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologisPengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologis
Pengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologis
 
Pengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologis
Pengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologisPengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologis
Pengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologis
 
Pendekatan pembelajaran kooperatif
Pendekatan pembelajaran kooperatifPendekatan pembelajaran kooperatif
Pendekatan pembelajaran kooperatif
 
Pembelajaran outdoor
Pembelajaran outdoorPembelajaran outdoor
Pembelajaran outdoor
 
Model pembelajaran lc
Model pembelajaran lcModel pembelajaran lc
Model pembelajaran lc
 
Model pembelajaran lc 3 e, 4e, 5e, 6e, dan 7e
Model pembelajaran lc 3 e, 4e, 5e, 6e, dan 7eModel pembelajaran lc 3 e, 4e, 5e, 6e, dan 7e
Model pembelajaran lc 3 e, 4e, 5e, 6e, dan 7e
 
Metode sekolah tradisional
Metode sekolah tradisionalMetode sekolah tradisional
Metode sekolah tradisional
 
Media realia,video,kmputer,foto,gambr,permainan simulasi
Media realia,video,kmputer,foto,gambr,permainan simulasiMedia realia,video,kmputer,foto,gambr,permainan simulasi
Media realia,video,kmputer,foto,gambr,permainan simulasi
 
Media percobaan
Media percobaanMedia percobaan
Media percobaan
 
Jenis jenis model pembelajaran kooperatif
Jenis jenis model pembelajaran kooperatifJenis jenis model pembelajaran kooperatif
Jenis jenis model pembelajaran kooperatif
 
Makalah motivasi dalam belajar
Makalah motivasi dalam belajarMakalah motivasi dalam belajar
Makalah motivasi dalam belajar
 

PBL-PROJECT BASED LEARNING

  • 1. PROJECT BASED LEARNING RESUME Untuk memenuhi tugas matakuliah Strategi Belajar Mengajar Yang dibina oleh Dr. Hj. Sri Endah Indriwati, M.Pd. dan Prof. Dra. Herawati Susilo, M.Sc., Ph.D. Disusun oleh Zuha Farhana (110341421506) Offering A/Biologi The Learning University UNIVERSITAS NEGERI MALANG FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM JURUSAN BIOLOGI Oktober 2013
  • 2. PROJECT BASED LEARNING (PEMBELAJARAN BERBASIS PROYEK) Project Based Learning atau dengan akronim PBL adalah pemanfaatan proyek dalam proses belajar mengajar, dengan tujuan memperdalam pembelajaran, di mana siswa menggunakan pertanyaan-pertanyaan investigatif dan juga teknologi yang relevan dengan hidup mereka. Proyek-proyek ini juga berfungsi sebagai bahan menguji dan menilai kompetensi siswa pada mata pelajaran tertentu, bukan dengan menggunakan ujian tertulis konvensional. Dalam PBL, siswa mengembangkan sendiri investigasi mereka bersama rekan kelompok maupun secara individual, sehingga siswa secara otomatis akan mengembangkan pula kemampuan riset mereka. Siswa secara aktif terlibat dalam proses pendefinisian masalah, pemecahan masalah, pengambilan keputusan, dan aktivitas investigatif lainnya. Mereka didorong untuk memunculkan ide-ide serta solusi realistis. Secara umum, karakteristik PBL adalah sebagai berikut: Siswa mengambil keputusan sendiri dalam kerangka kerja yang telah ditentukan bersama sebelumnya. Siswa berusaha memecahkan sebuah masalah atau tantangan yang tidak memiliki satu jawaban pasti. Siswa ikut merancang proses yang akan ditempuh dalam mencari solusi. Siswa didorong untuk berpikir kritis, memecahkan masalah, berkolaborasi, serta mencoba berbagai macam bentuk komunikasi. Siswa bertanggung jawab mencari dan mengelola sendiri informasi yang mereka kumpulkan. Pakar-pakar dalam bidang yang berkaitan dengan proyek yang dijalankan sering diundang menjadi guru tamu dalam sesi-sesi tertentu untuk memberi pencerahan bagi siswa. Evaluasi dilakukan secara terus menerus selama proyek berlangsung. Siswa secara reguler merefleksikan dan merenungi apa yang telah mereka lakukan, baik proses maupun hasilnya.
  • 3. Produk akhir dari proyek (belum tentu berupa material, tapi bisa berupa presentasi, drama, dll) dipresentasikan di depan umum (maksudnya, tidak hanya pada gurunya, namun bisa juga pada dewan guru, orang tua, dll) dan dievaluasi kualitasnya. Di dalam kelas dikembangkan suasana penuh toleransi terhadap kesalahan dan perubahan, serta mendorong bermunculannya umpan balik serta revisi. Pendekatan PBL ini menciptakan lingkungan belajar di mana siswa “membangun” pengetahuan mereka sendiri. Guru di PBL benar-benar lebih berfungsi sebagai fasilitator. Dalam pembelajaran ini benar-benar diutamakan antusiasme dan keterlibatan para siswa dalam proses belajar mengajar. KRITERIA PENILAIAN RESUME MATA KULIAH PBM BIOLOGI II No Elemen yang Indikator Penyekoran Dinilai 1 Identitas (X1) 1. Judul resume 4=6 indikator muncul 2. Nama 3= 4 indikator muncul 3. NIM 2= 2 indikator muncul 4. Keperluan penulisan 1= 1 indikator muncul 5. Tempat 6. Waktu 2 Isi resume a. Sub judul (X2) 1. Menggambarkan judul resume secara keseluruhan 4= 3 indikator muncul 3= 2 indikator muncul 2. Dituliskan per butir atau singkat 2= 1 indikator muncul 3. Topik dituliskan dengan jelas 1= tidak ada sub judul b. Sub anak judul 1. Menggambarkan sub judul (X3) 2. Uraian singkat 4= 4 indikator muncul 3= 3 indikator muncul
  • 4. 3. Uraian isi padat 4. Isi jelas c. Uraian sub 2= 2 indikator muncul 1= 1 indikator muncul 1. Membahas topik secara mendalam 4= 3 indikator muncul anak judul (tidak terlalu panjang dan bertele- 3= 2 indikator muncul (X4) tele) 2= 1 indikator tampak 2. Relevan dengan topik, dan dibahas 1= tidak ada uraian sub secara tuntas (menggambarkan ide anak judul pokok dari pembahasan materi) 3. Menggunakan gaya penulisan ringkas (ada kata kunci) 3 Sistematika penulisan (X5) 1. Pemberian penomoran yang ajeg 4= 2 indikator muncul pada sub judul, sub anak judul, dan 3= 1 indikator muncul butir-butir materi 2. Ada perbedaan antara tanda sub 2= hanya sub judul/sub anak judul/butir-butir judul, sub anak judul, dan butir-butir uraian yang ajeg uraian 1= tidak mengikuti sistematika penulisan 4 Penggunaan 1. Bahasa mudah dipahami bahasa dalam 2. Menggunakan bahasa sesuai dengan 3= 3 indikator muncul resume (X6) EYD 4= 4 indikator muncul 2= 2 indikator muncul 3. Tidak menggunakan kata-kata tanpa 1= 1 indikator muncul makna (ex: dll, dsb, yang besarbesarnya) 4. Tidak ada (Sedikit) salah tulis atau salah ketik NILAI= (X1+X2+ X3+2X4 +X5 +X6/28) × 100 NILAI = ........................................................... Milik:......................................................... Penilai:...........................................................